Anda di halaman 1dari 2

1.

jelaskanlah pengertian port dan connector pada komputer


2. Berikanlah contoh2 port pada komputer serta jelaskan fungsinya

Jawaban
1. Port merupakan satu set perintah yang digunakan oleh komputer untuk memindahkan
data dari atau ke perangkat lain, misalnya untuk berhubungan dengan keyboard, mouse,
printer, modem, monitor dan sebagainya.

Konektor (Connector) dalam Teknik Elektronika adalah suatu komponen Elektro-


Mekanikal yang berfungsi untuk menghubungkan satu rangkaian elektronika ke rangkaian
elektronika lainnya ataupun untuk menghubungkan suatu perangkat dengan perangkat lainnya.

2. Port USB merupakan suatu teknologi yang memungkinkan kita untuk menghubungkan
alat eksternal (peripheral) seperti scenner, printer, mouse, papan ketik (keyboard), alat
penyimpan data (zip drive), flash disk, kamera digital atau perangkat lainnya ke
komputer kita.

Parallel port berfungsi sebagai alat komunikasi komputer (motherboard) dengan


perangkat luar yang bersifat paralel.
AUDIO PORT
Port ini berfungsi menghubungkan CPU dengan peralatan audio (speaker, mic, dan tv tuner).

Anda mungkin juga menyukai