Anda di halaman 1dari 36

Garis yang sejajar dengan garis khatulistiwa disebut dengan garis ….

a. garis equator
b. garis lintang
c. garis bujur
d.garis greenwich

Garis yang melintang melewati garis khatulistiwa yang menghubungkan kutub selatan dan kutub
utara disebut dengan garis ….
a. garis equator
b. garis lintang
c. garis bujur
d. garis Greenwich

Letak astronomi Indonesia adalah ....


a. 6˚ LU-11˚ LU dan 94˚ BT-141˚ BT
b. 6˚ LU-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BT
c. 6˚ LS-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BB
d. 6˚ LU-11˚ LS dan 94˚ BT-141˚ BB

Berikut ini adalah pengaruh dari letak astronomi wilayah Indonesia kecuali …..
a. letak lintangnya menyebabkan Indonesia beriklim tropis.
b. letak bujurnya membagi wilayah Indonesia ke dalam tiga daerah waktu.
c. letak lintangnya menyebabkan Indonesia beriklim subtropis.
d. memiliki dua musim yaitu musim hujan dan musim kemarau

Indonesia secara geografis terletak di antara dua benua, yaitu benua …


a. Asia dan Austria
b. Asia dan Afrika
c. Asia dan Australia
d. Asia dan Amerika

Indonesia secara geografis terletak di antara dua benua, yaitu samudera .…


a. Hindia dan Atlantik
b. Pasifik dan Atlantik
c. Antartika dan Atlantik
d. Hindia dan Pasifik

Berikut ini adalah pengaruh letak geografis dan astronomis Indonesia terhadap perubahan
musim, kecuali …
a. matahari bersinar terus menerus sepanjang tahun.
b. penguapan tinggi, sehingga kelembapan juga tinggi.
c. memiliki curah hujan yang relatif rendah.
d. memiliki wilayah hutan hujan tropis yang cukup lebat.

Yang mempengaruhi musim di Indonesia adalah ….


a. gerak semu matahari
b. gerak semu bulan
c. rotasi bulan terhadap bumi
d.rotasi bumi terhadap matahari

Gerak semu matahari dimana posisi matahari tepat berada di atas khatulistiwa terjadi pada
tanggal …
a. 23 Maret dan 23 September
b. 21 Juni dan 22 Desember
c. 23 September dan 22 Desember
d. 23 Maret dan 21 Juni

Peralihan antarmusim yang terjadi di wilayah Indonesia disebut …


a. musim paceklik
b. musim pancaroba
c. musim kering
d. musim peralihan

Angin yang bergerak dari daratan Asia sekitar bulan Oktober – April yang mendatangkan musim
hujan disebut angin …
a. monsun barat
b. monsun timur
c. monsun utara
d. monsun selatan

Angin yang bergerak dari daratan Australia sekitar bulan Maret – September yang mendatangkan
musim kemarau disebut angin …
a. monsun barat
b. monsun timur
c. monsun utara
d. monsun selatan

Angin Monsun Timur (Tenggara), yang bertiup antara bulan April - Oktober. menyebabkan
terjadinya musim kemarau di sebagian besar wilayah Indonesia, karena …
a. hanya memiliki sedikit kandungan air sebab melalui perairan yang relatif sempit.
b. angin berasal dari daerah subtropis yang kering
c. kemampuan angin mengangkut kelembaban air kurang
d. tidak ada daerah perairan yang dilalui angin.

Angin Monsun Barat, yang bertiup antara bulan Maret – September. menyebabkan terjadinya
musim hujan di sebagian besar wilayah Indonesia, karena …
a. angin memiliki banyak kandungan air akibat melalui perairan yang cukup luas.
b. angin berasal dari daerah tropis yang basah dan banyak hutan
c. kemampuan angin mengangkut kelembaban air tinggi
d. ada daerah perairan yang dilalui angin.
Perhatikan gambar berikut !

Arah angin yang melalui wilayah Indonesia di atas menyebabkan …


a. musim dingin
b. musim hujan
c. musim kemarau
d. musim panas

1.      Pada bulan Mei-Oktober angin yang berhembus dari benua Australia ke Asia merupakan angin yang
tidak mengandung uap air sehingga Indonesia mengalami….
a.       Penghujan
b.      Pancaroba
c.       Kemarau
d.      Dingin
2.      Angin yang berhembus dari Benua Asia ke Benua Australia disebut angin….
a.       Muson barat
b.      Muson timur
c.       Muson utara
d.      Pusat
3.      Iklim Tropis Indonesia berada pada garis lintang….

a.       0˚- 23 ˚ LU dan 0˚- 23 ˚ LS

b.      23 ˚ LU - 40˚ LU dan 23 ˚ LS - 40˚ LS

c.       40˚ LU – 60  LU dan 40˚ LS – 60  LS

d.      60 ˚ LU - 90˚ KU dan 60 ˚ LS - 90˚ KS


4.      Di daerah tropis seperti Indonesia hanya mengenal 2 musim yaitu….
a.       Musim penghujan dan musim dingin
b.      Musim penghujan dan musim gugur
c.       Musim penghujan dan musim kemarau
d.      Musim kemarau dan musim gugur
5.      Dilihat dari segi astronomi Indonesia berada pada daerah iklim….
a.       Kutub
b.      Sub Tropis
c.       Tropis
d.      Sedang
6.      Musim peralihan dari musim kemarau ke musim penghujan atau sebaliknya dari musim penghujan
ke musim kemarau dinamakan musim….
a.       Pancaroba
b.      Muson
c.       Mareng
d.      Labuh
7.      Secara Astronomi Indonesia berada di daerah….
a.       Tropis
b.      Subtropis
c.       Sedang
d.      Kutub
8.      Angin  muson timur di Indonesia menyebabkan musim….
a.       Kemarau
b.      Musim kering
c.       Musim hujan
d.      Musim salju
9.      Angin muson barat di Indonesia menyebabkan musim….
a.       Kemarau
b.      Musim kering
c.       Musim hujan
d.      Musim salju
10.  Berdasarkan letak geografisnya, letak Indonesia dikatakan strategis karena berada diantara dua
benua, yaitu ….
a.       Asia dan Australia
b.      Eropa dan Asia
c.       Asia dan Afrika
d.      Asia dan Amerika
11.  Indonesia terletak di sebelah Timur garis bujur 0˚. Maka Indonesia terletak di wilayah….
a.       Geografis
b.      Astronomi
c.       Geologis
d.      Geomorfologi
12.  Indonesia diapit oleh 2 samudera maka Indonesia terletak diwilayah …
a.       Geografis
b.      Astronomi
c.       Geologis
d.      Geomorfologi
13.  Pilihlah yang paling benar:
1.      Jalur ekspor dan impor yang luas
2.      Kaya akan hasil laut
3.      Menjadi lalu lintas internasional
4.      Kaya akan Sumber Daya Alam (SDA)
5.      Menjadi jalur transit internasional
6.      Mendapat dampak perkembangan teknologi transportasi dari negara maju
Di bidang Ekonomi keuntungan letak geostrategis Indonesia sebagai berikut, yaitu
a.       1, 2 dan 3
b.      1, 2 dan 4
c.       1, 2, dan 5
d.      3, 5 dan 6
e.       4, 5 dan 6
14.   Pilihlah yang paling benar:
1.      Jalur ekspor dan impor yang luas
2.      Kaya akan hasil laut
3.      Menjadi lalu lintas internasional
4.      Kaya akan Sumber Daya Alam (SDA)
5.      Menjadi jalur transit internasional
6.      Mendapat dampak perkembangan teknologi transportasi dari negara maju
Di bidang Transportasi keuntungan letak geostrategis Indonesia sebagai berikut, yaitu
a.       1, 2 dan 3
b.      1, 2 dan 4
c.       1, 2, dan 5
d.      3, 5 dan 6
e.       4, 5 dan 6
15.  Mudah belajar bahasa luar dari kaum pedagang yang berdagang ke Indonesia merupakan
keuntungan dari geostrategis Indonesia dibidang….
a.       Politik
b.      Ekonomi
c.       Komunikasi
d.      Sosial
e.       Budaya
16.  Batas wilayah sebelah barat Indonesia berbatasan dengan….
a.       Samudera Pasifik
b.      Samudera Hindia
c.       Laut Cina Selatan
d.      Selat Sunda
17.   Letak suatu wilayah/ negara dilihat dari batuan-batuan pembentukanya adalah pengertian dari
letak….
a.       Letak Geologi
b.      Letak Benua
c.       Letak Geografi
d.      Letak Astronomi
18.  Lapisan kulit bumi paling luar yang merupakan hasil dari proses pelapukan batuan dan pengendapan
adalah pengertian dari….
a.       Endapan
b.      Abu vulkanik
c.       Lapisan Regosol
d.      Tanah
19.  Pada dasarnya jenis tanah dapat dibedakan menjadi….
a.       Tanah organik dan gambut
b.      Tanah anorganik dan alluvial
c.       Tanah anorganil dan gambut
d.      Tanah organik dan anorganik
20.  Tanah organic (gambut) disebut juga tanah….
a.       Grumusol
b.      Organosol
c.       Latosol
d.      Alluvial
21.  Tekstrur tanah berupa pasir yaitu tanah….
a.       Grumusol
b.      Organosol
c.       Latosol
d.      Padsol
22.  Tanah yang banyak dijumpai disepanjang sungai-sungai besar sumatera disebut tanah….
a.       Grumusol
b.      Organosol
c.       Latosol
d.      Padsol
23.  Tanah yang berasal dari endapan-endapan lumpur halus cocok untuk padi, palawija, dan perkebunan
adalah ciri-ciri dari tanah….
a.       Grumusol
b.      Organosol
c.       Latosol
d.      Alluvial
24.  Belajar tentang macam-macam tanah, tanah organic atau organosol disebut juga tanah….
a.       Histosol
b.      Bistosol
c.       Distosol
d.      Mistosol
25.  Tanah yang terbentuk dari batuan beku, sedimen dan Metamorf adalah jenis tanah….
a.       Grumusol
b.      Organosol
c.       Latosol
d.      Alluvial

 
 
KUNCI JAWABAN
1.      C                     11. B               21. D
2.      A                     12. A               22. D
3.      A                     13. B               23. D
4.      C                     14. D               24. A
5.      C                     15. C               25. C
6.      A                     16. B
7.      A                     17. A
8.      A                     18. D
9.      C                     19. D
10.  A                     20. B

Sub Tema A.     Letak Wilayah dan Pengaruhnya bagi Keadaan Alam Indonesia
Sub Tema B.     Keadaan Alam Indonesia
Sub Tema C.    Kehidupan Sosial Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara, Hindu-Buddha dan Islam
Sub Tema D.    Konektivitas Antar Ruang dan Waktu

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c,
atau d pada lembar jawaban yang tersedia!

1. Garis khayal yang melintang melingkari bumi disebut .....


a. garis khatulistiwa
b. garis lintang
c. garis bujur
d. garis batas

2. Buku yang di dalamnya terdapat gambar-gambar peta disebut ........


a. atlas
b. peta
c. globe
d. skala

3. Mengenal Aturan Kasta merupakan pengaruh kebudayaan Hindu dalam bidang .....
a. sastra dan bahasa
b. politik 
c. sosial
d. pendidikan
4. Secara astronomis negara Indonesia terletak/berada di ........
a. 60 LS - 110 LU  &  950 BT - 1410 BT
b. 60 LU - 110 LS  &  950 BT - 1410 BT
c. 60 LU - 110 LS  &  950 BB - 1410 BB
d. 60 LS - 110 LS  &  950 BT - 1410 BB

5. Letak suatu negara di permukaan bumi disebut ......


a. letak geografis
b. letak astronomis
c. letak geologis
d. letak strategis

6. Garis khayal yang menghubungkan Kutub Utara dan Kutub Selatan disebut .....
a. garis khatulistiwa
b. garis lintang
c. garis bujur
d. garis batas

7. Gambaran permukaan bumi sebagian atau seluruhnya yang digambar pada bidang datar dan
menggunakan skala dan simbol disebut .......
a. atlas
b. peta
c. globe
d. skala

8. Garis khayal yang membelah bumi menjadi bagian Utara dan bagian Selatan disebut .....
a. garis khatulistiwa
b. garis lintang
c. garis bujur
d. garis batas

9. Secara astronomis Indonesia terletak pada garis bujur antara ...........  


a. 950 BB - 1410 BB
b. 950 BT - 1410 BB
c. 950 BT - 1410 BT
d. 950 BB - 1410 BT

10. Secara astronomis negara Indonesia terletak/berada di wilayah yang beriklim ....
a. tropis
b. sub tropis
c. sedang
d. dingin

11. Warna hijau pada peta menggambarkan daerah……….


A. Danau
B. Laut
C. dataran rendah
D. pegunungan

12. Maluku, Papua Barat dan Papua berada pada wilayah pembagian waktu yang sama yaitu ....
a. GMT
b. WIB
c. WITA
d. WIT

13. Arah Mata Angin (penunjuk arah) terdapat sebanyak....


a. 5 penjuru
b. 6 penjuru
c. 7 penjuru
d. 8 penjuru

14. Negara Indonesia terletak di antara dua samudra yaitu samudera ..........
a. Samudera Hindia dan Samudera Fasifik
b. Samudera Hindia dan Samudera Atlantik
c. Samudera Fasifik dan samudera Atlantik
d. Samudera Hindia dan samudera Artik

15. Letak suatu tempat/wilayah berdasarkan garis lintang dan garis bujur disebut ......
a. letak geografis
b. letak astronomis
c. letak geologis
d. letak strategis

16. Berikut ini adalah peralatan dari batu yang berfungsi sebagai peti mayat/peti kubur.
a. dolmen
b. menhir
c. arca
d. sarkofagus

17. Daerah pegunungan pada peta digambarkan dengan warna:


a. biru
b. coklat
c. kuning
d. hijau

18. Sumatera, Jawa, Kalimantan Barat, dan Kalimantan Tengah berada pada wilayah pembagian
waktu yang sama yaitu ....
a. GMT
b. WIB
c. WITA
d. WIT
19. Negara Indonesia terletak di antara dua benua yaitu benua ....
a. Asia dan Afrika
b. Afrika dan Amerika
c. Asia dan Australia
d. Australia dan Amerika

20. Berikut ini sajian informasi dari globe, kecuali:


a. menunjukkan sitem garis lintang dan bujur
b. memperlihatkan gambaran rangkaian planet pada tata surya
c. memperagakan gerak rotasi bumi
d. menunjukkan bentuk bumi

21. Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Bali, NTT, NTB, Sulawesi berada pada wilayah
pembagian waktu yang sama yaitu ....
a. GMT
b. WIB
c. WITA
d. WIT

22. iklim yang didasarkan atas perbedaan panas matahari yang diterima permukaan bumi
disebut .......
a. Iklim Matahari
b. Iklim Koppen
c. Iklim Oldman
d. Iklim Yunghunh

23. Malaysia, Singapura, Brunai, Palau, Filipina dan Laut China Selatan adalah batas negara
Indonesia di sebelah ......
a. barat
b. timur
c. utara
d. selatan

24. Timor Leste, Australia, dan Samudra Hindia


adalah batas negara Indonesia di sebelah ...... ......
a. barat
b. timur
c. utara
d. selatan

25. Musim Kemarau dan Musim Hujan di Indonesia dipengaruhi oleh .........
a. Angin laut
b. Angin darat
c. Angin puting beliung
d. Angin muson
26. Iklim yang dipengaruhi oleh angin musim yang berubah-ubah setiap periode (enam bulan)
a. Iklim musim
b. Iklim laut
c. Iklim panas
d. Iklim yunghunh

27. Samudra Hindia adalah batas negara Indonesia di sebelah ...... ......
a. barat
b. timur
c. utara
d. timur laut

28. Indonesia memiliki wilayah laut yang luas sehingga banyak menimbulkan penguapan yang
mengakibatkan terjadinya hujan, dengan kata lain Indonesia dipengaruhi oleh ....
a. Iklim musim
b. Iklim laut
c. Iklim panas
d. Iklim yunghunh

29. Secara umum, keadaan iklim di Indonesia dipengaruhi oleh tiga jenis iklim, yaitu ...
a. iklim musim, iklim laut, dan iklim panas
b. Iklim Koppen, Iklim Oldman, Iklim Yunghunh
c. iklim Koppen, iklim kemarau, iklim hujan
d. iklim Yunghunh, iklim musim, iklim laut

30. Papua Nugini dan Samudra Pasifik adalah batas negara Indonesia di sebelah ................
a. barat
b. timur
c. utara
d. selatan

31. keadaan rata-rata cuaca pada suatu wilayah dalam jangka waktu yang relatif lama.
(25 tahun) disebut ......
a. cuaca
b. Iklim
c. wilayah
d. kondisi

32. Indonesia berada di daerah tropis. Suhu yang tinggi mengakibatkan penguapan yang tinggi
dan berpotensi untuk terjadinya hujan, berarti Indonesia dipengaruhi oleh ....
a. Iklim musim
b. Iklim laut
c. Iklim panas
d. Iklim yunghunh
33. Negara Indonesia berada pada bujur ....
a. bujur barat
b. bujur timur
c. bujur utara
d. bujur selatan

34. moko dan nekara untuk tempat sesajen, kapak perunggu, benjana perunggu, arca perunggu,
telah dapat dibuat oleh masyarakat pada masa ......
a. Masa berburu dan mengumpulkan makanan
b. Masa hidup menetap dan bercocok tanam
c. Masa perundagian
d. Masa kerajaan Hindu Budha

35. Para nelayan dapat bekerja sebagai nelayan apabila berada di ..


a. pantai yang indah
b. pantai yang dangkal
c. pantai yang subur
d. pantai yang landai

36. Kelompok-kelompok pemukiman penduduk didaerah pegunungan terpencar karena mereka


berusaha dekat dengan...
a. hutan
b. lembah
c. jalan raya
d. sumber air

37. Di daerah pantai dapat di lakukan pertanian persawahan dengan sistem...


a. pasang surut
b. intensifikasi
c. ekstensifikasi
d. tumpang sari

38. Lembah yang dalam dengan dinding yang curam dan di dalamnya mengalir sungai
disebut ...........
a. ngarai         
b. dataran rendah
c.dataran tinggi          
d.rawa-rawa

39. Bagian permukaan bumi yang tanahnya relatif datar dan letaknya tinggi lebih dari 200 m dpl
disebut ...........
a.ngarai          
b.dataran rendah
c.dataran tinggi          
d.depresi
40. Sistem persawahan terasering dapat dilakukan di daerah ...
a. pegunungan
b. dataran rendah
c. daerah pantai
d. rawa-rawa

41. Berikut ini yang tidak termasuk relief permukaan bumi di daratan adalah .......
a. ngarai, dataran rendah, dataran tinggi, pegunungan          
b. ngarai, dataran rendah, dataran tinggi, palung laut
c. ngarai, dataran rendah, gunung, pegunungan
d. ngarai, dataran rendah, pegunungan, dataran tinggi

42. Di daerah dataran rendah orang dapat melakukan kegiatan ekonomi sebagai berikut,
kecuali ..........
a. bertani atau sawah
b. berdagang
c. beternak
d. nelayan

Kaum PendetaPedagangPekerja kasarRaja dan bangsawan


43. Yang merupakan Kasta Brahmana dan Kasta Waisya adalah ...
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4

44. Orangutan adalah jenis fauna yang terdapat di pulau .....


a. Sumatera dan Jawa
b. Sumatera dan Kalimantan
c. Sulawesi dan Papua
d. Nusa Tenggara

45. Komodo adalah jenis fauna yang terdapat di pulau .....


a. Sumatera dan Jawa
b. Sumatera dan Kalimantan
c. Sulawesi dan Papua
d. Nusa Tenggara

46. Angin muson barat di Indonesia menyebabkan terjadinya musim....


a. Musim Kemarau    
b. Musim Hujan
c. Musim Bunga         
d. Musim Buah

47. Angin muson timur di Indonesia menyebabkan terjadinya musim....


a. Musim Kemarau    
b. Musim Hujan
c. Musim Bunga         
d. Musim Buah

48. Udara bergerak yang bergantian arah setiap enam bulan sekali karena perbedaan suhu udara
dibelahan bumi yang  berbeda disebut ....
a. Angin muson          
b. Angin muson timur
c. Angin muson barat 
d. Angin muson tenggara

49. Daratan yang ketinggiannya antara 0 - 200 m dpl dan biasanya berada di dekat pantai
disebut .....
a. gunung       
b. dataran rendah
c. dataran tinggi         
d. sungai         

50. Gejala gerakan kerak bumi / lempeng bumi dinamakan ….


a. vulkanisme
b. tektonisme
c. seisme
d. diastropisme

1. Angin yang berbalik arah setiap setengah tahun sekali sesuai dengan letak matahari terhadap
khatulistiwa disebut ….

a. angin laut
b. angin darat
c. angin monsun
d. angin gunung

2. Pada bulan April-Oktober di Indonesia umumnya bertiup angin ….

a. monsun utara
b. monsun barat
c. monsun timur
d. monsun selatan

3. Karena posisi geografisnya, Indonesia mengalami beberapa hal berikut, kecuali ….

a. mendapat iklim muson


b. mendapat iklim laut
c. mendapat iklim tropis
d. mendapat iklim barat
4. Fauna yang terdapat di Indonesia barat adalah ….

a. harimau, kanguru, gajah


b. gajah, anoa, babi rusa
c. anoa, gajah, harimau
d. gajah, binatang, harimau

5. Jenis tanah berikut yang bersifat subur adalah …..

a. tanah mediteran
b. tanah humus
c. tanah fodzolik
d. tanah laterit

6. Daerah iklim tropis yang kurang hujan ditumbuhi oleh flora padang rumput dan biasa disebut
….

a. sabana
b. oasis
c. tundra
d. gurun

7. Tanah rawa atau gambut banyak mengandung asam dan tidak subur, namun cocok untuk
tumbuhan ….

a. bakau
b. cemara
c. jati
d. pisang

8. Salah satu contoh binatang Indonesia tipe peralihan adalah ….

a. gajah
b. komodo
c. kasuari
d. kanguru

9. Perbedaan fauna di Indonesia bagian barat dengan fauna di bagian timur dikarenakan antara
Dangkalan Sunda dan Dangkalan Sahul terpisah oleh ….

a. Laut Arafura
b. Laut Sulawesi
c. Selat Sunda
d. Seiat Flores

10. Di negara kita terdapat gunung yang puncaknya terdapat salju abadi yaitu ….
a. Gunung Rinjani
b. Gunung Kratatau
c. Gunung Mahameru
d. Gunung Jayawijaya

1. Jenis hutan yang banyak dijumpai di Indonesia sesuai gambar di bawah ini, yaitu ...............

a. Hutan Hujan Tropis


b. Hutan Sabana
c. Hutan Stepa
d. Hutan Sub Tropis

2. Hutan di Pulau Jawa sudah berkurang luasnya, hal ini dikarenakan ......................
a. hutan tidak diperlukan lagi di pulau Jawa
b. dialihfungsikan  menjadi lahan pertanian dan pemukiman
c. banyak hutan digunakan sebagai padang rumput
d. kayu hutan di pulau Jawa mutunya lebih bagus dari pulau yang lain

3. Spesies endemik hutan Indonesia yang ada digambar di bawah ini bernama .......................
a. burung maleo
b. komodo
c. Tapir
d. anoa

4. Brotowali, Sembung, Sambiloto, Benalu teh dan Jati belanda merupakan tanaman hasil hutan
yang berpotensi sebagai bahan ....................
a. Kayu
b. Makanan pokok
c. Obat-obatan
d. Rotan dan karet

5. Kayu meranti banyak digunakan masyarakat untuk ..................


a. Bahan konstruksi bangunan
b. Bahan makanan
c. Bahan pembuatan obat
d. Bahan untuk suplemen

 6. Gambar kerajinan di bawah ini terbuat dari bahan baku .........

a. agatis
b. meranti
c. rasamala
d. rotan

7. Kayu cendana yang berasal dari Nusa Tenggara Timur banyak digunakan masyarakat
untuk ..................
a. bahan parfum dan wangi-wangian
b. bahan untuk membuat perahu dan kapal
c. bahan atap rumah
d. bahan untuk membuat jembatan

8. Bencana alam berikut ini terjadi karena .................


a. banyaknya aliran sungai yang mengalir disekitar kota
b. rusaknya hutan sehingga tanah tidak bisa menyerap dan menyimpan air hujan
c. banyak gedung bertingkat yang dibangun untuk pemukiman dan perkantoran
d. tingginya populasi penduduk di suatu daerah

9. gambar berikut menunjukkan fungsi hutan, yaitu : .......................

a. penghasil bahan obat-obatan dan makanan


b. daur ulang limbah yang berbahaya bagi kehidupan makhluk hidup
c. Habitat bagi flora & fauna di bumi
d. Menghasilkan oksigen dan menyerap karbon dioksida

10. Perhatikan pernyataan di bawah ini !


Apa yang bisa kita lakukan agar penyataan di atas tidak terjadi ?
a. membakar hutan untuk kepentingan perkebunan
b. berladang dan bertani di tengah hutan
c. tidak menebang pohon di hutan secara sembarangan
d. membangun fasilitas jalan yang melewati hutan

1. Letak astronomis Indonesia adalah …


1. 6o LU – 11 o LU dan 95 o BB – 141 o BT
2. 6 o LU – 11 o LS dan 95 o BT – 141 o BT
3. 6 o LS – 11 o LS dan 95 o BB – 141 o BB
4. 6 o LU – 11 o LS dan 95 o BT – 141 o BB

2. Berikut ini yang merupakan dampak atau pengaruh dari letak astronomis Indonesia
adalah …
1. Indonesia memiliki dua musim yaitu penghujan dan kemarau
2. Indonesia dilalui angin monsun yang berganti arah setiap 6 bulan sekali
3. Indonesia memiliki tiga daerah waktu
4. Indonesia memiliki beraneka ragam budaya

3. Antara bulan Oktober sampai April kedudukan matahari berada di wilayah bumi bagian
Selatan, maka pada saat itu Indonesia mengalami musim …
1. Penghujan
2. Mareng
3. Kemarau
4. Labuh

4. Garis  Yang memisahkan flora dan fauna berjenis peralihan dan australis disebut
…………
1. Wallace
2. Weber
3. Lydeker
4. Astronomi

5. Tanah yang berasal dari endapan lumpur yang  halus cocok untuk padi, palawija, dan
perkebunan disebut…
1. Tanah gambut
2. Tanah pozdolik
3. Tanah alluvial
4. Tanah organosol

6. Hewan mamalia khas Indonesia bagian tengah, yaitu ….


1. Buaya
2. Cendrawasih
3. Komodo
4. Badak

7. Garis batas persebaran flora dan fauna. Indonesia bagian barat dan tengah disebut garis
….
1. Wallace
2. Weber
3. Barat
4. Timur

8. Salah satu hewan endemik di Pulau Jawa adalah … .


1. anoa                         c. badak bercula satu
2. tapir                        harimau

9. Berikut merupakan hewan-hewan endemik di Indonesia, kecuali … .


1. Rafflesia arnoldi       Komodo
2. Anoa                         Badak bercula satu

10. Lahan di sekitar lembah-lembah sungai serta daerah-daerah dataran anjir pada umumnya
sangat cocok untuk dijadikan lahan pertanian karena daerah ini sangat subur. Hal ini
karena tanah yang berkembang adalah jenis tanah … .
1. litosol                        andosol
2. argonosol                 renzina

11. Kegiatan ekonomi agraris di Sumatra yang menonjol adalah … .


1. Persawahan pasang surut   Peternakan kerbau rawa
2. Perkebunan kelapa              Perkebunan kelapa sawit

12. Angin muson Timur yang bertiup antara bulan April – Oktober dari daratan Australia
menuju Asia akan berdampak bagi wilayah Indonesia berupa … .
1. Musim kemarau                   c. Musim dingin
2. Musim penghujan                d. Musim pancaroba

13. Tanah yang terbentuk akibat pengendapan bahan organik adalah tanah ….
1. Histosol
2. Alluvial
3. Grumusol
4. Latosol

14. Berikut merupakan faktor-faktor pembentuk tanah, kecuali … .


1. Cuaca/iklim              c. Topografi/kemiringan lereng
2. Bunga tanah            Batuan induk

15. Indonesia terletak antar 2 benua dan 2 samudra sehingga Indonesia mempunyai posisi ….
1. Geografis
2. Geologis
3. Silang
4. Ekonomis

1. Biosfer merupakan gabungan dua kata yaitu bios dan sphere yang mempunyai arti …
a. Hidup dan lapisan
b. Makhluk hidup dan ilmu
c. Manusia dan lapisan
d. Hidup dan ilmu
e. Ekosistem dan lapisan
JAWABAN : A

2. Tingkat kehidupan yang kompleks dalam persebaran flora dan fauna pada kumpulan komunitas
adalah …
a. Ekosistem
b. Kelompok
c. Individu
d. Populasi
e. Bioma
JAWABAN : A

3. Persebaran flora di muka bumi tersebar secara merata. Flora seperti kopi, kina, teh. Flora ini
dipengaruhi oleh faktor utama yaitu...
a. Klimatik dan edafik
b. Edafik dan biologis
c. Topografi dan biologis
d. Biologis dan vegetasi
e. Edafik dan topografi
JAWABAN : A

4. Faktor utama yang mempengaruhi persebaran hutan hujan tropis di daerah equator ialah …
a. Manusia
b. Biologis
c. Vegetasi
d. Edafik
e. Klimatik
JAWABAN : E

5. Curah hujan diatas 2.000 mm/tahun dan mendapat penyinaran sepanjang tahun berciri-ciri bioma …
a. Sabana
b. Tundra
c. Gugur
d. Taiga
e. Hutan basah
JAWABAN : E

6. Ciri-ciri bioma gugur (decidous) antara lain …


a. Curah hujan 2.000 mm/tahun dan cukup penyinaran matahari
b. Terdapat burung cendrawasih
c. Suhu dingin dengan curah hujan > 2.000 mm/tahun dan tumbuhannya rapat
d. Temperatur udara panas sepanjang tahun dan hujan terjadi secara musiman
e. Curah hujan 750 – 1.000 mm/tahun dan merata serta floranya tidak terlalu rapat
JAWABAN : D

7. Vegetasi khas yang hidup dan berkembang di daerah tundra adalah …


a. Hutan heterogen
b. Padang rumput
c. Lumut
d. Hutan jati
e. Hutan pinus
JAWABAN : E

8. Di Indonesia dijumpai daerah sabana yaitu terletak di


a. Papua
b. Sumatera
c. Jawa barat
d. Sulewesi
e. Nusa Tenggara Barat/Timur
JAWABAN : E

9. Hutan bakau (mangrove) dapat dijumpai di daerah pantai Indonesia kecuali ……


a. Utara Jawa
b. Barat sumatera
c. Kalimantan
d. Papua
e. Timur Sumatera
JAWABAN : B

10. Hutan Indonesia sebagai salah satu hutan terluas di dunia yang dijadikan sebagai paru-paru dunia
yaitu hutan hujan tropis yang memiliki ciri-ciri ….
a. Banyak tumbuh di sekitar pantai
b. Tumbuh rumput yang menutupi permukaan bumi
c. Pohon tinggi dan runcing seperti pinus
d. Memiliki musim jika kemarua dan hujan
e. Hutannya lebat dan berdaun lebar dan dasar hutan gelap
JAWABAN : E
11. Jenis pohon yang umumnya terdapat di hutan musim yaitu ..
a. Jati
b. Pinus
c. Mahoni
d. Akasia
e. Kayu putih
JAWABAN : A

12. Bunga Bangkai (raflesia anorldi) merupakan flora khas yang ada di daerah tropis. Flora ini tersebar di
wilayah …
a. Sumatera dan papua
b. Papua Kalimantan
c. Jawa dan NTB/NTT
d. Sulewesi dan papua
e. Kalimantan dan Sumatera
JAWABAN : E
13. Persebaran fauna wilayah oriental meliputi kawasan ...
a. Amerika Utara
b. Amerika Tengah dan Selatan
c. Afrika Utara, Eropa
d. Australia
e. Asia Selatan, Tenggara
JAWABAN : E

14. Ciri-ciri hutan


1. lebat 4. homogen
2. meranggas 5. berdaun jarum
3. heterogen 6. hujan sepanjang tahun
Yang termasuk ciri bioma hutan hujan tropik ialah ...
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 2, 4, dan 5
d. 1, 3 dan 6
e. 4, 5 dan 6
JAWABAN : D

15. Persebaran fauna di Indonesia bagian barat dan tengah dibatasi oleh garis …..
a. Wallace
b. Colummbus
c. Webber
d. Junghum
e. Raflles
JAWABAN : A

16. Berikut ini contoh fauna yang menjadi ciri khas Indonesia yang berada di daerah peralihan antara
fauna Asia dan Australia adalah …
a. Anoa, komodo dan gajah
b. Badak, orang utan dan babi rusa
c. Cendrawasih, kakatua dan kangguru
d. Komodo, babi rusa dan anoa
e. Gajah, harimau dan badak
JAWABAN : D

17. Jenis fauna yang berada di daerah Indonesia timur kecuali …


a. Walaby
b. Cendrawasih
c. Kangguru
d. Kakak Tua
e. Anoa
JAWABAN : E

18. Jenis mamalia yang dilindungi oleh Undang-undang dan dibentuk kawasan khusus sebagai tempat
tinggalnya ialah …
a. Siamang
b. Trenggiling
c. Kukang
d. Babi hutan
e. Orang utan
JAWABAN : E

19. Contoh persebaran fauna di Indonesia bagian tengah ialah


a. Gajah, orang utan dan komodo
b. Biawak, kijang dan tapir
c. Cendrawasih, kangguru dan kadal
d. Burung Maleo, komodo dan babi rusa
e. Babi hutan, anoa dan dan gajah
JAWABAN : D

20. Usaha yang dapat dilakukan untuk menjaga kelestarian Flora dan Fauna dengan berbagai cara.
Usaha untuk membentuk kawasan secara khusus melindungi satwa tertentu disebut dengan …
a. Suaka margasatwa
b. Taman Nasional
c. Suaka alam
d. Cagar alam
e. Cagar satwa
JAWABAN : A

1. Luas laut yang dimiliki negara Indonesia mencapai ............ km2


a. 5,8 juta
b. 6,8 juta
c. 7,8 juta
d. 8,8 juta

2. Potensi penangkapan komoditas ikan yang masih bisa mungkin  ikan melakukan regenerasi  sehingga jumlah ikan
yang ditangkap tidak akan mengurangi populasi ikan disebut ..............
a. Potensi siaga
b. Potensi produksi
c. Potensi lestari
d. Potensi asli

3. Laut Indonesia mempunyai angka potensi lestari sebesar .............. ton


a. 5,4 juta
b. 6,4 juta
c. 7,4 juta
d. 8,4 juta

4. Berdasar hukum  internasional, jumlah tangkapan yang diperbolehkan di Indonesia ialah 80% dari potensi lestari
tersebut atau sekitar .............. ton per tahun
a. 4,12 juta
b. 5,12 juta
c. 6,12 juta
d. 7,12 juta

5. Ikan yang banyak ditemukan di Indonesia bagian barat adalah .............


a. pelagis kecil
b. Paus
c. Hiu
d. Lumba-lumba

6. Jenis ikan yang dibudidayakan di tambak adalah ..........


a. Bandeng dan tuna
b. Udang dan Madidihang
c. Bandeng dan Madidihang
d. Bandeng dan udang

7. Berapa panjang garis pantai Indonesia ?


a. 71.000 km
b. 81.000 km
c. 91.000 km
d. 101.000 km

8. Hutan mangrove banyak ditemukan di daerah ................


a. Dataran tinggi
b. Pantai berpasir putih
c. pasang surut
d. dataran rendah

9. Apa Fungsi ekologis dari  hutan mangrove ?


a. Sebagai penghasil keuntungan bagi masyarakat sekitar
b. Sebagai tempat wisata yang indah bagi wisatawan
c. Sebagai pelindung dari adanya gempa bumi

d. sebagai habitat atau tempat hidup binatang laut

11. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar tersebut kerusakan alam karena ...........


a. Abrasi
b. Tanah longsor
c. Sedimentasi
d. Vulkanis

12. Perhatikan tabel di bawah ini !

Dari data di atas menunjukan bahwa hutan mangrove terbesar di pulau ............
a. Sulawesi
b. Jawa
c. Maluku
d. Papua

13. Binatang yang memproduksi kapur untuk membentuk  kerangka tubuhnya disebut ............
a. Koral
b. Bintang laut
c. Tripang
d. Walrus

14. Luas terumbu karang di Indonesa mencapai ........... km2


a. 84.300
b. 184.300
c. 284.300
d. 384.300

15. Terumbu karang bisa berkembang dengan baik pada suhu ..................
a. 180 – 200 C
b. 210 – 290 C
c. 230 – 320 C
d. 250 – 350 C

1.    Manusia tidak bisa hidup tanpa orang lain. Pernyataan ini menunjukkan bahwa manusia
adalah ;
a.  mahluk sosial
b.  mahluk bergantung
c.   mahluk berkelompok
d.  mahluk tidak mandiri
2.    Proses di mana orang-orang yang menjalin kontak dan berkomunikasi saling pengaruh
mempengaruhi dalam pikiran dan tindakandinamakan
a.  komunikasi
b.  pertemuan
c.   interaksi sosial
d.  komunikasi sosial
3.    Agar interaksi dapat berlangsung dibutuhkan dua syarat yaitu:
a.  adanya kontak sosial dan komunikasi.
b.  Adanya individu dengan individu
c.   Antara individu dengan kelompok
d.  Antara kelompok dengan kelompok
4.    Yang termasuk kontak sosial secara tidak langsung adalah
a.  berkenalan di depan kelas
b.  bersalaman ketika saling bertemu
c.   surat menyurrat
d.  bersapaan ketika bertemu
5.    Komunikasi dengan menggunakan bahasa-bahasa isyarat disebut dengan
a.  komunikasi non-verbal.
b.  komunikasi verbal
c.   komunikasi tidak langsung
d.  komunikasi isyarat
6.    Kedudukan atau posisi seseorang dalam kelompok atau masyarakat disebut
a.  kedudukan
b.  status
c.   posisi
d.  harga diri
7.    Suatu proses mempelajari kebiasaan dan tata kelakukan untuk menjadi bagian dari suatu
masyarakat, disebut
a.  belajar hidup
b.  sosialisasi
c.   interaksi sosial
d.  belajar sosial
8.    Yang menjadi media sosialisasi adalah
a.  orang tua
b.  keluarga
c.   lingkungan
d.  tempat tinggal
9.    Ciri atau watak yang khas dan konsisten sebagai identitas seorang individu, disebut
a.  karakter
b.  ciri khas
c.   kepribadian
d.  identitas
10. Proses sosial di mana suatu kebudayaan menerima unsur-unsur dari suatu kebudayaan lain
tanpa menyebabkan hilangnya bentuk kepribadian sendiri dinamakan
a.  akulturasi
b.  akomodasi
c.   kontroversi
d.  interaksi
1. Cara berhubungan antara sesama manusia sebagai mahluk sosial disebut ….
a. sosiologi
b. sosialisasi
c. interaksi sosial
d. proses sosial
2. Kecenderungan dan keinginan seseorang untuk menjadi sama dengan orang lain
adalah sikap ….
a. imitasi
b. simpati
c. identifikasi
d. sugesti
3. Roni menyukai pelajaran Ekonomi karena gurunya baik. Sikap Roni adalah contoh
dari ….
a. identifikasi
b. simpati
c. sugesti
d. imitasi
4. Di bawah ini yang bukan contoh sugesti negatif adalah ….
a. menyuruh bunuh diri
b. memberi nasihat baik
c. menyuruh merampok
d. mengajak berbuat jahat
5. Menirukan suatu kebiasaan baik seperti disiplin tinggi para tentara merupakan
bentuk dari ….
a. imitasi positif
b. sugesti positif
c. imitasi negatif
d. sugesti negatif
I. Pilihan Ganda
6. Kontak dan hubungan sosial adalah salah satu syarat terjadinya ….
a. interaksi sosial
b. sosiologi
c. sosialisasi
d. proses sosial
7. Fitri bertemu dengan Tina, keduanya tidak sempat bertegur sapa karena jaraknya
jauh berseberangan jalan. Secara tidak langsung Fitri dapat menebak kalau itu
adalah Tina sahabatnya karena Tina memiliki kekhasan kalau sedang berjalan.
Kasus di atas adalah contoh ….
a. interaksi sosial
b. proses sosial
c. sosialisasi
d. sosiologi
8. Kegiatan menirukan yang dilakukan oleh anak secara tidak sempurna terjadi
pada tahapan ….
a. preparatory stage
b. game stage
c. play stage
d. generalized stage
9. Tahapan dalam sosialisasi di mana seseorang dianggap sudah dewasa adalah ….
a. preparatory stage
b. game stage
c. play stage
d. generalized stage
10. Peranan media sosialisasi dalam sistem keluarga pada tahap awal sangat besar
karena anak sepenuhnya berada dalam lingkungan keluarganya terutama orang
tuanya sendiri merupakan pendapat dari ….
a. Max weber
b. Gertredge Jaege
c. Ibnu Sujono
d. Charles H. Cooley
11. Hubungan saling memengaruhi antara sesama manusia sebagai makhluk sosial
disebut ….
a. sosialisasi
b. sosiologi
c. interaksi sosial
d. proses sosial
12. Perhatikan tabel berikut!
Proses sosial yang disosiatif terdapat pada nomor ….
a. 1 dan 2
b. 5 dan 6
c. 3 dan 4
d. 1 dan 3
13. Suatu hari Diki melihat kedua temannya Feri dan Ilyas sedang berdebat. Di
antara keduanya terjadi pertentangan atau konflik. Diki berusaha untuk menengahi
pertentangan antara kedua temannya tersebut. Sikap Diki termasuk ….
a. akomodatif
b. kerja sama
c. konflik
d. asimilasi
14. Pada hari pertama masuk sekolah, Erlan berusaha untuk mengikuti dan bergabung
dengan teman barunya, sikap Erlan termasuk ….
a. akomodasi
b. adaptasi
c. asimilasi
d. kontravensi
15. Berikut ini yang bukan termasuk bentuk-bentuk interaksi sosial adalah ….
a. kerja sama
b. individualistis
c. persaingan
d. pertentangan

1. Salah satu bentuk interaksi sosial yang termasuk dalam kategori disosiatif adalah....
a. kerja sama 

b. akulturasi 
c. asimilasi
d. akomodasi

2. Pelajar yang selalu bersaing untuk meningkatkan mutu pembelajaran termasuk persaingan
dalam bidang....
a. emosi 
b. intelektual 
c. ekonomi
d. politik

3. Bentuk hubungan apakah yang terjalin antara Avatar dan Naruto dalam membasmi kejahatan?
a. kontak sosial 
b. kontak 
c. interaksi sosial
d. komunikasi sosial

4. Suatu proses interaksi sosial berdasarkan pada perasaan seseorang yang tertarik dengan
perasaan pihak lain merupakan faktor....
a. simpati 
b. sugesti 
c. identifikasi
d. imitasi

5. Sikap seseorang yang selalu ingin meniru gaya orang lain adalah proses....
a. sugesti 
b. empati 
c. simpati
d. imitasi

6. Pengambilan kekayaan alam berupa tebu antara petani dengan pihak perkebunan negara
termasuk kategori....
a. joint venture 
b. koalisi 
c. kontravensi
d. adjudikasi

7. Seseorang yang menggunakan Internet dalam melakukan hubungan atau pembicaraan dengan
orang lain merupakan bentuk dari....
a. komunikasi tidak langsung 
b. interaksi tidak langsung 
c. komunikasi langsung
d. interaksi sosial

8. Seseorang yang sakit lalu memercayai apa yang dinasihatkan dokter termasuk pola....
a. sugesti 
b. akomodasi 
c. disosiasi
d. asosiasi

9. Kekhasan seseorang dalam melakukan interaksi sosial salah satunya dipengaruhi oleh....
a. pengalaman unik 
b. lingkungan 
c. kebijakan pemerintah
d. keluarga

10. Interaksi sosial yang asosiatif berbentuk....


a. konflik dan kerja sama 
b. akomodasi dan kompetisi 
c. kerja sama dan kompetisi
d. kooperasi dan akomodasi
1. Lembaga sosial adalah suatu himpunan norma yang mengatur segala tindakan manusia dalam
memenuhi kebutuhannya. Norma apa saja yang terdapat dalam lembaga sosial dan budaya?
 a. Norma adat, norma agama, norma kesusilaan, dan norma hukum
 b. Norma kesopanan, norma hukum, norma agama, dan norma adat
 c. Norma agama, norma hukum, norma kesopanan, dan norma kesusilaan
 d. Norma kesusilaan, norma hukum, norma keadilan, dan tata tertib

2. Menurut Robert M.Z. Lawang proses terbentuknya lembaga sosial dinamakan pelembagaan atau...
 a. Politeia
 b. Sosialistis
 c . Institutionalized
 d. Instingtif

3. Ada tingkatan norma dalam proses pelembagaan, yaitu diantaranya...


 a. Adat, agama, sosial, dan kebiasaan
 b. Custom, usage, folkways, dan precept
 c. Charitable, custom, adat, dan agama
 d. Usage, folkways, mores, dan custom

4. Siapa yang telah mengembangkan konsep hubungan timbal balik yang tidak terpisahkan?
 a. Emile Durkheim
 b. Charles Horton Cooley
 c. Charlie Van Houten
 d. Lester F. Ward

5. Pengendalian sosial memiliki 2 tipe, yaitu...


 a. Pengendalian sosial formal dan informal
 b. Pengendalian sosial formal dan nonformal
 c. Pengendalian sosial informal dan nonformal
 d. Jawaban a, b, dan c salah

6. Berikut adalah tipe-tipe lembaga sosial dalam masyarakat, kecuali...


 a. Berdasarkan fungsinya, sistem sosial, penyebarannya, dan penerimaan masyarakat
 b. Berdasarkan sistem sosial, penyebarannya, penerimaan masyarakat,  dan perkembangannya
 c. Berdasarkan penerimaan masyarakat, perkembangannya, fungsinya, dan sistem nilai
 d. Berdasarkan penyebaran, fungsinya, dan adat istiadatnya

7. Perhatikan pernyataan berikut!


 1) Lembaga keluarga
 2) Lembaga agama
 3) Lembaga masyarakat
 4) Lembaga sosial
 5) Lembaga budaya
Manakah yang termasuk pada jenis-jenis kelembagaan sosial?
 a. 1, 2, dan 3
 b. 1, 2, dan 5
 c. 2, 3, dan 4
 d. 3, 4, dan 5

8. Lembaga yang hanya dikenal oleh masyarakat tertentu saja yaitu...


 a. Enacted institution
 b. Unsactioned institution
 c. Subsidiary institution
 d. Restricted institution

9. Undang-undang yang menjelaskan tentang perkawinan adalah...


 a. UU No. 1 Tahun 1974
 b. UU No. 1  Tahun 1947
 c. UU No. 2 Tahun 1947
 d. UU No. 2 Tahun 1977

10. Sistem garis keturunan yang dihitung melalui garis ayah disebut dengan...
 a. Patriachaat
 b. Matriachaat
 c. Parental
 d. Amblineal

11. Perhatikan pernyataan berikut!


 1) Fungsi pengaturan hubungan biologis
 2) Fungsi afeksi
 3) Fungsi sosialisasi
 4) Fungsi emosionalisme
Manakah yang termasuk pada fungsi lembaga keluarga?
 a. 1, 2, dan 3
 b. 2, 3, dan 4
 c. 1, 2, dan 4
 d. 1 dan 3

12. Lembaga yang memberi pengajaran kepada masyarakat agar dapat membaca, menulis, berhitung,
dan mengembangkan karakter adalah...
 a. Lembaga keluaga
 b. Lembaga hukum
 c. Lembaga politik
 d. Lembaga edukasi

13. Secara umum agama berhubungan langsung dengan Tuhan. Sehingga nilai-nilai yang terdapat dalam
agama biasanya dianggap...
 a. Gaib
 b. Sakral
 c. Taajul
 d. Aberasi

14. Lembaga ekonomi adalah lembaga yang mengurus masalah ekonomi, diantaranya masalah dalam
kegiatan...
 a. Produksi
 b. Konsumsi
 c. Distibusi
 d. Jawaban a, b, dan c benar

15. Berdasarkan UUD 1945 Pasal 33 terdapat tiga lembaga perekonomian yang ada di Indonesia yaitu...
 a. MPR, DPR, dan MK
 b. Bank Indonesia, Koperasi, dan Freeport
 c. BUMN, BUMS, dan Koperasi
 d. BUMN, BUMS, dan Bank Indonesia

16. Plato mengidentifikasi tentang masalah-masalah negara kota dengan istilah...


 a. Polis
 b. Politacos
 c. Politeia
 d. Politica

17. Perhatikan pernyataan berikut!


 1) Dewan Perwakilan Rakyat
 2) Pemerintahan Daerah
 3) Dewan Pertimbangan Agung
 4) Badan Usaha Milik Negara
 5) Ormas Islam Indonesia
Manakah lembaga-lembaga politik yang diatur dalam UUD 1945?
 a. 1, 2, dan 4
 b. 3, 4, dan 5
 c. 2, 3, dan 4
 d. 1, 2, dan 3

18. Apa yang dimaksud dengan basic institution?


 a. Lembaga sosial yang berperan dalam memelihara dan mempertahankan tata tertib dalam
masyarakat
 b. Lembaga sosial yang menghimpun masyarakat untuk mencapai tujuan bersama
 c. Lembaga sosial yang berfungsi untuk memenuhi kebutuhan primer
 d. Lembaga sosial yang menjadi kebutuhan penting bagi kehidupan manusia

19. Klasifikasi lembaga sosial menurut John Lewis Gillin dan John Philip Gillin ada beberapa bentuk. Salah
satunya adalah bentuk yang berdasarkan pada faktor penyebarannya, yaitu...
 a. Cresive institution dan enacted institution
 b. General institution dan restricted institution
 c. Aproved institution dan unsactioned institution
 d. Aproved institution dan restricted institution

20. Lembaga sosial biasanya dikenal dengan lembaga...


 a. Masyarakat
 b. Budaya
 c. Kesejahteraan Dunia
 d. Warga Indonesia

Anda mungkin juga menyukai