Anda di halaman 1dari 3

ADRYAN SAPUTRA (BCA 115 304)

SINOPSIS
“PENGARUH LITERASI KEUANGAN, FINANCIAL TEKNOLOGY DAN SIKAP KEUANGAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN
KEUANGAN
(Studi Empiris pada UMKM di kota Palangka Raya)
1. Fenomena
Pengelolaan kuangan menjadi suatu masalah dalam UMKM karena pemilik UMKM mengabaikan pentingnya pengelolaan
keuangan khususnya berkaitan dengan penerapan kaidah-kaidah pengelolaan keuangan dan akuntansi yang benar. Masalah ini
biasanya timbul dikarenakan pengetahuan dan informasi pelaku Usaha Mikro mengenai akuntansi sangat terbatas, latas belakang
pendidikan para pelaku Usaha Mikro juga mempengaruhi pengetahuan para pelaku Usaha Mikro.
2. Penelitian Terdahulu
No Nama Peneliti, Judul, Nama Variabel Variabel Hasil Penelitian
Jurnal/Skripsi/Tesis, Tahun Independen Dependen
1. Sri Wahyuni, Abdurrahman, Serli Literasi Perilaku Literasi Keuangan berpengaruh positif signifikan terhadap
Oktapiani, 2020. Pengaruh Literasi Keuangan Keuangan Perilaku Keuangan mahasiswa Universitas Teknologi
Keuangan dan Lingkungan Sosial (X1) (Y) Sumbawa. Besar kecilnya perubahan tingkat literasi keuangan
Terhadap Perilaku Keuangan Lingkungan secara nyata akan mempengaruhi tinggi rendahnya perubahan
Mahasiswa Universitas Teknologi Sosial (X2) tingkat profitabilitas
Sumbawa.https://doi.org/10.37673/jebi.
v5i02.855
2. Nyoman Patra Kusuma, 2020 Pengaruh Literasi Inklusi Literasi keuangan berpengaruh sigifikan terhadap inklusi
Literasi Keuangan Terhadap Inklusi Keuangan Keuangan keuangan pada UMKM di Bandar Lampung.
Keuangan Melalui Financial Teknology (X1) (Y) Literasi keuangan berpengaruh sigifikan terhadap financial
Pada UMKM di Bandar Lampung. Vol Financial teknologi pada UMKM di Bandar Lampung.
4, No 5 Teknology Financial teknologi tidak berpengaruh sigifikan terhadap inklusi
(2020).http://dx.doi.org/10.24912/jmbk. (X2) keuangan pada UMKM di Bandar Lampung
v4i5.9236
3. Wilda Rahmayanti, Hanifah Sri Sikap Perilaku Berdasarkan hasil pengujian data yang telah dilakukan
Nuryani, Abdul Salam 2019. Pengaruh Keuangan Keuangan menunjukkan bahwa variabel sikap keuangan berpengaruh
Sikap Keuangan Dan Perilaku (X1) Literasi (Y) positif signifikan terhadap literasi keuangandan perilaku
Keuangan Terhadap Literasi Keuangan. Keuangan keuangan berpengaruh positif signifikan terhadap literasi
http://www.jurnal.uts.ac.id (X2) keuangan

4. Rahman, Dina Nabila. 2020. Literasi Perilaku Literasi keuangan dan financial Teknology secara simultan
Pengaruh Literasi Keuangan, Financial Keuangan Keuangan berpengaruh signifikan terhadap variabel keuangan. Literasi
Teknology dan Sikap Keuangan (X1) (Y) keuangan mampu mengubah perilaku keuangan menjadi lebih
Terhadap Perilaku Pengelolaan Financial baik agar dapat memilih.
Keuangan. Teknology
http://etheses.uin-malang.ac.id (X2)
3. Model Penelitian
Financial
Teknology (X2)

Literasi Perilaku
Keuangan(X1) Keuangan(Y)

Sikap Keuangan
(X3)
4. Perbedaan dengan Penelitian terdahulu
Penggabungan variabel dan penambahan variabel pada variabel sikap keuangan. Apakah sikap keuangan berpengaruh positif terhadap
variabel lainnya.
5. Definisi Operasional Variabel
Variabel Definisi Indikator/APLI Skala
Literasi Literasi keuangan merupakan faktor yang fundamental untuk pertumbuhan 1 konsep keuangan,
Keuangan (X1) ekonomi dan stabilitas keuangan. Hal ini akan berakibat pada kompetisi di 2 kemampuan memahami komunikasi
industri yang menjadi sehat dan kompetisi akan mengedepankan inovasi mengenai konsep keuangan,
dalam barang dan jasa yang ditawarkan ke konsumen. 3 kecakapan mengelola keuangan Likert
pribadi/perusahaan dan
4 kemampuan melakukan keputusan
keuangan
Financial Perkembangan fintech di dunia sudah dimulai sejak tahun 1800-an dengan 1 Melayani masyarakat Likert
Teknology (X2) munculnya telegraph dan semakin berkembang pada tahun-tahun 2 alternatif pendanaan selain jasa industri
selanjutnya khususnya pada era digital saat ini. Tahun 1900-an mulai keuangan tradisional
berkembang Automated Teller Machine (ATM), Clearing House, Internet
Banking dan Paypal. Kemudian semakin berkembang dengan adanya
Apple Pay, Samsung Pay, Smile to Pay (Alibaba) pada tahun 2000-an.
(Zimmerman, 2016). Di Indonesia perkembangan fintech jenis pembayaran
semakin berkembang pesat, baik yang diterbitkan oleh lembaga keuangan
seperti unikQu, Tbank, Ecash maupun yang diterbitkan oleh start-up
fintech seperti Go-Pay dan OVO.
Sikap Sebuah konsep informasi dan emosi tentang proses pembelajaran dan hasil 1 cara pengelolaan keuangan yang baik Likert
Keuangan (X3) kecenderungan untuk bertindak positif, sikap keuangan sebagai keadaan 2 pertimbangan membeli atau
fikiran, pendapat, serta penilaian tentang keuangan. menggunakan sesuatu dengan melihat
manfaat dan kerugiannya.
ADRYAN SAPUTRA (BCA 115 304)
Perilaku Perilaku keuangan yaitu mempelajari bagaimana manusia secara aktual 1 Menetapkan tujuan keuangan Likert
Keuangan(Y) berperilaku dalam sebuah penentuan keuangan. Seseorang yang memiliki 2 Memperkirakan biaya secara akurat
perilaku keuangan yang bertanggung jawab cenderung efektif dalam 3 Memperkirakan pendapatan dengan
penggunaan uang yang dimilikinya, seperti membuat anggaran, menghemat tepat
uang dan mengontrol belanja, investasi, serta membayar kewajiban tepat 4 Perencanaan dan pengangaran belanja
waktu sekarang
ADRYAN SAPUTRA (BCA 115 304)

Anda mungkin juga menyukai