Anda di halaman 1dari 4

1. Perhatikan grafik berikut!

Simpulan isi grafik tersebut adalah ...


A. Pada tahun 2008 konsumsi BBM bersubsidi jenis premium lebih banyak daripada minyak tanah.
B. Pada tahun 2008 konsumsi BBM bersubsidi jenis minyak tanah lebih besar daripada tahun 2007.
C. Konsumsi BBM bersubsidi jenis solar dari tahun 2007-2008 sama besarnya.
D. Konsumsi BBM bersubsidi dalam satu tahun mengalami penurunan.

2. Perhatikan grafik berikut!

Simpulan isi grafik yang tepat adalah ...


A. Jumlah pengunjung perpustakaan setiap bulan tidak menentu.
B. Kenaikan jumlah pengunjung tertinggi terjadi pada bulan Mei.
C. Penurunan jumlah pengunjung terbanyak terjadi pada bulan Maret.
D. Jumlah pengunjung perpustakaan selalu naik/bertambah.

3. Perhatikan grafik berikut!


Simpulan isi grafik tersebut adalah ...
A. Jumlah pengunjung paling banyak pada tahun 2000.
B. Jumlah tahun selalu signifikan dari tahun ke tahun
C. Jumlah pengunjung dari tahun ke tahun baling banyak kelas 8.
D. Jumlah pengunjung kelas 7 paling sedikit dibanding kelas 8 dan 9.

4. Perhatikan grafik berikut!

Simpulan isi grafik pengunjung perpustakaan tersebut adalah ...


A. Tahun 2009 ada 20 orang yang berkunjung ke perpustakaan.
B. Setiap tahun pengunjung perpustakaan selalu meningkat.
C. Pengunjung perpustakaan yang paling rendah pada tahun 2012.
D. Setiap tahun pengunjung perpustakaan tidak ada peningkatan.

5. Perhatikan grafik berikut


Simpulan yang sesuai dengan isi grafik tersebut adalah ...
A. Selama 4 tahun siswa SMA 5 selalu ada yang putus sekolah.
B. Faktor ekonomi penyebab utama siswa putus sekolah.
C. Siswa SMA paling banyak terlibat tindakan kriminal sehingga putus sekolah.
D. Selama 4 tahun SMA 5 paling banyak menjadi korban narkoba.

6. Perhatikan grafik berikut!

Penjelasan yang sesuai dengan isi grafik tersebut adalah ...


A. Harga beras nasional 30 Maret 2012 s.d. 29 April 2012 tidak stabil.
B. Harga beras nasional pada tanggal 30 Maret 2012 mencapai Rp8.060.000.
C. Harga beras nasional 30 Maret 2012 s.d. 29 April 2012 mengalami penurunan.
D. Harga beras nasional 30 Maret 2012 s.d. 29 April 2012 yang termahal adalah tanggal 30 Maret
2012.

7. Perhatikan grafik  berikut!

Penjelasan yang sesuai dengan isi grafik tersebut adalah ...


A. Perolehan uang bakti sosial kelas 7 selalu meningkat tiap bulannya.
B. Siswa kelas 9 memperoleh uang bakti sosial dengan jumlah yang sama.
C. Perolehan uang bakti sosial siswa kelas 7, 8, dan 9 selalu menurun.
D. Perolehan uang bakti sosial kelas 8 lebih banyak dari pada kelas 9.

8. Perhatikan grafik berikut!


Penjelasan yang sesuai dengan isi grafik tersebut adalah ...
A. Musik jenis Rap digemari siswa laki-laki dan perempuan.
B. Jenis RnB merupakan musik yang sangat dinamis dan enerjik.
C. Siswa SMP Cinta tidak menyukai musik jaz dan musik RnB.
D. Siswa SMP Cinta yang menggemari musik dangdut hanya sedikit.

B. Contoh Soal Tabel


1. Cermati tabel berikut!

Pernyataan yang sesuai dengan tabel tersebut adalah ...


A. Sektor pertambangan mengalami peningkatan yang tajam pada tahun 2009.
B. Pengupahan sektor industri lebih baik daripada sektor pertambangan.
C. Pengupahan sektor usaha yang paling rendah adalah sektor pertanian.
D. Sektor bangunan dan angkutan tergolong paling kecil daripada yang lain.

Anda mungkin juga menyukai