Anda di halaman 1dari 2

MSP : KELAS X DTL (2011)

1. Konsumen listrik di Indonesia dengan sumber dari PLN atau Perusahaan swasta
lainnya dapat dibedakan sebagai berikut, kecuali………..
a. Kosumen rumah Tangga
b. Konsumen Primer dan sekunder
c. Konsumen Penerangan jalan Umum
d. Konsumen Pabrik
e. Konsumen Komersial

2. Perhatikan gambar situasi dibawah ini

U
B
C
D A
E

Gambar yang diberi tanda huruf E menunjukkan gambar……………


a. Lokasi bangunan
b. Kode tiang
c. Menunjukkan arah Utara
d. Jarak bangunan ke tiang
e. Transformator

3. Instalasi listrik dari pembangkit sampai dengan alat pembatas dan pengukur (APP)
disebut……. a. Penyediaan Tenaga Listrik d. Arus
Tenaga Listrik
b. Pemanfaatan Tenaga Listrik e. Arus bolak balik
c. Tegangan Tenaga Listrik

4. Instalasi listrik dari mulai alat pembatas dan pengukur (APP) sampai titik akhir beban
di sebut…..
a. Penyediaan Tenaga Listrik d. Arus Tenaga Listrik
b. Pemanfaatan Tenaga Listrik e. Arus bolak balik
c. Tegangan Tenaga Listrik

5. Sebelum sampai ke konsumen jaringan listrik tegangan tinggi harus dilakukan


penurunan tegangan sebanyak dua kali, penurunan tegangan ini biasa dilakukan
di………..
a. Transformator primer dan Transformator sekunder
b. Trafo arus dan Trafo tegangan
c. Gardu Induk dan Gardu Distribusi
d. Saluran kabel udara dan Saluran kabel bawah tanah
e. Alat pembatas dan pengukur

6. Ada dua macam system penyaluran transmisi dan distribusi dari PLN dan perusahan
swasta lainnya ke konsumen, yaitu….
a. Transformator primer dan Transformator sekunder
b. Trafo arus dan Trafo tegangan
c. Gardu Induk dan Gardu Distribusi
d. Saluran kabel udara dan Saluran kabel bawah tanah
e. Alat pembatas dan pengukur
7. Sistem penyaluran atau pendistribusian tenaga listrik yang dapat dioperasikan dengan
tegangan rendah, tegangan menengah, tegangan tinggi atau tegangan ekstra tinggi,
disebut…..
a. mutu tenaga listrik d. Variasi tenaga listrik
b. sambungan tenaga listrik e. Jaringan tenaga listrik
c. Pemakai tenaga listrik
8. Tenaga listrik arus bolak balik yang disalurkan baik fase tunggal, maupun fase tiga
dengan frekuensi 50 Hertz. Adalah Persyaratan untuk penyaluran…….
a. mutu tenaga listrik d. Variasi tenaga listrik
b. sambungan tenaga listrik e. Jaringan tenaga listrik
c. Pemakai tenaga listrik

9. Penghantar dibawah atau di atas tanah, termasuk peralatannya sebagai bagian instalasi
pengusaha yang merupakan sambungan antara jaringan tenaga listrik milik pengusaha
dengan instalasi pelanggan untuk manyalurkan tenaga listrik dengan tegangan rendah
atau menengah atau tegangan tinggi di sebut……
a. mutu tenaga listrik d. Variasi tenaga listrik
b. sambungan tenaga listrik e. Jaringan tenaga listrik
c. Pemakai tenaga listrik

10. Alat Untuk mengetahui besarnya tenaga listrik yang digunakan oleh
pemakai/pelanggan listrik di sebut :
a. Micro meter c. Kwh meter (APP) e. tacho meter
b. AVO meter d. multi meter

11. Urutan yang benar jaringan tegangan rendah untuk sambungan pelanggan adalah……
a. STR+SMP+SLP+APP d. JTR+SMP+STR+APP
b. SLP+SMP+STR+APP e. STR+SLP+SMP+APP
c. SMP+STR+SLP+APP

12. Tinggi minimum kabel sabungan pelanggan yang melintasi simpang jalan umum
adalah…….
a. 5,5 Meter c. 5. Meter e. 7 Meter
b. 6 Meter d. 4 Meter

13. Jarak sambungan maksimum dari tiang ke rumah atau dari rumah ke rumah dengan
kabel jenis twisted adalah….
a. 25 Meter c. 30 Meter e. 40 Meter
b. 15 Meter d. 45. Meter

14. Perlengkapan atau peralatan listrik yang berfungsi sebagai pengendali,penghubung


dan pelindung serta membagi tenaga listrik dari sumber tenaga listrik
disebut………….
a. Perlengkapan hubung bagi d. Perlengkapan gardu induk
b. perlengkapan arus bagi e. Perlengkapan pembangkit
c. Perlengkapan tegangan bagi

15. Berdasarkan kebutuhannya pelayanan kWh meter dapat di bedakan menjadi 2 jenis,
yaitu :
a. kWh meter 1 kawat dan 3 kawat d. kWh meter 1 fasa dan 2 fasa
b. kWh meter 2 kawat dan 3 kawat e. kWh meter 1 fasa dan 3 fasa
c. kWh meter 3 kawat dan 4 kawat

Anda mungkin juga menyukai