Anda di halaman 1dari 29

PEMBAHASAN EVALUASI PORTOFOLIO

KELAS IV SEMESTER 2
BULAN APRIL

NAMA :

NO ABSEN :

KELAS :

SD AISYIYAH UNGGULAN GEMOLONG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
DAFTAR ISI

Evaluasi Bahasa Indonesia ............................................................................................ 1

Evaluasi PPKn .............................................................................................................. 4

Evaluasi IPS .................................................................................................................. 6

Evaluasi IPA ................................................................................................................. 9

Evaluasi SBdP ............................................................................................................... 1

Evaluasi Quran dan Hadits ......................................................................................... 13

Evaluasi Aqidah Akhlaq ............................................................................................. 14

Evaluasi Fiqih ............................................................................................................. 15

Evaluasi SKI ............................................................................................................... 17

Evaluasi Kemuhammadiyahan ................................................................................... 19

Evaluasi TIK ............................................................................................................... 21

Evaluasi PJOK ............................................................................................................ 22

Evaluasi Bahasa Arab ................................................................................................. 23

Evaluasi Bahasa Inggris .............................................................................................. 25

Evaluasi Matematika ................................................................................................... 27

Evaluasi Bahasa Jawa ................................................................................................... 36

ii
PORTOFOLIO BAHASA INDONESIA Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.9. Mencermati tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memberi tanda silang (x) pada
huruf A, B, C, atau D!
1. Berikut ini yang termasuk ciri teks fiksi adalah….
A. cerita kenyataan C. hasil penelitian
B. bersifat khayal D. berisi data/ fakta
2. Cerita masa lalu yang berhubungan dengan sejarah misalnya misteri gunung berapi , Panji,
Lutung Kasarung disebut….
A. legenda C. fable
B. sage D. novel
3. Tokoh yang selalu hadir dan berperan dalam penentu cerita adalah....
A. Tokoh antagonis
B. Tokoh pendukung
C. Tokoh utama
D. Tokoh figuran
4. Judul berikut ini yang paling tepat untuk teks fiksi adalah….
A. Tutorial Membuat Kandang Kelinci
B. Kasus Virus Corona di Indonesia
C. Laporan Ilmiah Gaya dan Gerak
D. Legenda Danau Toba
II. Isilah dengan jawaban yang tepat!
5. Cerita khayalan yang sengaja dibuat sebagaih hiburan disebut teks fiksi
6. Teks fiksi yang menceritakan tentang hewan sebagai tokoh disebut fabel
7. Unsur cerita yang menjelaskan urutan (jalannya) sebuah peristiwa disebut alur/ plot
8. Tokoh cerita yang perannya kurang didambakan (jahat) oleh pembaca disebut antagonis
9. Tokoh yang hanya muncul sesekali dan hanya menjadi tambahan dalam cerita disebut
tokoh figuran/ pendukung
III. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!
10. Bacalah cerita berikut!
Asal Mula Telaga Warga
Dahulu kala di Jawa Barat, ada Raja dan Permaisuri yang belum dikaruniai anak. Raja
memutuskan untuk berdoa ke hutan. Doa raja pun terkabul. Permaisuri melahirkan seorang
bayi perempuan. Raja dan permaisuri sangat bahagia menyambut kelahiran sang putri. Raja
dan Permaisuri sangat menyayangi dan memanjakan Putri mereka.

1
Putri Raja tumbuh menjadi dewasa dan sangat cantik. Hari itu dia berulang tahun yang
ketujuh belas. Raja mengadakan pesta besar dan mengundang rakyatnya. Raja dan
Permaisuri telah meyiapan hadiah istimewa berupa kalung. Kalung tersebut terbuat dari
untaian permata berwarna warni.
“Kalung ini hadiah dari kami. Kau pasti menyukainya,” kata Raja.
Sungguh di luar dugaan, Putri menolak hadiah tersebut. Putri menolak dengan kasar.
Raja dan permaisuri terkejut. Kemudian, Permaisuri berusaha membujuk putrinya dengan
lembut. Permaisuri mendekat dan hendak memakaikan kalung tersebut k lehar sang Putri.
“Aku tidak suka, kalung ini jelek!”, Kata putri sambal menepis tangan permaisuri.
Kalung tersebut jatuh dan permatanya tercera di lantai. Permaisuripun sedih dan
menangis. Seluruh rakyat yang hadir turut sedih melihat tingkah sang putri. Tiba-tiba air
mata permaisuri menetes ke lantai dan berubah menjadi aliran air. Aliran air
menghanyutkan permata yang berserakan tersebutdan mengilir ke luar istana hingga
membentuk danau. Air danau berwarna-warni seperti permata kalung putri. Kini danau itu
disebut Telaga Warna
a. apakah jenis cerita fiksi di atas!
Legenda
b. Sebutkan tokoh dan watak cerita di atas!
Raja : Bijak
Permaisuri : lemah lembut
Putri : angkuh atau sombong
c. Bagaimana sikap sang putri dalam cerita di atas
Sang putri sangat sombong dan tidak bisa menghargai orangtuanya
11. Penulisan cerita fiksi umumnya menggunakan makna kiasan atau bukan makna sebenarnya.
Buatlah kalimat konotasi dari kata berikut ini
a. Harum
Peserta lomba membawa nama harum sekolah
b. Besar
Evan sangat besar kepala

2
PORTOFOLIO PPKN Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.3. Menjelaskan manfaat keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari.


I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini denganmemberikan tanda silang pada pilihan
(a), (b), (c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. Setiap siswa memiliki perbedaan dengan siswa lain, entah dari segi fisik, sosial budaya, suku,
dan kemampuan. Perbedaan tersebut bisa disebut sebagai ...
a. Keberagaman
b. Keteraturan
c. Kebersamaan
d. Ketertarikan
2. Pada dasarnya keberagaman tidak selamanya menimbulkan perselisihan, akan tetapi
memberikan manfaat untuk setiap siswa, manfaat adanya keberagaman bagi siswa adalah ...
a. Membuat siswa mudah marah pada orang lain
b. Berteman tanpa memilih atau membeda-bedakan teman
c. Tidak bisa menghargai orang lain
d. Belajar hanya ketika dilihat oleh orang tua atau guru
3. Sikap toleransi sangat penting ditanamkan pada siswa sejak ...
a. Dewasa
b. Di sekolah
c. Berteman
d. Dini
4. Salah satu manfaat adanya keberagaman adalah memudahkan siswa untuk belajar
berkelompok, tujuan dari belajar kelompok adalah ...
a. Agar memiliki banyak teman
b. Untuk bermain bersama
c. Dapat memecahkan masalah bersama dan mencapai tujuan bersama
d. Agar dipuji oleh teman-teman

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!


5. Kita dalam berteman tidak boleh membeda-bedakan karena (setiap orang itu sama walau
berbeda suku, agama, maupun ras)
6. Sikap saling menghargai dan menghormati perbedaan atau keberagaman akan menciptakan
(kerukunan) antar siswa.
7. Jika kita memiliki tetangga atau teman yang memiliki gaya bahasa yang berbeda dengan kita,
maka kita memiliki manfaat. Manfaat memiliki teman atau tetangga yang memiliki gaya
bahasa yang berbeda dengan kita adalah (dapat mengetahui gaya bahasa daerah lain)
3
8. Salah satu manfaat keberagaman di sekolah adalah (mengajarkan menghargai sebuah
perbedaan/ tercipta persatuan dan kesatuan/ berteman tanpa memilih/ menyelesaikan
masalah secara kekeluargaan)
9. Ketika ada teman yang menyampaikan pendapat, sikap kita adalah (mendengarkan
pendapatnya dengan baik)
III. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!
10. Sebutkan 4 manfaat adanya keberagaman karaktersitik individu di sekolah!
Jawab :
 Mengajarkan menghargai sebuah perbedaan
 Tercipta persatuan dan kesatuan
 Berteman tanpa memilih
 Mampu menyelesaikan konflik secara kekeluargaan

11. Sebutkan 3 manfaat adanya keberagaman karakteristik individu di sekolah!


Jawab :
 Lebih menghargai sebuah perbedaan
 Dapat mengetahui gaya bahasa dari orang tertentu
 Dapat saling berbagi ilmu mengenai budaya/ adatnya

4
PORTOFOLIO IPS Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan masyarakat di


bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan persatuan bangsa.

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini denganmemberikan tanda silang pada pilihan (a), (b),
(c) atau (d)! (Nomor 1-8)
1. Di Lingkungan tempat tinggal Soni para penduduknya banyak yang bekerja sebagai petani.
Interaksi antar warga juga sangat sering. Terdapat banyak pohon yang di tanam di halaman
rumah dan di pinggir jalan. Lingkungan seperti tempat tinggal Soni tersebut banyak ditemui
di daerah ….
a. Perkotaan
b. Ibukota
c. Hutan
d. Pedesaan
2. Mata pencahaarian penduduk sangat dipengaruhi karena lingkungan tempat tinggalnya,
antara lain seperti ….
a. Penduduk dataran rendah yang banyak bekerja sebagai pelaut
b. Penduduk dataran tinggi yang banyak bekerja sebagai petani padi
c. Penduduk sekitar pantai yang banyak bekerja sebagai nelayan
d. Penduduk sekitar danau yang banyak bekerja sebagai penambang emas
3. Lingkungan di daerah perkotaan paling banyak bisa dijumpai penduduk yang bekerja ….
a. Mengolah tanah pertanian
b. Sebagai nelayan dan penambak ikan
c. Sebagai pegawai atau karyawan
d. Mengolah kebun dan bertenak
4. Di Lingkungan tempat tinggal Soni para penduduknya banyak yang bekerja sebagai petani.
Interaksi antar warga juga sangat sering. Terdapat banyak pohon yang di tanam di halaman
rumah dan di pinggir jalan. Lingkungan seperti tempat tinggal Soni tersebut banyak ditemui
di daerah ….
a. Perkotaan
b. Ibukota
c. Hutan
d. Pedesaan
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat!
5. Guru dan dokter adalah jenis pekerjaan (profesi) yang menghasilkan (jasa)

5
6. Setiap hari Bu Yani membeli beras dan memasaknya untuk makan. Dalam hal ini berarti Bu
Yani termasuk seorang (konsumen)
7. Ayah Doni adalah seorang sopir truk, ia sering mengantarkan barang hasil panen para petani
dari desa ke kota. Kegiatan ayah Doni tersebut termasuk kegiatan ekonomi yang berupa
(distribusi)
8. Pengrajin sepatu adalah jenis pekerjaan yang menghasilkan (barang)
9. Kegiatan memakai atau menghabiskan nilai suatu barang dinamakan (konsumsi)
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
10. Sebutkan mata pencaharian yang banyak ditekuni penduduk pada daerah di bawah ini :
a. Daerah dataran rendah (buruh, pegawai, pedagang)
b. Daerah dataran tinggi (Petani, petani ladang)
c. Daerah sekitar pantai (nelayan, petani tambak)
11. Sebutkan contoh kegiatan yang tergolong kegiatan ekonomi berikut ini :
a. Produksi (membuat tempe tahu, pengrajin tas sepatu)
b. Distribusi (pengantar barang, kurir, JNE, sopir angkot sayuran)

6
PORTOFOLIO IPA Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.4 Menghubungkan gaya dengan gerak pada peristiwa di lingkungan sekitar

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini denganmemberikan tanda silang pada pilihan (a), (b),
(c) atau (d)! (Nomor 1-4)

1. Mobil Pak Akhsan mogok dijalan. Bayu memanggil teman – temannya untuk membantu Pak
Akhsan mendorong mobilnya sampai ke bengkel. Bayu menyadari bahwa semakin banyak
gaya dorong yang diberikan banyak orang terhadap mobilnya, maka mobil akan ...
a. Cepat hidup kembali
b. Mudah diangkat ke atas
c. Sulit bergerak ke depan
d. Terdorong lebih ringan

2. Kegiatan yang membuktikan bahwa gaya dapat mengubah kecepatan gerak benda adalah ...
a. Menendang bola
b. Membuat boneka dari plastisin
c. Memotong kuku
d. Membuat anyaman

3. Gerak karena gaya gravitasi bumi disebut gerak ...


a. Berputar
b. Jatuh
c. Mengalir
d. menggelinding

4. Perpindahan posisi benda terhadap benda lainnya, baik perpindahan kedudukan yang
mendekati maupun menjauhi suatu benda atau tempat asal akibat benda itu dikenai gaya
disebut ...
a. Gaya
b. Gerak
c. Tarikan
d. Dorongan

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat!


5. Kelereng lebih mudah meluncur dipermukaan lantai daripada di tanah. Hal ini menunjukkan
bahwa gerak dipengaruhi oleh (permukaan lintasan benda)
6. Gaya yang diberikan terhadap ayunan yaitu (tarikan dan dorongan)
7. Gerak jatuh pada bola basket yang membentur lantai dan kembali ke atas disebut (gerak
memantul)
8. Gerak melingkar benda yang berpusat pada titik tengahnya disebut (gerak memutar)
9. Bilqis mendorong drum berbentuk tabung.
Drum bergerak dengan cara (menggelinding)

7
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!
10. Sebutkan 3 (tiga) contoh benda yang bergerak dengan memutar!
Jawab :
 Jarum jam
 Komidi putar
 Baling-baling helikopter
11. Sebutkan 4 (empat) faktor yang mempengaruhi gerak benda!
Jawab :
 Berat benda
 Bentuk benda
 Permukaan lintasan benda
 Luas permukaan benda

8
PORTOFOLIO SBDP Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.1 : Mengetahui gambar dan bentuk tiga dimensi

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a),
(b), (c) atau (d)! (Nomor 1-4)

1. Karya karya seni yang memiliki panjang, lebar dan tinggi disebut…
a. Karya seni satu dimensi c. Karya seni tiga dimensi
b. Karya seni dua dimensi d. Karya seni empat dimensi
2. Bangun berikut yang termasuk tiga dimensi, yaitu …
a. Segitiga, lingkaran, dan persegi c. Persegi panjang, segitiga, dan bola
b. Limas, trapezium, dan lingkaran d. Balok, tabung, dan bola
3. Salah satu hal yang harus diperhatikan ketika menggambar benda berbentuk tiga dimensi
adalah…
a. Koposisi c. Lama pembuatan
b. Bahan kertas d. Warna
4. Berikut ini benda yang termasuk benda limas…
a. Botol c. Kotak pensil
b. Pohon d. Prisma
II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar!
5. Unsur yang membedakan karya seni dua dimensi dan tiga dimensi adalah volume
6. Benda yang memiliki bentuk tidak beraturan, namun memiliki volume disebut benda bebas
7. Gambar berbentuk tiga dimensi merupakan hasil karya seni rupa dua dimensi yang
menerpkan konsep proporsi, komposisi dan gelap terang
8. Teknik membuat karya seni rupa ada beberapa, yaitu membentuk, mencetak, menempel,
dan mencungkil
9. Meja bundar yang fungsinya untuk melihat dan mengontrol bentuk patung dari berbagai
arah disebut meja putar

III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!


10. Sebutkan contoh 5 benda tiga dimensi!
Jawab :
Pohon, tabung, gelas, vas bunga, lemari, bola

11. Sebutkan ciri-ciri benda tiga dimensi!


Jawab :
 Mempunyai panjang
 Dapat dinikmati keindahannya dari jarak pandang manapun
 Memiliki volume

9
PORTOFOLIO QUR’AN HADITS Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a),
(b), (c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. waqof secara Bahasa berasal dari kata…
a. ‫ق‬ََ َ‫َوف‬
b. ََ‫َوقَف‬
c. ‫قَفَ ََو‬
d. ‫فَقَ ََو‬
2. Waqof secara bahasa artinya…
a. menghentikan
b. barisan
c. lanjut
d. berhenti
3. Jenis-jenis waqof ada…
a. 4 b. 6
c. 5 d. 7
4. Macam-macam tanda waqof ada…
a. 8 b. 10
c. 9 d. 11
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat!
5. Waqof sempurna disebut juga waqof (Taam)
6. Waqof buruk disebut juga waqof (kaaf)
7. Waqof yang di tandai dengan huruf mim adalah (lazim)
8. Waqof jaiz adalah waqof yang ditandai dengan huruf (ja)
9. Waqof yang dilarang untuk berhenti adalah (waqof la waqof)
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
10. Jelaskan pengertian waqof secara istilah!
Jawab:
Waqof secara istilah yaitu menghentikan bacaa sejenak pada akhir kalimat ketika
membaca Al-Qur’an
11. Sebutkan jenis-jenis waqof!

Jawab:
 Waqof sempurna (taam)
 Waqof memadai (kaaf)
 Waqof baik (hasan)
 Waqof buruk (qabiih)

10
PORTOFOLIO AQIDAH AKHLAK Nilai Paraf Paraf
Nama : Guru Orang tua
No. Absen :
Kelas :

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a),
(b), (c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. Syahda mampu menahan diri pada segala sesuatu yang tidak disukai karena mengharap ridha
Allah. Sikap Syahda berarti menunjukan....
a. Sabar c. Jujur
b. Ikhlas d. Tawadhu
2. Orang yang dapat bersabar ketika sakit, maka....
a. Tidak akan memeriksa ke dokter atau rumah sakit
b. Dosa-dosa kecil yang ada pada dirinya akan berguguran
c. Berharap dijenguk oleh sanak keluarga
d. Sakitnya akan cepat sembuh
3. Melakukan amal ibadah dan perbuatan baik hanya karena Allah semata dinamakan….
a. Ikhlas c. Taat
b. Tabah d. Amanah
4. Manfaat berperilaku jujur adalah....
a. Membuat hati jadi was-was
b. Dapat membuat seseorang cepat kaya
c. Dipercaya oleh orang lain
d. Termasuk perilaku akhlaqul mazhummah
II. Isilah titik di bawah ini dengan tepat!
5. Lawan dari sikap sabar adalah (keluh kesah)
6. Sebutan bagi orang yang jujur adalah (Al-shabir)
7. Orang yang ikhlas disebut (mukhlis)
8. Lawan dari sikap ikhlas adalah (riya)
9. Takabur merupakan lawan dari sifat (tawadhu)
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
10. Tuliskan tiga macam sabar yang kamu ketahui?
a. Sabar ketika mendapat cobaan
b. Sabar dalam ketaatan
c. Sabar untuk tidak tidak maksiat
11. Sebutkan contoh berperilaku jujur?
 Berkata yang benar kepada siapa saja
 Tidak mengambil barang milik orang lain
 Mengembalikan uang kembalian belanja yang berlebih

11
PORTOFOLIO FIQIH Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a), (b),
(c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. Hukum melakukan shalat jenazah adalah….
a. Fardu ‘ain b. Sunah
c. Fardu kifayah d. Muakad
2. Shalat khusuf dilakukan ketika terjadi….
a. Gerhana bulan b. Hujan
c. Gerhana matahari d. Petir
3. Dalam shalat kusufain, setiap rakaat terdiri dari … ruku’.
a. 1 b. 3
c. 2 d. 4
4. Shalat idul fitri dilaksanakan pada tanggal….
a. 9 Dzulhijjah b. 2 Syawal
c. 10 Dzulhijjah d. 1 Syawal
5. Shalat sunah 2 rakaat bertepatan dengan gerhana matahari disebut shalat (kusuf)
6. Banyak takbir pada rakaat kedua dalam shalat idain adalah (5 kali)
7. Takbir perpindahan dari satu gerakan ke gerakan lainnya dalam shalat disebut (takbir
intiqal)
8. Shalat kusufain dibagi menjadi 2, yaitu (shalat khusuf dan shalat kusuf)
9. Khutbah dalam shalat gerhana sama seperti dengan khutbah shalat (jumat)
10. Tuliskan bacaan doa pada rakaat ketiga shalat jenazah! (beserta artinya)

Artinya:
“Ya Allah, janganlah Engkau menjauhkan kami dari pahalanya dan janganlah
Engkau menyesatkan kami sesudahnya.” (H.R.Muslim)
11. Sebutkan tata cara shalat idain!
1. Dikerjakan sebanyak dua rakaat
2. Rakaat pertama dimulai dengan takbiriratul ihram, selanjutnya bertakbir
sebanyak 7 kali, Al-Fatihah, lalu seperti shalat biasa lainnya.
3. Rakaat kedua takbir sebanyak 5 kali, tidak termasuk takbir intiqal (takbir
perpindahan dari satu gerakan ke gerakan lainnya dalam shalat), kemudian
membaca Al-Fatihah, dan bacaan sholat lainnya.
4. Setelah itu dilakukan khutbah idul fitri
12
PORTOFOLIO SKI Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a), (b),
(c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. Nabi zakaria as merupakan anak dari……

a. Dan c. Dzulkifli

b. Yahya d. Muhammad
2. Nama istri Nabi Zakaria adalah……
a. Hannah Binti Faquda c. Maryam
b. Fatimah d. Asy ya’
3. Nabi Zakaria dianugrahi seorang anak yang bernama…..
a. Ibrahim c. Idris
b. Musa d. Yahya
4. Ibu mertua Nabi Zakaria as memiliki anak lagi yang kemudian diberi nama…..
a. Maryam c. Syifa
b. Zahra d. Aminah
5. Istri Nabi Zakaria as ternyata adalah seorang perempuan yang mandul atau (tidak bisa
hamil)
6. Ibu mertua Nabi Zakaria as mempercayakan Maryam untuk diasuh oleh (Nabi Zakaria dan
Istrinya)
7. Dalam keinginannya untuk memiliki keturunan Nabi Zakaria as senantiasa memperbanyak
(doa) dalam hidupnya.
8. Allah kemudian mengabulkan doa Nabi Zakaria as untuk memiliki anak dengan
mengirimkan (malaikat) yang membawa kabar gembira.
9. Nabi Yahya as memiliki kepribadiaan yang cerdas dan pintar
10. Apakah ujian yang berikan Allah kepada Nabi Zakaria as atas istrinya?
Jawab:
Ujian yang diberikan Allah kepada istri Nabi Zakaria yaitu istri Nabi Zakaria tidak
bisa hamil (mandul)
11. Sebutkan hikmah yang bisa petik dari kisah Keteladanan Nabi Zakaria as ! Minimal 4
Semakin memperbanyak rasa syukur
Menjadi hamba yang shaleh
Taat dalam beribadah
Amanah kepada apa yang diperintahkan oleh Allah

13
PORTOFOLIO KEMUHAMMADIYAHAN Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memberi tanda silang (x) pada huruf A, B,
C, atau D!

1. Muhammadiyah didirkan pada tanggal . . . .


A. 18 November 1912
B. 19 November 1912
C. 20 November 1912
D. 21 November 1912
2. Semakin gencarnya kristenisasi adalah sebab beridiri Muhammadiyah dari . . . .
A. Internal B. Informal
C. Eksternal D. Formal
3. Penyesuaian arah kiblat adalah pembaruan Muhammadiyah dalam bidang . . . .
A. Sosial B. Kesehatan

C. Pendidikan D. Agama

4. Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah adalah bentuk amal usaha Muhammadiyah dalam
bidang . . . .
A. Kesehatan
B. Agama
C. Sosial
D. Pendidikan
5. Sebab berdirinya Muhammadiyah terdiri dari sebab (internal dan eksternal)
6. Sebelum dikenal dengan nama K.H. Ahmad Dahlan, beliau bernama (Muhammad Darwis)
7. Majalah terbitan Muhammadiyah adalah (suara Muhammadiyah)
8. Penggabungan sistem pembelajaran modern dengan tradisional adalah bentuk pembaruan
Muhammadiyah bidang (pendidikan)
9. Berdirinya Muhamamdiyah adalah hasil pemikiran dan pemahaman K.H. Ahmad Dahlan
dalam mentadabburi surat (QS Ali Imran Ayat 104)
10. Sebutkan 5 bidang pembaruan Muhammadiyah!
 Bidang Agama
 Bidang pendidikan
 Bidang sosial
 Bidang kesehatan
 Bidang penerbitan
11. Tuliskan sebab secara eksternal (dari luar) yang menyebabkan berdirinya Muhammadiyah!
a. Semakin gencarnya kristenisasi pada masyarakat
b. Penjajahan terhadap bangsa Indonesia yang dilakukan oleh bangsa lain
c. Pengaruh pemikiran tokoh-tokoh pembaharuan Islam dan tokoh-tokoh
kebangsaan.

14
PORTOFOLIO TIK Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

1. Isilah fungsi menu paragraph di bawah ini

A. Right (membuat tulisan menjadi rata kanan)


B. Center (membuat tulisan rata tengah)
C. Left (membuat tulisan rata kiri)

2. Jelaskan Pengertian dari AutoShape?


AutoShape adalah objek-objek dengan bentuk tertentu yang dapat disisipkan ke
dalam dokumen.
3. Sebutkan langkah-langkah menjalankan menu AutoShape!
klik menu Insert + icon Shapes. Klik tombol Shapes kemudian pilih kategori objek
sesuai keinginan
4. Fungsi dari ClipArt adalah Clipart digunakan untuk menyisipkan gambar
5. Apa fungsi icon di bawah ini pada WordArt
a) Edit text (Memperbaiki text WordArt)
b) WordArt Style (Mengganti model WordArt)
c) Text Wrapping (Mengatur penyesuain WordArt dengan naskah)

15
PORTOFOLIO BAHASA ARAB Nilai Paraf Paraf
PENGETAHUAN Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

I. Pilihlah salah satu jawaban dibawah ini dengan memberikan tanda silang pada pilihan (a),
(b), (c) atau (d)! (Nomor 1-4)
1. “ ‫ ”اَ ْل َم ََل ِبس‬dalam Bahasa Indonesia adalah….
a. Pakaian b. Baju
c. perhiasan d. celana

2. “ ‫ ”سِ رْ َوال‬dalam Bahasa Indonesia adalah….


a. Baju b. Kaos
c. celana d. sepatu

3. “ ‫ح َداء‬
ِ ” dalam Bahasa Indonesia adalah….
a. Peci b. Sepatu
c. topi e. pakaian

4. “ ‫ ” َق ِميْس‬dalam Bahasa Indonesia adalah….


a. Kaos b. kaca mata
c. topi d. baju
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat!
5. “Kerudung” dalam Bahasa Arab adalah ( )
6. “kaos” dalam Bahasa Arab adalah ( )
7. “topi” dalam Bahasa Arab adalah ( )
8. “peci” dalam Bahasa Arab adalah ( )
9. “kaca mata” dalam Bahasa Arab adalah ( )
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
10. Terjemahkanlah kalimat di bawah ini kedalam bahasa Indonesia dengan benar!

.َ‫َ َوتِ ْلكَ َقَلَ ْنس َُوة‬,َ‫َ َوهَ ِذ ِهَق ْب َعة‬,َ‫ارة‬


َ َّ‫َ َوهُنَاكََنَظ‬,َ‫َهُنَاَفَانِلَة‬,َ‫َ ِه َيَتِ ْل ِم ْي َذة‬,‫تَ ِغنَى‬
ِ ‫َوأَ ْن‬

Dan kamu Gina, dia seorang siswa, disini baju dan disana kacamata ini topi dan itu
peci.
11. Terjemahkanlah kalimat di bawah ini kedalam bahasa Indonesia dengan benar!

َ‫َ َوذالِكَ َ ِسرْ َول‬,َ‫َ َوهَ َذاَ ِحدَاء‬,َ‫َ َوهُنَاكََقَ ِميْص‬,َ‫َهُنَاَ ِح َمار‬,َ‫َأَنَاَتِ ْل ِميْذ‬,‫ان‬
َْ ‫أَنَاَفَرْ َح‬

Jawab:

Saya Farhan, saya seorang murid, disini jilbab dan disana baju, ini sepatu dan itu
celana.

16
PORTOFOLIO BAHASA INGGRIS Nilai Paraf Paraf
Nama : Guru Orang tua
No. Absen :
Kelas :

KD. 4.5 Should & Shouldn’t


I. Pilihlah saran atau pendapat yang sesuai dengan gambar di bawah ini! (jawaban setiap nomor
bisa lebih dari satu)
Pilihan jawaban :
a. He should go to the hospital.
b. She shouldn’t eat spicy foods (makanan pedas)
c. You shouldn’t throw garbage everywhere. (sampah)
d. You should put it on the trash. (tempat sampah)
e. He should take some medicines.(obat-obatan)

1. teman anda sedang sakit perut.


She shouldn’t eat spicy foods

2. teman anda sedang sakit kepala


He should take some medicines
………………………………………………………………………………………………

3. teman anda membuang sampah sembarangan.


You should put it on the trash

17
PORTOFOLIO MATEMATIKA Nilai Paraf Paraf
BANGUN DATAR SEGITIGA (KELILING SEGITIGA) Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memberi tanda silang (x) pada huruf
A, B, C, atau D!

1. Perhtaikan gambar segitiga disamping!


Berikut ini yang merupakan ciri-ciri segitiga sama kaki adalah . . .
A. Memiliki 2 sisi yang sama panjang
B. Memiliki 3 sisi yang sama panjang
C. Memiliki 3 sudut yang sama besar
D. Ketiga sisinya memiliki panjag yang berbeda
2. Perhatikan ciri-ciri suatu segitiga berikut!
(i) Memiliki 1 buah sudut siku-siku besar sudutnya 90⁰
(ii) Memiliki 2 buah sisi saling tegak lurus
(iii) Memiliki 3 sisi yang sama panjang
(iv) Memiliki 3 sudut yang sama besar

Ciri-ciri yang menunjukkan ciri-ciri segitiga siku-siku ditunjukkan oleh nomor . . . .


A. (i) dan (iii)
B. (ii) dan (iv)
C. (i) dan (ii)
D. (ii) dan (iii)
3. Perhatikan gambar segitiga di berikut!

K=S+S+S

= 12 + 13 + 5 = 30 cm

Keliling dari segitiga di atas adalah . . .


A. 25 cm
B. 30 cm
C. 27 cm
D. 35 cm
4. Suatu segitiga sama sisi memiliki keliling 75 cm, maka panjang dari sisi segitiga tersebut
adalah . . .
A. 15 cm
Segitiga sama sisi (ketiga sisinya sama
B. 25 cm
panjang)
C. 13 cm
K =S+S+S
D. 10 cm
75 = 3S
S = 75 : 3 = 25 cm

18
II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang tepat!
5.
Besar sudut siku-siku dari segitiga di samping adalah 90⁰

6. Ciri-ciri segitiga di samping yaitu memiliki 3 yang sisi sama


panjang dan 3 sudut sama besar

7. Suatu bangun memiliki 3 sisi sama panjang, bangun tersebut juga memiliki 3 sudut yang
sama besar, maka bangun tersebut merukan ciri-ciri bangun segitiga sama sisi

8.

Keliling bangun segitiga di samping adalah . . .. cm

K = s + s + s = 10 + 15 + 7 = 32

9.

Keliling bangun datar di samping adalah . . . cm

Segitiga sama kaki maka kedua sisinya sama panjang, sehingga

K = s + s + s = 8 + 8 + 16 = 32

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!


10. Keliling sebuah segitiga sama kaki adalah 50 cm. Jika panjang sisi sama kakinya adalah 18
cm, berapa panjang sisi yang lain?
Jawab:
Dik:
K = 50 cm
Panjang sisi sama kakinya = 18 cm (artinya panjang sisi S1 = panjang sisi S2 =18)
S1 = 18 cm, S2 = 18 cm
Dit: panjang sisi lainya (S3)?
Penyelesaian:
K = S1 + S2 + S3
50 = 18 + 18 + S3
50 = 36 + S3
S3 = 50 – 36 = 24 cm
Jadi, panjang sisi lainnya adalah 24 cm

19
11. Keliling sebuah segitiga siku-siku adalah 56 cm. Panjang sisi siku-sikunya 7 cm dan 24 cm.
Berapa panjang sisi segitiga tersebut yang lainnya?
Jawab:
Dik:
K = 56 cm
Panjang sisi-sisinya S1 = 7 cm, S2 = 24 cm
Dit: panjang sisi lainya (S3)?
Penyelesaian:
K = S1 + S2 + S3
56 = 7 + 24 + S3
56 = 31 + S3
S3 = 56 – 21
S3 = 25
Jadi, panjang sisi lainnya adalah 25 cm

20
21
PORTOFOLIO MATEMATIKA Nilai Paraf Paraf
BANGUN DATAR SEGITIGA (LUAS SEGITIGA) Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memberi tanda silang (x) pada huruf A,
B, C, atau D!
1. Perhatikan gambar segitiga berikut!

Pada segitiga di atas yang merupakan tinggi segitiga ABC adalah . . . .


A. AC
B. BC
C. CD
D. EC
2. Perhatikan gambar segitiga berikut!

Pada segitiga di atas yang merupakan alas segitiga VWX adalah . . . .


A. VY
B. VW
C. WY
D. VX
3. Perhatikan gambar segitiga berikut!

L=

= cm2

Luas segitiga di atas adalah . . . . cm2


A. 24 cm2
B. 30 cm2

22
C. 25 cm2
D. 40 cm2
4. Sebuah segitiga sama kaki memiliki panjang alas 8 cm dan tinggi 12 cm, maka luas segitiga
tersebut adalah . . . cm2
A. 48
L=
B. 36
C. 42 = cm2
D. 32
II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang tepat!
5.

Tinggi dari segitiga di samping ditunjukkan dengan


garis (SV)

6.
Luas dari segitiga di samping adalah . . . . cm2

L=

= cm2

7. Sebuah segitiga siku-siku memiliki panjang alas 6 cm dan tinggi 8 cm, maka luas segitiga
siku-siku tersebut adalah . . . . cm2
Penyelesaian:

L=

= cm2

8. Perhatikan gambar segitiga berikut!

Alas dari segitiga di samping adalah . . . . cm


Dik:
Luas = 24 cm2
Tinggi = 8 cm
Dit : alas segitiga ?
Penyelesaian:
Alas = (2 x luas) : tinggi
= (2 x 24 ) : 8
= 48 : 8 = 6 cm

23
9. Perhaatikan gambar segitiga berikut!
Tinggi dari segitiga di samping adalah . . . . cm
Dik:
Luas = 50 cm2
Alas = 20 cm
Dit : tinggi segitiga ?
Penyelesaian:
tinggi = (2 x luas) : alas
= (2 x 50 ) : 20
= 100 : 20 = 5 cm

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!


10. Perhatikan gambar segitiga berikut!

Luas segitiga di atas adalah 84 cm2. Tentukanlah panjang AB dari segitiga tersebut!
Jawab:
Dik : L = 84 cm2
Tinggi = 7 cm
Dit : Panjang AB (alas segitiga)?
Penyelesaian:
Alas = (2 x luas) : tinggi
= (2 x 84) : 7
= 168 : 7 = 24 cm
Jadi, panjang alas segitiga adalah 24 cm
11. Tentukan luas dari segitiga berikut!

Jawab :
Dik : Alas = 20 cm
Tinggi = 16 cm
Dit : luas segitiga?
Penyelesaian:

= cm2
Jadi, luas segitiga adalah 160 cm2

24
PORTOFOLIO MATEMATIKA Nilai Paraf Paraf
HUBUNGAN ANTAR GARIS Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 3.10 Menjelaskan hubungan antargaris (sejajar, berpotongan, berhimpit) menggunakan


model konkret
I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan memberi tanda silang (x) pada huruf A,
B, C, atau D!
Soal nomor 1 sampai 3 berhubungan dengan gambar berikut!

1. Garis yang sejajar dengan AB adalah . . . .


A. EF, GH, dan DC
B. BC, DC, dan BG
C. AD, BC, dan EH
D. BF, GC, dan DH
2. Garis AH berpotongan dengan . . . .
A. DC
B. BG
C. FB
D. DH
3. Garis yang sejajar dengan garis BG adalah . . . .
A. AH
B. BC
C. BA
D. DC
4. Jika sebuah garis sejajar dengan dua garis lain, maka kedua garis yang lain itu saling . . .
A. Berhimpit
B. Berpotongan
C. Sejajar
D. Bersilangan
II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang tepat!
5. Gambar berikut ini merupakan segmen garis

6. Gambar berikut ini merupakan garis lurus

25
7. Gambar berikut ini merupakan sinar garis

8. Hubungan dua garis berikut adalah berpotongan tegak lurus

9. Hubungan garis p dan q pada gambar berikut adalah saling berhimpit

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat!


Perhatikan gambar berikut untuk menjawab soal nomor 10 dan 11!

10. Tentukan pasangan garis yang sejajar!


Jawab:
a // b, a // c, b // c, a // b // c
k // l, k // m, l // m, k // l // m
11. Tentukan pasangan garis yang berpotongan!
 Garis a berpotongan dengan garis k, l, dan m
 Garis b berpotongan dengan garis k, l, dan m
 Garis c berpotongan dengan garis k, l, dan m

26
PORTOFOLIO MATEMATIKA Nilai Paraf Paraf
HUBUNGAN ANTARGARIS (KETERAMPILAN) Guru Orang tua
Nama :
No. Absen :
Kelas :

KD 4.10 Mengidentifikasi hubungan antargaris (sejajar, berpotongan, berhimpit) menggunakan


model konkret

Mengidentifikasi Hubungan Antargaris Pada Balok

1. Tuliskan semua pasangan garis yang sejajar dengan:


a. Garis AB :
AB // DC, AB // EF, AB// HG
b. Garis AD :
AD // BC, AD/ EH, AD// FG
2. Tuliskan semua pasangan garis yang berpotongan dengan:
a. Garis AD :
Garis AD berpotngan dengan AB, DC, AE, DH
b. Garis BC :
Garis BC berpotongan dengan AB, DC, BF, CG
c. Garis FG :
Garis FG berpotongan dengan EF, BF, GC, GH
d. Gasi EH :
Garis EH berpotongan dengan EF, EA, HG, HD

27

Anda mungkin juga menyukai