Anda di halaman 1dari 1

Nama : Evan Ricardo

Kelas : X BDP 1

Tugas : Konsep Budaya

Kebudayaan berasal dari kata buddhayah atau budi yang berarti akal
budi. Koentjaraningrat memberikan definisi budaya sebagai sistem gagasan,
tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka kehidupan masyarakat yang
dijadikan milik diri manusia dengan belajar.

Mata pencaharian adalah pekerjaan pokok yang dilakukan manusia untuk hidup dan
sumber daya yang tersedia untuk membangun kehidupan yang memuaskan
(peningkatan taraf hidup), dengan memperhatikan faktor seperti mengawasi
penggunaan sumber daya, lembaga dan hubungan politik.

Budaya religius pada hakikatnya adalah terwujudnya nilai-nilai ajaran agama


sebagai tradisi dalam berperilaku dan budaya organisasi yang diikuti oleh seluruh
warga sekolah. Dalam tataran nilai, budaya religius berupa : semangat berkorban,
semangat persaudaraan, semangat saling menolong, dan tradisi mulia lainnya.

Teori kebudayaan adalah usaha konseptual untuk memahami bagaimana manusia


menggunakan kebudayaan untuk melangsungkan kehidupannya dalam kelompok,
mempertahankan kehidupannya melalui penggarapan lingkungan alam dan
memelihara keseimbangannya dengan dunia supranatural.

Anda mungkin juga menyukai