Anda di halaman 1dari 1

JOBSHEET

Materi Kompetensi Dasar


3.3. Menganalisa Proses Komunikasi data dalam Jaringan
4.3. Menyajikan Hasil Analisis Proses Komunikasi Data

TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Siswa dapat menjelaskan tentang cara kerja Switch
 Siswa dapat menjelaskan tentang cara kerja switch model trungking
 Siswa dapat menjelaskan tentang cara kerja switch model VLAN

B. MATERI PEMBELAJARAN

 Konfigurasi switch dan trungking

C. LANGKAH KERJA
 Siapkan Paket tracer
 Buatlah topologi sesuai dengan apa yg ada diberikan guru pada kalian
 Konfigurasikan vlan dan trung tersebut
 Masukkan ke dalam blogger kalian topologi yg kalian kerjakan berserta langkah
langkahnya
 Buatlah Laporan Tentang tentang cara kerja Switch

Anda mungkin juga menyukai