Anda di halaman 1dari 7

BAB III

TINJAUAN KASUS

ASUHAN KEBIDANAN NIFAS DAN MENYUSUI NORMAL


NY. D UMUR 32 TAHUN P2A0 NIFAS 8 HARI DENGAN LASERASI DERAJAT II
DI PUSKESMAS SUKOHARJO

Hari/Tanggal : Sabtu, 13 Februari 2021


Jam : 09.30 WIB

I. PENYAJIAN DATA
A. DATA SUBJEKTIF
1. Identitas
Nama Ibu : Ny. D Nama Suami : Tn. H
Umur : 32 tahun Umur : 30 tahun
Suku/Bangsa : Jawa/Indonesia Suku/Bangsa : Jawa/Indonesia
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : Sarjana Pendidikan : Sarjana
Pekerjaan : Guru Pekerjaan : Guru
Alamat : Kranggan Kulon, RT 01/02, Wirogunan, Sukoharjo

2. Kondisi Ibu Saat Ini


Ibu mengatakan kondisinya sudah membaik, masih merasakan nyeri perut
dan nyeri pada jahitan jalan lahir.
3. Data Kebidanan
a. Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 tahun
Lama : 7 hari
Siklus : 28 hari/Teratur
Sifat darah : Encer
Bau : Amis normal
Disminore : Ya
Banyak : ± 110cc/hari
b. Riwayat Perkawinan
Ibu mengatakan menikah satu kali dan lama usia pernikanahan 9 tahun.
c. Riwayat Kontrasepsi
Ibu mengatakan tidak menggunakan alat kontrasepsi apapun
Jenis Lama Pemakaian Alasan kb Alasan Keluhan
Kontrasepsi berhenti kb
IUD 7 tahun Karena untuk Karena ingin Tidak
mencegah program ada
kehamilan hamil keluhan
yang terlalu
cepat

d. Riwayat Kesehatan
1) Riwayat Kesehatan Sekarang
Ibu mengatakan tidak sedang menderita penyakit jantung, asma, diabetes,
hipertensi, dan penyakit menular yang lainnya.
2) Riwayat Kesehatan Lalu
Ibu Mengatakan tidak pernah menderita penyakit jantung, asma, diabetes,
hipertensi, dan penyakit menular yang lainnya.
3) Riwayat Penyakit Keturunan Keluarga
Ibu mengatakan keluarga tidak ada yang menderita penyakit jantung,
asma, diabetes, hipertensi,dan penyakit menular lainnya.
4) Riwayat Operasi
Ibu mengatakan belum pernah operasi
5) Riwayat Kembar, cacat
Ibu mengatakan tidak pernah mempunyai riwayat keturunan kembar.

e. Riwayat Persalinan terakhir


1) HPHT : 5 Mei 2020
2) HPL : 12 Februari 2021
3) Paritas : P2A0
4) Usia Kehamilan : 39+3 minggu
5) Tempat Persalinan : Puskesmas Kartasura
6) Penolong Persalinan : Bidan
7) Jenis Persalinan : Spontan
8) Komplikasi/ Penyulit : Tidak ada
9) APGAR Score : 1 menit :9
5 menit :10
10 menit :10
f. Data kebiasaan sehari-hari
1) Nutrisi
Jenis makanan : Nasi dan sayur
Jenis minuman : Teh hangat
Porsi makan : 1x makan dengan porsi sedikit
Porsi minum : Setengah gelas
Pantangan : Tidak ada
Keluhan : Tidak ada
2) Eliminasi
BAK : Sudah BAK
Keluhan : Tidak ada
BAB : Belum BAB
Keluhan : Tidak ada
3) Istirahat : Sudah tidur
4) Personal Hygiene
Cara membersihkan vulva: dari depan ke belakang
Waktu : Setiap BAK
5) Aktivitas : Normal
6) Pengeluaran pervagina
Warna : Merah kecoklatan
Ganti pembalut : Sudah ganti pembalut
Bau : Amis normal
7) Konsumsi suplemen atau obat lain
Sebelum nifas : Konsumsi Fe, SF, Kalk, dan Vitamin C
Selama nifas : Konsumsi Fe dan vitamin A
g. Keadaan Psiko, sosio dan spiritual
1) Penerimaan Ibu terhadap kelahiran bayi
Ibu sangat mengharapkan kelahiran bayi karena merupakan anak kedua
yang dikehendaki
2) Tanggapan ibu dan keluarga terhadap kelahiran bayi
Keluarga sangat mengharapkan dan senang atas kelahiran bayi
3) Tanggapan ibu terhadap masa nifas
Ibu tidak ada masalah mengenai masa nifas karena ini merupakan masa
nifas yang kedua kalinya
4) Orang yang tinggal serumah dengan ibu
Ibu tinggal bersama suami
5) Ketaatan ibu beribadah
Ibu mengatakan belum malaksanakan shalat 5 waktu dikarenakan ibu
sedang dalam masa nifas.
6) Coping/ pemecahan masalah dari ibu
Melakukan mobilisasi sesering mungkin, dukungan dari keluarga membuat
ibu semangat
7) Perubahan fisiologis ibu
Perubahan yang terjadi pada ibu adalah perubahan yang normal dalam masa
nifas.
8) Pengetahuan tentang masa nifas dan perawatan bayi
Ibu telah memiliki pengetahuan tentang masa nifas karena ini merupakan
nifas kedua kalinya.
B. DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan umum : Baik
b. Kesadaran : Composmetis
c. Tekanan darah : 110/70 mmHg
d. Suhu : 36oC
e. Pernapasan : 22 kali permenit
f. Nadi : 82 kali permenit
2. Pemeriksaan Fisik
a. Rambut : Bersih, hitam,tidak ada ketombe
b. Muka : Tidak ada odema
c. Mata : Simetris, sklera berwarna putih, konjungtiva berwarna merah
muda
d. Hidung : Tidak ada polip, segmen lurus
e. Mulut : Tidak ada stroma titis, ada palatum, tidak caries
f. Telinga : Tidak ada pengeluaran sekret
g. Leher : Tidak ada pembesaran tiroid dan vena jugularis
h. Paru : Tidak ada bunyi wheezing atau mengi
i. Payudara : Simetris, tidak ada retraksi, puting menonjol, bersih, ASI
sudah keluar
j. Abdomen : Simetris, tidak ada luka bekas operasi
k. Genetalia
Pengeluaran Pervaginam
1) Perdarahan : + 30 cc
2) Warna : Merah kental
3) Bau : Tidak berbau
Perineum
1) Bekas jahitan : Ada, sudah mulai mongering, tidak ada nanah
2) Oedema : Tidak ada
Anus : Tidak hemoroid

l. Ekstremitas : Tidak odema pada ekstremitas atas maupun bawah


3. Pemeriksaan penunjang
HB : 12 g/%
HBsAg : Negatif (-)
Protein urin : Negatif (-)

II. ANALISA
A. Diagnosa
Ny. D P2A0 usia 31 tahun 8 hari nifas normal dengan laserasi jalan lahir derajat II
B. Masalah
Tidak ada
C. Kebutuhan
Tidak ada

III. DIAGNOSA POTENSIAL


Tidak ada

IV. TINDAKAN SEGERA


Tidak ada

V. PERENCANAAN
a. Beri tahu ibu mengenai hasil pemeriksaan.
b. Beri KIE tentang perawatan luka perineum
c. Beri KIE tentang menjaga kebersihan area genetalia
d. Beri KIE tentang perawatan payudara
e. Beri KIE tentang ASI Eksklusif
f. Beri KIE tentang asupan gizi pada ibu menyusui
g. Kontrak kunjungan ulang 1 minggu kedepan atau segera apabila ada keluhan

VI. PELAKSANAAN
Tanggal, Jam : 13 Februari 2021, 09.30
a. Memberitahu ibu tentang hasil pemeriksaan bahwa kondisi ibu dalam keadaan baik
dan normal.
b. Memberikan KIE tentang perawatan luka perineum dengan kompres pada jahitan
dengan air es, istirahat yang cukup, dan penundaan koitus.
c. Memberikan KIE tentang mejaga kebersihan area genetalia dengan selalu menjaga
tetap kering, sering mengganti pembalut maupun celana dalam.
d. Memberikan KIE tentang perawatan payudara dengan rajin membersihkan daerah
payudara sebelum maupun setelah menyusui.
e. Memberikan KIE tentang pemberian ASI Eksklusif samapai anak berusia minimal 6
bulan.
f. Memberikan KIE tentang asupan gizi pada ibu menyusui, yaitu makan makanan yang
kaya serat dan protein.
g. Melakukan kontrak kunjungan ulang 1 minggu kedepan atau segera ketika ada
keluhan.
VII. EVALUASI
a. Ibu menerima dan mengetahui keadaannya saat ini
b. Ibu paham, mengerti, dan akan menerapkan cara perawatan luka perineum
c. Ibu paham dan mengerti bagaimana cara menjaga kebersihan area genetalia
d. Ibu paham dan bersedia melakukan perawatan payudara
e. Ibu mengerti dan siap memberika ASI esklusif 6 bulan kepada bayinya
f. Ibu paham dan mengerti tentang gizi pada ibu hamil
g. Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang 1 minggu kedepan atau segera ketika ada
keluhan

Anda mungkin juga menyukai