Anda di halaman 1dari 5

PETUNJUK UMUM

1. Isi identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Komputer (LJK) yang tersedia yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B, sesuai pentunjuk di LJK
2. Jumlah soal sebanyak 35 butir soal pilihan ganda dan 5 soal uraian, pada setiap butir soal pilihan ganda terdapat 4 (empat) pilihan jawaban
3. Periksa dan bacalah dengan teliti soal-soal sebelum Anda menjawab
4. Periksa pekerjaan sebelum diserahkan kepada Pengawaas Ujian
5. Lembar soal tidakboleh dicoret-coret, difotocopy atau digandakan
PETUNJUK KHUSUS
Hitamkan lingkaran (●) pada huruf A, B, C, atau D jawaban yang kamu anggap benar dengan menggunakan pensil 2B

Soal :

1. Aristo melakukan pengukuran dengan jangka sorong seperti D. 42 0C


di bawah ini!

6. Perhatikan gambar berikut ini!

Berapakah hasil perhitungan tersebut…….cm


A. 10,06 Berdasarkan gambar unsur, senyawa dan campuran secara
B. 10,6 berurutan ditunjukkan oleh angka….
C. 10,2 A. (1) – (2) – (3) C. (2) – (1) – (3)
D. 10,02 B. (2) – (3) – (1) D. (3) – (2) – (1)

2. Berikut ini merupakan ciri-ciri dari sifat zat. 7. Sekarang banyak sekali orang dewasa bahkan anak anak
N Kemudahan yang menjadi korban kecanduan lem fox atau ngelem.
Jarak partikel Volume Menghirup lem fox penggunanya akan merasa “fly” karena
o mengalir
Sangat adanya kandungan Lysergic Acid Diethilamide (LSD). Akibat
1 Berubah Dapat mengalir psikis yang dialami orang yang mengkonsumsi lem fox
renggang
adalah….
2 Agak renggang Tetap Tidak mengalir
A. Denyut jantung lebih cepat
3 Rapat Tetap Dapat mengalir B. Tekanan darah meningkat dan koordinasi otot
4 Rapat Berubah Tidak mengalir terganggu
Manakah yang merupakan ciri dari zat gas…. C. Mengakibatkan halusinasi dan gangguan jiwa
A. 1 C. 3 D. Pupil mata melebar dan susah tidur
B. 2 D. 4
8. 1. Al3+ 4. NaCl
3. Berikut adalah perubahan zat yang menghasilkan materi/zat 2. Na +
5. O2-
baru adalah…. 3. Br- 6. H2SO4
A. Kayu dipotong menjadi meja Nama-nama kimia berikut yang termasuk anion adalah….
B. Biji kopi ditumbuk jadi serbuk kopi
A. 1 dan 2 C. 5 dan 6
C. Tanah liat menjadi gerabah
D. Ledakan kembang api B. 3 dan 4 D. 3 dan 5

4. Marsha dan teman temannya melakukan percobaan sifat 9. Sebuah mobil mainan dilepas dari titik P ke titik S melewati
kelarutan dengan menggunakan indikator alami yaitu lintasan seperti gambar berikut.
ekstrak bunga sepatu. Ada 3 macam larutan yang ditetesi
ekstrak bunga sepatu yaitu larutan A, B dan C. Setelah
ditetesi larutan A berwarna merah, Larutan B berwarna
kuning, dan larutan C berwarna merah tua. Berdasarkan
percobaan maka larutan A, B, dan C bersifat….
A. Netral, basa, dan asam
B. Asam, basa, dan netral
C. Asam, basa, dan asam
D. Netral, asam, dan basa Grafik kecepatan terhadap waktu (v-t) yang
menggambarkan gerak mobil mainal tersebut adalah….
5. Sebuah teko yang berisi air teh sebanyak 1,5 kg dengan
suhu awal 300C. Jika kalor yang diserap 12.600 Joule dan
kalor jenis air 4200J/kg0C, suhu akhir air tersebut adalah….
A. 2 0C
B. 23 0C
C. 32 0C

IPA 1 UJIAN SEKOLAH


D. Edi, Zidan, dan Andi

12. Batang besi yang dilengkapi lubang pengait digantung


dengan tali. Jarak antar lubang dengan lubang lainnya
sama, dan pada lubang digantung tiga beban seperti
tampak gambar.

10. Empat buah benda yang massanya sama masing-masing Agar posisi batang besi menjadi seimbang dapat dilakukan
sebesar 4 kg dikenai gaya-gaya seperti ditunjukkan pada dengan menempatkan beban….
gambar berikut. A. Q dan R di lubang 7, sedangkan P tetap
B. P tetap, sedangkan Q dan R di lubang 8
C. P di lubang 3 dan Q, R di lubang 9
D. P di lubang 2, sedangkan Q dan R di lubang 9

13. Fenomena alam berikut yang disebabkan oleh revolusi bumi


adalah ….
Fenomena Alam
Perbedaan Gerak Gerak
Benda yang mengalami percepatan terbesar dan terkecil lamanya semu Perubaha semu
berturut-turut adalah…. siang dan harian n musim tahunan
A. (1) dan (2) malam matahari matahari
B. (1) dan (3) A Ya Ya Ya Ya
C. (2) dan (3) B Tidak Ya Tidak Ya
D. (2) dan (4) C Ya Tidak Ya Ya
D Ya Ya Ya Tidak
11. Budi yang memiliki gaya dorong maksimal 200 N kesulitan
mendorong sebuah lemari seperti ditunjukkan pada gambar 14. Perhatikan peristiwa berikut!
berikut, karena gaya gesekan antara lantai dengan lemari 1. Perbedaan tekanan udara di dua kawasan
20 N. 2. Penguapan air akibat pemanasan sinar matahari
3. Terjadinya kondensasi terus-menerus
4. Pergerakkan udara dari daerah yang bersuhu lebih
dingin
Terjadinya angin diakibatkan oleh peristiwa pada angka….
A. 1) dan 2) C. 2) dan 3)
Untuk membantu Budi, ada lima orang dengan kemampuan B. 1) dan 4) D. 3) dan 4)
gaya dorong maksimum masing-masing ditunjukkan dalam
tabel berikut:rhatikan tabel perubahan kecepatan mobil 15. Bila jarak dari PQ adalah 6 cm dan frekuensinya 2 Hz.
yang bergerak berikut! Tentukan cepat rambat gelombang…….m/s
No. Nama Gaya Dorong Maksimum
1. Andi 250 N
2. Edi 240 N
3. Malik 150 N A. 0,04 C. 0,4
4. Jamal 200 N B. 0,06 D. 0,6
5. Zidan 260 N
Agar lemari dapat di dorong dengan usaha sebesar 7000 16. Dua sumber bunyi P dan Q dibunyikan secara bersamaan.
Joule dan berpindah sejauh 10 meter, maka orang yang sumber bunyi P berfrekuensi 800 Hz,sedangkan sumber
dapat menolong Budi adalah…. bunyi Q berfrekuensi 1000 Hz. Apabila bunyi merambat
A. Andi, Malik, dan Jamal pada medium dan suhu yang sama,pernyataan yang benar
B. Edi, Malik, dan Zidan adalah...
C. Andi, Jamal, dan Malik A. Panjang gelombang bunyi P dan Q sama

IPA 2 UJIAN SEKOLAH


B. Cepat rambat bunyi P sama dengan cepat rambat bunyi
Q
C. Panjang gelombang bunyi P lebih kecil daripada panjang
gelombang bunyi Q
D. Cepat rambat bunyi P lebih kecil daripada cepat rambat
bunyi Q

17. Pembentukan bayangan pada cermin datar yang benar


ditunjukkan oleh gambar …. Setelah penggaris plastik digosok dengan kain wol, maka
aliran elektron dan muatan yang terjadi pada penggaris
plastik adalah….
Penggaris
Aliran Elektron
Bermuatan
A Dari penggaris plastik ke kain wol (-)
B Dari penggaris plastik ke kain wol (+)
C Dari kain wol ke penggaris plastik (+)
D Dari kain wol ke penggaris plastik (-)

20. Keluarga Pak Saleh memiliki 4 buah kipas listrik, masing-


masing berdaya 50 W. Kipas-kipas tersebut digunakan
selama 10 jam tiap hari. Besarnya energi listrik yang
digunakan untuk keempat kipas tersebut selama satu bulan
adalah….
A. 60 kWh C. 120 kWH
B. 80 kWh D. 200 kWh

21. Pernyataan yang benar tentang sifat-sifat kutub magnet


adalah….
A. Kutub senama magnet akan tarik menarik
B. Kutub senama magnet akan tolak menolak
C. Kutub tidak senama akan tolak menolak
D. Kutub selatan magnet dapat menarik semua logam

22. Perhatikan tabel besaran dari 2 buah transformator berikut.


Transformator Vp Vs Ip Is Np Ns
A 100 v 150 v 3 A 2 A 200 300
B 250 v 100 v 2 A 5 A 750 300
Jenis transformator tersebut dengan alasannya yang benar
adalah….
Transformator

Transformator
Alasan

Alasan
Jenis

Jenis

A I Step-Up Vs > Vp II Step-Down Np > Ns


B I Step-Down Is < Ip II Step-Up Is > Ip
C II Step-Up Vp > Vs I Step-Down Is < Ip
D II Step-Up Np > Ns I Step-Down Vs > Vp

23. Beberapa ciri makhluk hidup:


18. Seseorang dapat membaca dengan jelas pada jarak paling 1. Tumbuh dan berkembang
dekat 50 cm. Agar ia dapat membaca dengan jelas pada 2. Makan
jarak 30 cm, kekuatan lensa kacamata yang diperlukan 3. Berkembangbiak
adalah…. 4. Mengeluarkan zat sisa
A. 1/3 Dioptri C. 3/4 Dioptri 5. Bernapas
B. 2/3 Dioptri D. 4/3 Dioptri 6. Peka terhadap rangsangan
Ciri makhluk hidup yang menyediakan energi untuk aktivitas
19. Perhatikan gambar penggaris plastik digosok kain wol makhluk hidup adalah….
berikut! A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (5)
D. (3) dan (5)

IPA 3 UJIAN SEKOLAH


24. Pemberian tata nama ganda diatur dalam kode
internasional yang disebut dengan… 30. Beberapa pekan ini Pak Juanda keluar masuk rumah sakit
A. Kunci determinasi untuk melakukan cuci darah akibat ginjalnya tidak mampu
B. Klasifikasi menyaring darah dengan normal. Kadar glukosa darah Pak
C. Binomial nomenklatur Juanda sangat tinggi. Dokter menyarankan Pak Juanda
D. Pengelompokkan untuk diet terhadap makanan berkarbohidrat tinggi.
Apa hubungan antara kadar gula darah dan diet makanan
25. Pada ekosistem sawah terdapat komponen sebagai berikut. berkarbohidrat tinggi?
1. Tanaman padi dan rumput A. Karbohidrat tinggi akan meningkatkan kadar gula darah
2. Air karena karbohidrat akan diubah menjadi glukosa oleh
3. Belalang enzim pencernaan
4. Cacing B. Kadar gula darah yang tinggi akan menyebabkan
5. Tanah lumpur gangguan pada sistem ekskresi dan sistem pencernaan
6. Udara C. Karbohidrat yang tinggi akan meningkatkan kerja insulin
Komponen abiotik di tunjukkan oleh nomor…. untuk mengubah zat amilum menjadi glukosa
A. 1, 3, dan 5 C. 2, 4, dan 6 D. Makanan dengan karbohidrat tinggi mempengaruhi
B. 1, 4, dan 5 D. 2, 5, dan 6 sistem ekskresi ginjal dalam menyaring glukosa dalam
darah
26. Perhatikan gambar jaring-jaring makanan berikut!
31. Ketika kita berolahraga lari di pagi hari selama 30 menit,
nafas terasa terengah – engah. Frekuensi pernapasan
Belalang Burung menjadi lebih cepat daripada sebelumnya karena ….
A. Saat berolahraga, otot melakukan lebih banyak aktivitas
Rumput Kelinci Ular yang membutuhkan lebih banyak energi, sehingga
dibutuhkan pasokan oksigen lebih banyak
Kijang Serigala B. Saat berolahraga, otot melakukan lebih banyak aktivitas
dan mengeluarkan energi lebih banyak, sehingga tubuh
mengeluarkan udara pernapasan lebih banyak
Akibat yang ditimbulkan bila populasi kijang berkurang C. Saat berdiam diri atau duduk tanpa beraktivitas maka
adalah…. oksidasi berjalan lebih lambat, tubuh membutuhkan
A. Populasi rumput meningkat pasokan oksigen lebih banyak sehingga frekuensi
B. Populasi rumput menurun pernapasan lebih cepat
C. Populasi burung meningkat D. Jenis dan lama waktu berolahraga, serta riwayat
D. Populasi serigala meningkat kesehatan tubuh mempengaruhi frekuensi pernapasan
seseorang
27. Aktivitas-aktivitas manusia berikut ini yang dapat
mengurangi tingkat polusi udara di Banjarmasin adalah…. 32. Tabel berikut menunjukkan hubungan antara jaringan
A. Pembakaran sampah tumbuhan, struktur sel penyusun, dan fungsinya.
B. Penggunaan kendaraan umum No Jaringan Susunan Sel Fungsi Jaringan
C. Konsumsi rokok .
D. Pemakaian kendaraan bermotor 1. Epidermis Teratur dan rapat Pelindung
Pembentuk
28. Perhatikan beberapa kegiatan berikut ini! 2. Kolenkim Tidak beraturan
jaringan lain
1. Pembuatan tempe dengan memanfaatkan kapang Palisade
2. Pembuatan tape dan roti menggunakan khamir 3. Tersusun rapat Fotosintesis
Parenkim
3. Pembuatan yoghurt dan keju dengan bantuan bakteri Sel hidup, bentuk
4. Rekayasa genetika untuk menghasilkan padi tahan 4. Sklerenkim Penyokong
tidak beraturan
hama Pengangkut hasil
5. Menggabungkan dua sifat tanaman dengan cara okulasi 5. Xylem Tersusun rapat
fotosintesis
Pernyataan di atas yang merupakan kegiatan bioteknologi Hubungan yang tepat ditunjukkan oleh….
adalah…. A. (1) dan (3)
A. 1 dan 2 B. (1) dan (4)
B. 1, 2, dan 3 C. (2) dan (3)
C. 1, 2, 3, dan 4 D. (4) dan (5)
D. Semua benar
33. Perhatikan gambar sayatan melintang batang dikotil berikut!
29. Ketika melakukan praktikum pembedahan hewan, siswa
mengamati secara keseluruhan rongga mulut,
kerongkongan, lambung, usus halus, hati, pankreas, usus
besar, dan rektum.
Bagi hewan tersebut, bagian-bagian yang diamati secara
keseluruhan termasuk ke dalam tingkat organisasi….
A. Organ
B. Sistem Organ
C. Sel
D. Jaringan
IPA 4 UJIAN SEKOLAH
Berapakah hasil pengukuran tersebut….

37. Perhatikan tabel perubahan kecepatan mobil yang bergerak


berikut!
Bagian X berfungsi untuk…. Mobil Massa V1 V2 T F
A. Melindungi bagian dalam tubuh A 1.200 kg 10 m/s 25 m/s 10 s ….
B. Tempat menyimpan cadangan makanan B 1.400 kg 15 m/s 25 m/s 8s ….
C. Pengangkutan air dan zat hara dari akar ke seluruh C 1.600 kg 10 m/s 19 m/s 6s ….
tubuh
Hitunglah masing-masing gaya dorong dari tiap mobil,
D. Pengangkutan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh
kemudian urutkan mobil dengan gaya dorong terbesar
tubuh
sampai terkecil!
34. Perhatikan hasil persilangan dihibrid kelinci bermata merah
38. Perhatikan gambar berikut!
– berambut hitam (PPXX) dengan kelinci bermata coklat –
berambut putih (ppxx) berikut!
Gamet PX Px pX px
PX PPXX (1) PPXx (2) PpXX (3) PpXx (4)
Px PPXx (5) PPxx (6) PpXx (7) Ppxx (8)
pX PpXX (9) PpXx (10) ppXX (11) ppXx (12) Seutas tali yang panjangnya 20 m direntangkan lalu
px PpXx (13) Ppxx (14) ppXx (15) Ppxx (16) digetarkan. Selama 2 sekon terjadi gelombang seperti pada
Jenis gamet yang akan terbentuk pada keturunan bernomor gambar berikut! Tentukan panjang gelombang dan cepat
9 dan 15 adalah….l rambat gelombang!
A. Pp, XX dan pp Xx
B. XX, Pp dan xX, pp 39. Apa perbedaan antara komponen abiotik dan biotik, beserta
C. PX, pX dan px, Px contohnya!
D. PX, pX dan pX, px
40. Perhatikan data hasil percobaan fotosintesis berikut!
35. Perhatikan data hasil perlakuan pada percobaan Kelompok Laju
fotosintesis di bawah ini! Tumbuhan Suhu (oC)
Tumbuhan Fotosintesis
No. Perlakuan Gelembung 10 Lambat
1. Cahaya langsung +++ Kacang
A 30 Cepat
Tanah
2. Cahaya langsung + es batu + 46 Lambat
3. Cahaya langsung + air hangat +++ 15 Lambat
4. Tempat teduh ++ Kedelai A 27 Cepat
5. Tempat gelap - 50 Lambat
Dari data hasil percobaan di atas, dapat disimpulkan 9 Lambat
bahwa…. Kentang A 29 Cepat
A. Intensitas cahaya tidak berpengaruh terhadap hasil 48 Lambat
fotosintesis 10 Lambat
B. Semakin besar intensitas cahaya, hasil fotosintesis Jagung B 30 Sedang
semakin meningkat 46 Cepat
C. Semakin besar intensitas cahaya, hasil fotosintesis 12 Lambat
semakin menurun Tebu B 29 Sedang
D. Suhu air tidak berpengaruh terhadap hasil fotosintesis 48 Cepat
10 Lambat
SOAL ESAI! Padi B 32 Sedang
50 Cepat
36. Keana melakukan pengukuran dengan mikrometer sekrup Simpulkanlah hasil dari percobaan fotosintesis di atas!
seperti pada gambar di bawah ini!

IPA 5 UJIAN SEKOLAH

Anda mungkin juga menyukai