Anda di halaman 1dari 15

MATERI KIMIA

PERKEMBANGAN TEORI ATOM


DAN STRUKTUR ATOM
Andika Dwi Putra, S.Pd.
Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran diharapkan peserta didik dapat:
1. Menjelaskan teori perkembangan model atom
2. Menganalisis kekurangan dan kelebihan pada setiap model atom
3. Menentukan banyak partikel dasar penyusun atom meliputi elektron, proton dan neutron
4. Menentukan isotop, isobar dan isoton

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


ATOM?

Definisi tentang atom sudah dicari sejak era yunani kuno. Bukan dari suatu percobaan
melainkan dari ilmu filsafat. Seiring perkembangan ilmu pengetahuan definisi tentang
atom juga ikut berubah yang didasari oleh penelitian-penelitian moderen. Mulai dari
sederhana hingga rumit.

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Perkembangan
Teori Model Atom

Democritus Dalton

Rutherford
JJ. Thomson

Bohr

Mekanika Kuantum
PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM
Democritus
Teori Model Atom

Discontinue
“Atom adalah sebuah benda yang tidak dapat
dibagi lagi”

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Dalton
Teori Model Atom

Atom adalah bagian terkecil dari suatu materi, yang memiliki bentuk bola pejal yang sangat kecil.
Kelebihan :
1. Mampu menjelaskan konsep molekul dan perbandingan unsur penyusun molekul
Kelemahan :
1. Tidak dapat menjelaskan materi yang dapat menghantarkan listrik
2. Tidak dapat menjelaskan proses ikatan antar unsur dalam molekul senyawa

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


JJ. Thomson
Teori Model Atom

Atom terdiri dari elektron yang tersebar dibidang positif, seperti roti kismis.
Kelebihan :
1. Mampu menjelaskan materi yang mampu menghantarkan listrik
2. Mematahkan teori dalton bahwa atom adalah partikel terkecil sedangkan masih ada partikel
elektron
Kelemahan :
1. Tidak dapat menjelaskan proses ikatan antar unsur dalam molekul senyawa

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Rutherford
Teori Model Atom

Atom tersusun dari inti atom (proton dan neutron) dan dikelilingi oleh partikel elektron.
Kelebihan :
1. Mampu mematahkan teori bahwa atom terdiri dari bola pejal, sedangkan hasil percobaan yang
dilakukan membuktikan bahwa dalam atom terdapat ruang kosong
Kelemahan :
1. Tidak dapat menjelaskan bagaimana bisa elektron tidak jatuh ke inti atom

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Bohr
Teori Model Atom

Atom terdiri dari inti atom dan elektron yang mengelilingi inti atom dalam lintasan-lintasannya
Kelebihan :
1. Mampu menjelaskan kelemahan tentang elektron yang tidak dapat jatuh ke inti atom
2. Mampu menjelaskan spektrum hidrogen
3. Konsep emisi dan transisi
Kelemahan :
1. Tidak dapat menjelaskan spektrum atom berelektron banyak

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Mekanika Kuantum
Teori Model Atom

Atom terdiri dari inti atom dan awan elektron yang bersifat seperti gelombang, dari model ini mampu
menjelaskan letak posisi elektron dengan menggunakan bilangan kuantum.

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Partikel Penyusun Atom ?
elektron proton
-
-
neutron +
o
-

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Simbol Atom
- Nomor Massa

A
X
- Nomor Atom = Jumlah
+ Elektron (jika ion maka
Lambang Atom
o sesuai muatannya) = Jumlah

- Z Proton

Nomor Atom
Jumlah Neutron = A - Z

12 Dan 35Cl-
6C 17
Berapa nomor massa, nomor atom, jumlah elektron, proton dan neutronnya?

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Simbol Atom
Nomor Massa Nomor Atom = Jumlah Elektron (jika ion maka sesuai

A muatannya) = Jumlah Proton

Z
Nomor Atom
X Lambang Atom Z = e* = p
Jumlah Neutron = A – P

12 Dan 35Cl-
6C 17
Berapa nomor massa, nomor atom, jumlah elektron, proton dan neutronnya?
Simbol Atom Massa Atom Proton Elektron Neutron
12
6C 12 6 6 12-6 = 6
35 -
17Cl 35 17 17 + 1 35 – 17 = 18

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Simbol Atom
Simbol Atom Massa Atom Proton Elektron Neutron
7
3𝐿𝑖
7 +
3𝐿𝑖
16 2-
8𝑂
23
11𝑁𝑎
40
20𝐶𝑎
80
25𝐵𝑟
-

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM


Isotop, Isoton, Isobar
Isotop = memiliki jumlah proton yang sama
12 13 14
6C 6C 6C

Isoton = memiliki jumlah neutron yang sama

13 14
6C 7N
Isobar = memiliki jumlah nomor massa yang sama

40 40
19K 20Ca

PERKEMBANGAN TEORI MODEL ATOM

Anda mungkin juga menyukai