Anda di halaman 1dari 1

Entri Pesanan Penjualan dan Menagih Pelanggan (2&4)

Tugas ini bisa dijalankan oleh individu yang sama karena dalam sistem penjualan kredit, fungsi
ini bertanggung jawab menerima pesanan dari pelanggan, lalu mencatat pesanan tersebut dalam
sistem linkport PDA, dan mengisi surat order pengiriman. Bagian ini juga menerima faktur
penjualan yang dihasilkan dari proses penagihan sales. Fungsi ini juga merangkap dengan fungsi
penagihan. Setelah memeriksa kesesuaian faktur dengan dokumen penagihan sales, kemudian
melakukan penagihan kepada pelanggan dengan memberikan salinan faktur penjualan. Fungsi ini
juga menerima pembayaran dari pelanggan.

Fungsi Otorisasi Kredit.


    Fungsi ini bertanggung jawab untuk meneliti status kredit pelanggan danmemberikan otorisasi
pemberia kresit kepada pelanggan berdasarkan surat order penjualan.

Memelihara Piutang dan Menerbitkan memo kredit (6&7)


Tugas ini bias dijalankan oleh individu yang sama karena memo kredit adalah dokumen yang
digunakan perusahaan untuk menginformasikan kepada pelanggan bahwa saldo hutang
dagangnya telah dikurangi(piutang) atau dikreditkan senilai barang dagang yang dikembalikan
dan juga memo kredit adalah tempat mencatat hutang.

Mengirimkan Barang Dagangan dan Menyetor Pembayaran Pelanggan (3&5)

Anda mungkin juga menyukai