Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI UAS MAPEL IPA KELAS VIII

KABUPATEN KUDUS
TAHUN PELAJARAN 2018-2019

NO KOMPETENSI YANG DIUJIKAN MATERI INDIKATOR


1 Menganalisis pentingnya pertumbu Pertumbuhan dan * Menunjukkan peristiwa pertumbuhan pada makhluk hidup.
han dan perkembangan pd mahluk perkembangan * Menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan.
hidup * Menentukan jenis metamorfosis.

2 Mendeskripsikan tahap perkemba Tahap perkemba * Menyebutkan ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan.
ngan manusia ngan manusia

3 Mendeskripsikan sistem gerak pada Sistem gerak pada * Menyebutkan contoh tulang pendek.
manusia dan hubungannya dengan manusia * Menyebutkan jenis sendi.
kesehatan * Menyebutkan fungsi rangka pada manusia.
* Menyebutkan contoh otot polos.

4 Mendeskripsikan sistem pencernaan Sistem pencernaan * Menjelaskan fungsi enzim tripsin.


pada manusia dan hubungan dengan pada manusia * Menjelaskan fungsi makanan.
kesehatan * Menyebutkan kelainan pada sistem pencernaan manusia.

5 Mendeskripsikan sistem pernafasan Sistem pernafasan * Menjelaskan pernafasan dada.


pada manusia dan hubungan dengan pada manusia * Menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju pernapasan.
kesehatan * Menjelaskan contoh penyakit pernafasan pada manusia.

6 Mendeskripsikan sistem peredaran Sistem peredaran * Menyebutkan ciri-ciri pembuluh arteri


darah pada manusia dan hubungan darah pada manusia * Mendeskripsikan kandungan oksigen dalam sitem peredaran darah.
dengan kesehatan * Penyakit pada peredaran darah yang berhubungan dengan sel darah

7 Mengidentifikasi struktur dan fungsi Struktur dan fungsi * Menyebutkan fungsi dari bagian yang ditunjuk pada penampang melintang
jaringan tumbuhan tubuh tumbuhan daun
* Menyebutkan fungsi akar.
* Menyebutkan fungsi bagian bunga.
* menyebutkan bagian-bagian batang

8 Mendeskripsikan proses perolehan Perolehan nutrisi * Menyimpulkan percobaan Ingenhousz.


nutrisi dan transformasi energi pada dan transformasi * Menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis
tumbuhan hijau energi pd tumbuhan * Menyimpulkan percobaan Sachs
hijau * Menyebutkan contoh organisme yang berfotosintesis
9 Mengidentifikasikan macam-macam Gerak Tumbuhan * Menyebutkan jenis gerak esionom.
gerak pada tumbuhan

10 Mengidentifikasi hama dan penyakit Hama dan Penyakit *Menyebutkan contoh hama tanaman.
pada organ tumbuhan Tanaman * Menjelaskan pengendalian hama secara biologis

11 Menjelaskan konsep atom, ion, Partikel Zat * Menjelaskan sifat partikel zat tertentu.
dan molekul * Menjelaskan konsep ion.
* Membedakan lambang atom, ion, dan molekul.

12 Menghubungkan konsep atom, ion, Partikel Zat * Menentukan jumlah atom pada senyawa produk kimia
dan molekul dengan produk kimia
sehari-hari

13 Membandingkan molekul unsur dan Partikel Zat * Menjelaskan konsep molekul senyawa.
molekul senyawa * Menunjukkan contoh-contoh molekul senyawa
* Mendeskripsikan senyawa ionik

14 Mencari informasi tentang kegunaan Bahan Kimia Rumah * Menunjukkan bahan penyusun detergen.
dan efek samping bahan kimia Tangga * Menunjukkan dampak negatif deterjen terhadap lingkungan.
dalam kehidupan sehari-hari

15 Mengkomunikasikan informasi Bahan Kimia Rumah * Menyebutkan efek samping bahan pembersih.
tentang kegunaan dan efek samping Tangga * Menyebutkan kegunaan bahan aktif dalam bahan kimia.
bahan kimia

16 Mendeskripsikan bahan kimia alami Bahan Kimia * Menunjukkan bahan kimia dalam kemasan.
dan bahan kimia buatan dalam Makanan * Menyebutkan contoh bahan kimia alami.
kemasan yang terdapat dalam bahan * Menunjukkan jenis bahan kimia pada makanan dan efek negatifnya.
makanan

17 Mendeskripsikan sifat/pengaruh NAPZA * Mengidentifikasi zat beracun dalam zat adiktif yang berpengaruh kesehatan
zat adiktif dan psikotropika * Menunjukkan pengaruh zat adiktif dan psikotropika

18 Menghindarkan diri dari pengaruh NAPZA * Menyebutkan cara menghindari pengaruh zat adiktif dan psikotropika.
zat adiktif dan psikotropika

Anda mungkin juga menyukai