Anda di halaman 1dari 21

Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

1. Pulau Bali memang banyak menyimpan ragam budaya. Salah satunya adalah budaya kesenian tari. Di
antaranya Tari Pendet, Tari Legong, dan Tari Kecak. Tarian tersebut banyak dikagumi baik di dalam negeri
maupun di luar negeri.

Makna kata ragam dalam paragraf di atas adalah….

a. rahasia

b. satu jenis

c. macam-macam

d. oleh-oleh

2. Meski awalnya ia menolak, akhirnya Dudi bersedia untuk menjalani operasi untuk melakukan
proses amputasi pada kaki sebelah kanannya.

Makna dari istilah yang dicetak tebal pada kalimat tersebut adalah….

a. proses pemotongan bagian tubuh

b. kaki palsu

c. operasi

d. pembedahan

3. Kilatan petir terjadi dalam setengah detik. Udara di sekitarnya menjadi memuai dan bergerak membentuk
suara yang kita dengar sebagai petir.

Antonim kata memuai adalah….

a. membesar

b. melebar

c. menyambar

d. menyusut

4. Sampah banyak berhamburan di tepi jalan.

Sinonim kata berhamburan adalah….

a. kotor

b. berserakan

c. keruh

d. dibuang

5. Bacalah teks di bawah ini!

Gajah Asia adalah hewan darat terbesar di Asia. Ada tiga subspesies gajah Asia yang dikenal yaitu gajah
Sri Lanka yang terdapat di Negara Sri Lanka, gajah India yang terdapat di India, Nepal, Bangladesh,
Bhutan, Myanmar, Thailand, Semenanjung Malaya, Vietnam, Kamboja, Laos, Cina, dan gajah Sumatera yang
terdapat di Sumatera dan Kalimantan.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 1
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Herbivora raksasa ini sangat cerdas dan memiliki otak yang lebih besar dibandingkan dengan mamalia
darat lain. Telinga yang cukup besar membantu gajah mendengar dengan baik dan membantu mengurangi
panas tubuh seperti darah panas dingin ketika mengalir di bawah permukaan telinga. Belalainya digunakan
untuk mendapatkan makanan dan air, dan memiliki tambahan dapat memegang (menggenggam) di
ujungnya yang digunakan seperti jari.

(Sumber: Buku Bahasa Indonesia, Penerbit Yudhistira)

Informasi yang terdapat pada paragraf kedua dari teks di atas adalah…

a. Gajah Asia adalah hewan darat terbesar di dunia.

b. Gajah Asia telah dijinakkan selama ratusan tahun.

c. Gajah Asia dianggap sebagai spesies yang terancam punah dan masih tersisa di alam liar.

d. Gajah Asia memiliki telinga yang cukup besar untuk mendengar dengan baik.

6. Bacalah teks di bawah ini!

Saat ini, alam telah rusak akibat keserakahan umat manusia. Mereka hanya memanfaatkannya dengan
mengambil hasilnya tanpa ikut melestarikan. Akibatnya, banyak bencana alam yang terjadi karena
rusaknya alam ini. Contohnya bencana tanah longsor yang terjadi beberapa minggu yang lalu di desa
Suka Maju. Bencana itu adalah ulah para penebang kayu. Mereka dengan seenaknya mengambil kayu di
hutan tanpa menanamnya kembali. Akibatnya, tanah kehilangan kekuatan sehingga amblas terkena air
hujan dan mengubur pemukiman warga. Oleh karena itu, agar alam tidak murka dan menyebabkan
bencana lagi, marilah kita lestarikan alam kita dimulai dari langkah kecil, yaitu membuang sampah pada
tempatnya. Apabila tidak sangup melakukannya, setidaknya janganlah ikut merusak.

(Sumber: https:// prbahasaindonesia.com dengan sedikit perubahan)

Kalimat tanya yangsesuai dengan isi paragraf di atas adalah…

a. Bagaimana keadaan alam saat ini?

b. Kapan bencana alam itu terjadi?

c. Apa penyebab terjadinya banjir di desa Suka Maju?

d. Bagaimana sikap pemerintah terhadap bencana tersebut?

7. Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 7 sampai 10!

Jalak Bali adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang dengan panjang kurang lebih 25 cm dari
suku Sturnidae. Ia turut dikenali sebagai Curik daripada jalak. Jalak Bali hanya ditemukan di hutan
bagian barat Pulau Bali. Burung ini juga merupakan satu-satunya spesies endemik Bali dan pada tahun
1991 dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali. Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun
1910.

Burung Jalak Bali memiliki ciri-ciri khusus. Ciri khusus tersebut di antaranya memiliki bulu yang putih di
seluruh tubuhnya kecuali pada ujung ekor dan sayapnya yang berwarna hitam. Mata burung Jalak Bali
berwarna cokelat tua, daerah sekitar kelopak mata tidak berbulu dengan warna biru tua. Burung Jalak
Bali mempunyai jambul yang indah baik pada jenis kelamin jantan maupun pada betina.

Karena penampilannya yang indah dan elok, Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling diminati
oleh para kolektor dan pemelihara burung. Banyak informasi beredar yang mengatakan bahwa
memelihara hewan seperti burung bisa menyehatkan pemiliknya.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 2
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Kalimat utama paragraf kedua adalah…

a. Burung Jalak Bali mempunyai jambul yang indah.

b. Burung Jalak Bali memiliki ciri-ciri khusus.

c. Burung Jalak Bali mempunyai penampilan yang indah dan elok.

d. Burung Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun 1910.

8. Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 7 sampai 10!

Jalak Bali adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang dengan panjang kurang lebih 25 cm dari
suku Sturnidae. Ia turut dikenali sebagai Curik daripada jalak. Jalak Bali hanya ditemukan di hutan
bagian barat Pulau Bali. Burung ini juga merupakan satu-satunya spesies endemik Bali dan pada tahun
1991 dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali. Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun
1910.

Burung Jalak Bali memiliki ciri-ciri khusus. Ciri khusus tersebut di antaranya memiliki bulu yang putih di
seluruh tubuhnya kecuali pada ujung ekor dan sayapnya yang berwarna hitam. Mata burung Jalak Bali
berwarna cokelat tua, daerah sekitar kelopak mata tidak berbulu dengan warna biru tua. Burung Jalak
Bali mempunyai jambul yang indah baik pada jenis kelamin jantan maupun pada betina.

Karena penampilannya yang indah dan elok, Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling diminati
oleh para kolektor dan pemelihara burung. Banyak informasi beredar yang mengatakan bahwa
memelihara hewan seperti burung bisa menyehatkan pemiliknya.

Kalimat penjelas paragraf kedua adalah…

a. Banyak informasi beredar yang mengatakan bahwa memelihara hewan seperti burung bisa
menyehatkan pemiliknya.

b. Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling diminati oleh para kolektor dan pemelihara burung.

c. Burung Jalak Bali mempunyai jambul yang indah hanya pada jenis kelamin jantan saja.

d. Ciri khusus Jalak Bali di antaranya memiliki bulu yang putih di seluruh tubuhnya kecuali pada ujung
ekor dan sayapnya yang berwarna hitam.

9. Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 7 sampai 10!

Jalak Bali adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang dengan panjang kurang lebih 25 cm dari
suku Sturnidae. Ia turut dikenali sebagai Curik daripada jalak. Jalak Bali hanya ditemukan di hutan
bagian barat Pulau Bali. Burung ini juga merupakan satu-satunya spesies endemik Bali dan pada tahun
1991 dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali. Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun
1910.

Burung Jalak Bali memiliki ciri-ciri khusus. Ciri khusus tersebut di antaranya memiliki bulu yang putih di
seluruh tubuhnya kecuali pada ujung ekor dan sayapnya yang berwarna hitam. Mata burung Jalak Bali
berwarna cokelat tua, daerah sekitar kelopak mata tidak berbulu dengan warna biru tua. Burung Jalak
Bali mempunyai jambul yang indah baik pada jenis kelamin jantan maupun pada betina.

Karena penampilannya yang indah dan elok, Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling diminati
oleh para kolektor dan pemelihara burung. Banyak informasi beredar yang mengatakan bahwa
memelihara hewan seperti burung bisa menyehatkan pemiliknya.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 3
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Ide pokok paragraf ketiga adalah…

a. Burung Jalak Bali menjadi salah satu burung yang sangat diminati.

b. Memelihara burung dapat menyehatkan pemiliknya.

c. Jalak Bali adalah sejenis burung pengicau.

d. Jalak Bali satu-satunya spesies endemic Bali.

10. Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 7 sampai 10!

Jalak Bali adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang dengan panjang kurang lebih 25 cm dari
suku Sturnidae. Ia turut dikenali sebagai Curik daripada jalak. Jalak Bali hanya ditemukan di hutan
bagian barat Pulau Bali. Burung ini juga merupakan satu-satunya spesies endemik Bali dan pada tahun
1991 dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali. Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun
1910.

Burung Jalak Bali memiliki ciri-ciri khusus. Ciri khusus tersebut di antaranya memiliki bulu yang putih di
seluruh tubuhnya kecuali pada ujung ekor dan sayapnya yang berwarna hitam. Mata burung Jalak Bali
berwarna cokelat tua, daerah sekitar kelopak mata tidak berbulu dengan warna biru tua. Burung Jalak
Bali mempunyai jambul yang indah baik pada jenis kelamin jantan maupun pada betina.

Karena penampilannya yang indah dan elok, Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling diminati
oleh para kolektor dan pemelihara burung. Banyak informasi beredar yang mengatakan bahwa
memelihara hewan seperti burung bisa menyehatkan pemiliknya.

Simpulan paragraf pertama adalah…

a. Mata burung Jalak Bali berwarna biru tua, daerah sekitar kelopak mata tidak berbulu dengan warna
cokelat tua.

b. Jalak Bali ditemukan pertama kali pada tahun 1910 dan mempunyai penampilan yang indah dan elok.

c. Burung Jalak Bali mempunyai jambul yang indah baik yang hanya terdapat pada jenis kelamin jantan.

d. Jalak Bali merupakan jenis burung pengicau yang hanya ditemukan di hutan bagian barat Pulau Bali
dan dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali.

11. Bacalah teks berikut ini!

Indonesia sangat kaya dengan keragaman flora dan fauna. Keanekaragaman hayati Indonesia bahkan
termasuk tiga besar dunia bersama dengan Brazil di Amerika Selatan dan Zaire di Afrika. Jumlah
spesies tumbuhan di Indonesia mencapai 8.000 spesies yang sudah teridentifikasi dan jumlah spesies
hewan mencapai 2.215 spesies (data dari Departemen Kehutanan dan Perkebunan). Spesies hewan di
Indonesia terdiri atas 1.519 burung, 515 mamalia, 60 reptil, dan 121 kupu-kupu.

(Sumber: Buku Bahasa Indoensia Kelas 5 Kurikulum 2013 revisi)

Pernyataan yang sesuai dengan isi teks di atas adalah…

a. Jumlah spesies tumbuhan di Indonesia mencapai 515 spesies.

b. Keanekaragaman Indonesia termasuk tiga besar dunia.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 4
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

c. Spesies hewan di Indonesia terdiri dari 121 burung dan 60 reptil.

d. Keanekaragaman hayati Indonesia terancam punah.

12. Bacalah paragraf berikut ini!

Masyarakat Adat Ammatoa

Di pedalaman Makassar, tepatnya di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, tinggal suku Kajang yang
hidup sangat sederhana dan selaras dengan alam. Suku Kajang atau dikenal juga dengan masyarakat
adat Ammatoa sangat menaati adat Ammatoa dan menolak segala sesuatu yang berbau teknologi.
Suku Kajang memegang sebuah tradisi leluhur yang dikenal dengan passang, yaitu hukum tidak tertulis
yang tidak boleh dilanggar. Salah satu bunyi hukum di dalamnya adalah “ Kajang, tana kamase-mase”
yang artinya “Kajang, tanah yang sederhana”. Dengan adanya passang ini, siapa saja yang berdiam
dalam wilayah suku Kajang harus meninggalkan peradaban modern.

(Sumber: Buku Tematik Kelas 4 Penerbit Yudhistira)

Jenis paragraf tersebut adalah….

a. deskripsi

b. persuasi

c. narasi

d. eksposisi

13. Bacalah paragraf berikut!

Sumatera Utara adalah Provinsi yang terletak di Pulau Sumatra. Sumatra Utara merupakan provinsi
keempat terbesar jumlah penduduknya di Indonesia setelah Jawa Barat, Jawa Timur dan Jawa Tengah.
Sumatera Utara pada dasarnya dapat dibagi atas pesisir timur, pegunungan bukit barisan, pesisir
barat, dan Kepulauan Nias. Ibu kota provinsi Sumatera Utara adalah Medan. Kota ini merupakan kota
terbesar di Pulau Sumatera dan kota metropolitan terbesar ketiga di Indonesia setelah Jakarta dan
Surabaya. Sebagai kota terbesar di Pulau Sumatera dan di Selat Malaka serta letaknya yang strategis
membuat penduduk Medan banyak berprofesi di bidang perdagangan.

(Sumber: Buku Tematik Kelas 4 Penerbit Yudhistira)

Jenis paragraf tersebut adalah….

a. deskripsi

b. eksposisi

c. persuasi

d. narasi

14. Paragraf berikut yang merupakan paragraf persuasi adalah…

a. Siang hari disebuah hutan, Badi Badak, Ruri Nuri, Bela Belalang sedang berjalan-jalan di
hutan. Mereka hendak pergi ke rumah Ucil Kancil untuk mengajaknya bermain. Sesampainya di rumah
Ucil Kancil, mereka melihat Ucil Kancil sedang berlari-lari kecil sambil melakukan lompatan.

b. Sebagai pengusaha muda Andi tak mau menyerah begitu saja dengan keadaan. Kendati
berlatar pendidikan otomotif, Andi tak canggung dan malu untuk mempelajari teknik seluk beluk
memelihara burung puyuh dari buku-buku, internet, dan diskusi dengan sesama peternak burung

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 5
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

puyuh. Menurut Andi ia harus belajar dari pengalaman sendiri supaya tidak jatuh di lubang yang sama.

c. Rumah gadang atau rumah godang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang
merupakan rumah tradisional dan banyak dijumpai di Provinsi Sumatera Barat. Rumah ini juga disebut
dengan nama lain oleh masyarakat setempat dengan nama rumah bagonjong atau ada juga yang
menyebut dengan nama rumah baanjuang

d. Setiap agama mempunyai tempat ibadah yang berbeda. Masing-masing tempat ibadah
memiliki kekhasan dan keunikan. Keunikan tersebut dipengaruhi oleh budaya dan tata cara beribadah
agama tersebut.

15. Bacalah teks berikut.

Pendidikan di Indonesia dewasa ini masih tertinggal cukup jauh dengan pendidikan yang berada di
negara-negara lain yang ada di dunia. Bahkan Indonesia sendiri masih kalah dengan negara jiran kita,
yakni Malaysia dan Singapura dalam bidang pendidikan. Hal ini dapat disaksikan dari banyaknya
penduduk mereka yang memperoleh pendidikan sampai ke perguruan tinggi. Sedangkan di Indonesia,
jumlah penduduk yang mendapatkan pendidikan saja masih jauh tertinggal dengan negara lain, apalagi
di daerah-daerah tertinggal seperti NTB, NTT, Papua dan masih banyak lagi daerah lainnya.
Ketertinggalan pendidikan di daerah-daerah tersebut disebabkan karena tidak meratanya pendidikan di
Negara Indonesia. Pemerintah hanya membangun fasilitas pendidikan di daerah perkotaan, terkhusus
pulau Jawa. Tidak hanya itu, terbatasnya jumlah guru yang ada di daerah tersebut juga ikut
menciptakan semakin jauhnya akses pendidikan yang ada di daerah.

Jenis paragraf di atas adalah….

a. narasi

b. argumentasi

c. persuasi

d. eksposisi

16. Bacalah teks di bawah ini.

Tahun 2017 diawali dengan bencana banjir yang melanda tujuh kecamatan di Kabupaten Sumbawa,
Nusa Tenggara Barat. Hal ini karena hujan terus menerus mengguyur selama lima hari sejak Senin
(6/2/2017) hingga Sabtu (11/2/2017). Sutopo menyebut kecamatan yang dilanda banjir saat itu adalah
Labuan Badas, Empang, Terano, Sumbawa, Uter Iwes, Moyo Utara, dan Moyo Hilir. Sebanyak 49.541
jiwa terdampak banjir di 7 kecamatan.

Akibat dari bencana banjir tersebut adalah….

a. kebutuhan pengungsi terpenuhi

b. fasilitas di pengungsian sangat nyaman

c. pengungsi saling bertemu dengan sanak saudara

d. pengungsi mulai terserang penyakit

17. Bacalah kedua teks berikut ini.

Ribuan rumah di Kota Lamongan, Jawa Timur hingga Senin malam, masih terendam banjir. Banjir terjadi
karena Sungai Bengawan Solo meluap akibat hujan yang terus menerus. Saat ini tercatat bahwa 11 desa
masih terendam banjir. Ketinggian air yang menggenangi rumah warga berkisar antara satu hingga dua
meter. Oleh karena itu, warga terpaksa mengungsi ke tenda-tenda darurat.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 6
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Dikutip dari Buku Bahasa Indonesia V

Informasi yang disampaikan pada teks tersebut adalah ….

a. Sabtu sore, hujan mengguyur Kota Bandung, Jawa Barat

b. Meluapnya Sungai Bengawan Solo yang disebabkan oleh hujan secara terus menerus

c. Banjir di Kota Lamongan terjadi karena hutan yang gundul

d. Rumah warga yang berada di bawah tebing tertimbun longsor

18. Dokter Unit Kesehatan Sekolah (UKS) SDIT Salsabila mendata berat badan siswa kelas VI. Dari 96 siswa
diperoleh hasil sebagai berikut. 37 siswa memiliki berat badan antara 20-30 kg, 27 siswa memiliki berat
badan antara 31-40 kg, 17 siswa memiliki berat badan antara 41-50 kg, dan sisanya memiliki berat
badan di atas 50 kg. Perhatikan tabel berikut ini!

No. Berat Badan Jumlah

1. 20 – 30 kg 37 siswa

2. 31 – 40 kg 27 siswa

3. 41 – 50 kg 17 siswa

4. Di atas 50 kg … siswa

Data yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah….

a. 13

b. 14

c. 15

d. 16

19. Bacalah kutipan cerita di bawah ini.

Beberapa hari kemudian, si Suami pergi ke sawah. Dalam perjalanan, ia melihat seonggok tanah yang
berbentuk seperti catu. Catu adalah alat penakar nasi yang terbuat dari tempurung kelapa.“Hmmm,
aneh sekali. Sepertinya kemarin gundukan tanah ini tidak ada,” gumam si Suami. Setelah pulang dari
ladang, ia bercerita kepada istrinya. Kemudian, ia mengajukan usul kepada istrinya. “Istriku, bagaimana
kalau kita membuat beberapa catu nasi? Siapa tahu, kalau kita membuatnya, hasil panen kita akan
semakin melimpah.” Sejak saat itu, si Istri rajin membuat catu nasi. Setiap catu nasi yang dibuatnya, ia
niatkan untuk menambah hasil panennya. Namun, ada keanehan yang terjadi. Saat pergi ke sawah,
onggokan tanah yang ia temukan sebelumnya semakin membesar. Rupanya, setiap Si istri membuat
catu nasi, saat itu pula onggokan tanah membesar. Sepasang suami istri itu pun tak menyadarinya.
Bahkan, si Istri membuat catu nasi yang lebih besar setiap harinya. Lama-kelamaan, onggokan tanah

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 7
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

itu berubah menjadi sebuah bukit. Setelah si Petani dan istrinya berhenti membuat catu nasi, onggokan
tanah itu pun juga berhenti membesar. Sejak saat itu, onggokan tanah itu disebut dengan Bukit Catu.

Disadur dari: Dian. K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta, Bhuana Ilmu Populer, 2016.

Apa yang ditemukan si Petani ketika pergi ke sawah?

a. Seonggok tanah yang berbentuk seperti catu.

b. Sebungkus nasi yang tertumpuk.

c. Hasil panen yang melimpah.

d. Seluruh penduduk desa.

20. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 25!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang
sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah
satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 8
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Tokoh utama dalam cerita tersebut adalah….

a. Babah Liem

b. Pak Piun

c. Haji Naipin

d. Pitung

21. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 25!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang
sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah
satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Kalimat yang menunjukkan latar pada cerita “Si Pitung” adalah…

a. Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda.

b. Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung.

c. Dia selalu berpindah tempat sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa
menangkapnya.

d. Dia bertekad untuk mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 9
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

22. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 25!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang
sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah
satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Pada cerita “Si Pitung” tokoh yang mempunyai sifat jahat adalah....

a. Haji Naipin dan Babah Liem

b. Pak Piun dan Schout Heyne

c. Si Pitung dan Haji Naipin

d. Babah Liem dan Schout Heyne

23. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 25!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 10
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah
satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Konflik pada cerita “Si Pitung” adalah…

a. Saat Pemerintah Belanda menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin.

b. Ketika Pitung belajar bela diri kepada Haji Naipin.

c. Ketika Pitung menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang sedang merampas harta rakyat jelata.

d. Saat Pitung dihukum tembak oleh Schout Heyne dan akhirnya meninggal.

24. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 22!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang
sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 11
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Sikap kepahlawanan Pitung dari cerita tersebut dapat kita teladani dalam kehidupan sehari-hari
karena…

a. Pitung mempraktekkan ilmu bela dirinya yang diajarkan oleh Haji Naipin.

b. Pitung rela menolong orang lain walaupun harus mengorbankan nyawanya sendiri.

c. Pitung selalu membantu dan taat kepada orang tuanya.

d. Pitung rajin bekerja sehingga dapat membantu rakyat jelata di daerah tempat tinggalnya.

25. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 20 sampai 25!

Si Pitung

Suatu sore Si Pitung melihat kelakuan anak buah Babah Liem yang sewenang-wenang. Babah Liem
adalah tuan tanah di daerah tempat tinggal Si Pitung. Dia dan anak buahnya sering merampas harta
rakyat dan menarik pajak tinggi. Sebagian hasil rampasan itu diberikan kepada pemerintah Belanda. Si
Pitung bertekad untuk melawan anak buah Babah Liem. Kemudian, dia berguru kepada Haji Naipin,
seorang ulama yang juga pandai ilmu bela diri. Si Pitung cepat menguasai semua ilmu yang diajarkan
oleh Haji Naipin. ”Pitung, gunakan ilmu yang kuberikan untuk membela orangorang yang tertindas.
Jangan sekali-kali kau gunakan ilmumu ini untuk menindas orang lain,” pesan Haji Naipin. Sekarang Si
Pitung sudah siap melawan anak buah Babah Liem. Dia menghentikan ulah anak buah Babah Liem yang
sedang merampas harta rakyat jelata. ”Heh, Anak Muda! Siapa kau? Beraninya menghentikan kami!”
tanya salah satu anak buah Babah Liem. ”Kalian tak perlu tahu siapa aku. Yang jelas, aku akan
menghentikan ulah kalian selamanya,” jawab Si Pitung. Anak buah Babah Liem menyerang Si Pitung.
Namun, Si Pitung bisa mengalahkan mereka semua. Sejak saat itu, nama Si Pitung terkenal di kalangan
penduduk. Si Pitung memutuskan untuk mengabdikan hidupnya pada rakyat jelata. Dia bertekad untuk
mengambil kembali hak yang sudah dicuri oleh tuan tanah dan mengembalikannya kepada rakyat. Dia
mengajak beberapa temannya untuk bergabung dengannya.

Kelakuan Si Pitung tidak disukai oleh tuan tanah dan jugan pemerintah Belanda. Mereka mengeluarkan
perintah untuk menangkap Si Pitung. Namun, Si Pitung amat cerdik. Dia selalu berpindah tempat
sehingga pemerintah Belanda dan juga tuan tanah tidak bisa menangkapnya. Karena kesal, pemerintah
Belanda menggunakan cara licik. Mereka menangkap Pak Piun, ayah Si Pitung dan Haji Naipin. Salah
satu pejabat pemerintah Belanda yang bernama Schout Heyne mengumumkan bahwa jika Si Pitung tak
menyerah, Pak Piun dan Haji Naipin akan dihukum. Si Pitung mendengar berita tentang penangkapan
ayah dan gurunya itu. Kemudian, dia menghadap Schout Heyne dan menyerahkan diri. Dia tak mau
ayah dan gurunya menderita. ”Pitung, kau telah meresahkan banyak orang dengan kelakuanmu itu.
Untuk itu, kau harus dihukum tembak,” kata Schout Heyne. ”Kau tidak keliru? Bukannya kau dan tuan
tanah itu yang meresahkan orang banyak? Aku tidak takut dengan ancamanmu!” jawab Si Pitung.
Schout Heyne benar-benar melaksanakan ancamannya. Si Pitung dihukum tembak. Hidup Si Pitung
berakhir di ujung peluru. Namun, kisah kepahlawanannya tetap dikenang. Si Pitung, si pahlawan rakyat
jelata.

Sumber: Dian K, 100 Cerita Rakyat Nusantara, Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2014.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 12
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Tema yang tepat pada cerita “Si Pitung” adalah…

a. Sikap kepahlawanan seseorang untuk menghentikan kejahatan.

b. Keikhlasan seseorang untuk membantu sesama.

c. Ketaatan anak kepada orang tua dan guru.

d. Kesengsaraan yang dialami oleh warga.

26. Bacalah syair di bawah ini untuk menjawab soal nomer 23 sampai 24!

Aku bersujud kepadamu

Tuk memohon ampunanmu

Aku berdoa kepadamu

Tuk mengarapkan surgamu

Dikutip dari:https://santaidamai.com/contoh-syair

Maksud isi syair tersebut adalah…

a. Jika mengharapkan surga, maka laksanakanlah perintah Tuhan dan memohon ampunan.

b. Jika mengharap surga, maka bersedekahlah kepada fakir miskin.

c. Jika melawan orang tua maka akan masuk neraka.

d. Memohon ampunan Tuhan setelah melakukan kesalahan.

27. Bacalah syair di bawah ini untuk menjawab soal nomer 23 sampai 24!

Aku bersujud kepadamu

Tuk memohon ampunanmu

Aku berdoa kepadamu

Tuk mengarapkan surgamu

Dikutip dari:https://santaidamai.com/contoh-syair

Makna simbol kata “mu” dalam syair tersebut adalah….

a. Tuhan

b. Malaikat

c. Nabi

d. Manusia

28. Bacalah kutipan artikel berikut ini!

“Pada Kamis dini hari tadi pukul 02.45 WIB, Gunung Sinabung kembali meletus”, ucap Kepala Pusat

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 13
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Data Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Sutopo Purwo Nugroho
dalam keterangan tertulis Kamis siang. Menurut Sutopo, Pos Pengamatan Gunung Sinabung PVMBG
melaporkan letusan dengan tinggi kolom abu vulkanik 2.000 meter yang diikuti awan panas guguran,
dengan jarak luncur 1.500 meter kea rah selatan dan 2.000 meter ke arah timur-tenggara.

Kalimat yang berisi informasi tentang waktu kejadian adalah…

a. Letusan dengan tinggi kolom abu vulkanik 2.000 meter yang diikuti awan panas guguran.

b. Pada Kamis dini hari tadi pukul 02.45 WIB, Gunung Sinabung kembali meletus.

c. Jarak luncur 1.500 meter ke arah selatan dan 2.000 meter ke arah timur-tenggara.

d. Ucap Kepala Pusat Data Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB),
Sutopo Purwo Nugroho dalam keterangan tertulis Kamis siang.

29. Bacalah teks berikut.

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan membuka jalur transportasi air yang berada di kawasan Kali
Ciliwung dan Banjir Kanal Barat. Saat ini tengah dipersiapkan beberapa perangkat pendukungnya
seperti halte. Jalur transportasi air ini merupakan salah satu upaca untuk menghindari kemacetan arus
lalu lintas darat yang kerap terjadi di Jakarta. Untuk langkah awal, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan
memfokuskan pembersihan sampah yang akan dilalui jalur transportasi ini. Menurut rencana, seluruh
perangkat yang akan digunakan untuk jalur transportasi ini akan selesai pada bulan Juli 2012.

Dampak yang akan terjadi jika masyarakat tetap membuang sampah di Kali Ciliwung adalah....

a. Kali Ciliwung menjadi bersih dan pembuatan trasportasi air segera terwujud.

b. Masyarakat dapat menikmati transportasi air yang direncanakan oleh Pemprov DKI Jakarta.

c. Pembuatan transportasi air tidak dapat terwujud.

d. DKI Jakarta akan semakin macet.

30. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 30 dan 31.

Pada suatu zaman, ada seekor ayam yang bersahabat dengan seekor monyet. Si Yamyam dan si
Monmon namanya. Namun persahabatan itu tidak berlangsung lama, karena kelakuan si Monmon yang
suka semena-mena dengan binatang lain. Hingga, pada suatu petang si Monmon mengajak Yamyam
untuk berjalan-jalan. Ketika hari sudah petang, si Monmon mulai merasa lapar. Kemudian ia menangkap
si Yamyam dan mulai mencabuti bulunya. Yamyam meronta-ronta dengan sekuat tenaga. “Lepaskan
aku, mengapa kau ingin memakan sahabatmu?” teriak si Yamyam. Akhirnya Yamyam, dapat
meloloskan diri. Ia lari sekuat tenaga. Untunglah tidak jauh dari tempat itu adalah tempat kediaman si
Kepiting. si Kepiting merupakan teman Yamyam dari dulu dan selalu baik padanya. Dengan tergopoh-
gopoh ia masuk ke dalam lubang rumah si Kepiting. Di sana ia disambut dengan gembira. Lalu Yamyam
menceritakan semua kejadian yang dialaminya, termasuk pengkhianatan si Monmon.

Sumber: Buku Paket Ayo Berbahasa Indonesia Kelas 6 Penerbit Pusat Perbukuan Depdiknas

Nilai moral yang terkandung dalam cerita di atas adalah…

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 14
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

a. Makanlah ketika kamu lapar.

b. Bersahabatlah dengan siapa saja.

c. Berusahalah sampai kalian berhasil.

d. Janganlah kita menjadi seorang yang berkhianat.

31. Bacalah cerita di bawah ini untuk menjawab soal nomor 30 dan 31.

Pada suatu zaman, ada seekor ayam yang bersahabat dengan seekor monyet. Si Yamyam dan si
Monmon namanya. Namun persahabatan itu tidak berlangsung lama, karena kelakuan si Monmon yang
suka semena-mena dengan binatang lain. Hingga, pada suatu petang si Monmon mengajak Yamyam
untuk berjalan-jalan. Ketika hari sudah petang, si Monmon mulai merasa lapar. Kemudian ia menangkap
si Yamyam dan mulai mencabuti bulunya. Yamyam meronta-ronta dengan sekuat tenaga. “Lepaskan
aku, mengapa kau ingin memakan sahabatmu?” teriak si Yamyam. Akhirnya Yamyam, dapat
meloloskan diri. Ia lari sekuat tenaga. Untunglah tidak jauh dari tempat itu adalah tempat kediaman si
Kepiting. si Kepiting merupakan teman Yamyam dari dulu dan selalu baik padanya. Dengan tergopoh-
gopoh ia masuk ke dalam lubang rumah si Kepiting. Di sana ia disambut dengan gembira. Lalu Yamyam
menceritakan semua kejadian yang dialaminya, termasuk pengkhianatan si Monmon.

Sumber: Buku Paket Ayo Berbahasa Indonesia Kelas 6 Penerbit Pusat Perbukuan Depdiknas

Dalam cerita tersebut tokoh yang dapat kita teladani adalah….

a. yamyam

b. kepiting

c. monmon

d. kancil

32. Daur air merupakan … air secara terus menerus dari bumi ke atmosfer dan kembali ke bumi.

Istilah yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah….

a. sirkulasi

b. evaporasi

c. kondensasi

d. presipitasi

33. Kehidupan keluarga ini sangat sederhana, Ayah dan Ibu setiap hari … di ladang.

Ungkapan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah….

a. buang tulang

b. banting tulang

c. makan tulang

d. masak tulang

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 15
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

34. Perhatikan petunjuk pembuatan jus jambu berikut ini!

Cara Membuat Jus Jambu Segar

1. Kemudian tuang air kedalamnya lalu tambahkan gula pasir dan susu kental manis secukupnya
2. Kupas kulit buah jambu yang sudah matang sampai bersih
3. Jus jambu biji siap untuk dinikmati
4. Masukkan juga es batu yang sudah dihancurkan kedalam blender
5. Setelah itu, jambu dipotong-potong dengan ukuran sesuai selera
6. Blender dengan kecepatan sedang dan tunggu sampai benar-benar halus dan lembut
7. Masukkan potongan jambu kedalam blender
8. Tuang kedalam gelas saji sambil sambil disaring supaya jus jambu lebih halus lagi

Urutan yang tepat untuk membuat jus jambu segar adalah….

a. 2 – 1 – 4 – 7 – 5 – 6 – 8 – 3

b. 2 – 7 – 4 – 6 – 1 – 3 – 8 – 5

c. 2 – 5 – 7 – 1 – 6 – 4 – 8 – 3

d. 2 – 5 – 7 – 1 – 4 – 6 – 8 – 3

35. Petunjuk Penggunaan Helm yang Benar

1. Upayakan helm secara penuh menutupi kening


2. Ikat erat tali dagu untuk mencegah hek bergeser ke depan atau kebelakang
3. Pasang helm di kepala
4. Buatlah agar helm dipakai senyaman mungkin

Urutan penggunaan helm yang benar adalah….

a. 3) – 4) – 1) – 2)

b. 1) – 4) – 3) – 2)

c. 3) – 2) – 1) – 4)

d. 1) – 3) – 2) – 4)

36. Perhatikan kalimat-kalimat di bawah ini!

(1) Unsur-unsur tersebut disajikan dalam bentuk naskah tertulis.

(2) Sutradara memegang unsur-unsur tersebut untuk menyiapkan pementasan.

(3) Selain untuk pegangan sutradara, unsur-unsur tersebut juga menjadi pegangan untuk para
pemain.

(4) Naskah drama memiliki unsur penting, yaitu alur, tokoh, tema, dialog, dan konflik.

Urutan kalimat-kalimat acak tersebut akan menjadi paragraf yang padu adalah …

a. (2) – (1) – (4) – (3)

b. (4) – (3) – (2) – (1)

c. (2) – (4) – (3) – (1)

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 16
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

d. (4) – (1) – (2) – (3)

37. Perhatikan kalimat-kalimat berikut ini!

1. Ia mendengar suara-suara hewan yang nyaring.


2. Di suatu pagi yang sangat cerah, Elsa pergi mencari kayu bakar di hutan.
3. Tak terasa ia telah tiba di hutan yang lebat.
4. Ia tak sendirian karena ia pergi bersama sang Kakek.
5. Namun ia takut karena itu pengalaman pertamanya untuk mencari kayu bakar di hutan.

Urutan kalimat-kalimat di atas agar menjadi teks narasi yang padu adalah…

a. 2) – 4) – 3) – 1) – 5)

b. 2) – 1) – 4) – 3) – 5)

c. 2) – 5) – 1) – 3) – 4)

d. 2) – 4) – 1) – 3) – 5)

38.

Baterai Idol

1. Baterai anda sering error?


2. Cepat lowbat?
3. Ini solusinya!
4. Kapasitas tinggi!
5. Tidak mudah gembung!
6. Uji coba barang kami selama 7 hari
7. Tunggu apa lagi?
8. …

Kalimat yang tepat untuk melengkapi iklan tersebut adalah…

a. Ayo dapatkan baterai idol sekarang juga.

b. 100% garansi dijamin pembeli.

c. Baterai idol mempunyai warna menarik.

d. Kualitas baterai idol kurang memuaskan.

39. Perhatikan cuplikan pidato berikut ini!

Hadirin yang saya hormati,

Tidak terasa waktu telah berlalu hingga pada hari ini kita sedang menuju gerbang perpisahan dan akan
melangkah dalam perjalanan kehidupan yang baru di depan. Segala hal yang kami peroleh selama ini di
sekolah sangatlah berarti dan akan terus kami kenang. … .Kami berdoa semoga apa yang telah diberikan

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 17
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

menjadi bekal kami untuk menjadi manusia yang berguna.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pidato tersebut adalah...

a. Kami mengucapkan terima kasih kepada guru-guru yang telah sabar dan telaten membimbing kami
menimba ilmu.

b. Dimana ada perjumpaan disana pula ada perpisahan.

c. Demikianlah sambutan dari saya selaku perwakilan siswa. Semoga kelak kita dapat meraih cita-cita.

d. Mari, kita budayakan membaca!

40. Perhatikan teks berikut!

Dokter Ciptomangunkusumo adalah seorang dokter yang selalu … kepentingan umum dari pada
kepentingan pribadi. Ia mau bekerja keras sesuai dengan ilmu pengetahuannya untuk masyarakat luas
yang kala itu berada dalam kemiskinan akibat penjajahan. Pengabdian inilah yang seharusnya bisa kita
jadikan contoh.

Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas adalah….

a. didahulukan

b. didahului

c. terdahulu

d. mendahulukan

41. … gigi dua kali sehari, terutama setelah makan seharusnya menjadi kebiasaan.

Pilihan kata berimbuhan yang tepat dalam kalimat tersebut adalah….

a. bersihi

b. membersihkan

c. pembersihan

d. sebersih

42. Anak-anak tampak berbondong-bondong untuk melaksanakan kerja bakti di sekolah.

Perbaikan istilah kata berbondong-bondong yang tepat dalam kalimat tersebut adalah…

a. murung

b. menggalakkan

c. efektif

d. antusias

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 18
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

43. Karena di Indonesia banyak anak anak yang terinveksi penyakit difteri maka pemerintah mengadakan
imunisasi difteri di lingkungan masyarakat.

Perbaikan penulisan istilah inveksi yang tepat pada kalimat tersebut adalah….

a. inpeksi

b. inefeksi

c. infeksi

d. ienfeksi

44. Aku sangat senang sekali membaca buku. Terkadang karena keasyikan membaca, aku tidak
mendengar teman yang berbicara kepadaku. Oleh karena itu aku dijuluki “si kutu buku”. Aku tidak
marah dijuluki seperti itu. Kata ibu kutu buku itu artinya orang yang sangat gemar membaca buku.

Perbaikan yang tepat pada kalimat pertama paragraf di atas adalah…

a. Aku sangat senang membaca buku.

b. Saking asyiknya membaca aku sampai tidak fokus.

c. Aku dijuluki dengan nama “si kutu buku”

d. Kutu buku adalah orang yang sanfat gemar membaca buku.

45. badan antariksa amerika serikat (NASA) saat ini telah berancang-ancang untuk meluncurkan misi mars
berikutnya tahun 2009.

Penulisan ejaan yang benar pada kalimat di atas adalah…

a. Badan antariksa Amerika Serikat (NASA) saat ini telah berancang-ancang untuk meluncurkan misi
Mars berikutnya tahun 2009.

b. Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) saat ini telah berancang-ancang untuk meluncurkan misi
mars berikutnya tahun 2009.

c. Badan Antariksa Amerika serikat (NASA) saat ini telah berancang-ancang untuk meluncurkan misi
Mars berikutnya tahun 2009.

d. Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) saat ini telah berancang-ancang untuk meluncurkan misi
Mars berikutnya tahun 2009.

46. Bacalah!

Alam semesta diciptakan dengan indah oleh Tuhan. Ada gunung hutan laut bumi dan bulan. Mari kita jaga
ciptaan Tuhan tersebut. Mulailah dari lingkunganmu.

Perbaikan tanda baca yang tepat pada bacaan di atas adalah…

a. Alam semesta diciptakan dengan indah oleh Tuhan. Ada: gunung hutan laut bumi dan bulan. Mari kita
jaga ciptaan Tuhan tersebut. Mulailah dari lingkunganmu.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 19
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

b. Alam semesta diciptakan dengan indah oleh Tuhan. Ada gunung, hutan, laut, bumi, dan bulan. Mari,
kita jaga ciptaan Tuhan tersebut. Mulailah dari lingkunganmu.

c. Alam semesta diciptakan dengan indah oleh Tuhan. Ada gunung; hutan; laut; bumi; dan bulan. Mari
kita jaga ciptaan Tuhan tersebut. Mulailah dari lingkunganmu.

d. Alam semesta diciptakan dengan indah oleh Tuhan. Ada gunung, hutan, laut, bumi, dan bulan. Mari
kita jaga ciptaan Tuhan tersebut. Mulailah dari lingkunganmu.

47. Pada era gelobalisasi, kita diminta untuk mempunyai kreativitas yang tinggi dan tidak gagap tehnologi
moderen.

Ejaan yang tepat dari kata bercetak miring tersebut adalah….

a. globalisasi, tekhnologi, modern

b. globalisasi, teknologi, modren

c. globalisasi, tekhnologi, modrn

d. globalisasi, teknologi, modern

48. Kalimat berikut yang menggunakan tanda koma dengan benar adalah…

a. Toko kue, dan toko sayur letaknya bersebelahan.

b. Aisyah, Fatimah, dan Khadijah belajar bersama.

c. Ibu pergi ke pasar untuk berbelanja buah duku, salak dan manggis.

d. Adik menabung sebesar Rp. 150,000

49. Syafa membeli obat di apotik dengan menggunakan resep dokter.

Perbaikan kata yang dicetak tebal di atas adalah….

a. apotec

b. apotic

c. avotek

d. apotek

50. “Dia memang anak yang pintar, Gin, kata Riyan.”

Perbaikan tanda baca pada kalimat di atas adalah…

a. “Dia memang anak yang pintar Gin.” Kata Riyan.

b. “Dia memang anak yang pintar, Gin,” kata Riyan.

c. “Dia memang anak yang pintar, Gin”, kata Riyan.

d. “ Dia memang anak yang pintar Gin:” kata Riyan.

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 20
berbagai informas i terbaru
Kode Soal

PAKET 1 USBN 2017/2018 Jumlah Soal : Durasi :


Kelas 6 50 Butir 2 jam RTO-
GFOBT9G

Petunjuk pengerjaan :

1. Pilih satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (x) pada huruf (A/B/C/D) pada lembar jawaban.
2. Masukkan lembar jawaban ke aplikasi Ruangguru dengan klik icon (scan) pada halaman Bank Soal atau Latihan Topik untuk
melihat hasil dan pembahasan dari soal yang telah kamu kerjakan.

1. A B C D 21. A B C D 41. A B C D

2. A B C D 22. A B C D 42. A B C D

3. A B C D 23. A B C D 43. A B C D

4. A B C D 24. A B C D 44. A B C D

5. A B C D 25. A B C D 45. A B C D

6. A B C D 26. A B C D 46. A B C D

7. A B C D 27. A B C D 47. A B C D

8. A B C D 28. A B C D 48. A B C D

9. A B C D 29. A B C D 49. A B C D

10. A B C D 30. A B C D 50. A B C D

11. A B C D 31. A B C D

12. A B C D 32. A B C D

13. A B C D 33. A B C D

14. A B C D 34. A B C D

15. A B C D 35. A B C D

16. A B C D 36. A B C D

17. A B C D 37. A B C D

18. A B C D 38. A B C D

19. A B C D 39. A B C D

20. A B C D 40. A B C D

Kunci dan pembahasan dapat dilihat dari aplikasi Ruangguru dengan scan QR Code dan input Kode Soal di pojok kanan atas soal.

Follow dan cek ins tagram Ruangguru di @ruangguru untuk mendapatkan Copyright © 2019 Ruangguru hal. 21
berbagai informas i terbaru

Anda mungkin juga menyukai