Anda di halaman 1dari 2

Kerajaan Sriwijaya

Penyebab Kemajuan Sriwijaya :


1. Letak strategis di Selat Malaka sebagai jalur dagang internasional
2. Kontak langsung dengan pedagang dari India dan Cina di Selat Malaka
3. Keruntuhan Funan di Vietnam Selatan membuat Sriwijaya menjadi tanpa saingan
4. Sriwijaya menguasai perdagangan rempah- rempah di Indonesia
5. Sriwijaya menjadi pusat perkembangan Budha di Asia dengan adanya pendeta
Sakyakirt dan dharmakirti
6. Sriwijaya memiliki banyak kapal dagang
7. Jalinan kerjasama dengan Colamandala di India

Sumber Sejarah Sriwijaya :


1. Prasasti Kedukan Bukit
2. Prasasti Kota Kapur
3. Prasasti Telaga Batu
4. Prasasti Karang Berahi
5. Prasasti Palas Pasemah
6. Prasasti Talang Tuo
7. Prasasti Hujung Langit
8. Prasasti Ligor
9. Berita Cina (dari catatan pedagang Cina)
10. Candi Muara Takus
11. Candi Muaro Bahal
Penyebab Kemunduran Kerajaan Sriwijaya :
1. Letak kota Palembang semakin jauh dari Selat Malakan karena sedimentasi
2. Berkurangnya kapal yang singgah di Selat Malaka
3. Perdagangan semakin melemah
4. Serangan Prabu Dharmawangsa yang melakukan ekspansi keSumatra
5. Penaklukan oleh Majapahit yang ingin mewujudkan Sumpah Palapa
Kerajaan Majapahit

Penyebab Kemajuan Majapahit :


1. Susunan sistem pemerintahan yang teratur.
2. Memiliki angkatan perang yang terlatih dan sangat kuat ( Bayangkara dan
Bayangkari)
3. Kemajuan dalam bidang perdagangan internasional
4. Kemajuan dalam bidang kebudayaan khususnya karya sastra
5. Kecakapan Mahapatih Gajah Mada dalam mewujudkan Sumpah Palapa

Sumber Sejarah Majapahit :


1. Candi Tikus, Candi Cetho, Candi Sukuh, Candi Bajang Ratu, Candi Jabung
2. Prasasti Canggal, Prasasti Sukamerta, Prasasti Kudadu, Prasasti Butok, Prasasti
Balawi
3. Kitab Negarakertagama, Kitab Sutasoma, Kitab Kunjakarna, Kitab Arjunawiwaha
4. Babad Tanah Jawi, Babad Parahyangan, Serat Sunda
5. Kidung Sundayana dan Kidung Panji Wijayakarma

Anda mungkin juga menyukai