Anda di halaman 1dari 134

Tema 2

Model Pembelajaran AKI BAGI


Aktif Kolaboratif Intergratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar dari Rumah!


Modul Sekolah Dasar
Kelas I
Tema 2 Kegemaranku
2020

Disusun oleh : Widi Suryatiningsih, S.Psi.I., S.Pd.


Hani Anisa Fitrianty, S.Pd.
Dewi Apriani, S.Pd.
Listianti, S.Pd.
Lusi Indrawati, S.S., S.Pd.

Reviewer dan Editor : Sri Hendrawati, M.Pd.


Carjani, M.Pd.
KATA PENGANTAR

Salam sejahtera untuk kita semua!

Bapak/Ibu guru dan orang tua peserta didik kelas I, Modul Aktif Kolaboratif
Integratif berkarakter Bandung Masagi (Modul Pembelajaran AKI BAGI)
disusun sebagai model rujukan bagi kegiatan pembelajaran dalam masa
Pandemi Covid 19.

Modul untuk kelas I disusun dalam beberapa rangkaian kegiatan


pembelajaran. Kegiatan MPLS dan kegiatan pembelajaran berbasis tema
dan mapel dengan berbagai penyesuaian mengikuti pedoman
pembelajaran di masa pandemi ini.

Ada beberapa Kompetensi Dasar yang disesuaikan dan diusahakan untuk


tidak berulang. Sehingga akan ada perbedaan dengan buku Tematik yang
dipakai dalam kondisi normal. Kompetensi Dasar yang akan diulang di
semester 2 tidak diprioritaskan untuk dibahas di modul semester 1.

Modul ini bisa dipergunakan secara utuh dan dapat pula diadopsi untuk
disesuaikan dengan kondisi dan kebijakan pembelajaran di setiap satuan
pendidikan.

Saran dan usulan untuk pengembangan modul berikutnya senantiasa kami


nantikan.

Salam Hangat

Tetap semangat tetap sehat tetap sekolah

Tim Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
CAKUPAN KD SEMESTER 1
PEMETAAN KD TEMA 1
KD MUATAN LOKAL
JADWAL PELAJARAN
BINGO

Minggu ke-1

MATA PELAJARAN

PPKN (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) 2


Bahasa Indonesia 8
Matematika 13
Bahasa Sunda 16
PLH (Pendidikan Lingkungan Hidup) 21
SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) 25

Minggu ke-2

MATA PELAJARAN

PPKN (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) 30


Bahasa Indonesia 35
Matematika 40
Bahasa Sunda 44
PLH (Pendidikan Lingkungan Hidup) 51
SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) 58
Minggu ke-3

MATA PELAJARAN

PPKN (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) 62


Bahasa Indonesia 67
Matematika 72
Bahasa Sunda 76
PLH (Pendidikan Lingkungan Hidup) 80
SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) 85

Minggu ke-4

MATA PELAJARAN

PPKN (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) 90


Bahasa Indonesia 95
Matematika 99
Bahasa Sunda 103
PLH (Pendidikan Lingkungan Hidup) 108
SBdP (Seni Budaya dan Prakarya) 113

EVALUASI ORANGTUA
EVALUASI GURU
PROFIL REVIEWER DAN PENULIS
Cakupan KD Kelas 1 Semester 1

Tema Judul Tema Warna


Tema 1 Diriku
Tema 2 Kegemaranku
Tema 3 Kegiatanku
Tema 4 Keluargaku

PPKn
Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambang negara “Garuda
3.1
Pancasila” Diulang
3.2 Mengidentifikasi aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah di tema 4
3.3 Mengidentifikasi keberagaman karakteristik individu di rumah
3.4 Mengidentifikasi bentuk kerjasama dalam keberagaman di rumah

Menceritakan simbol-simbol sila Pancasila pada Lambang Garuda Sila


4.1
Pancasila Diulang
Menceritakan kegiatan sesuai dengan aturan yang berlaku dalam di tema 4
4.2
kehidupan sehari-hari di rumah
Menceritakan pengalaman kebersamaan dlam keberagaman kehidupan
4.3
individu di rumah
4.4 Menceritakan pengalaman kerjasama dalam keberagaman di rumah

Bahasa Indonesia
Menjelaskan kegiatan persiapan membaca permulaan (cara duduk
wajar dan baik, jarak antara mata dan buku, cara memegang buku,
3.1 cara membalik halaman buku, gerakan mata dari kiri ke kanan,
memilih tempat dengan cahaya yang terang, dan etika membaca
buku) dengan cara yang benar
Mengemukakan kegiatan persiapan menulis permulaan (cara duduk, Disampaikan
cara memegang pensil, cara menggerakkan pensil, cara pada MMP
3.2
meletakkan buku, jarak antara mata dan buku, pemilihan tempat
dengan cahaya yang terang) yang benar secara lisan
Menguraikan lambang bunyi vokal dan konsonan dalam kata
3.3
bahasa Indonesia atau bahasa daerahatau bahasa daerah
Menentukan kosakata tentang anggota tubuh dan pancaindra serta
3.4 perawatannya melalui teks pendek (berupa gambar, tulisan, slogan
sederhana, dan/atau syair lagu) dan eksplorasi lingkungan
Mengenal kosakata tentang cara memelihara kesehatan melalui teks
3.5 pendek (berupa gambar, tulisan, dan slogan sederhana) dan/atau
eksplorasi lingkungan.
Menguraikan kosakata tentang berbagai jenis benda di lingkungan
3.6 sekitar melalui teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana,
tulisan, dan/atau syair lagu) dan/atau eksplorasi lingkungan.
Menentukan kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan
3.7 malam melalui teks pendek (gambar, tulisan, dan/atau syair lagu)
dan/atau eksplorasi lingkungan.
Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf,
tolong, dan pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan
3.8 petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang
santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan
kosakata bahasa daerah
Merinci kosakata dan ungkapan perkenalan diri, keluarga, dan
3.9 orang-orang di tempat tinggalnya secara lisan dan tulis yang dapat
dibantu dengan kosakata bahasa Daerah
Menguraikan kosakata hubungan kekeluargaan melalui
3.10 gambar/bagan silsilah keluarga dalam bahasa Indonesia atau
bahasa daerah
Mencermati puisi anak/syair lagu (berisi ungkapan kekaguman,
kebanggaan, hormat kepada orang tua, kasih sayang, atau
3.11
persahabatan) yang diperdengarkan dengan tujuan untuk
kesenangan

Mempraktikkan kegiatan persiapan membaca permulaan (duduk


wajar dan baik, jarak antara mata dan buku, cara memegang buku,
4.1
cara membalik halaman buku, gerakan mata dari kiri ke kanan,
memilih tempat dengan cahaya yang terang) dengan benar
Mempraktikkan kegiatan persiapan menulis permulaan (cara duduk,
cara memegang pensil, cara meletakkan buku, jarak antara mata
dan buku, gerakan tangan atas-bawah, kiri-kanan, latihan Disampaikan
pelenturan gerakan tangan dengan gerakan menulis di udara/pasir/ pada MMP
4.2
meja, melemaskan jari dengan mewarnai, menjiplak, menggambar,
membuat garis tegak, miring, lurus, dan lengkung, menjiplak
berbagai bentuk gambar, lingkaran, dan bentuk huruf di tempat
bercahaya terang) dengan benar
Melafalkan bunyi vokal dan konsonan dalam kata bahasa Indonesia
4.3
atau bahasa daerah
Menyampaikan penjelasan (berupa gambar dan tulisan) tentang
anggota tubuh dan panca indera serta perawatannya
4.4
menggunakan kosakata bahasa Indonesia dengan bantuan bahasa
daerah secara lisan dan/atau tulis
Mengemukakan penjelasan tentang cara memelihara kesehatan
4.5 dengan pelafalan kosakata Bahasa Indonesia yang tepat dan
dibantu dengan bahasa daerah
Menggunakan kosakata bahasa Indonesia dengan ejaan yang
4.6 tepat dan dibantu dengan bahasa daerah mengenai berbagai jenis
benda di lingkungan sekitar dalam teks tulis sederhana
Menyampaikan penjelasan dengan kosakata Bahasa Indonesia
dan dibantu dengan bahasa daerah mengenai peristiwa siang
4.7
dan
malam dalam teks tulis dan gambar
Mempraktikan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
4.8 pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun
kepada orang lain secara lisan dan tulis
Menggunakan kosakata dan ungkapan yang tepat untuk
4.9 perkenalan diri, keluarga, dan orang-orang di tempat tinggalnya
secara sederhana dalam bentuk lisan dan tulis
Menggunakan kosakata yang tepat dalam percakapan tentang
4.10 hubungan kekeluargaan dengan menggunakan bantuan
gambar/bagan silsilah keluarga
Melisankan puisi anak atau syair lagu (berisi ungkapan kekaguman,
4.11 kebanggaan, hormat kepada orang tua, kasih sayang, atau
persahabatan) sebagai bentuk ungkapan diri
Matematika

Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai


3.1
banyak anggota suatu kumpulan objek
Menjelaskan bilangan sampai dua angka dan nilai tempat
3.2 penyusun lambang bilangan menggunakan kumpulan benda
konkret serta cara membacanya
Membandingkan dua bilangan sampai dua angka dengan
3.3
menggunakan kumpulan benda- benda konkret
Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan
bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai dengan 99 Diulang
3.4
dalam kehidupan sehari-hari serta mengaitkan penjumlahan dan di Tema
Pengurangan 3
Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan benda/
3.5
gambar/gerakan atau Lainnya
Mengenal bangun ruang dan bangun datar dengan menggunakan
3.6
berbagai benda Konkret
Mengidentifikasi bangun datar yang dapat disusun membentuk pola
3.7 pengubinan
Mengenal dan menentukan panjang dan berat dengan satuan tidak
3.8
baku menggunakan benda/situasi konkret
Membandingkan panjang, berat, lamanya waktu, dan suhu
3.9
menggunakan benda/ situasi Konkret

Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian


4.1
dengan banyak anggota kumpulan objek yang disajikan
Menuliskan lambang bilangan sampai dua angka yang menyatakan
4.2
banyak anggota suatu kumpulan objek dengan ide nilai tempat
Mengurutkan bilangan-bilangan sampai dua angka dari bilangan
4.3 terkecil ke bilangan terbesar atau sebaliknya dengan menggunakan
kumpulan benda-benda konkret
Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-hari yang berkaitan
4.4 dengan penjumlahan dan pengurangan bilangan yang melibatkan
bilangan cacah sampai dengan 99 Diulang
Memprediksi dan membuat pola bilangan yang berkaitan dengan di Tema
4.5
kumpulan benda/gambar/gerakan atau lainnya 3
Mengelompokkan bangun ruang dan bangun datar berdasarkan
4.6
sifat tertentu dengan menggunakan berbagai benda konkret
Menyusun bangun-bangun datar untuk membentuk pola
4.7 pengubinan
Melakukan pengukuran panjang dan berat dalam satuan tidak baku
4.8
dengan menggunakan benda/situasi konkret
Mengurutkan benda/kejadian/ keadaan berdasarkan panjang,
4.9
berat, lamanya waktu, dan suhu.
SBdP
3.1 Mengenal karya ekspresi dua dan tiga dimensi
3.2 Mengenal elemen musik melalui lagu
3.3 Mengenal gerak anggota tubuh melalui tari
3.4 Mengenal bahan alam dalam berkarya

4.1 Membuat karya ekspresi dua dan tiga dimensi


4.2 Menirukan elemen musik melalui lagu
4.3 Meragakan gerak anggota tubuh melalui tari
4.4 Membuat karya dari bahan alam

Bahasa Sunda
Mengenal vokal dan konsonan pada teks sederhana tentang
3.1 merawat diri sendiri (melalui menyebutkan anggota badan,
memperkenalkan diri, cara merawat diri)
3.2 Mengenal kata pada teks sederhana tentang kegemaranku
Mengetahui dan memahami kata pada teks sederhana tentang
3.3
kegatanku (di rumah, sekolah, dan tempat bermain)
Mengenal dan memahami teks sederhana (tentang keluargaku
3.4 secara lisan dan tulisan melalui gambar, foto keluarga, dan atau
silsilah keluarga)

Melafalkan dan menyalin vokal dan konsonan (cara menulis di


4.1 udara, di buku, menjiplak dan menyambung huruf) tentang merawat
diri sendiri.
4.2 Melafalkan dan menyalin kata tentang berbagai kegemaran.
Menyalin dan merangkaikan huruf menjadi sebuah kata yang terdiri
4.3 dari dua suku kata tentang kegiatanku (di rumah, di sekolah, atau di
lingkungan tempat bermain)
Mengucapkan kosa kata yang tepat dalam memperkenalkan
4.4
keluarga berdasarkan foto keluarga/gambar.

PLH
3.1 Mengenal hidup bersih dan sehat di rumah dan sekolah
3.2 Mengenal jenis-jenis lingkungan biotik
3.3 Menyebutkan cara-cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman
3.4 Mengenal cara-cara menghadapi bencana alam

4.1 Melaksanakan pola hidup bersih dan sehat di rumah dan di sekolah
4.2 Mempraktikkan cara memelihara lingkungan biotik
4.3 Mempraktikkan memelihara tanaman lingkungan
4.4 Membiasakan cara-cara menghadapi bencana
2

3.3 Mengidentifikasi keberagaman


karakteristik individu di rumah.
4.2 Menceritakan pengalaman kebersamaan
dalam keberagaman kehidupan di rumah.
3.3 Menguraikan lambang bunyi vokal dan
Keberagaman Karakteristik Individu konsonan dalam kata bahasa Indonesia atau
di Rumah bahasa daerah.
4.3 Melafalkan bunyi vokal dan konsonan dalam
kata bahasa Indonesia atau bahasa daerah.

Huruf Vokal dan Konsonan

3.2 Mengenal karya ekspresi dua dan tiga dimensi


4.2 Membuat karya ekspresi dua dan tiga dimensi

Karya Dua dan Tiga Dimensi

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan


pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan
cacah sampai dengan 99 dalam kehidupan sehari-hari
serta mengaitkan penjumlahan dan pengurangan.
4.4 Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-hari
yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan
bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai
dengan 99

Penjumlahan dan Pengurangan

3.5 Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan


kumpulan benda/gambar/gerakan atau lainnya.
4.5 Memprediksi dan membuat pola bilangan yang
berkaitan dengan kumpulan benda/gambar/gerakan
atau lainnya.
Pola Bilangan
2

3.2 Mengenal kata pada teks sederhana tentang


kegemaranku

4.2 Melafalkan dan menyalin kata tentang berbagai


kegemaran

Pangaresep

3.2 Mengenal jenis-jenis lingkungan biotik


4.2 Mempraktikkan cara memelihara lingkungan
biotik

Lingkungan Biotik
2

Jadwal pelajaran dapat digunakan sesuai


dengan kebutuhan.
Penjelasan Permainan Bingo
Permainan bingo adalah salah satu permainan sederhana dan
menyenangkan. Permainan ini bisa dimainkan berpasangan atau
sendiri. Namun di modul ini Ananda akan dibimbing oleh Ayah
dan Bunda untuk melakukannya sendiri. Permainan bingo
memiliki aturan dasar, yaitu :

1. Ananda akan melakukan aktifitas di salah satu kotak papan


bingo, jika sudah melakukannya maka tandai.
2. Lanjutkan ke aktifitas selanjutnya dengan arah horizontal,
vertikal, atau diagonal.
3. Jika Ananda sudah menyelesaikan 4 aktifitas dengan salah satu arah
tersebut, maka Ananda akan menuliskan huruf ‘B’
4. Lanjutkan terus aktifitasnya sehingga kembali membentuk garis lurus dan
tuliskan huruf selanjutnya, yaitu ‘I’, ‘N’, ‘G’, ‘O.
5. Jika Ananda sudah menuliskan huruf dan membentuk kata ‘BINGO’ artinya
Ananda sudah menyelesaikan semua aktifitas dengan baik.

Nah setelah dijelaskan apa dan bagaimana cara melakukan permainan bingo
sekarang yuk kita lakukan!

O
BINGO KEGEMARANKU

Membantu
Memakai
Bermain Ibu Menonton
baju kebaya
Sepeda Memasak TV
atau pangsi
di dapur

Menyiram Berjemur di
Mewarnai Olahraga
Tanaman pagi hari

Membantu
Bermain Makan
Ayah Membaca
bersama makanan
Mencuci Buku
saudara kesukaan
Motor
Bermain
Bermain
Menggambar Bernyanyi layang-
game
layang

Selamat mencoba permainan ini bersama Ayah dan


Bunda Ananda!
AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 1
Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal :_______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan pembelajaran
Melalui penjelasan video dan bimbingan orang tua , siswa dapat
menyebutkan karakteristik keberagaman individu dengan benar

Materi
Perbedaan Jenis Kelamin

Pilihan Kegiatan untuk Pembiasaan Hari Senin


Aku Cinta Indonesia
- Menyanyikan lagu wajib nasional
- Menyanyikan lagu daerah
- Mengenal seni dan budaya Indonesia
- Menggunakan produk buatan Indonesia

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 2


Selamat pagi anak-anak ...!
Apa kabarnya hari ini?

Semoga pada pagi hari ini, Ananda dalam keadaan sehat, tetap ceria dan tetap
semangat untuk belajar di rumah bersama Ayah Bunda dan sudah pasti ada Ibu
guru di sekolah yang akan mendampingi kalian belajar.

Sebelum belajar dimulai, Ibu guru tidak akan bosan untuk mengingatkan kalian
untuk tetap melakukan pembiasan disiplin diri dan pembiasaan harian.

Semoga Ananda melakukan semua itu dengan hati yang senang agar belajarnya
tambah semangat.

Ananda, pada tema sebelumnya kita telah belajar tentang aturan-aturan yang harus
dilaksanakan di rumah. Nah hari ini kita akan mulai belajar tentang ciri khas
berdasarkan jenis kelamin.

Sebelum belajar, kita nonton dulu yu! Simak baik-baik ya, anak pintar! Ayah dan
Bunda dapat mengakses link berikut :
https://www.youtube.com/watch?v=8fVdzpmI_-o
atau bisa langsung dipindai pada barcode di bawah ini!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 3


Nah, setelah Ananda menonton video, sekarang saatnya membaca didampingi
Ayah dan Bunda. Jangan lupa untuk mengatakan “tolong” dengan sikap dan
bahasa yang sopan kepada Ayah dan Bundanya, ya!

Perbedaan Jenis Kelamin

Sekarang Jajang sudah memiliki banyak teman di sekolah.


Ada Asep, Neneng , Euis dan Nyai.
Lihatlah teman-teman Jajang!
Apakah mereka semua sama?
Mereka memiliki ciri khas masing-masing.
Ciri khas membuat mereka berbeda.
Jajang dan teman-temannya itu berbeda
Jajang anak-anak laki-laki
Rambut Jajang pendek
Jajang memakai celana
Jajang suka main bola
Nyai anak perempuan
Rambut Nyai panjang
Nyai memakai rok
Nyai suka main boneka-bonekaan
Jajang dan Nyai berbeda jenis kelamin
Walau berbeda jenis kelamin mereka tetap berteman.
Berbeda itu agar kita saling melengkapi
Perbedaan itu rahmat Alloh SWT yang harus kita syukuri.
Berbeda itu agar kita saling melengkapi

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 4


A. Berilah tanda centang (√ ) pada jenis kelamin yang sesuai dengan nama
teman Ananda!
Jenis Kelamin
No. Nama Teman Laki - Laki Perempuan
1. Jajang
2. Neneng
3. Asep
4. Euis
5. Nyai

B. Hubungkan gambar dengan ciri yang sesuai dengan jenis kelaminnya!

memakai rok

rambut pendek

suka main bola

memakai celana

rambut panjang

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 5


Sekarang Ananda belajar mengingat nama teman sesuai jenis kelaminnya.
Tulislah 5 nama teman di kelas yang berjenis kelamin sama dengan Ananda!

....
.....

Tempel foto
Ananda
di sini!

.....

.....

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 6


Bagaimana mudah kan? Yuk ucapkan terima kasih kepada Ayah dan bunda yang
sudah menemani Ananda belajar hari ini. Minggu depan kita akan belajar mengenal
ciri khas individu berdasarkan perbedaan fisik. Sampai jumpa minggu depan.

Jangan lupa beri tanda centang (√) pembiasaan baik setelah belajar di bawah ini,
ya!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 7


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal: _______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan Pembelajaran
Disajikan gambar huruf a sampai z dalam sebuah kata, peserta didik dapat
menyebutkan dan menentukan huruf yang dimaksud.
Materi Pokok
Mengenal Huruf – Huruf dalam Kata

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 8


Ayah dan Bunda, apa kabarnya hari ini? Semoga tetap bersemangat ya
mendampingi belajar Ananda tersayang. Seperti biasa setiap hari Selasa kita akan
belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia. Namun sebelumnya lakukan pembiasaan
baik sebelum belajar ya...

Ananda masih ingat kan pelajaran kita sebelumnya? Iya hebat! Kita mengenal
nama teman-teman kita baik yang ada di modul maupun teman sekelas. Nah nama
teman-teman Ananda pastinya terdiri dari beberapa huruf. Yuk kita pelajari apa sih
namanya huruf? Ayah atau bunda akan membantu ibu atau bapak guru
menjelaskannya kepada Ananda. Sebelumnya kita simak dulu video melalui link
berikut https://www.youtube.com/watch?v=bQ_WHZ_WS3s atau ayah dan bunda
bisa menggunakan kode barcode di samping ini :

Sambil Ananda akan mengikuti lagunya ya...

abcdefg-

hijklmn-o

pq-rst-uvw-

xyz

Inilah a b c d

Ayo bermain hore!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 9


Wah seru ya bisa bernyanyi sambil belajar mengenal huruf apalagi ditemani ayah
atau bunda. Coba Ananda tuliskan susunan huruf yang tadi sudah dipelajari melalui
video pada lembaran berikut ini! Ananda boleh meminta bantuan Ayah atau Bunda
jika lupa.

http://gg.gg/lb4sn

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 10


Ananda hebat sudah menyelesaikan latihan menulis huruf. Yuk kita lanjutkan lagi
pelajarannya ya...

Huruf terdiri dari huruf a sampai dengan z, yang dibagi menjadi dua jenis yaitu
huruf vokal dan huruf konsonan.

Huruf vokal adalah huruf yang melambangkan fonem vokal atau huruf hidup terdiri
dari huruf a, i, u, e, dan o. (menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia)

Sedangkan huruf konsonan adalah huruf mati yang bukan vokal, terdiri dari b, c, d,
f, g, h, j, k, l, m, n, p, q, r, s, t, v, w, x, dan z. (sumber wikipedia).

Pembahasan huruf vokal dan konsonan akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya.

Ayah atau Bunda akan mengajak Ananda untuk mengerjakan soal latihan di bawah
ini ya... Ananda akan menarik garis dari arah sebelah kiri yang terdapat nama
teman Ananda ke sebelah kanan yang merupakan huruf awal teman Ananda.
Selamat mengerjakan!

1. jajang n
2. nyai a
3. neneng e
4. asep n
5. euis j

Mudah bukan? Nah sekarang Ananda masih ingat kan nama teman-teman Ananda
di kelas? Kalau lupa Ananda bisa meminta bantuan Ayah atau bunda untuk
membukakan kembali foto atau video perkenalan teman-teman Ananda.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 11


Jika sudah coba sekarang Ananda tuliskan 10 nama panggilan teman Ananda dan
sebutkan terdiri dari huruf apa saja? Selamat mengerjakan!

Contoh : hani = h – a – n - i

1. __________________________
2. __________________________
3. __________________________
4. __________________________
5. __________________________
6. __________________________
7. __________________________
8. __________________________
9. __________________________
10. __________________________

Selanjutnya Ananda boleh mengirimkan hasil pekerjaan tersebut berupa video atau
rekaman mengeja huruf nama panggilan teman Ananda ke ibu atau bapak guru
langsung melalui aplikasi yang ada di handphone.

Pembelajaran kita tentang mengenal huruf – huruf dalam kata terutama pada nama
teman-teman Ananda cukup sampai di sini ya, minggu depan kita lanjutkan lagi.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah mendampingi Ananda belajar, ingatkan
Ananda untuk melakukan kebiasaan baik di akhir pelajaran ya..

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 12


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.5 dan 4.5


Tujuan pembelajaran
Disajikan gambar pola bilangan, siswa dapat mengenal pola bilangan
yang berkaitan dengan kumpulan benda atau gambar

Materi
Pola Bilangan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 13


Selamat pagi semuanya... Ayah dan Bunda kami Ibu dan Bapak guru haturkan
terima kasih karena dengan kesabaran tetap mendampingi Ananda belajar di rumah,
semoga tetap sehat dan Ananda pun semakin semangat dalam belajar.
Hari ini Ananda akan belajar pola bilangan melalui gambar. Bersama Asep kita
akan sama-sama berhitung. Bersiap, kita mulai.

Amati gambar berikut ya!

Contoh gambar diatas adalah contoh pola bilangan. Pola bilangan adalah barisan
bilangan yang memiliki pola tertentu.
Sekarang saatnya berlatih menentukan pola ya, Ananda mengisi pola yang kosong!

Ananda boleh memberi warna pada gambarnya, pasti Ananda hebat dan luar biasa.
Tidak sulit bukan menentukan pola berdasarkan gambar?

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 14


Tetap semangat dalam berlatih yaa. Ayah Bunda dapat memberikan kecupan
hangat saat Ananda dapat menentukan pola dalam gambar dengan benar.
Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Matematika kegiatan 1 dalam tema 2 ini sudah selesai
semoga Ananda semakin mahir dalam berlatih menentukan pola dalam gambar.
Jangan lupa lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya. Sampai jumpa pekan
depan yang pasti lebih menyenangkan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 15


Kagiatan Diajar Minggon Ieu

Dinten, Kaping : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan Pangajaran
Disajikeun gambar rupi-rupipangaresep, siswa tiasa ngadugikeun pangaresep
nyalira.
Materi
Rupi-rupiPangaresep

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 16


Sampurasun... tepang deui barudak, kumaha kabarna? Mugia tetep sehat, tetep
sumanget, tetep diajarnya! Ngawitan minggon ayeuna urang diajar perkawis
pangaresep. Naon ceunah ari pangaresep teh? Ibu sareng rama hidep bade
ngajelaskeun. Regepkeunnya bageur!

Pangaresep teh nyaeta kegemaran atanapi hobi tea. Tangtos hidep kagungan
pangaresepnya. Sateucan hidep ngadugikeun pangaresep nyalira, ayeuna urang
tingal heula naon wae anu rupi-rupi pangaresep teh.

http://gg.gg/lcv8l

maenbal maen sapeda maen layangan

http://gg.gg/le179 http://gg.gg/le1a3 http://gg.gg/le1di

maca buku nari nembang

http://gg.gg/le1jv http://gg.gg/le1q5

nguseup penca

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 17


http://gg.gg/le1xb http://gg.gg/le1sr

nonton tipi maen kaleci

Yuk ayeuna urang teraskeun kana carita di handap ieu!

Asep resep maen bal Jajang resep maen sapedah

Maen bal di buruan Maen sapedah di buruan

Maen bal matak kiat Maen sapedah matak sehat

Euis resep maca buku Nyai resep nembang

Maca bukuna sok di perpustakaan Nembangna di sakola

Maca buku matak pinter Nembang matak soanten sae

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 18


Neneng resep nari

Narina sok di sanggar

Nari matak pikaresepeun

Tah eta rupi-rupi pangaresep rerencangan hidep nu aya dina modul tangtos hidep ge
kagungan pangaresep nyalira.

Cobi ayeuna hidep dongengkeun pangaresep hidep sapertos conto!

Abdi resep ...................................

sok di .........................................

matak ....................

Pami atos tiasa ayeuna hidep cobian nyungkeun bantosan ibu atanapi rama
ngarekam dongeng hidep perkawis pangaresep di luhur ke kirimkeun ka ibu atanapi
bapa guru.

Wah hebat hidep tos wanteran mintonkeun carita hidep di payunenun ibu atanapi
bapa guru mugia ke dina waktosna tepang urang diajar di sakola langkung wanter
deui pami dipiwarang ku ibu atanapi bapa guru ka payun.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 19


Salajengna hidep diajar naros ka ibu, rama, atanapi wargi nu aya di bumi perkawis
pangaresep masing-masing. Teras serat dina kolom di handap ieu!

No Nami Pangaresep

1 Pun biang .............................................

2 Pun bapa ............................................

3 ................. ............................................

4 ................. ............................................

5 ................. ............................................

Hebat!

Ayeuna hidep tos uninga perkawis pangaresep hidep

sareng saha wae nu aya di bumi.

Mugia hidep tambih pinter tur kreatifnya.

Pangajaran dinten ieu dicekapkeun sakieu

urang lajengkeun kana pelajaran Pendidikan Lingkungan


Hidup (PLH) nya.

Minggon payun urang tepang deui kalayan pangajaran anu langkung


pikareseupeun.

Hatur nuhun.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 20


KD 3.2 dan 4.2
Tujuan Pembelajaran
Disajikan gambar lingkungan biotik, siswa dapat mengetahui pengertian
lingkungan biotik dan cara pemeliharaannya.
Materi Pokok
Mengenal jenis-jenis lingkungan biotik

Ananda masih semangat kan belajarnya?


Setelah belajar Bahasa Sunda sekarang saatnya kita kembali belajar tentang
pendidikan lingkungan hidup (PLH).
Seperti biasa Ayah dan bunda akan terus mendampingi Ananda belajar dengan
membacakan materi di bawah ini.
Namun jika Ananda sudah bisa membaca, bacalah materinya sendiri ya!

Mengenal Lingkungan Biotik

Kalian pasti senang terhadap hewan bukan?


Hewan apa yang kalian pelihara
Adakah yang memelihara ikan di akuarikum?
Hewan yang kalian pelihara haris dirawat dengan baik
karena hewan juga ciptaan Tuhan
berilah mereka kasih sayang

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 21


Lihat kebunku
cipt : Ibu Sud

Lihat kebunku
Penuh dengan bunga
Ada yang putih dan ada yang merah
setiap hari kusiram semua
mawar melati semuanya indah

Bunga mawar di kebun termasuk tumbuhan.


Ikan dalam akuarium termasuk hewan.
Tumbuhan dan hewan termasuk lingkungan biotik.
Manusia juga termasuk lingkungan biotik
Manusia, hewan, dan tumbuhan adalah makhluk hidup.
Ikan dan bunga mawar adalah makhluk hidup.
Sedangkan pot bunga adalah benda tak hidup.
Apa yang membedakan ikan dan bunga dengan pot?
Ikan dan bunga memiliki ciri – ciri makhluk hidup.
Cirinya adalah makan dan minum, tumbuh, bernapas,
bergerak, bertumbuh dan berkembang, serta berkembang biak.
Terima kasih Ayah dan Bunda telah membacakan materi hari
ini. Sekarang Ananda akan diajak Ayah atau bunda untuk
mengenal makhluk hidup.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 22


Berilah tanda ceklis (  ) untuk yang kamu senangi
Berilah tanda silang ( x ) untuk yang tidak kamu senangi

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 23


Yuk ucapkan terima kasih kepada Ayah atau bunda yang sudah menemanimu
belajar hari ini.
Minggu depan kita akan belajar mengenal makhluk hidup.
Tetap sehat, tetap semangat, dan tetap belajar ya!

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 24


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan pembelajaran
Peserta didik dapat menunjukkan karya imajinatif dua dimensi
Materi
Mengenal Karya Imajinatif Dua Dimensi

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 25


Selamat pagi semuanya... Ayah dan Bunda kami ibu/bapak guru haturkan terima
kasih karena dengan kesabaran masih tetap mendampingi Ananda belajar, semoga
tetap sehat dan Ananda pun semakin semangat. Kali ini kita akan belajar mengenal
karya imajinatif dua dimensi, yuk simak materi berikut yang akan dibacakan oleh
Ayah atau bundamu.
Suatu hari Euis ingin mewarnai gambar yang diberikan oleh
bundanya. Ini adalah gambarnya, gambar bunga yang harus Euis
beri warna.

Euis memang gemar sekali mewarnai, sudah banyak hasil mewarnai Euis yang
dibingkai dan dipajang di ruang tamu rumahnya.
Ini contoh hasil mewarnai Euis, yuk kita lihat!

Bagaimana pendapatmu tentang hasil mewarnai Euis, bagus bukan?


Hasil mewarnai Euis disebut karya imajinatif dua dimensi adalah sebuah karya seni
yang hanya memiliki dua sisi saja yaitu sisi lebar dan sisi panjang, tidak memiliki
ketebalan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 26


Ayah bunda akan mengajak dan mendampingi ananda untuk berlatih mewarnai
gambar di bawah ini!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 27


Beri kecupan hangat apapun hasil mewarnai ananda yaa Ayah Bunda, Ayah Bunda
juga dapat memajang hasil karya ananda sebagai tanda penghargaan atas hasil
ananda.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Seni Budaya dan Prakarya kegiatan 1 dalam tema 2 ini
sudah selesai semoga Ananda semakin mahir dan gemar mewarnai. Jangan lupa
lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya. Sampai jumpa pekan depan yang
pasti lebih menyenangkan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 28


AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 29
Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.3 dan 4.3

Tujuan pembelajaran
Melalui penjelasan video dan bimbingan orang tua , siswa dapat
menyebutkan karakteristik keberagaman individu dengan benar
Materi
Perbedaan Fisik

Pilihan Kegiatan untuk Pembiasaan Hari Senin


Aku Cinta Indonesia
- Menyanyikan lagu wajib nasional
- Menyanyikan lagu daerah
- Mengenal seni dan budaya Indonesia
- Menggunakan produk buatan Indonesia

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 30


Halo Anak hebat dan keren...!
Apa kabarnya hari ini?

Setiap waktu Ibu Bapak Guru selalu berdoa agar Ananda, Ayah dan Bunda selalu
dalam keadaan sehat, tetap bahagia dan tetap semangat agar kita dapat kembali
berjumpa walau dalam dunia maya.

Minggu kemarin, Ayah dan Bunda sudah mendampingi belajar Ananda tentang
perbedaan jenis kelamin. Hari ini kita akan belajar tentang Keberagaman
Karakteristik Individu di rumah, khususnya perbedaan fisik individu.

Seperti biasa sebelum belajar dimulai, lakukan pembiasan pembiasan disiplin diri
dan pembiasaan hari Senin. Sebelum belajar, kita berdoa dulu, Yu!!

Semoga Ananda melakukan semua itu dengan penuh kebahagiaan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 31


Sekarang saatnya Ananda membaca didampingi Ayah dan Bunda.

Perbedaan Fisik

Setiap anak terlahir istimewa


Setiap anak terlahir dengan ciri khas.
Setiap anak memiliki kekurangan dan kelebihan.
Setiap kelebihan harus kita hargai.
Setiap kekurangan harus kita maklumi.
Perbedaan membuat kita menjadi unik.
Perbedaan membuat kita berusaha untuk saling mengenal.

Amati gambar Asep dan Neneng!


Asep berbeda dengan Neneng
Rambut Asep keriting.
Rambut Neneng lurus
Badan Asep gemuk
Badan Neneng kurus
Kulit Asep sawo matang
Kulit Neneng putih.
Asep memakai kaca mata
Neneng tidak memakai kaca mata
Mereka berbeda secara fisik
Walau berbeda fisik, mereka tidak pernah bertengkar
Mereka hidup rukun dan damai.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 32


A. Berilah tanda centang (√ ) ciri-ciri fisik yang sesuai dengan Asep dan
Neneng !

badan gemuk
badan kurus

rambut keriting
rambut lurus

kulit sawo matang

kulit putih

memakai pita
memakai kaca mata

B. Coba tanyakan pada ayah dan Bunda tentang ciri-ciri fisik anggota
keluarga Ananda! Kemudian tulislah pada tabel di bawah ini!
Anggota Ciri Fisik
No. Keluarga Bentuk wajah Warna Kulit mata Rambut Badan
1. Ayah
2. Bunda
3. Saya
4. Kakak
5. Adik

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 33


Wah, Ananda hebaat !!

Pembelajaran hari ini telah selesai. Jangan lupa ucapkan terima kasih kepada Ayah
dan bunda yang sudah menemani Ananda belajar hari ini. Minggu depan kita akan
belajar mengenal ciri khas individu berdasarkan perbedaan Kegemaran. Sampai
jumpa minggu depan.

Jangan lupa besyukur, tetap bahagia, tetap semangat dan tetap sehat dan tetap
belajar!!

Beri tanda centang (√ ) pembiasaan di bawah ini, ya!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 34


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan Pembelajaran
Disajikan beberapa kata, peserta didik dapat menyebutkan dan menentukan
huruf vokal pada kata tersebut.

Materi Pokok
Huruf Vokal

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 35


Selamat pagi Ayah, Bunda, dan anak-anak hebat! Masih semangat belajar kan?
Sebelum belajar jangan lupa lakukan pembiasaan baiknya ya. Nah untuk
menambah semangat semuanya lakukan tepuk BdR dulu yuk!

Tepuk BdR

Prok 3x

Belajar prok 3x

dari Rumah prok 3x

menyenangkan prok 3x

Heey semangat
2x
Hey hey semangat

BdR

Tetap sehat

Tetap Semangat

Tetap Sekolah

Hari ini Ananda akan dibimbing oleh Ayah atau Bunda belajar tentang huruf-huruf
vokal pada suatu kata. Seperti yang sudah dijelaskan pada pertemuan minggu lalu
huruf vokal adalah huruf hidup yang terdiri dari huruf a, i, u, e, dan o.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 36


Contohnya pada kata :

“renang” terdiri dari huruf-huruf vokal e dan a

“bernyanyi” terdiri dari huruf-huruf vokal e, a, dan i

“sepeda” terdiri dari huruf-huruf vokal e, e, dan a

Kata-kata di atas berhunbungan dengan kegemaran. Apakah ada salah satu kata
tersebut yang menjadi kegemaran Ananda? Kalau tidak, apa kegemaran Ananda?
Ayo kita coba berlatih menuliskan huruf vokal pada jenis-jenis kegemaran yang
bisa jadi salah satu dari kegemaran Ananda.

1. menggambar terdiri dari huruf-huruf vokal ...


2. pencak silat terdiri dari huruf-huruf vokal ...
3. manri terdiri dari huruf-huruf vokal ...
4. menonton TV terdiri dari huruf-huruf vokal ...
5. berlari terdiri dari huruf-huruf vokal ...

Selanjutnya Ayah dan bunda akan membacakan cerita tentang kegemaran Jajang
dan Asep. Simak baik-baik ya!

Kegemaran

Setiap anak memiliki kegemaran atau hobi


masing-masing. Jajang dan Asep adalah dua
sahabat yang memiliki kegemaran yang sama,
yaitu bermain sepak bola.

Biasanya meraka bermain di lapangan dekat


rumah setelah belajar di rumah. Menurut mereka
permainan sepak bola sangat menyenangkan dan menyehatkan. Suatu hari nanti
mereka ingin menjadi pemain sepak bola yang hebat.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 37


Sekarang giliran Ananda yang menceritakan apa kegemaran Ananda? Ayah atau
Bunda bisa bertanya kepada Ananda tentang kegemarannya.

Terima kasih Ayah dan bunda sudah mendengarkan cerita kegemaran Ananda.

Selanjutnya Ananda akan berlatih menuliskan huruf vokal yang hilang pada kata
kegemaran di bawah ini !

1. 2. 3.

http://gg.gg/lb5oa koleksi aki bagi http://gg.gg/lb5sh

b_rm_ _n l_y_ng_n b_rs_p_d_ m_m_nc_ng

4. 5.

http://gg.gg/lb65e http://gg.gg/lb646

m_mb_c_ b_k_ b_rny_ny_

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 38


Bagaimana mudah kan? Jika Ananda bisa mengerjakannya sendiri berarti Ananda
sudah memahami huruf-huruf vokal dan menentukannya pada sebuah kata.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah mendampingi Ananda belajar, ingatkan
Ananda untuk melakukan kebiasaan baik di akhir pelajaran ya..

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 39


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.5 dan 4.5


Tujuan pembelajaran
Disajikan pola bilangan yang berkaitan dengan kumpulan benda atau
Gambar, siswa dapat meneruskan pola bilangan tersebut.

Materi
Pola Bilangan Angka

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 40


Selamat pagi semuanya... Apa kabar Ayah Bunda? Semoga senantiasa selalu sehat
serta ada dalam lindunganNya.
Ananda yang hebat, Ibu Bapak guru doakan tetap sehat, tetap belajar dan tetap
semangat. Hari ini Bapak Ibu guru akan menyampaikan materi dengan bantuan
Ayah Bunda yang luar biasa dalam mendampingi Ananda belajar, terima kasih
Ayah Bunda.
Minggu lalu, Ananda sudah belajar tentang menentukan pola gambar. Sekarang,
mari kita lanjutkan materinya. Jajang sudah siap menerima materi baru. Bagaimana
dengan Ananda, sudah sangat siap bukan?
Hari ini Jajang mulai belajar menentukan pola bilangan dengan angka. Jajang
sedang mengamati gambar berikut ini, yuk temani Jajang!

Gambar Angka Keterangan


1 lingkaran, 2 persegi, 1
121
lingkaran

212 2 persegi, 1 segitiga, 2 persegi

323 3 mobil, 2 motor, 3 mobil


1 kok, 2 bola basket, 3 sepatu
123
bola

Dengan mengamati gambar di atas Jajang menjadi tahu dan


mengerti tentang pola bilangan berdasarkan gambar yang
disediakan. Bagaimana dengan Ananda, apakah sudah
mengerti dan memahami pola bilangan? Bapak Ibu guru
pastikan bahwa Ananda sudah sangat faham, karena Ananda
sangat hebat dan tidak patah semangat dalam belajar.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 41


Sekarang saatnya berlatih, tidak sulit kok! Tidak lupa untuk teliti dalam
mengerjakan ya. Yuk, kita mulai berlatih!

Tuliskan angka pola bilangan dengan bantuan gambar di sampingnya!


No Gambar Angka

Seru kan menghitung pola dalam gambar lalu menuliskan angkanya, tetap berlatih
dengan giat ya. Ayah Bunda boleh memberikan reward kepada Ananda berupa
kecupan dan pelukan hangat. Sampai jumpa pekan depan dalam materi lain yang
tentunya sangat menarik dan menyenangkan.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Matematika kegiatan 2 dalam tema 2 ini sudah selesai
semoga Ananda semakin mahir dalam menentukan pola bilangan. Jangan lupa
lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 42


Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 43


Kagiatan Diajar Minggon Ieu

Dinten, Kaping : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan Pangajaran
Disajikeun gambar barang-barang anu dipake keur pangaresep, siswa tiasa
nataan barang-barang eta.
Materi
Barang-barang nu dipake pikeun Pangaresep

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 44


Sampurasun... tepang deui barudak, kumaha kabarna? Mugia tetep sehat, tetep
sumanget, tetep diajarnya! Dinten ieu urang teraskeun deui diajar perkawis
pangaresep. Dina bagean ayeuna urang tataan naon wae barang-barang anu diangge
pami hidep ngalakukeun pangaresep. Ibu sareng rama hidep bade ngajelaskeun.
Regepkeunnya bageur!

maenbal make bal maen sapeda make sapeda

http://gg.gg/le179 http://gg.gg/le1a3

maca buku make buku nari make karembong

http://gg.gg/lcv8l http://gg.gg/le1di

maen layangan make layangan nembang make mic

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 45


http://gg.gg/le1jv http://gg.gg/le1q5

nguseup make jeujeur penca make baju penca

http://gg.gg/le1xb http://gg.gg/le1sr

nonton tipi make tipi maen kaleci make kaleci

Anu dicetak kandeul di luhur nyeta barang-barang anu sok diangge pami hidep
ngalakukeun pangaresep eta. Yuk ayeuna urang tataan, ibu atanapi rama hidep bade
nyebatkeun barang-barangna teras turutan ku hidep sing jelas!

http://gg.gg/lefun http://gg.gg/lefc8 http://gg.gg/lefed

BOLA SAPEDAH BUKU

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 46


http://gg.gg/lehs3 http://gg.gg/lefvv http://gg.gg/lehvm

LANGLAYANGAN KALECI TIPI

http://gg.gg/lei03 http://gg.gg/lei4j http://gg.gg/le1q5

JEUJEUR KAREMBONG BAJU PENCA

http://gg.gg/lesmp

MIC

Gampil kan? Tah eta barang-barang nu sok digunakeun pami urang ngalakukeun
pangaresep. Ayeuna hidep dibantos ku ibu atanapi rama ngerjakeun soal ti ibu
bapak guru.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 47


Parentahna hidep pilih hiji gambar barang nu sesuai sareng pangaresep nu
dimaksud!

Maen bal

http://gg.gg/lefed

Sasapedahan
http://gg.gg/lefd0

Nguseup
http://gg.gg/lefc8

Nembang

Nari

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 48


Salejengna yuk urang warnaan gambar langlayangan di handap ieu. Hidep tiasa
dibantos ku ibu atanapi rama kangge milih warna krayon/patlot gambar anu
dipikaresep ku hidep!

http://gg.gg/lefl3

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 49


Hebat! Ayeuna hidep tos uninga perkawis barang-barang anu
biasa diange kangge ngalakukeun pangaresep hidep. Mugia
hidep tambih pinter tur kreatifnya. Pangajaran dinten ieu
dicekapkeun sakieu urang lajengkeun kana pelajaran Pendidikan
Lingkungan Hidup (PLH) nya.

Minggon payun urang tepang deui kalayan pangajaran anu


langkung pikareseupeun.

Hatur nuhun

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 50


KD 3.2 dan 4.2
Tujuan Pembelajaran
Disajikan gambar lingkungan biotik, siswa dapat mengetahui dan memelihara
lingkungan biotik yang ada di sekitarnya.
Materi Pokok
Mengenal jenis-jenis lingkungan biotik

Ananda masih semangat kan belajarnya?

Setelah belajar Bahasa Sunda sekarang saatnya kita kembali belajar tentang
pendidikan lingkungan hidup (PLH).

Seperti biasa Ayah dan bunda akan terus mendampingi Ananda belajar dengan
membacakan materi di bawah ini.

Namun jika Ananda sudah bisa membaca, bacalah materinya sendiri ya!

Ayo Mengenal Manusia

Manusia termasuk makhluk hidup

Karena manusia memiliki ciri makhluk hidup

Manusia memerlukan makanan dan minuman

Selain makan dan minum, manusia juga tumbuh

Manusia tumbuh dari bayi, anak-anak, remaja, dan dewasa

Makhluk hidup lain juga sama

Hewan dan tumbuhan tumbuh dari kecil hingga dewasa

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 51


Ayo Mengenal Tumbuhan

Tumbuhan termasuk makhluk hidup

Tumbuhan memerlukan air untuk tumbuh

Agar tanamannya tumbuh dengan baik

Tumbuhan sangat bermanfaat bagi makhluk hidup yang lain

Manusia dan hewan membutuhkan tanaman

Tanaman padi merupakan contoh tumbuhan

Tanaman padi diolah manusia menjadi beras

Beras dibutuhkan manusia sebagai sumber makanan

Rumput juga termasuk tumbuhan

Rumput menjadi sumber makanan bagi kuda

Jika rumput berkurang

maka kuda akan kekurangan makanan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 52


Nah sekarang kita lanjutkan latihannya yuk!

Ayah atau Bunda akan membantu Ananda untuk menjawab pertanyaan berikut ini!

Ayo jawab pertanyaan berikut!

1. Apakah kamu memelihara tanaman?


2. Berapa kali kamu menyiramnya?
3. Berapa kali kamu memberinya pupuk?
4. Mengapa tanaman harus disiram secara teratur?
5. Tanaman apa yang kamu senangi?

Bagaimana mudah kan?

Kalau dirasa masih sulit mintalah Ayah atau bunda untuk menjelaskannya kembali.

Setelah mengenal tanaman sebagai salah satu unsur dari lingkungan biotik, Ayah
dan Bunda bisa memperkenalkan juga lingkungan biotik yang lainnya yaitu hewan.
Sebelumnya yuk kita bernyanyi dulu tentang salah satu hewan yang ada di sekitar
Ananda. Ayah Bunda boleh ikut serta menyanyikannya juga ya!

Kucingku
cipt : Pak Kasur
kucingku belang tiga
sungguh manis rupanya
meong meong bunyinya
tanda lapar perutnya

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 53


Setelah bernyanyi Ayah atau Bunda akan lebih memperkenalkan jenis hewan yang
tadi Ananda nyanyikan bersama dan hewan lainnya yang pastinya ada di sekitar
Ananda. Simak baik-baik ya sayang!

Ayo Mengenal Hewan

Kucing berbunyi karena perutnya lapar

Kucing makhluk hidup

karena memiliki ciri makhluk hidup

Yaitu membutuhkan makanan dan minuman

Tahukah kalian apa makanan kucing? Kucing makan daging

Hewan ada yang memakan daging

Ada juga hewan yang makan tumbuhan

Bahkan ada yang memakan daging dan tumbuhan

Ayo sebutkan hewan apa yang makanannya tumbuhan

Ya benar... salah satunya adalah kelinci

Kelinci memakan wortel, dan wortel adalah tumbuhan

Hewan di sekitar lingkungan kita ada banyak sekali selain kucing dan kelinci, ada
satu hewan berkaki empat juga, makanannya rumput, badannya sangat kuat, dan
ada beberapa jenisnya yang biasa dijadikan sebagai alat transportasi darat. Waaah
hewan apa ya namanya? Ayooo Ananda bisa menebaknya kah?

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 54


Di bawah ini ibu dan bapak guru memberikan gambaran hewan yang dimaksud
melalui potongan-potongan gambarnya. Ananda bisa mengguntingnya dan
menempelkannya kembali sesuai urutan gambarnya!

Bagian yang boleh digunting.

Satukan bagian – bagian gambar agar menjadi gambar yang utuh!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 55


Tempat Menempel

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 56


Mudah bukan? Apakah hasil tempelan Ananda seperti di bawah ini? Jika sama
berarti Ananda hebat dan berhak mendapatkan ucapan selamat dari Ibu Bapak guru
serta pelukan sayang dari Ayah dan Bunda.

Yuk ucapkan terima kasih kepada Ayah atau bunda yang sudah menemanimu
belajar hari ini.

Minggu depan kita akan belajar manfaat hewan dan tumbuhan.

Tetap sehat, tetap semangat, dan tetap belajar ya!

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 57


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan pembelajaran
Disajikan gambar karya imajinatif dua dimensi, siswa dapat
menunjukkannya dengan benar.

Materi
Campuran dua warna menghasilkan warna baru

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 58


Selamat pagi semuanya... Ayah dan Bunda kami sebagai Ibu dan Bapak guru
haturkan terima kasih karena dengan kesabaran masih tetap mendampingi Ananda
belajar, semoga tetap sehat dan Ananda pun semakin semangat. Kali ini kita akan
melanjutkan belajar mengenal karya imajinatif dua dimensi, yuk simak materi
lanjutan yang akan dibacakan oleh Ayah atau bundamu.
Hari ini kita akan menemani Asep
bermain. Asep dan bundanya akan
memberi warna layang-layang yang
dibuatkan oleh ayahnya memakai cat
warna. Asep sangat senang ditemani bunda.

Saat Asep akan memberi warna hijau pada layangannya,


ternyata cat warna hijau habis, Asep bingung sekali karena layang-layang kan
kurang bagus jika tidak diberi warna hijau. Namun, tak lama bunda Asep
memberitahu bahwa warna baru akan dihasilkan dengan mencampurkan warna
yang ada.
Asep pun kembali tersenyum saat bunda memberitahu bahwa warna biru jika
dicampurkan dengan warna kuning akan menghasilan warna hijau.
Dengan petunjuk bunda, Asep pun mencamprkan kedua warna itu agar
menghasilkan warna baru. Dan akhirnya layang-layangpun selesai diwarnai. Asep
sangat bergembira.

Masih banyak warna lain yang bisa dihasilkan dari pencampuran dua warna.
Akan menyenangkan jika kita mencobanya.
Ayah bunda, ajaklah ananda untuk mempraktekkan pencampuran dua warna ini.
Tentunya akan menjadi pengalaman paling menyenangkan yang tak akan
terlupakan untuk ananda.
AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 59
Yuk, kita mulai kegiatan hari ini! Kita akan mencampurkan warna merah dan putih,
warna baru apa yang akan dihasilkan?
Jika di rumah tidak ada cat air, ayah bunda dapat membuatnya. Bahan yang
disiapkan antara lain:
1. Terigu
2. Garam
3. Air
4. Pewarna makanan berwarna merah
Cara membuat:
1. Campurkan air, garam dan tepung ke dalam mangkuk
2. Teteskan pewarna makanan
3. Cat air dari bahan tepung sudah bisa digunakan

Kegiatan hari ini seru dan menyenangkan bukan?


Ucapkan terima kasih dan pelukan hangat untuk ayah bunda yang sudah
mendampingi ananda saat belajar.
Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Seni Budaya dan Prakarya kegiatan 2 dalam tema 2 ini
sudah selesai semoga Ananda terus berlatih. Jangan lupa lakukan pembiasaan di
akhir pembelajaran ya. Sampai jumpa pekan depan yang pasti lebih menyenangkan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 60


AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 61
Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : ________________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan pembelajaran
Melalui penjelasan video dan bimbingan orang tua , siswa dapat
menyebutkan karakteristik keberagaman individu dengan benar

Materi
Keberagaman Kegemaran Anggota Keluarga

Pilihan Kegiatan untuk Pembiasaan Hari Senin


Aku Cinta Indonesia
- Menyanyikan lagu wajib nasional
- Menyanyikan lagu daerah
- Mengenal seni dan budaya Indonesia
- Menggunakan produk buatan Indonesia

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 62


Selamat pagi!
Halo , apa kabar anak-anak hebat?
Semoga pagi ini Ananda dalam keadaan sehat, begitupula dengan Ayah dan
Bundanya.

Saat ini kita masih tetap Belajar di Rumah karena pandemi Covid-19 belum sirna
dari kota Bandung tercinta ini. Walaupun dalam keadaan seperti ini, Ananda tetap
harus selalu ceria, tersenyum dan bahagia.

Minggu kemarin, Ayah dan Bunda sudah mendampingi belajar Ananda tentang
perbedaan fisik. Hari ini Ananda akan belajar tentang Keberagaman Kegemaran
Anggota Keluarga.

Seperti biasa sebelum belajar dimulai, jangan lupa mandi, sarapan dan berdoa.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 63


Bacalah materi di bawah ini didampingi Ayah dan Bunda!

Keberagaman Kegemaran Anggota Keluarga

Setiap anggota keluarga memiliki kegemaran.


Kegemaran anggota keluarga ada yang sama,
ada pula yang berbeda.
Hal ini bisa dilihat pada keluarga Lintang di bawah ini
Ayah suka membaca koran.
Bunda suka membaca buku.
Lintang suka bermain gitar.
Fazra suka bernyanyi.
Walaupun berbeda kegemaran
Mereka tetap dapat melakukan kegiatan bersama-sama.
Fazra menyanyid iiringi gitar oleh Lintang. Sumber: www.google.com

Ayah dan Bunda mendampingi sambil membaca.


Setelah Fazra bernyanyi, ayah dan bunda memujinya.
Mereka tidak pernah saling mengejek,
meskipun berbeda kegemaran
Mereka tetap saling menghargai.
Saling menghargai menciptakan kerukunan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 64


I. Tulislah B jika pernyataannya benar dan S jika pernyataannya salah
!
1. Kegemaran setiap angggota keluarga pasti sama. .....

2. Kita harus menghargai kegemaran orang lain. .....

3. Memuji gambar adalah salah satu cara menghargai


.....
kegemaran orang lain

4. Melakukan kegemaran bersama menumbuhkan rasa .....


kebersamaan

5. Kita tidak dapat melakukan kegiatan bersama .....


jika berbeda kegemaran.

6. Saling menghargai kegemaran menimbulkan kebencian. .....

7. Kita akan hidup rukun jika saling menghargai. .....

8. Kita bisa melakukan kegemaran bersama keluarga.


.....

9. Mengejek gambar teman merupakan sikap terpuji.


.....

10. Saya sedih jika melakukan kegiatan bersama keluarga .....

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 65


II. Hubungi lima teman Ananda melalui telpon WA atau Video Call
kemudian tanyakan kegemaran mereka!

Setelah itu, tulislah kegemaran mereka pada tabel di bawah ini!


No. Nama Teman Kegemaran
1.
2.
3.
4.
5.

Ananda memang luar biasa !!

Pembelajaran hari ini telah selesai. Jangan lupa ucapkan terima kasih kepada Ayah
dan bunda yang sudah menemani Ananda belajar hari ini. Sampai jumpa minggu
depan.
Tetap Semangat
Tetap Sehat
Tetap belajar
Tetap Sekolah
Beri tanda centang (√ ) pembiasaan di bawah ini, ya!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 66


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan Pembelajaran
Disajikan beberapa kata, peserta didik dapat menyebutkan dan menentukan
huruf konsonan pada kata tersebut.

Materi Pokok
Huruf Konsonan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 67


Selamat pagi Ayah, Bunda, dan anak-anak hebat! Masih semangat belajar kan? Ibu
dan Bapak guru berharap Ananda tetap sehat, tetap bersemangat, dan tetap belajar
dari rumah dengan bimbingan terbaik Ayah dan Bunda. Sebelum belajar jangan
lupa lakukan pembiasaan baiknya ya.

Hari ini Ananda akan dibimbing oleh Ayah atau Bunda belajar tentang huruf-huruf
konsonan pada suatu kata. Seperti yang sudah dijelaskan pada pertemuan minggu
lalu huruf konsonan atau huruf mati adalah fonem yang bukan vokal yang pada saat
pengucapan hurufnya terdapat hambatan, yang terdiri dari huruf b, c, d, f, g, h, j, k,
l, m, n, p, q, r, s, t, v, w, x, dan z. (sumber wikipedia).

Contohnya pada kata berikut ini :

“renang” terdiri dari huruf-huruf konsonan r, n, n, dan g

“bernyanyi” terdiri dari huruf-huruf konsonan b, r, n, y, n, dan y

“sepeda” terdiri dari huruf-huruf konsonan s, p, dan d

Coba sekarang Ananda lafalkan dengan suara lantang kata berikut dan sebutkan
huruf konsonannya. Ananda boleh meminta Ayah atau Bunda merekam dan
mengirimkannya ke aplikasi gawai milik Ibu atau Bapak guru.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 68


sekolah _______________________

belajar _______________________

rumah _______________________

rajin
_______________________

berdoa
_______________________

Bagaimana bisa kan? Sekarang Ananda bisa menentukan huruf konsonan di


dalam sebuah kata dengan benar. selanjutnya kita akan melakukan aktivitas
menyenangkan beriku ini :

Membuat Kalimat Semangat


Sebelum bermain Ayah dan Bunda akan mengajak Ananda untuk
mempersiapkan alat dan bahannya.
1. Kertas lipat atau HVS
2. Potongan kardus
3. Alat warna
4. Lem/perekat
5. Karton/kalender bekas (bagian yang putinya)
AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 69
Langkah Kegiatan :

1. Ayah dan Bunda membuat 5 kartu kata yang nantinya akan di susun oleh
Ananda menjadi kalimat semangat. Dengan 3 kata yang sudah dihilangkan
huruf konsonannya. Katanya adalah

_e_a_a_ _a_i

_u_a_ sangat

m e n y e n an g k a n

Kalimat lengkapnya “belajar dari rumah sangat menyenangkan”

2. Acaklah kata tersebut


3. Mintalah Ananda untuk mengambil satu kartu kata dan lengkapi huruf
yang hilang
4. Lakukan sampai 3 kartu kata yang hilang huruf konsonannya terisi.
5. Lalu mintalah Ananda untuk menyusunnya menjadi kalimat semangat.
6. Jika sudah tempelkan 5 kartu kata tersebut menggunakan perekat di
karton/kalender bekas
7. Hiasilah dengan gambar Ananda
8. Dan tempelkan di ruangan rumah dan lafalkan dengan lantang kalimat
yang dimaksud.

Bagaimana menarik kan? Jika Ananda bisa mengerjakannya sendiri berarti Ananda
sudah memahami huruf-huruf konsonan dan menentukannya pada sebuah kata.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah mendampingi Ananda belajar, ingatkan
Ananda untuk melakukan kebiasaan baik di akhir pelajaran ya..

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 70


Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 71


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.4 dan 4.4


Tujuan pembelajaran
Disajikan gambar penjumlahan, siswa dapat melakukan penjumlahan
tersebut dengan benar.

Materi
Penjumlahan satu bilangan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 72


Selamat pagi semuanya... Apa kabar Ayah Bunda? Semoga senantiasa selalu sehat
serta ada dalam lindunganNya.
Ananda yang hebat, Ibu Bapak guru doakan tetap sehat, tetap belajar dan tetap
semangat. Hari ini Bapak Ibu guru akan menyampaikan materi dengan bantuan
Ayah Bunda yang luar biasa dalam mendampingi Ananda belajar, terima kasih
Ayah Bunda.
Materi hari ini adalah penjumlahan sampai dengan 10.
Pernahkah Ananda bermain kelereng, jika Ananda menang maka jumlah kelereng
Ananda bertambah. Bertambah artinya menjadi lebih banyak.
Simak dengan baik ya cerita yang akan dibacakan oleh Ayah Bunda.
Nyai mempunyai 6 buku
Bunda memberi Nyai 1 buku lagi
Berapa jumlah buku Nyai sekarang?
Untuk mengetahuinya mari kita belajar penjumlahan bilangan.
Amati contoh berikut ini

Contoh

+ =
6 1 7

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 73


Latihan 1

Isilah kolom yang dengan gambar dan bilangan yang tepat!

+ =

+ =

+ =

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 74


Latihan 2

Isilah titik-titik dengan pasangan bilangan yang tepat!

8 5 10
3+… 2+… 4+…
7+… 1+… 5+…
…+4 …+2 …+3
…+2 …+1 …+6
6+… 4+… 2+…
…+5 …+3 …+3

Dengan ketelitian Ananda dapat menghitung dengan tepat dalam latihan 1 dan 2,
ingat ya tidak perlu terburu-buru dalam mengerjakan agar hasilnya memuaskan.
Tentunya Ayah Bunda akan sangat bangga jika Ananda sudah mengerti dan faham
dalam pengerjaannya. Terus berlatih dan giat belajar!

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Matematika kegiatan 3 dalam tema 2 ini sudah selesai
semoga Ananda semakin mahir dalam menjumlahkan bilangan. Jangan lupa
lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 75


Kagiatan Diajar Minggon Ieu

Dinten, Kaping : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan Pangajaran
Disajikeun salah sahiji lagu barudak sunda, siswa tiasa mraktekkeun lagu
sareng kaulinana.
Materi
Lagu Barudak Sunda

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 76


Sampurasuuun... tepang deui barudak, kumaha kabarna? Mugia tetep sehat, tetep
sumanget, tetep diajarnya! Ibu sareng bapa oge sing sarehat, numawi teras
ngadampingi murangkalihna diajar di bumi. Ibu bapak guru ngahaturkeun nuhun
kana perhatosanana.

Dinten ieu urang teraskeun deui diajar perkawis pangaresep. Dina bagean ayeuna
ibu bapa guru bade ngawanohkeun salah sahiji lagu anu sok diangge ku barudak
ulin, nyaeta lagu “oray-orayan.” Saha nu kantos uninga? Yu urang sami-sami diajar
heula laguna sasarengan.

Sateuacan urang dialajar ulah hilap disiplin diri sateuacan diajarna


ya supados tambih sumanget. Teras hidep sareng ibu rama tiasa
muka aplikasi youtube alamatna http://gg.gg/lfdu1 atanapi tiasa
muka barcode di pinggir ieu!

Oray-orayan nyaeta salah sahiji lagu sunda nu dinyanyikeun ku barudak pas ulin
oray-orayan, biasana sateuacan arulin barudak teh sok silih nyepeng kana tak tak
babaturan nu di hareupna ngabaris panjang jiga oray. Tah urang lenyeupan heula
lirikna!

Oray-orayan
Luar-léor mapay sawah
Entong ka sawah
Paréna keur sedeng beukah
Oray-orayan
Luar-léor mapay leuwi
Entong ka leuwi
Di leuwi loba nu mandi
Saha nu mandi
Anu mandi pandeuri

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 77


Oray-orayan
Luar-léor mapay kebon
Entong ka kebon
Loba barudak keur ngangon
Mending ka leuwi di leuwi loba nu mandi
Saha nu mandi
Nu mandi pandeuri.

Oray-orayan
Oray naon
Oray bungka
Bungka naon
Bungka laut
Laut naon
Laut dipa
Dipa naon
Di pandeuri, ri, ri, ri, ri . . . blos!

Sok ayeuna hidep sareng ibu, rama, atanapi wargi nu sabumi tiasa nyobian kaulinan
oray-orayan ieu. Ke cobi divideokeun atanapi di voicenote kirim ka ibu bapa guru.

Saupami henteu tiasa oge teu sawios hidep tiasa amengan eta kaulinan, ke pami
tepang sareng ibu bapa guru di sakola tiasa dipraktekkeun sareng rerencangan di
sakola.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 78


Hebat! Ayeuna hidep tos uninga salah sahiji lagu nu tiasa janten
kaulinan salaku urang sunda atanapi nu cicing di tatar sunda.

Pangajaran dinten ieu dicekapkeun sakieu, sapertos biasa urang


lajengkeun kana pelajaran Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH)
nya.

Minggon payun urang tepang deui kalayan pangajaran anu


langkung pikareseupeun.

Hatur nuhun.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 79


KD 3.2 dan 4.2

Tujuan Pembelajaran
Disajikan gambar dan keterangan contoh pemanfaatan hewan dan tanaman,
siswa dapat mengetahui dan berkreasi dengan gambar hewan.
Materi Pokok
Menyenangi keindahan lingkungan

Ananda masih semangat kan belajarnya?

Setelah belajar Bahasa Sunda sekarang saatnya kita kembali belajar tentang
pendidikan lingkungan hidup (PLH).

Seperti biasa Ayah dan bunda akan terus mendampingi Ananda belajar dengan
membacakan materi di bawah ini.

Namun jika Ananda sudah bisa membaca, bacalah materinya sendiri ya!

Manfaat hewan dan Tumbuhan

Manusia, hewan, dan tumbuhan saling berkaitan

Mereka membutuhkan satu sama lainnya

Tuhan menciptakan tumbuhan dan hewan

Untuk keperluan manusia

Tumbuhan dan hewan memiliki manfaat bagi manusia

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 80


Contoh Pemanfaatan Hewan

ayam dimanfaatkan dagingn dan telurnya


telur dan daging ayam mengandung banyak protein

sapi dimanfaatkan daging dan susunya,


susu sapi menyehatkan badan
kamu sebaiknya minum susu setiap hari karena bagus untuk tulang
kulit sapi juga dimanfaatkan manusia, bisa diolah menjadi kerupuk
atau bahan membuat alat musik gendang atau bedug

kuda dimanfaatkan tenaganya


kuda sebagai penarik andong
kuda juga suka dilombakan, namanya balapan kuda
penunggang kudanya dinamakan joki

burung dimanfaatkan keindahannya


suara burung sangat merdu, burung kutilang indah suaranya
warna burung juga indah, contohnya burung kenari dan merak
warna bulu burung kenari dan merak sangat indah

ikan dimanfaatkan dagingnya oleh manusia


ikan mas enak untuk dimakan dan ikan laut bergizi tinggi
konsumsilah ikan yang segar
ikan juga dimanfaatkan keindahannya
ikan koki sangat lucu, ikan koi dan ikan arwana sangat indah
AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 81
Contoh Pemanfaatan Tumbuhan

jeruk dimanfaatkan buahnya


buah jeruk mengandung vitamin C
vitamin C bermanfaat untuk tubuh
sebaiknya kamu mengonsumsi vitamin C
agar tubuh menjadi sehat sehingga kamu semangat
coba kalian sebutkan buah lain yang dimanfaatkan
buahnya?

wortel dimanfaatkan sebagai sayur


wortel banyak mengandung vitamin A
vitamin A bagus untuk mata kalian
wortel biasanya dicampur bahan lain
wortel dibuat sayur sop
soba kamu sebutkan tumbuhan lain yang
dimanfaatkan untuk sayur

tanaman anggrek dimanfaatkan keindahannya


bunga anggrek sangatlah indah
simpanlah tanaman anggrek di tempat yang teduh

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 82


Nah sekarang Ananda mengetahui bahwa hewan dan tanaman itu banyak sekali
manfaatnya terutama untukmanusia. Sekarang warnai yuk gambar salah satu hewan
yang banyak dimanfaatkan juga oleh manusia.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 83


Yuk ucapkan terima kasih kepada Ayah atau bunda yang sudah menemanimu
belajar hari ini.

Minggu depan kita akan belajar manfaat hewan dan tumbuhan.

Tetap sehat, tetap semangat, dan tetap belajar ya!

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 84


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan pembelajaran
Disajikan karya imajinatif, siswa dapat menunjukkan karya imajinatif tiga
dimensi dengan benar.

Materi
Karya imajinatif tiga dimensi di sekitar kita

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 85


Selamat pagi semuanya... Ayah dan Bunda kami ibu/bapak guru
haturkan terima kasih karena dengan kesabaran masih tetap
mendampingi Ananda belajar, semoga tetap sehat dan Ananda
pun semakin semangat.
Hari ini kita akan belajar tentang mengenal karya imajinatif tiga dimensi.
Simak dengan baik materi yang akan dibacakan ayah bunda berikut!
Paman Neneng seorang pengrajin tanah liat, tak heran dika dirumahnya banyak
sekali hasil kerajinannya.Yuk, kita amati bersama hasil kerajinan paman Neneng!

Lierasidesa.com

Ada pot bunga, tempat minum, dan perlengkapan dapur lainnya. Selain dari tanah
liat, Paman Neneng membuat karyanya dari barang bekas seperti tepat tisu dari
kardus sepatu bekas, tempat pensil dari bekas kaleng susu, dan masih banyak lagi.
Dari cotoh hasil karya Paman Neneng disebut Karya Imajinatif Tiga Dimensi,
yaitu karya seni yang memiliki panjang, lebar dan tinggi juga dapat dilihat
dari segala arah.
Karya imajinatif tiga dimensi ternyata ada di sekitar kita ya?
Ayah bunda dapat menanyakan kepada ananda, benda yang termasuk karya
imajinatif tiga dimensi yang ada di rumah.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 86


Belajar sambil bermain adalah hal yang mengasikkan.
Sekarang saatnya Ananda berlatih, caranya adalah dengan memberi tanda centang
(√) pada gambar yang menunjukkan karya imajinatif tiga dimensi.

Youtube.com bukabukumu yuksinau

mesincacah tugasku

Mudah bukan menentukan karya imajinatif tiga dimensi?


Tidak lupa Ananda untuk mengucapkan terima kasih dan pelukan hangat untuk
ayah bunda yang sudah mendampingi Ananda saat belajar.
Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 87


Pelajaran Seni Budaya dan Prakarya kegiatan 3 dalam tema 2 ini sudah selesai
semoga Ananda terus berlatih. Jangan lupa lakukan pembiasaan di akhir
pembelajaran ya. Sampai jumpa pekan depan yang pasti lebih menyenangkan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 88


AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 89
Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : ______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan pembelajaran
Melalui penjelasan video dan bimbingan orang tua , siswa dapat
menyebutkan anggota keluarga besar dengan benar.

Materi
Silsilah Keluarga

Pilihan Kegiatan untuk Pembiasaan Hari Senin


Aku Cinta Indonesia
- Menyanyikan lagu wajib nasional
- Menyanyikan lagu daerah
- Mengenal seni dan budaya Indonesia
- Menggunakan produk buatan Indonesia

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 90


Selamat pagi!
Hallo , apa kabar anak-anak hebat?
Semoga pagi ini Ananda dalam keadaan sehat dan tetap ceria, begitupula dengan
Ayah dan Bundanya.

Pada minggu terakhir kegiatan pembelajaran PPKn ini, kita akan belajar tentang
Silsilah Keluarga
Seperti biasa sebelum belajar dimulai, jangan lupa mandi, sarapan dan berdoa.
Jangan lupa Ananda untuk melakukan pembiasan setiap hari Senin ya!
Bacalah materi di bawah ini didampingi Ayah dan Bunda!

Silsilah Keluarga

Keluarga besar juga memiliki silsilah.


Silsilah adalah bagan yang menunjukkan hubungan keluarga.
Silsilah keluarga memudahkan
mengetahui asal usul keluarga kita.
Bagan silsilah keluarga dibuat dari atas.
Susunan teratas menunjukkan keluarga
yang paling tua.
Udin memiliki keluarga besar.,
Ada kakek dan nenek
Ada paman dan bibi
Ada paman dan bibi
Ada adik dan kakak sepupu Sumber : Bse Kemendikbud
Kakek adalah ayah dari ayah atau ibu Udin. KEmendikbud.com

Nenek adalah ibu dari ayah atau ibu Udin.


Paman adalah saudara laki-laki ayah atau ibu Udin.
Bibi adalah saudara perempuan ayah atau ibu Udin.
Sepupu adalah anak paman atau bibi Udin .
Keluarga besar Udin biasanya berkumpul di rumah kakek,
pada saat hari raya atau ada acara keluarga.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 91


I. Amati gambar silsilah keluarga Udin di bawah ini,

II. Lengkapi tabel di bawah ini dengan nama anggota keluarga besar Udin.
No. Hubungan Kekerabatan Nama
1. Kakek dari pihak ayah
2. Nenek dari pihak ayah
3. Kakek dari pihak ibu
4. Ayah
5. Ibu
6. Kakak
7. Paman dari pihak ibu Udin
8. Bibi dari pihak ibu
9. Bibi dari pihak ayah
10. Adik sepupu

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 92


III. Buatlah silsilah keluarga Ananda. Bertanyalah kepada ayah dan bunda
jika Ananda tidak mengetahui nama-nama mereka!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 93


Ananda memang kereen !!!

Alhamdulillah, pembelajaran hari ini telah selesai. Jangan lupa bereskan semua
peralatan sekolah yang sudah dipakai, ucapkan terima kasih kepada Ayah dan
bunda yang selalu menemani Ananda belajar setiap hari.
Sampai jumpa minggu depan.
Tetap Semangat
Tetap Sehat
Tetap belajar
Tetap Sekolah
Beri tanda centang (√ ) pembiasaan di bawah ini, ya!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 94


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.3 dan 4.3


Tujuan Pembelajaran
Disajikan beberapa kata, peserta didik dapat melafalkan penggalan kata
tersebut menjadi sebuah kata.

Materi Pokok
Bunyi Kata

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 95


Selamat pagi Ayah, Bunda, dan anak-anak hebat! Masih semangat belajar kan? Ibu
dan Bapak guru berharap Ananda beserta Ayah dan Bunda tetap sehat agar tetap
bisa melanjutkan pembelajaran jarak jauh ini dengan menyenangkan. Sebelum
belajar jangan lupa lakukan pembiasaan baiknya ya.

Hari ini Ananda akan dibimbing oleh Ayah atau Bunda belajar tentang bunyi kata.
Simak baik-baik ya sayang!

Bunyi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah sesuatu yang terdengar
(didengar) atau ditangkap oleh telinga.

Bunyi kata berarti suatu kata yang terdengar. Untuk memudahkan membaca suatu
kata, maka kata tersebut dapat dipenggal untuk membacanya. Mari kita simak
penggalan kata berikut :

b–e–r–s–e–p–e–d–a

ber – se – pe – da

bersepeda

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 96


b–e–r–m–a–i–n- v–o–l–i

ber – ma – in – vo – li

Bermain voli

Sekarang ikuti kata-kata Ayah atau Bunda ya sayang!

mem – ba – ca

me – nu – lis

meng – gam – bar

me – nem – pel

me – lu – kis

Bagaimana mudah kan? Yuk kita berlatih memenggal kata berikut ini!

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 97


Ejalah dan Penggalah kata – kata berikut ini!

Contoh : topi = t – o – p – i = to – pi

1. buku

2. majalah

3. tanaman

4. televisi

5. layangan

6. sepeda

7. bola

8. majalah

9. komputer

10. taman

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah mendampingi Ananda belajar, ingatkan
Ananda untuk melakukan kebiasaan baik di akhir pelajaran ya.

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 98


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.4 dan 4.4


Tujuan pembelajaran
Disajikan gambar penjumlahan, siswa dapat dapat melakukan penjumlahan
yang diminta.

Materi
Penjumlahan dua bilangan sampai 20

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 99


Selamat pagi semuanya... Apa kabar Ayah Bunda? Semoga senantiasa selalu sehat
serta ada dalam lindunganNya.
Ananda yang hebat, Ibu Bapak guru doakan tetap sehat, tetap belajar dan tetap
semangat. Hari ini Bapak Ibu guru akan menyampaikan materi dengan bantuan
Ayah Bunda yang luar biasa dalam mendampingi Ananda belajar, terima kasih
Ayah Bunda.
Materi hari ini adalah penjumlahan sampai dengan 20.
Simak dengan baik ya gambar berikut bersama Ayah Bunda.
Asyiknya bila sekelompok hewan sedang bermain
Kemudian ada teman mereka yang datang
Berapa banyaknya hewan itu sekarang

10 + 1 = 11
sepuluh ditambah satu sama dengan sebelas

7 + 6 = 13
tujuh ditambah enam sama dengan tiga belas

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 100


9 + 8 = 17
sembilan ditambah delapan sama dengan tujuh belas
Ananda sebaiknya menghitung dengan cermat dan teliti agar hasil penjumlahannya
tepat. Bapak Ibu guru sangat yakin Ananda sangat pandai dalam berhitung.
Tunjukkan kepada Ayah Bunda bahwa Ananda mampu dalam berhitung ya.
Mari diingat
Penjumlahan menggunakan tanda ( + ) atau disebut tambah.
Hasilnya menggunakan tanda ( = ) atau disebut sama dengan.
Sekarang waktunya Ananda mengerjakan latihan, bersiap ya.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 101


4 Buatlah garis untuk menghubungkan gambar di sebelah kiri dengan gambar
yang sesuai di sebelah kanan.

5+7

5+ 9

8+8

10 + 5

7+6

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Matematika kegiatan 4 dalam tema 2 ini sudah selesai
semoga Ananda semakin mahir dalam menjumlahkan bilangan. Jangan lupa
lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 102


Kagiatan Diajar Minggon Ieu

Dinten, Kaping : _______________________________

KD 3.1 dan 4.1


Tujuan Pangajaran
Disajikeun sababaraha gambar alat musik tradisional Sunda, siswa tiasa
uninga nami sareng soantena.
Materi
Alat Musik Tradisional Sunda

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 103


Sampurasuuun... tepang deui barudak, kumaha kabarna? Mugia tetep sehat, tetep
sumanget, tetep diajarnya! Ibu sareng bapa oge sing sarehat, numawi teras
ngadampingi murangkalihna diajar di bumi. Ibu bapak guru ngahaturkeun nuhun
kana perhatosanana.

Dinten ieu urang teraskeun deui diajar perkawis pangaresep. Dina dinten ayeuna
ibu bapa guru bade ngawanohkeun sababaraha alat musik tradisional nu aya di tatar
sunda. Panginten hidep ge tangtos kantos ningali salah sahiji diantawisna. Tah
sateuacan urang dialajar ulah hilap disiplin diri sateuacan diajarna ya supados
tambih sumanget.

Yuk ayeuna urang kupingkeun ibu rama hidep bade nyebatkeun sababaraha alat
musik tradisional sunda tina gambar mangga turutan ku hidep!

http://gg.gg/lfzod http://gg.gg/lfznq http://gg.gg/lfzn9

Angklung Saron Kendang

http://gg.gg/lfzp1 http://gg.gg/lg1nt http://gg.gg/lg1ot

Suling Gong Bonang

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 104


Saparantos hidep nataan nami-nami alat musik tradisional sunda urang ayeuna
kupingkeun kumaha soanten na. Hidep sareng ibu rama tiasa muka link youtube
atanapi nyeken barcode di handap ieu :

http://gg.gg/lg20u http://gg.gg/lg2l0 http://gg.gg/lg2rd

calung Kendang dan Suling Saron

http://gg.gg/lg2uy http://gg.gg/lg2uy

Bonang Gong

Alat musik tradisional sunda teh salesresna mah seueur pisan mung saumpami
hidep tos uninga kana nu genep eta alat musik tos cekap kangge pengetahuan mah.
Tah saparantos hidep uninga nami sareng soantena yuk ayeuna urang cobian
ngerjakeun latihanana.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 105


Hidep pasangkeun gambar alat kesenian tradisional sunda nu luyu sareng namirna!

Kendang

Suling

Gong

Saron

Bonang

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 106


Hebat! Ayeuna hidep tos uninga alat-alat tradisional sunda sareng
kumaha soantena. Ka payun pami urang tepang di sakolah sareng ibu
bapa guru urang cobiannya diajar langsung.

Pangajaran dinten ieu dicekapkeun sakieu, sapertos biasa urang


lajengkeun kana pelajaran Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) nya.

Minggon payun urang tepang deui kalayan pangajaran anu langkung


pikareseupeun sareng dina tema salajengna. Hatur nuhun.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 107


KD 3.2 dan 4.2
Tujuan Pembelajaran
Disajikan gambar lingkungan biotik, siswa dapat mengetahui dan memelihara
lingkungan biotik tersebut.
Materi Pokok
Ayo merawat hewan dan tumbuhan

Ananda masih semangat kan belajarnya? Setelah belajar Bahasa Sunda sekarang
saatnya kita kembali belajar tentang pendidikan lingkungan hidup (PLH).

Seperti biasa Ayah dan bunda akan terus mendampingi Ananda belajar dengan
membacakan materi di bawah ini.

Namun jika Ananda sudah bisa membaca, bacalah materinya sendiri ya!

Ayo Merawat Hewan

Hewan yang kalian pelihara harus dirawat

Berilah hewan peliharaanmu makan

Bila perlu diberi tempat tinggal khusus

Burung peliharaanmu diberi sangkar

Kelinci peliharaanmu diberi kandang

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 108


Ayo Merawat Tumbuhan

Tumbuhan yang kalian pelihara harus dirawat

Siramlah tumbuhan yang kalian rawat setiap hari

Berilah pupuk secara teratur

Apabila ada tanaman yang mengganggu

Manusia, hewan dan tumbuhan mempunyai tempat untuk


hidup

Tempat hidup hewan dan tumbuhan adalah lingkungan


sekitar. Jika lingkungan terjaga maka hewan dan
tumbuhan aman

Lingkungan sekitar harus sehat agar terhindar dari bibit penyakit.

Terima kasih Ayah dan Bunda telah membacakan materi hari ini. Sekarang Ananda
akan diajak Ayah atau bunda untuk mencintai lingkungan hidup

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 109


Sekarang kita lanjutkan latihannya ya... dengan bantuan Ayah atau Bunda Anada
akan menjawab pertanyaan berikut ini!

I. Isilah tabel di bawah ini dengan memberi tanda centang (  )

JAWABAN
NO PERTANYAAN
YA TIDAK

1. Menjaga kebersihan lingkungan

2. Membung sampah sembarangan

3. Melakukan penghijauan / menanam pohon

4. Mengganggu hewan

5. Merawat tanaman

II. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!

1. Berikut ini yang merupakan lingkungan biotik adalah ....


a. manusia
b. suhu
c. tanah
2. Berikut ini hewan yang dapat dipelihara di rumah, yaitu ....
a. rusa
b. kucing
c. harimau
3. Contoh hewan ternak adalah ...

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 110


a. ayam
b. kura – kura
c. singa
4. Berikut ini yang tidak dihasilkan hewan adalah ....
a. sayur
b. daging
c. telur
5. Perbukitan menjadi gundul karena pohonnya ....
a. ditanam
b. ditebang
c. disiram
6. hewan yang bisa dipakai untuk menjaga rumah adalah ....
a. harimau
b. anjing
c. kerbau

7. Tempat bercocok tanam padi adalah ....


a. kolam
b. gunung
c. sawah
8. Tempat nelayan mencari ikan adalah ....
a. perkarangan
b. laut
c. sawah
9. Salah satu cara mencintai lingkungan adalah dengan ...
a. menebang hutan
b. membuang sampah pada tempatnya
c. menjaga kebersihan

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 111


10. Hal yang tidak boleh kita lakukan kepada hewan adalah ....
a. merawat
b. menangkap
c. mengawetkan

III. Isilah titik – titik berikut dengan tepat!


1. Supaya tumbuh dengan subur tanaman harus di ... setiap hari
2. Lingkungan rumah sehat jauh dari bibit ....
3. Hewan yang dimanfaatkan keindahan warna bulunya, yaitu ....
4. Contoh sayuran yaitu ....
5. Petani menggunakan tenaga ... untuk membajak sawahnya.

Yuk ucapkan terima kasih kepada Ayah atau bunda yang sudah menemanimu
belajar hari ini.

Minggu depan kita akan belajar memelihara tanaman.

Tetap sehat, tetap semangat, dan tetap belajar ya!

Sampai jumpa minggu depan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 112


Kegiatan Belajarku hari ini

Hari, tanggal : _______________________________

KD 3.2 dan 4.2


Tujuan pembelajaran
Disajikan karya imajinatif tiga dimensi, siswa dapat mempraktikkan
pembuatan karya imajinatif tiga dimensi tersebut.

Materi
Karya imajinatif tiga dimensi

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 113


Selamat pagi semuanya... Ayah Bunda, Ibu Bapak guru
ucapkan terima kasih karena tetap mendampingi Ananda dalam
belajar dan melakukan kegiatan sehari-hari semoga selalu sehat
dan Ananda pun semakin semangat. Kali ini kita akan belajar
membuat karya imajinatif tiga dimensi dengan bahan-bahan
yang ada di rumah. Yuk kita berlatih bersama, tidak lupa
meminta banyuan Ayah Bunda menyiapkan bahan-bahan yang
diperlukan .
Sama seperti Euis yang dibantu Ayah Bundanya membuat
playdough dari terigu. Mau tau cara membuat playdough
dari terigu?

Kita siapkan dulu bahan-bahannya, antara lain:


1. ½ kg tepung terigu
2. 250 gr garam
3. 200 ml air matang
4. Pewarna makanan
5. 1 sdt minyak goreng
Cara membuatnya adalah
1. Masukkan tepung terigu dan garam dalam wadah
2. Tuang beberapa tetes pewarna makanan kedalam air matang
3. Tuangkan air yang tela diberi pewarna sedikit demi sedikit ke dalam wadah
terigu sambal diuleni. Campurkan semuanya hingga terigu membentuk
adonan.
4. Uleni adonan hingga kalis, setelah itu tuangkan minyak goreng hingga
permukaan licin.
5. Playdough dari terigu siap dikreasikan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 114


Berikut contoh tahapan pembuatan karya imajinatif tiga dimensi yang ananda dapat
lihat atau Ananda dapat berkreasi sendiri.

Terima kasih Ayah dan Bunda sudah membantu ibu/bapak guru mendampingi
Ananda belajar. Pelajaran Snei Budaya dan Prakarya kegiatan 4 tema 2 ini sudah
selesai semoga Ananda semakin gemar berkreasi menggunakan bahan lainnya yang
dapat digunkaan. Jangan lupa lakukan pembiasaan di akhir pembelajaran ya.
Sampai jumpa pekan depan di tema selanjutnya yang lebih menyenangkan.

AKI BAGI KELAS 1 TEMA 2 KEGERMARANKU Hal 115

Anda mungkin juga menyukai