(RPP)
TEKS PROSEDUR
(INFORMASI DALAM TEKS PROSEDUR)
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model pembelajaran berbasis
masalah (problem based learning), peserta didik diharapkan dapat mengidentifikasi isi
teks prosedur, menunjukkan pernyataan umum, serta menuliskan langkah-langkah/
tahapan yang disampaikan dalam teks prosedur dengan kerjasama, kreativitas,
kesantunan, dan penuh tanggung jawab.
F. Langkah-langkah Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Peserta didik merespon salam tanda 15 menit
mensyukuri anugerah Tuhan dan saling
mendoakan. (religious)
Mengetahui,
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran