Anda di halaman 1dari 5

Halo berjumpa lagi bersama saya Fitriani dalam channel 'Dunia Agit'.

Kali ini kita akan belajar sejarah perumusan Pancasila sebagai dasar negara.

Nah, seperti kita tahu, Pancasila sebagai dasar negara itu merupakan hasil
perjuangan para pendiri negara kita.

Mereka ini adalah orang-orang yang berjuang untuk mendirikan bangsa dan negara
Indonesia

seperti kata proklamator kita Insinyur Soekarno

"jangan sekali-kali Melupakan sejarah"

Nah, kali ini kita akan belajar, seperti apa perumusan Pancasila sebagai dasar
negara itu...

seperti apa sejarahnya? ini kita mulai dari BPUPKI

bagaimana sejarah BPUPKI?

Nah, kita akan mulai

BPUPKI itu sendiri adalah singkatan dari "Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan
Kemerdekaan Indonesia"

atau

Dokuritu Zyunbi Tyoosa-kai

dalam bahasa Jepangnya

Nah, ini dia tokoh-tokohnya ketuanya ada

Radjiman Wedyodiningrat,

kemudian

wakilnya ada, Raden Panji Suroso

dan

wakil ketua

dari pihak orang Jepangnya ada

Ichibangase Yosio, ya

Kemudian

Apa itu BPUPKI? Nah, BPUPKI itu adalah "Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan
Kemerdekaan"

dalam bahasa Jepangnya "Dokuritu Zyunbi Tyoosa-kai"

adalah sebuah badan yang dibentuk oleh pemerintah Jepang pada 1 Maret 1945

diresmikan pada tanggal, 29 April 1945


bertepatan dengan hari ulang tahun Kaisar Hirohito

ini dibentuk sebagai upaya mendapatkan dukungan dari bangsa Indonesia dengan
menjanjikan bahwa, Jepang akan membantu proses kemerdekaan Indonesia

BPUPKI

beranggotakan 67 orang yang diketuai oleh

Kanjeng Raden Tumenggung atau KRT Radjiman Wedyodiningrat dengan wakil ketua
Ichibangase Yosio

orang Jepang dan Raden Panji Suroso

Nah, awal Persiapan Kemerdekaan

jadi kekalahan Jepang dalam Perang Pasifik itu semakin jelas perdana menteri Jepang
Jenderal Kunaiki Kosio

pada tanggal 7 September 1944

mengumukan bahwa, Indonesia akan dimerdekakan

kelak sesudah tercapai kemenangan akhir dalam Perang Asia Timur Raya

Apa itu Perang Asia Timur Raya kita akan bahas nanti ya

BPUPKI sendiri beranggotakan

67 orang yang terdiri dari 10 orang anggota aktif adalah tokoh utama

pergerakan nasional Indonesia dari semua daerah dan aliran, serta tujuh orang
anggota istimewa adalah perwakilan

pemerintah pendudukan militer Jepang

tetapi wakil dari bangsa Jepang ini tidak mempunyai hak suara

keanggotaan mereka adalah pasif, ya, yang artinya mereka hanya hadir dalam sidang
BPUPKI

sebagai pengamat saja

Nah,

Ini sidang yang pertama itu dari tanggal 29 Mei sampai 1 Juni 1945

Nah, pada tanggal 29 Mei jadi sehari sebelum sidang pertama itu diadakan upacara
pelantikan sekaligus seremonial pembukaan

masa persidangan

BPUPKI

di gedung 'Chuo Sangi In' yang kini gedung itu dikenal dengan sebutan 'Gedung
Pancasila'

di Jl. Pejambon, 6 Jakarta, ya... tujuan Sidang pertama ini apa saja yaitu
Untuk membahas bentuk negara Indonesia. Ingat ya, membahas bentuk negara Indonesia,

filsafat negara Indonesia merdeka, serta merumuskan dasar negara Indonesia.

oke

sebelumnya agenda sidang diawali dengan membahas pandangan mengenai bentuk negara
Indonesia, yakni,

disepakati berbentuk 'Negara Kesatuan Republik Indonesia', kemudian agenda Sidang


dilanjutkan dengan merumuskan

konstitusi Negara Kesatuan Republik Indonesia

konstitusi itu Undang-Undang Dasar kita ya, hal ini,

BPUPKI harus merumuskan dasar negara Republik Indonesia terlebih dahulu yang akan
menjiwai isi dari Undang-Undang Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia itu
sendiri

sebab Undang-Undang Dasar, adalah

konstitusi Negara Kesatuan Republik Indonesia

Nah, ini ada beberapa orang yang memberikan gagasannya tentang dasar negara Ada

Mister Profesor Muhammad Yamin

yang pertama Dia memberikan gagasan "peri kebangsaan, peri kemanusiaan,

peri ketuhanan, peri kerakyatan, dan kesejahteraan rakyat"

kemudian gagasan kedua datang dari

Mr Dr Soepomo,

Nah, Dasar Negara Indonesia merdeka itu Menurut dia,

"persatuan, kekeluargaan, keseimbangan lahir batin, musyawarah dan keadilan


sosial."

kemudian,

gagasan dari Insinyur Soekarno yang dikenal dengan Pancasila yang pertama
"kebangsaan Indonesia" yang kedua

"Internasionalisme" dan "peri kemanusiaan" yang ketiga "mufakat" atau "demokrasi"

yang keempat "Kesejahteraan Sosial" dan yang kelima "ketuhanan yang maha esa"

Masa persidangan BPUPKI yang pertama ini dikenang dengan sebutan detik-detik
lahirnya Pancasila,

Dan tanggal 1 Juni ditetapkan dan diperingati sebagai hari lahirnya Pancasila.

pidato dari Insinyur Soekarno

sekaligus mengakhiri masa persidangan BPUPKI yang pertama


Nah, dibentuklah 'Panitia Sembilan' yang diketuai oleh Insinyur Soekarno

yang bertugas mengolah usul dari konsep para anggota BPUPKI mengenai dasar negara
Republik Indonesia

Oke, itu tentang sidang pertama kemudian ini ada anggota Panitia Sembilan

Ada Insinyur Soekarno, Muhammad Hatta,

AA Maramis,

Abdul Kahar Muzakir,

Abikoesno Tjokrosoejoso,

Haji Agus Salim, Mr Ahmad Soebardjo, Mister Muhammad Yamin dan Kyai Haji Wahid
Hasyim.

Oke, nah, Ini sedang yang kedua tanggal

10-17 Juli 1945

kalau sidang pertama BPUPKI tadi

membahas tentang perumusan dasar negara yakni Pancasila

pada sidang kedua ini ada enam poin penting yang menjadi agenda sidang

yang pertama

wilayah negara NKRI

kewarganegaraan Indonesia

rancangan UUD

ekonomi dan keuangan dan pembelaan negara seperti apa hasil sidangnya

Nah pada tanggal 14 Juli 1945

Insinyur Soekarno menyerahkan hasil kerja panitia perancang UUD

secara keseluruhan melalui sidang pleno BPUPKI

dalam laporan yang diserahkan tersebut mencakup tiga masalah pokok yaitu sebagai
berikut

Pernyataan tentang Indonesia merdeka

Pembukaan UUD

Batang tubuh UUD yang kemudian diberi nama Undang-Undang Dasar 1945 Hai

Nah seperti itu sejarah

dari BPUPKI Setelah BPUPKI ini maka dibentuklah PPKI

Seperti apa Nah kita akan bahas di video Selanjutnya ya oke demikian
Penjelasan saya mengenai

sejarah perumusan Pancasila sebagai dasar negara

dimulai dari

persiapan 2 sidang dari BPUPKI selanjutnya di video berikutnya saya akan


menjelaskan tentang

PPKI atau Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Anda mungkin juga menyukai