Anda di halaman 1dari 43

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

TAHUN PELAJARAN 2017- 2018

Nama Sekolah : SMK PGRI 1 Ngawi Kab. Ngawi


Mata Pelajaran : PEMELIHARAAN SASIS DAN PEMINDAH TENAGA
Kelas/Semester : XI / Gasal
Materi Pokok : 3.2 Memahami transmisi
4.2 Memelihara transmisi
Alokasi Waktu : 45 x 45 Menit

A. Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong
royong, kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cermin bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.1 Lingkungan hidup dan sumber daya alam sebagai anugrah Tuhan yang maha Esa harus dijaga
kelestarian dan kelangsungan hidupnya.
1.2 Pengembangan dan penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar harus selaras dan tidak merusak
dan mencemari lingkungan, alam dan manusia.
2.1. Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam menginterpretasikan pengertian perawatan berkala
Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan.
2.2. Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam memahami filosofi sebuah perawatan dan perbaikan.
2.3. Menunjukkan sikap disiplin dan tanggung jawab dalam mengikuti langkah-langkah perawatan sesuai
dengan SOP.

3.1. Memahami transmisi


Indikator
3.1.1. Menjelaskan komponen-komponen unit transmisi dan system pengoperasiaanya
3.1.2. Menjelaskan cara pemelihaaran/servis unit transmisi dan komponen-komponen sistem
pengoperasiannya sesuai SOP
3.1.3. Menjelaskan cara perbaikan sistem transmisi dan komponennya
3.1.4. Menjelaskan cara overhaul sistem transmisi dan komponennya, analisis gangguan dan
perbaikan gangguan
4.1. Memelihara transmisi
Indikator
4.1.1. Terampil menunjukkan komponen-komponen unit transmisi dan sistem pengoperasiaanya
4.1.2. Terampil melakukan pemelihaaran/servis unit transmisi dan komponen-komponen sistem
pengoperasiannya sesuai SOP
4.1.3. Terampil melakukan perbaikan sistem transmisi dan komponennya
4.1.4. Terampil melakukan overhaul sistem transmisi dan komponennya, analisis gangguan dan
perbaikan gangguan

C. Tujuan Pembelajaran
Pengetahuan
1. Melalui diskusi peserta didik menjelaskan komponen-komponen unit transmisi dan system
pengoperasiaanya secara santun, serius, dan menghargai orang lain.
2. Melalui diskusi peserta didik menjelaskan cara pemelihaaran/servis unit transmisi dan komponen-
komponen sistem pengoperasiannya sesuai SOP secara santun, serius, dan menghargai orang lain
3. Melalui observasi peserta didik mengklasifikasikan cara perbaikan sistem transmisi serta komponennya
secara teliti, cermat, dan bertanggung jawab.
4. Melalui simulasi peserta didik menganalisa cara overhaul sistem transmisi dan komponennya, analisis
gangguan dan perbaikan gangguan secara teliti, cermat, dan menghargai pendapat pihak lain.
Keterampilan
1. Melalui praktik peserta didik terampil menunjukkan komponen-komponen unit transmisi dan sistem
pengoperasiaanya, secara cermat, cepat, dan tertib.
2. Melalui praktik peserta didik terampil melakukan pemelihaaran/servis unit transmisi dan komponen-
komponen sistem pengoperasiannya sesuai SOP secara teliti dan konsisten.
3. Melalui praktik peserta didik terampil melakukan perbaikan sistem transmisi dan komponennya secara
teliti dan konsisten
4. Melalui eksperimen peserta didik terampil melakukan overhaul sistem transmisi dan komponennya,
analisis gangguan dan perbaikan gangguan secara teliti, cermat, cepat, tertib dan disiplin.

D. Materi Pembelajaran
Pengetahuan
1. Fungsi dan cara kerja sistem transmisi
2. Komponen-komponen transmisi beserta fungsinya
3. Transmisi manual
4. Spesifikasi komponen-komponen sistem transmisi

Keterampilan
1. Prosedur melepas dari kendaraan, membongkar dan memasang unit/mekanisme transmisi
2. Pemeriksaan poros input, poros out put, speed gear, counter gear, syncrhomesh
3. Diagnosa kerusakan dan perbaikan sistem transmisi

E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Model Pembelajaran : Problem Based Learning
 Metode : Paparan, diskusi, tanya jawab, praktik dan eksperimen
F. Alat, Bahan, Media, dan Sumber Belajar
Alat : General tool set, socket set, SST input shaft, hydroulic jack, jack stand, mistar
Bahan : Majun, amplas, minyak kopling
Media : Unit mobil, LCD projector, laptop, bahan tayang
Sumber belajar : Buku manual servis kendaraan, buku kerja siswa, buku pegangan guru,
internet, sumber lain yang relevan

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1 (6 x 45 menit)
Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)serta membiasakan membaca dan
memaknai (Literasi)).
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Memahami unit kopling
 Memelihara mekanisme kopling
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamatipermasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin
tahu, jujur danpantang menyerah (Karakter) topik
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan


bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi
membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah
(Karakter)
Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini
 Fungsi transmisi

 Jenis transmisi
Slidingmesh type

Constantmesh type

Syncromesh type
Mengamati
Peseta didik diminta mengamati gambar/foto yang berhubungan
dengan:
 Prinsip kerja transmisi

Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran


berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru
yang berkaitan dengan
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Menyimak,
Peserta didik dimita menyimak penjelasan pengantar kegiatan/materi
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter) contohnya :
Mengajukan pertanyaan tentang :
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Mengumpulkan informasi
penyelidikan Peserta didik mengumpulkan informasi(Berpikir kritis,
individu dan kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok
kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang
menyerah (Karakter),literasi (membaca) yang relevan untuk
menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
Mengamati obyek/kejadian,
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbabagai sumber tentang :
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Membaca sumber lain selain buku teks,
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca
buku referensi tentang
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Aktivitas
Mendiskusikan
Peserta didik diminta berdiskusi di dalam kelompok mengenai prinsip
kerja kopling
Mengulang
Saling tukar informasi tentang :
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat
untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai
pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang
hayat.
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara
Data) Berdiskusi tentang data:
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan
sebelumnya
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja

Peserta didik mengerjakan beberapa soal tentang


 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik
Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik

Pertemuan ke 2 ( 6 x 45 menit)

Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi /tema
/kegiatan sebelumnya,
 Fungsi transmisi
 Jenis transmisi
 Prinsip kerja transmisi
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
 Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian pada topik
 Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat)


Menayangkan gambar/foto tentang
 Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mengamati
Peserta didik diminta mengamati gambar /foto
yangberhubungan dengan
- Jenis-jenis transmisi
Slidingmesh type

Constantmesh type

Syncrhomesh type
Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau
bukubuku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh
guruyang berkaitan dengan
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Menyimak,
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
Mengajukan pertanyaan tentang :
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
penyelidikan menjawabpertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
individu dan Mengamati obyek/kejadian,
kelompok Wawancara dengan nara sumber
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type

Membaca sumber lain selain buku teks,


Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Aktivitas :
Mendiskusikan
Peserta didik dimina berdikusi dalam kelompok mengenai
Prinsip kerja
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mengulang
Saling tukar informasi tentang :
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara :
Data) Berdiskusi tentang data :
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik
Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang
Jenis-jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
Jenis-jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type

 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan


peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik

Pertemuan ke 3 ( 6 x 45 menit )

Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi /tema
/kegiatan sebelumnya,
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.

Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian pada topik
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat)


Menayangkan gambar/foto tentang
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mengamati
Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang
berhubungan dengan
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
Direct control type

Remote control type


Type colomn shift
Type floor shift

Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran


berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau
bukubuku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh
guruyang berkaitan dengan
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Menyimak,
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :

Mengajukan pertanyaan tentang :


Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
penyelidikan menjawabpertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
individu dan Mengamati obyek/kejadian,
kelompok Wawancara dengan nara sumber
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Membaca sumber lain selain buku teks,
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
Jenis transmisi
 Slidingmesh type
 Constantmesh type
 Synchromesh type
Aktivitas :
Mendiskusikan
Peserta didik dimina berdikusi dalam kelompok mengenai
Prinsip kerja
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mengulang

Saling tukar informasi tentang :


Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara :
Data) Berdiskusi tentang data :
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik

Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik

Pertemuan ke 4 ( 6 x 45 menit )
Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi /tema
/kegiatan sebelumnya,
Mekanisme pengontrol pemindah roda gigi
 Direct control type
 Remote control type
 Type column shift
 Type floor shift
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian pada topik
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat)


Menayangkan gambar/foto tentang
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mengamati
Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang
berhubungan dengan
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
Perbandingan roda gigi

Perbandingan gigi dapat dihitung dengan rumus :

Yang diputar B
GR = =
Yang memutar A

Perbandingan roda gigi gerak maju

Diputar Diputar B D
GR = X = X
Memutar Memutar A C

Perbandingan roda gigi gerak mundur

B E D
GR = X X
A C E
Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau
bukubuku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh
guruyang berkaitan dengan
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Menyimak,
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
Mengajukan pertanyaan tentang :
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
penyelidikan menjawabpertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
individu dan Mengamati obyek/kejadian,
kelompok Wawancara dengan nara sumber
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Membaca sumber lain selain buku teks,
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Aktivitas :
Mendiskusikan
Peserta didik dimina berdikusi dalam kelompok mengenai
Prinsip kerja
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mengulang
Saling tukar informasi tentang :
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara :
Data) Berdiskusi tentang data :
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:

Kombinasi dasar roda gigi transmisi


 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik
Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang
Kombinasi dasar perbandingan roda gigi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
Kombinasi dasar perbandingan roda gigi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik
Pertemuan ke 5 ( 6 x 45 menit )

Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi /tema
/kegiatan sebelumnya,
Kombinasi dasar roda gigi transmisi
 Perbandingan roda gigi gerak maju
 Perbandingan roda gigi gerak mundur
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian pada topik
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat)


Menayangkan gambar/foto tentang
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear
Mengamati
Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang
berhubungan dengan
Komponen-komponen transmisi
Poros input

Poros bantu (counter gear)

Poros out put


Roda gigi pembalik

Bantalan bola dan rol

Bantalan pilot

Syncrhomesh

Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran


berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau
bukubuku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)

Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh
guruyang berkaitan dengan
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Menyimak,
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
Mengajukan pertanyaan tentang :
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
penyelidikan menjawabpertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
individu dan Mengamati obyek/kejadian,
kelompok Wawancara dengan nara sumber
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Membaca sumber lain selain buku teks,
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Aktivitas :
Mendiskusikan
Peserta didik dimina berdikusi dalam kelompok mengenai
Prinsip kerja
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Mengulang
Saling tukar informasi tentang :
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya


sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara :
Data) Berdiskusi tentang data :
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik
Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik

Pertemuan ke 6-7 ( 12 x 45 menit)

Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan Pendahuluan 15 menit
Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran (PPK: Religius)
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi /tema
/kegiatan sebelumnya,
Komponen-komponen transmisi
 Poros input
 Poros bantu (counter gear)
 Poros out put
 Unit synchromesh
 Bantalan bola
 Bantalan pilot
 Gigi spidometer
 Gigi pembalik (idle gear)
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari.
Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang:
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkahlangkah pembelajaran.
Kegiatan Inti 165
Sintak Kegiatan Pembelajaran menit
Model
Pembelajaran

Orientasi Mengamati
peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
kepada masalah perhatian pada topik
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
dengan cara :

Melihat (tanpa atau dengan alat)


Menayangkan gambar/foto tentang
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Mengamati
Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang
berhubungan dengan
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
Melepas tutup transmisi

Melepapas poros input dan output


Melepas poros bantu (counter gear)

Melepas garpu pemindah

Melepas roda gigi mundur

Melepas roda gigi

- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi


Pemeriksaan poros input

Pemeriksaan poros utama


Pemeriksaan kelurusan poros utama

Pemeriksaan roda gigi 1, 2, 3, 4, 5 dan R serta syncrhomesh

- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar


Siapkan roda-roda gigi syncrhomesh

Memasang pengunci dan pegas

Pemasangan roda – roda gigi pada poros output dari


belakang
Pemasangan gigi mundur (R)

Pemasangan bagian-bagian poros input

Pemasangan tuas dan garpu pemindah

Pemasangan rumah transmisi dan baut

Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran


berlangsung)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau
bukubuku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh
guruyang berkaitan dengan
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar)
Menyimak,
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :

Job Sheet Praktik : Over haul transmisi


- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Mengorganisasi Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
kan peserta mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan
didik dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan
belajar, contohnya :
Mengajukan pertanyaan tentang :
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai
dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu
untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Membimbing Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
penyelidikan menjawabpertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
individu dan Mengamati obyek/kejadian,
kelompok Wawancara dengan nara sumber
Mengumpulkan informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Membaca sumber lain selain buku teks,
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan tentang
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Aktivitas :
Mendiskusikan
Peserta didik dimina berdikusi dalam kelompok mengenai
Prinsip kerja
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar

Mengulang
Saling tukar informasi tentang :
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat
Data processing Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
(Pengolahan pengamatan dengan cara :
Data) Berdiskusi tentang data :
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.
Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan menferivikasi
(pembuktian) hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber
melalui kegiatan:
Menambah keluasan atau kedalaman samapai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai
sumber yang memiliki pendapat yang berbeda samapai kepada yang
bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan
berfikir induktif serta deduktif dalam membuktikan:
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
Antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan peserta didik
Menganalisa & Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
mengevaluasi  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
proses hasil analisi secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
pemecahan mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berfikir
masalah sistematis, dan mengungkapkan pendapat dengan sopan

 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal


tentang
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
 Mengemukakan pendapat atas persentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Menyimpulkan tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa: Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang:
Job Sheet Praktik : Over haul transmisi
- Membongkar transmisi
- Memeriksa kerusakan komponen-komponen transmisi
- Memasang kembali komponen-komponen transmisi dengan benar
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
 Bertanyan tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberap apertanyaan ke siswa
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan
secara individu atau mengecek penugasan siswa terhadap amteri
pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Penutup Peserta didik : 30
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting menit
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Mengagendakan pekerjaan rumah.
Mengagendakan projek yang harus mempelajarai pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta
didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta
diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik
H. Penilaian Hasil Belajar
1. Penilaian Ranah Sikap
a.Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap
Tanggung
Nama Siswa/ Disiplin Jujur Santun
No Jawab
Kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
dst

b.Rubrik Penilaian
Peserta didik memperoleh skor:
4 = jika empat indikator terlihat
3 = jika tiga indikator terlihat
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap


Disiplin
a. Tertib mengikuti instruksi
b. Mengerjakan tugas tepat waktu
c. Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta
d. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif
Jujur
a. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c. Tidak mencontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
d. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari
Tanggung Jawab
a Pelaksanaan tugas piket secara teratur.
b Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c Mengajukan usul pemecahan masalah.
d Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan
Santun
a. Berinteraksi dengan teman secara ramah
b. Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
c. Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
d. Berperilaku sopan

Nilai akhir sikap diperoleh dari modul (skor yang paling sering muncul) dari keempat aspek sikap di atas.

Kategori nilai sikap:


a. Sangat baik jika memperoleh nilai akhir 4
b. Baik jika memperoleh nilai akhir 3
c. Cukup jika memperoleh nilai akhir 2
d. Kurang jika memperoleh nilai akhir 1

2. Penilaian Ranah Pengetahuan


a.Kisi-kisi dan Soal
Kompetensi Jenis
Indikator Indikator Soal Soal
Dasar Soal
3.1 Memahami 3.1.1. Menjelaskan 1. Siswa dapat Tes 1. Jelaskan apa fungsi
transmisi fungsi, prinsip menjelaskan tertulis transmisi, cara kerja,
kerja, dan fungsi, prinsip dan sebutkan
komponen kerja, dan komponen (beserta
transmisi komponen fungsi) transmisi!
3.1.2. Mengklasifikasikan transmisi 2. Sebutkan tipe-tipe
tipe transmisi 2. Siswa dapat transmisi
3.1.3. Menganalisa mengklasifikas manualberdasarkan
kerusakan ikan tipe cara pemindahan roda
/gangguan sistem transmisi gigi!
transmisi 3. Siswa dapat 3. Analisalah gangguan
menganalisa apa yang mungkin
terjadi pada kendaraan
kerusakan jika terjadi kerusakan
/gangguan pada transmisi dan
sistem penyebabnya!
transmisi

b.Opsi Kunci Jawaban

1. Fungsi, cara kerja, dan komponen (beserta fungsi) transmisi

a) Fungsi transmisi adalah

 Merubah momen

 Merubah kecepatan kendaraan

 Memungkinkan kendaraan bergerak mundur

 Memungkinkan kendaraan diam saat mesin hidup

b) Cara kerja transmisi adalah

 Kendaraan berjalan maju : putaran mesin dari kopling diterima poros input, poros input
memutar counter gear selnjutnya memutar speed gear diteruskan ke poros out put

 Kendaraan berjalan mundur : putaran mesin dari kopling diterima poros input, selanjutnya
memutar counter gear lalu memutar idle gear diteruskan memutar gigi mundur diteruskan ke
poros out put

c) Komponen transmisi antara lain:


1) Poros input, berfungsi memutar gigi yang ada di dalam gear box

2) Speed gear, berfungsi mengubah out put dari gaya torsi yang meninggalkan transmisi

3) Counter gear, berfungsi menghasilkan torsi dari gigi input menuju gigi percepatan

4) Synchromesh, berfungsi memindahkan gigi pada saat mesin mobil sedang bekerja

5) Idle gear, berfungsi merubah gerakan maju mesin menjadi gerakan mundur

6) Poros out put, berfungsi menstransferkan torsi dari system transmisi ke gigi terakhir

7) Bearing, berfungsi mengurangi gesekan yang terjadi antara permukaan komponen-komponen


yang berbutar di dalam sistem transmisi

8) Speedometer gear, berfungsi sebagai penggerak kabel yang dapat mengukur rpm kecepatan
dari mobil yang dikendarai

2. Tipe transmisi manual :

a) Tipe sliding mesh, salah satu jenis system transmisi manual yang cara kerjanya memindahkan gigi
dengan cara menggeser langsung pada roda gigi input dan output
b) Tipe constant mesh, jenis system transmisi manual yang membutuhkan bantuan dari kopling geser
untuk memindahkan gigi-giginya agar terjadi perpindahan tenaga dari poros input menuju poros
out put
c) Tipe synchromesh, jenis system transmisi manual yang memungkinkan peyamaan dari putaran roda
gigi dengan poros out put
3. Analisa gangguan transmisi antara lain:

a) Tongkat pemindah gigi longgar/bergetar, diakibatkan bushing tongkat pemindah gigi longgar
b) Gigi sulit masuk, diakibatkan kopling kurang setelannya, per kopling rusak, oli transmisi kurang, dan
oli transmisi sudah jelek kondsinya
c) Gigi lepas sendiri, diakibatkan kerusakan synchromesh pada gigi transmisi
d) Transmisi berbunyi, diakibatkan gigi tranmisi aus, rontok atau leher bearing pada bagian gigi
transmisi rusak

c.Instrumen dan Rubrik Penilaian

Skor setiap nomor soal


No Nama Siswa / Kelompok Nilai
No. 1 No. 2 No. 3 No. 4 No. 5

Indikator penilaian pengetahuan:

1. Fungsi, cara kerja, komponen (beserta fungsi)transmisi


a) Fungsi, cara kerja, dan komponen beserta fungsi dijawab benar (skor 4)
b) Fungsi, sebagian cara kerja, dan komponen beserta fungsi dijawab benar (skor 3)
c) Fungsi, sebagian cara kerja, dan sebagian komponen beserta sebagian besar fungsi dijawab benar
(skor 2)
d) Sebagian fungsi, sebagian cara kerja, dan sebagian komponen beserta sebagian besar fungsi
dijawab benar (skor 1)

2. Tipe-tipe transmisi
a) 3 tipe transmisi berserta perbedaannya dijawab benar (skor 4)
b) 2 tipe transmisi beserta perbedaannya dijawab benar (skor 3)
c) 1 tipe transmisi beserta perbedaannya dijawab benar (skor 2)
d) Tipe transmisi beserta perbedaannya tidak dijawab (skor 1)

3. Analisa gangguan transmisi


a) 4 analisa gangguan dijawab benar (skor 4)
b) 3 analisa gangguan dijawab benar (skor 3)
c) 2 analisa gangguan dijawab benar (skor 2)
d) 1 analisa gangguan dijawab benar (skor 1)

Rumus Pengolahan Nilai Pengetahuan :

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = X 4 = .............
Jumlah skor maksimal

3. Penilaian Ranah Keterampilan


Instrumen dan Rubrik Penilaian Keterampilan
Mendiagnosa
Melaksanakan Memeriksa
dan
overhaul sistem komponen
No Nama Siswa/Kelompok memperbaiki
transmisi transmisi
sistem transmisi
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
ds
t

Rubrik Penilaian:
Peserta didik mendapat skor:
4 = jika empat indikator dilakukan
3 = jika tiga indikator dilakukan
2 = jika dua indikator dilakukan
1 = jika satu indikator dilakukan

Indikator penilaian keterampilan


1) Melaksanakan overhaul sistem transmisi
a. Pekerjaan dilakukan sesuai langkah kerja yang benar
b. Pekerjaan dilakukan sesuai prosedur K3 yang benar
c. Pekerjaan dilakukan dengan penggunaan peralatan yang benar
d. Pekerjaan dilakukan dengan hasil yang benar
2) Memeriksa komponen transmisi
a. Pekerjaan dilakukan sesuai langkah kerja yang benar
b. Pekerjaan dilakukan sesuai prosedur K3 yang benar
c. Pekerjaan dilakukan dengan penggunaan peralatan yang benar
d. Pekerjaan dilakukan dengan hasil yang benar
3) Mendiagnosa dan memperbaiki sistem transmisi
a. Pekerjaan dilakukan sesuai langkah kerja yang benar
b. Pekerjaan dilakukan sesuai prosedur K3 yang benar
c. Pekerjaan dilakukan dengan penggunaan peralatan yang benar
d. Pekerjaan dilakukan dengan hasil yang benar
Pengolahan nilai KD-Keterampilan
Aspek/Indikator Tes ke Skor Keterangan
1 2 Belum tuntas
Melaksanakan overhaul sistem transmisi
2 4 Tuntas
1 3 Tuntas
Memeriksa komponen transmisi
2 2 Belum tuntas
1 3 Tuntas
Mendiagnosa dan memperbaiki sistem transmisi
2 4 Tuntas
Nilai KD-Keterampilan ditentukan berdasarkan skor rerata
(4+3+4)/3
optimum (nilai tertinggi) dari aspek (indicator pencapaian A-
= 3,6
kompetensi) yang dinilai

Mengetahui, Ngawi, 1 Juli2017


Kepala SMK PGRI 1 Ngawi Guru Mapel,

Drs. H. HIDAYAT MACHRUF, M. Pd MANAR ADIBI, S. Pd


NIP 19640819 199003 1 016

Anda mungkin juga menyukai