Anda di halaman 1dari 5

ASKEB

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)


PERSIAPAN MENJADI ORANG TUA

Disusun Oleh Kelompok 5 :


1. Dewi Wulandari (20011258)
2. Febystira (20011262)
3. Nornik (20011271)
4.Nurli Arnida (20011272)
5.Sri Weti (20011279)

Dosen Pengajar :
Eka Riana, M.Keb

KELAS 1B KEBIDANAN
POLITEKNIK `AISYIYAH PONTIANAK TAHUN AKADEMIK
2020/2021
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

Pokok Bahasan : Persiapan menjadi orang tua

Sasaran : Ibu Hamil

Hari/Tanggal :

Waktu :

Lama penyuluhan :

Tempat :-

Tujuan umum : setelah mengikuti penyuluhan ini diharapkan ibu menjadi ibu

Mengerti persiapan menjadi orang tua

Tujuan khusus : a. ibu mengerti tentang adaptasi ibu dalam kehamilan

b. ibu mengerti tentang adaptasi ayah terhadap tugas

Metode : penyuluhan ini disampaikan dengan ceramah dan tanya jawab

Media :-

Sumber : Psikologi untuk keluarga,Dra. Ny.Ningsih D.


Gunarsa,penerbit

HBPK Gunung mulia.

Evaluasi : Menanyakan kembali kepada ibu tentang persiapan menjadi

Orang tua
PERSIAPAN MENJADI ORANG TUA

Dalam kehamilan seorang wanita akan mengalami perubahan-perubahan baik


fisik maupun mental emosi. Ungkapan emosional wanita hamil kadang terlihat
dari pernyataannya merasa bahagia akan menjadi seorang ibu,bahkan ia telah
menyiapkan sebuah nama bagi anaknya.

Adaptasi Ibu selama kehamilan

Ibu harus beradaptasi terhadap tugas Ibu selama kehamilan yaitu:

a. Menerima kehamilannya
b. hubungan dengan janin
c. menyesuaikan perubahan
d. menyesuaikan perubahan hubungan suami istri
e. persiapan melahirkan anak dan menjadi orang tua

Adaptasi Ayah terhadap tugas

a. menerima, membuat hubungan dengan anak yang belum lahir


contohnya si Ayah harus sering mengelus perut ibu, mendekatkan diri ke
perut Ibu, mendengarkan denyut jantung janin, dan mengajak janin
berbicara, sehingga terjalin kasih sayang antara si ayah dan anak yang
belum lahir.
b. Ikut serta dalam perawatan ibu hamil
contohnya mengantar istri periksa kehamilan, memperhatikan gizi
istrinya.

c. Mengerti dan lebih perhatian terhadap kemampuan sebagai ayah

si Ayah memaksimal mungkin, memenuhi kebutuhan-kebutuhan istrinya


selama hamil. Contoh si Ibu mengidap menginginkan rujak di malam hari ia
berusaha untuk membuatkannya dan mencarikannya

d. Empati

artinya lebih mencurahkan kasih sayang dan perhatian yang lebih untuk di istri
titik karena secara psikologis, wanita hamil lebih manja dan ingin diperhatikan.

e.Menyesuaikan perubahan dalam hubungan dengan pasangan, belajar


memperhatikan dan sesuai relationship
Maksudnya, si Ayah harus bisa menyesuaikan diri dengan perubahan-
perubahan fisik yang dialami ibu, Seperti perut yang membesar dan payudara
yang membesar titik harus lebih perhatian, mencurahkan kasih sayang yang
lebih terutama si Ibu lebih senang dimanja, apalagi di masa kehamilan sexual
relationship artinya hubungan dalam melakukan seks (bagaimana melakukan
hubungan seks yang baik dan tidak menyakitkan si Ibu terutama sudah hamil
trimester 2 dan 3)
Adaptasi sibling
adaptasi sibling adalah cara menyesuaikan bayi yang dikandung oleh seorang
ibu dengan keluarga terutama kakaknya. Antara lain meliputi:
a. 0-2 tahun tidak sadar dengan kehamilan dan belum tahan terhadap
penjelasannya. Contohnya ny. Wati hamil 24 Minggu, Dia juga memiliki anak
yang masih berumur 1 tahun lebih Misalnya namanya Cita. Anak seusia kita
tidak mungkin mengerti kalau ibunya mengandung adiknya, karena dia juga
Seharusnya masih butuh kasih sayang dari ibunya, dia hanya tahu yang mana
Ibu dan yang mana Bapak.
b. 2 -4 tahun berespon terhadap perubahan pada tubuh ibu dan tingkah
lakunya, pada usia seperti ini rumah biasanya anak sudah mulai mengerti dan
senang bertanya, sehingga dia mulai bertanya perut ibu membesar sehingga
anak banyak bertanya kepada ibu atau ayahnya.
c. 4-5 tahun senang mendengar denyut jantung janin, belajar perkembangan
bayi pada usia seperti ini anak-anak biasanya sudah mulai sekolah, jadi mereka
sudah pandai dan mengerti bahwa sebentar lagi akan mempunyai adik. Dia
juga tahu bahwa di perut ibunya ada bayi. Jadi mereka senang mengelus dan
mendekatkan diri ke perut ibunya untuk mendengar gerakan atau denyut
jantung si adik titik Selain itu, mereka juga senang bertanya Adik sudah
seberapa besar apa tanda tanya dan bagaimana adik di perut? Adik makan
apa? Mereka banyak bertanya tentang perkembangan adiknya.
d. Usia sekolah kenyataan dan bagaimana terjadinya kehamilan dan
persalinan. Pada masa ini, anak-anak umumnya sudah tahu bagaimana sih
hamil itu? Bagaimana sih Adik bisa lahir? Mereka banyak belajar dari pelajaran
di sekolah dan buku-buku.
e. Adolenscence negativistik terhadap senang akan penampilan ibunya, artinya
pada masa remaja kombinasi anak cenderung lebih senang dengan penampilan
ibunya yang berbeda dari biasanya tapi mereka sebenarnya tidak menerima
kehadiran adik yang ada di kandungan ibunya.

Anda mungkin juga menyukai