Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS KASUS :

Masalah jalur urbanisasi yang sangat pesat di Ibu Kota  Kawasan kumuh terus bertamabah

Harga tanah & sewa rumah yang terlalu tinggi, warga membuat pemukiman di tempat yang kosong
& tidak terencana.

Jakarta kota terpadat di Indonesia tapi pengelolaan tata kotanya masih memprihatinkan, 1/3
wilayahnya kumuh

HAK

Warga negara berhak mendapat pekerjaan serta penghidupan yang layak


Berhak untuk untuk keberlangsungan hidup, tumbuh, serta berkembang.

Berhak untuk mendapatkan pendidikan, ilmu pengetahuan serta teknologi dan memenuhi
kebutuhan hidupnya demi meningkatkan kualitas hidup.

Berhak mendapat serta menggunakan fasilitas kesehatan dan fasilitas umum yang disediakan
pemerintah

KEWAJIBAN

Wajib menaati peraturan serta perundang-undangan yang berlaku (dalam video tadi ada salah
satu warga yang menggunakan tanah yang bukan miliknya, ini terjadi karena pendapatan
masyarakat sangat minim sehingga tidak bisa membeli lahan sendiri)

SOLUSI

- Datang ke kota besar bukan berarti masa depan yang lebih cerah (persepsi ini ada karena
pemikiran masyarakat jawasentris)
- Memperbaiki dan memudahkan akses fasilitas umum MCK dan air bersih
- Membuat rumah susun permanen (saat ini rumah terpal rakyat tidak permanen hanya isa
bertahan 1-2 bulan)
- Mengadakan perumahan rakyat diluar wilayah

Anda mungkin juga menyukai