Anda di halaman 1dari 2

SOAL 1 :

Mana yang lebih menguntungkan berinvestasi pada efek Syariah di pasar modal Syariah atau
pada efek konvensional di pasar modal konvensional, jelaskan pendapat berdasarkan analisis
saudara (penjelasan dengan melihat beberapa hal)
JAWAB :
Menurut saya berinvetasi pada efek syariah di pasar modal syariah akan lebih menguntungkan
dibandingkan pada efek konvensional di pasar modal konvensional dikarenakan pembagian
keuntungan nya sesuai dengan prinsip bagi hasil (mudharabah).
Adapun substansi keuntungan antara berinvestasi pada efek Syariah di pasar modal Syariah dan
pada efek konvensional di pasar modal konvensional, sebagai berikut :

Substansi Asuransi Syariah Asuransi Konvensional


Keuntungan  Asuransi syariah, keuntungan  Asransi konvensional,
yang diperoleh perusahaan keuntungan yang diperoleh
asuransi syariah berasal dari perusahaan asuransi
surplus underwring, komisi konvensional yang berasal dari
reasuransi, dan hasil investasi. hasil surplus underwriting,
Seluruhnya bukan menjadi milik komisi asuransi, dan hasil
perusahaan, tetapi ada bagi investasi menjadi milik
hasil dengan sesama peserta perusahaan sepenuhnya.
(mudharabah).  Pada asurasni konvensional,
 Keuntungan yang didapat atau keuntungan sudah dapat
nisbah didasarkan atas hasil ditentukan terlebih dahulu
usaha yang diperoleh sehingga atas dasar perhitungan suku
besaran yang akan diperoleh bunga yang telah ditetapkan
perusahaan dan peserta sangat dimuka.
berfluktuasi bergantung pada  Apapun hasil resiko yang
hasil kegiatan bisnis yang terjadi dari kegiatan bisnis
sedang dijalankan. yang dijalankan, salah satu
 Semakin besar keuntungan pihak tetap akan
yang didapat semakin besar mendapatkan hasil sesuai
pula pendapatan bagi hasil yang dengan besaran bunga yang
diterima kedua belah pihak. telah ditetapkan.
 Bahkan bisa saja terjadi hasil  Pada sistem ini tidak dikenal
kegiatan bisnis yang dijalankan istilah bagi rugi jika salah satu
mengalami kerugian sehingga pihak mengalami kagagalan
peserta dan perusahaan akan dalam kegiatan bisnis. Sistem
menanggung kerugian tersebut bunga atau riba biasa
sesuai dengan porsinya diterapkan pada asuransi
masingmasing, dan sistem konvensional.
dikenal dengan nama
mudhorabah.
SOAL 2 :
Dalam pengelolaan risiko manakah yang terbaik yang saudara pilih apakah menggunakan
asuransi Syariah ataukah asuransi konvensional, jelaskan pendapat berdasarakan analisis
saudara (penjelasan dengan melihat beberapa hal)
JAWAB :
Menurut saya menggunakan asuransi syariah akan lebih baik dibandingkan dengan asuransi
konvensional. Karna, pada pengelolaan resiko di akuntansi syariah menggunakan konsep
sharing risk yaitu proses saling menanggung antara satu peserta lain yang dikenal dengan nama
ta’awun dengan kata lain resiko akan ditanggung secara bersama tidak hanya pada 1 pihak
sedangkan akuntansi konvensional menggunakan konsep transfer risk, yaitu transfer resiko dari
tertanggung kepada penangung.

Anda mungkin juga menyukai