Anda di halaman 1dari 48

LAPORAN PEMBELIAN

ALAT/BAHAN
LABORATORIUM IPA
SMP/SMA ISLAM AS SYAFIAH

DISUSUN OLEH:
VITA MUSTIKA, S.Pd.

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Tujuan pendidikan dapat tercapai apabila sekolah memberikan fasilitas penunjang guna
memperlancar proses belajar mengajar. Wahyuningrum (2000: 4) menyatakan bahwa fasilitas adalah
segala sesuatu yang dapat memudahkan dan memperlancar pelaksanaan suatu usaha. Fasilitas dalam
kaitan pendidikan merupakan sarana dan prasarana yang dibutuhkan dalam melakukan kegiatan
pendidikan. Sarana pendidikan adalah segala fasilitas yang diperlukan dalam proses pembelajaran yang
dapat meliputi barang yang bergerak maupun barang yang tidak bergerak agar tujuan pendidikan
dicapai secara efektif dan efisien. Sarana pendidikan memiliki fungsi atau peran, seperti yang
dikemukakan oleh Wahyuningrum (2000: 5) yaitu sebagai alat pelajaran; alat peraga dan media
pengajaran. Kemudian maksud dari prasarana pendidikan sendiri adalah fasilitas yang secara tidak
langsung menunjang jalannya proses pendidikan atau pengajaran. Prasarana tersebut dapat berupa
halaman sekolah, lapangan olahraga, dan gedung sekolah. Pengertian di atas memberikan sedikit
gambaran bahwa dalam proses belajar mengajar fasilitas dalam arti sarana pembelajaran sangat
dibutuhkan sebagai media penjelas bagi siswa. Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di
Indonesia, program yang dilakukan pemerintah adalah menetapkan wajib belajar pendidikan dasar,
melengkapi fasilitas pendukung seperti laboratorium dengan kelengkapan peralatan dan bahannya,
meningkatkan profesionalisme guru melalui diklat, tugas belajar dan sebagainnya. Zamroni (2000: 78)
berpendapat bahwa penataran pendidik menjadikan mutu pendidik meningkat, kualitas kerja 3 pendidik
meningkat, serta menjadikan mutu peserta didik meningkat. Cox (2000: 1) mengatakan bahwa, ”the
quality of an instructional program is comprised of three element, material (and equipment), activities
and people”. Pengertian di atas mengandung arti, bahwa kualitas program pembelajaran tergantung tiga
unsur, sarana dan prasarana pembelajaran, aktivitas, dan personal yang terlibat di dalam pembelajaran.
Kualitas pembelajaran akan lebih baik apabila pendidik profesional dengan strategi yang tepat mampu
memanfaatkan sarana prasarana pembelajaran untuk mengaktifkan peserta didik dalam pembelajaran
sehingga menghasilkan mutu proses pembelajaran yang baik.
Nyoman Kertiasa, dkk (1979: 7) mengemukakan bahwa laboratorium merupakan tempat bekerja
untuk mengadakan percobaan atau penyelidikan dalam bidang ilmu tertentu seperti fisika, kimia,
biologi dan sebagainya. Umumnya laboratorium itu merupakan tempat yang tertutup, tetapi hal itu
tidak mutlak. Kebun atau kolam percobaan termasuk laboratorium terbuka.
Hadiat, dkk (1998: 15) mengemukakan secara garis besar fungsi laboratorium dalam proses
pendidikan adalah: sebagai tempat untuk berlatih mengembangkan keterampilan intelektual melalui
kegiatan pengamatan, pencatatan gejala-gejala alam; mengembangkan keterampilan motorik siswa,
siswa akan bertambah keterampilannya dalam mempergunakan alat-alat media yang tersedia untuk
mencari dan menemukan kebenaran; memberikan dan memupuk keberanian untuk mencari hakekat
kebenaran ilmiah dari suatu objek dalam lingkungan alam dan sosial tempat melatih peserta didik untuk
bersikap cermat, sabar, jujur, berfikir kritis dan cekatan.
Pembelajaran IPA lebih menekankan pembelajaran di kelas yaitu, siswa hanya bisa mendengarkan,
mencatat dan menghafalkan konsep tanpa mengetahui secara langsung fakta-fakta yag ada. Perbedaan
pembelajaran IPA dengan pelajaran yang lain terdapat pada kegiatan praktik yang dilakukan langsung
oleh siswa. Bambang Sumintono (2008) menyatakan bahwa, kegiatan pembelajaran di laboratorium

1
masih didominasi oleh metode ceramah. Hal ini sangat bertentangan dengan tujuan pembelajaran sains
yaitu memberikan pengalaman nyata kepada siswa dalam merencanakan dan melakukan kerja untuk
membentuk sikap ilmiah.
Laboratorium digunakan sebagai sumber belajar akan lebih baik apabila dikelola terlebih dahulu
sebelum dipergunakan maupun dimanfaatkan oleh para penggunanya. Adanya pengelolaan dapat
membantu dan memudahkan guru bidang studi IPA maupun siswa dalam penggunaan laboratorium.
Pengelolaan merupakan suatu proses pendayagunaan sumber daya manusia secara efektif dan efisien
dalam pengelolaan laboratorium IPA, untuk mencapai suatu sasaran yang diharapkan secara optimal
dengan memperhatikan keberlanjutan fungsi sumber daya manusia itu sendiri, pengelolaan
laboratorium yang efektif harus memenuhi kriteria perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan,
pengawasan dan evaluasi program kerja laboratorium IPA.
IPA adalah salah satu pembelajaran yang menerapkan pemahaman dalam kehidupan sehari-hari.
pentingnya pembelajaran IPA di dalam laboratorium membantu peserta didik dalam memahai dan
mengembangkan konsep-konsep baru agar peserta didik lebih terarah.

B. Tujuan
Laporan ini memiliki tujuan yaitu mengetahui secara gamblang dan terperinci setiap pengeluaran
dari setiap pembelian ala/bahan laboratorium.

C. Manfaat
Manfaat pembuatan laporan ini sebagai berikut:
a. mengetahui dengan jelas berbagai alat/bahan yang direncanakan dan yang sudah dibeli
b. mengetahui dengan jelas harga dari setiap alat/bahan yang sudah dibeli
c. mengetahui kekurangan dan kelebihan alat/bahan yang telah di beli agar dapat digunakan
sebagaimana mestinya

BAB II

2
RENCANA ANGGARAN
A. LABORATORIUM KIMIA
DAFTAR ALAT LABORATORIUM KIMIA

N JUMLA HARG
O ALAT H A TOTAL
1 PIPET TETES 20 CM ISI 100 1 150.000 150000
2 PIPET UKUR 5 ML HERMA 6 20.000 120000
3 PIPET UKUR 1 ML HERMA 6 20.000 120000
4 CAWAN PETRI60 X 12 MM 10 20.000 200000
5 CAWAN PETRI 90 X 15 MM 10 25.000 250000
6 KIT SET DESTILASI SEDERHANA 500 ML 1 600.000 600000
7 KERTAS LAKMUS MERAH BIRU 6 25.000 150000
8 ERLENMYER 50 ML HERMA 6 25.000 150000
9 ERLENMYER 100 ML HERMA 6 30.000 180000
10 SPATULA 30 CM 6 10.000 60000
11 TABUNG REAKSI PYREX 20 10.000 200000
12 PENJEPIT TABUNG 10 6.000 60000
13 CORONG KACA 50 ML 6 20.000 120000
14 ALAT PERAGA STRUKTUR KIMIA 2 220.000 440000
15 PLAT TETES 12 LUBANG 4 37.000 148000
16 RAK TABUNG REAKSI KAYU 12 LUBANG 5 25.000 125000
17 KERTAS SARING BULAT 3 27.000 81000
18 GELAS BEAKER 50 ML 6 29.000 174000
19 GELAS BEAKER 100 ML 6 30.000 180000
20 KAKI TIGA 4 40.000 160000
21 LABU UKUR 50 ML 6 70.000 420000
22 LABU UKUR 100 ML HERMA 3 60.000 180000
23 PEMBAKAR SPIRTUS 4 40.000 160000
24 SPIRTUS 1 L 3 25.000 75000
25 PIPET VOLUME 10 ML IWAKI 2 80.000 160000
26 PIPET VOLUME 1 ML IWAKI 2 60.000 120000
27 PIPET VOLUME 5 ML HERMA 2 20.000 40000
28 GELAS ARLOJI 100 ML 6 30.000 180000
29 BURET 25 ML HERMA 2 120.000 240000
30 BOTOL SEMPROT 500 ml 6 15.000 90000
JUMLAH TOTAL 5333000
5813000

B. LABORATORIUM FISIKA

3
DAFTAR ALAT LABORATORIUM FISIKA
         
N JUMLA HARG
O ALAT H A TOTAL
ALAT PERAGA GERHANA
1 (PLANETARIUM) 1 400.000 400000
2 JANGKA SORONG 6 75.000 450000
3 MIKROMETER SEKRUP 6 95.000 570000
4 AVOMETER 1 45.000 45000
5 PEGAS 6 25.000 150000
6 GARPUTALA ISI 4 3 85.000 255000
7 STOPWATCH 6 35.000 210000
8 BEJANA BERHUBUNG 2 40.000 80000
9 GELAS BERPANCUR 6 60.000 360000
10 VIBRATOR 1 170.000 170000
11 LUP 6 30.000 180000
12 MAGNET LADAM & BATANG 10 10.000 100000
13 PASIR BESI 1 KG 3 30.000 90000
JUMLAH TOTAL 3060000

C. LABORATORIUM BIOLOGI
DAFTAR ALAT LABORATORIUM BIOLOGI

N JUMLA
O ALAT H HARGA TOTAL
1 OBJECT GLASS ISI 100 3 30.000 90000
2 MORTAR + STAMPER 10 CM 6 40.000 240000
3 SIKAT TABUNG REAKSI 6 5000 30000
4 ALAT BEDAH BIOLOGI SET 2 175.000 350000
  PAPAN BEDAH 1 150.000 150000
MODEL PENAMPANG PEREDARAN DARAH
5 MANUSIA 1 300.000 300000
6 PREPARAT BIOLOGI ISI 30 1 310.000 310000
7 PREPARAT ZOOLOGY ISI 40 1 450.000 450000
8 PAKET STETOSKOP + TENSIMETER MANUAL 1 150.000 150000
9 KACA PENUTUP PREPARAT 2 30.000 60000
10 TORSO ORGAN MANUSIA PRIA 1 650.000 650000
260000
11 MIKROSKOP 2 1.300.000 0
12 ANATOMI MATA 1 200.000 200000
13 ANATOMI JANTUNG 1 250.000 250000
583000
JUMLAH TOTAL 0

6130000

4
Pada rencana anggaran laboratorium kimia terdapat perubahan harga yang awalnya sebesar Rp
5.813.000,00 menjadi Rp 5.333.000,00. Hal ini terjadi karena salah satu alat/bahan yaitu spirtus
dihilangkan. spirtus sudah terbeli saat akan diadakan praktek ipa dan biologi untuk kelas penghujung
yaitu kelas 9 dan kelas 12. Buret yang di rencana awal memiliki jumlah pembelian sebanyak 6 buah,
kami kurangi jumlahnya karena harganya jauh dari perkiraan kami.
Pada rencanan anggaran laboratorium biologi juga terdapat perubahan. hal ini terjadi karena
alat/bahan yaitu objek glass tidak dibeli karena sudah dibeli dengan alasan yang sama dengan
perubahan anggaran laboratorium kimia.

5
BAB III
PEMBELIAN ALAT LABORATORIUM
A. LABORATORIUM KIMIA
N JUMLA
O ALAT H HARGA ONGKIR TOTAL
1 PIPET TETES 20 CM ISI 100 1 105000 0 105000
2 PIPET UKUR 5 ML HERMA 6 14000 82000 166000
3 PIPET UKUR 1 ML HERMA 6 13000 0 78000
4 CAWAN PETRI60 X 12 MM 10 15000 84000 234000
5 CAWAN PETRI 90 X 15 MM 10 19000 0 190000
KIT SET DESTILASI SEDERHANA
6 500 ML 1 485000 224000 709000
7 KERTAS LAKMUS MERAH BIRU 6 18000 0 108000
8 ERLENMYER 50 ML HERMA 6 15600 0 93600
9 ERLENMYER 100 ML HERMA 6 17800 0 106800
10 SPATULA 30 CM 6 5500 0 33000
11 TABUNG REAKSI PYREX 20 6000 0 120000
12 PENJEPIT TABUNG 10 3000 0 30000
13 CORONG KACA 50 ML 6 15200 0 91200
14 ALAT PERAGA STRUKTUR KIMIA 2 214500 1000 430000
15 PLAT TETES 12 LUBANG 4 25900 0 103600
RAK TABUNG REAKSI KAYU 12
16 LUBANG 5 16000 0 80000
17 KERTAS SARING BULAT 3 20000 0 60000
18 GELAS BEAKER 50 ML 6 20500 0 123000
19 GELAS BEAKER 100 ML 6 15000 0 90000
20 KAKI TIGA 4 23000 0 92000
21 LABU UKUR 50 ML 6 40300 0 241800
22 LABU UKUR 100 ML HERMA 3 45400 0 136200
23 PEMBAKAR SPIRTUS 4 35000 0 140000
24 PIPET VOLUME 10 ML IWAKI 2 45000 16000 106000
25 PIPET VOLUME 1 ML IWAKI 2 33000 0 66000
26 PIPET VOLUME 5 ML HERMA 2 40000 0 80000
27 GELAS ARLOJI 100 ML 6 36000 16000 232000
28 BURET 25 ML HERMA 2 295000 0 590000
29 BOTOL SEMPROT 500 ML 6 23500 0 141000
TOTAL SELURUHNYA 4776200

6
B. LABORATORIUM FISIKA
JUMLA
NO ALAT HARGA ONGKIR TOTAL
H
ALAT PERAGA GERHANA
1 275000
(PLANETARIUM) 1 275000 0
2 JANGKA SORONG 6 75000 16000 466000
3 MIKROMETER SEKRUP 6 90.000 0 540000
4 AVOMETER 1 35000 0 35000
5 PEGAS 6 22000 1000 133000
6 GARPUTALA ISI 4 3 70.000 22000 232000
7 STOPWATCH 6 24500 0 147000
8 BEJANA BERHUBUNG 2 43000 1000 87000
9 GELAS BERPANCUR 6 50.000 64000 364000
10 VIBRATOR 1 155900 12000 167900
11 LUP 6 21000 4500 130500
12 MAGNET LADAM & BATANG 6 21900 0 131400
13 PASIR BESI 1 KG 3 17500 16000 68500

TOTAL SELURUHNYA 2777300

C. LABORATORIUM BIOLOGI
NO ALAT JUMLAH HARGA ONGKIR TOTAL
1 MORTAR + STAMPER 10 CM 6 45000 0 270000
2 SIKAT TABUNG REAKSI 6 3300 0 19800
3 ALAT BEDAH BIOLOGI SET 2 105000 11000 221000
4 PAPAN BEDAH 1 145000 0 145000
MODEL PENAMPANG PEREDARAN
5 DARAH MANUSIA 1 250000 0 250000
6 PREPARAT BIOLOGI ISI 30 1 230000 62000 292000
7 PREPARAT ZOOLOGY ISI 40 1 300000 0 300000
PAKET STETOSKOP + TENSIMETER
8 MANUAL 1 92000 13500 105500
9 KACA PENUTUP PREPARAT 2 14500  0 29000
10 TORSO ORGAN MANUSIA PRIA 1 550000 0 550000
200600
11 MIKROSKOP 2 835000 336000 0
12 ANATOMI MATA 1 160000 48000 208000
13 ANATOMI JANTUNG 1 205000 0 205000
460130
TOTAL SELURUHNYA 0

Berdasarkan data diatas, total keseluruhan harga dari laboratorium kimia , fisika dan biologi
sebesar Rp 12.154.800,00. Kami membeli voucher shopee 2 kali sebesar Rp 20.000,00. total
keseluruhan menjadi 12.174.800,00. Jumlah awal pada rencana anggaran sebesar Rp 14.900.00,00..

7
Terdapat sisa uang sebesar Rp 2. 745.200,00. Uang sisa ini kami belikan alat/bahan yang sekiranya
mampu menunjang pembelajaran di kelas.
perlu kami sampaikan terkait pembelian voucher shopee gratis ongkir. voucher ini meringankan harga
ongkos kirim, sehingga harga menjadi jauh lebih murah.
adapun pembelian uang sisa sebagai berikut:

PEMBELIAN UANG SISA LABORATORIUM


N JUMLA
O ALAT H HARGA ONGKIR TOTAL
1 PIPET BULB 6 45000 24000 294000
2 FORMALIN 2 L 1 25000 2000 27000
3 HIDROGEN PEROKSIDA 2 15000 5000 35000
4 TALI SUMBU BUNSEN 2 40000 15000 95000
5 KACAMATA SAFETY 20 6500 1000 131000
6 RESPIROMETER 2 85000 52000 222000
7 SLINKI 2 110000 0 220000
8 KASA ASBES 14X 14 6 14500 0 87000
9 METILEN BLUE 2 58000 0 116000
10 ALAT PERAGA POSTER 10 LEMBAR 1 150000 0 150000
11 STETOSKOP LENGKAP 2 90500 1500 182500
12 TERMOMETER RUANG KAYU 1 78000 0 78000
POSTER SISTEM PEREDARAN
13 DARAH 2 50000 5000 105000
14 POSTER SISTEM SARAF 1 50000 0 50000
15 POSTER SISTEM INDERA 1 50000 0 50000
16 AVOMETER DIGITAL A830L 1 60000 0 60000
17 BATERAI AA PAK BESAR 1 40000 0 40000
KALIUM HIDROKSIDA (KOH) 250
18 gr 1 66000 11000 77000
19 BLOOD LANCET 5 9200 0 46000
20 banner tata tertib   118000 0 118000
21 konsumsi anak2   30000 0 30000
22 paku cor   7500 0 7500
23 poster sistem periodik unsur   114000 0 114000
24 gorden 8 * 1m   160000 6000 166.000
25 AVOMETER 1 35000 0 35000
26 STOPKONTAK 3M 1 33000 0 33000
27 LAMPU FLU RO 5W 1 18000 0 18000
28 LAMPU NEKO 3W 1 15000 0 15000
29 BUKU FOLIO 5     51000
30 PENGGARIS BESI 30 CM 2 3000 0 6000
31 PEN 2 3000 0 6000
32 PLASTIK METERAN 5 5000 0 25000
           

8
  TOTAL       2690000

BAB IV
SIMPULAN

Laporan pembelian alat/bahan laboratorium ini diharapkan dapat digunakan sebagaimana


mestinya. alat/bahan yang terlah dibeli semoga dapat mempermudah guru dan para peserta didik untuk
semakin mengasah keterampilan, meningkatkan pemahaman dan mendapatkan ilmu yang bermanfaat..
dengana danya laporan pembelian alat/bahan laboratorium ini semoga seluruh pembaca mengetahui dan
memahami pembiayaan yang terlampir dilakukan dengan jujur dan tanpa pamrih.

9
LAMPIRAN

ALAT/BAHAN LABORATORIUM LAMPIRAN


GARPU TALA FRAKTUR 1
GELAS PANCUR FRAKTUR 2
KAKI TIGA
LAMPU SPIRTUS
PENJEPIT TABUNG REAKSI
MIKROMETER FRAKTUR 3
JANGKA SORONG
CAWAN PETRI 60*12 FRAKTUR 4
CAWAN PETRI 90*15
PIPET TETER PANJANG
RAK TABUNG REAKSI
SIKAT TABUNG REAKSI
TABUNG REAKSI PYREX FRAKTUR 5
MOLYMOD (MODEL MOLEKUL) FRAKTUR 6
PIPET GONDOK 1 ML FRAKTUR 7
PIPET VOLUME 10 ML
PIPET VOLUME 5 ML
LUP BESAR FRAKTUR 8
LUP SEDANG
PEGAS/PER
KACA ARLOJI FRAKTUR 9
KIT DESTILASI FRAKTUR 10
MODEL GERHANA PLANETARIUM
PASIR BESI FRAKTUR 11
STOPWATCH FRAKTUR 12
BEJANA BERHUBUNGAN FRAKTUR 13
KERTAS SARING BULAT
PEMBANGKIT GETARAN FRAKTUR 14
MAGNET BATANG DAN U FRAKTUR 15
ALAT BEDAH HEWAN FRAKTUR 16
ALAT PRAKTIKUM BU VITA, MELIPUTI: FRAKTUR 17
PIPET UKUR 5 ML
PIPET UKUR 1 ML
ERLEMEYER 50 ML
ERLENMEYER 100 ML
SPATULA KACA 30 CM
CORONG KACA DIA 5 CM
PLAT TETES
LABU UKUR 50 ML
LABU UKUR 100 ML
BIURET 25 ML
BOTOL SEMPROT 500 ML

10
KACA ARLOJI DIA 10 CM
MORTAR PASTLE
KERTAS ASARING FRAKTUR 18
PREPARAT BIOLOGI 30
PREPARAT ZOOLOGI 40
ANATOMI BOLA MATA FRAKTUR 19
ANATOMI JANTUNG
RUBBER BULP PIPET FRAKTUR 20
BAKI BEDAH PAPAN FRAKTUR 21
FIGURA PEREDARAN DARAH
LAKMUS MERAH
LAKMUS BIRU
MIKROSKOP SISWA
MODEL TORSO PRIA
FORMALIN 2 LITER 95% FRAKTUR 22
HIDROGEN PEROKSIDA FRAKTUR 23
TALI SUMBU FRAKTUR 24
KACA MATA SAFETY FRAKTUR 25
ALAT PERAGA POSTER IPS FRAKTUR 26
RESPIROMETER
SLINKI
METHILEN BLUE
KASA ASBES
TERMOMETER KAYU FRAKTUR 27
RESPIROMETER MANUAL
POSTER SISTEM INDRA FRAKTUR 28
POSTER SISTEM SARAF
POSTER SISTEM PEREDARAN DARAH
AVOMETER DIGITAL FRAKTUR 29
AVOMETER JARUM KECIL
BATRE SATU PAK
KALIUM HIDROKSIDA FRAKTUR 30
BLOOD LANCET FRAKTUR 31
FRAKTUR 32
FRAKTUR 33
FRAKTUR 34

11
FRAKTUR 1

12
FRAKTUR 2

13
FRAKTUR 3

14
FRAKTUR 4

15
FRAKTUR 5

16
FRAKTUR 6

17
FRAKTUR 7

18
FRAKTUR 8

19
FRAKTUR 9

20
FRAKTUR 10

21
FRAKTUR 11

22
FRAKTUR 12

23
FRAKTUR 13

24
FRAKTUR 14

25
FRAKTUR 15

26
FRAKTUR 16

27
FRAKTUR 17

28
FRAKTUR 18

29
FRAKTUR 19

30
FRAKTUR 20

31
FRAKTUR 21

32
FRAKTUR 22

33
FRAKTUR 23

34
FRAKTUR 24

35
FRAKTUR 25

36
FRAKTUR 26

37
FRAKTUR 27

38
FRAKTUR 28

39
FRAKTUR 29

40
FRAKTUR 30

41
FRAKTUR 31

42
HIDROPONIK

43
44
45
46
47

Anda mungkin juga menyukai