Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Pencegahan :
Cara ini cukup sederhana, namun sering kali terabaikan. Dalam hal ini, pengusaha
wajib menyediakan sepatu keselamatan yang tepat sesuai kondisi area kerja.
Pastikan alas kaki memiliki fitur anti licin, nyaman dan pas digunakan pekerja.
Periksa lantai yang tidak rata dan rusak. Ganti segera apabila diperlukan.
Pertimbangkan untuk memasang pelapis lantai anti slip atau mengganti pelapis
lantai yang sudah aus. Hal ini dapat mencegah bahaya terpeleset, terutama di area
yang terdapat banyak debu dan gemuk.
Pastikan Anda menerapkan tata graha (housekeeping) yang baik di tempat kerja.
Pastikan lantai kerja tetap kering dan bersih. Segera bersihkan permukaan yang
basah atau terdapat tumpahan. Letakkan barang atau peralatan kerja sesuai posisi
yang telah ditetapkan.
Buatlah demarkasi yang membedakan jalur pekerja dan area penumpukan barang.
Rapikan kabel-kabel yang melintang dan beri pelindung untuk meminimalkan
risiko tersandung. Pastikan semua area jalan bebas dari halangan apa pun.
Penyediaan pencahayaan yang baik di area kerja dan area pejalan kaki perlu
dilakukan agar pandangan lebih jelas. Selain meminimalkan kecelakaan kerja,
pencahayaan yang baik juga dapat berdampak baik pada peningkatan
produktivitas, efisiensi kerja, dan pengurangan kesalahan kerja.
5. Pasang tanda peringatan atau alat pengaman
Lakukan pemeriksaan visual dan menyeluruh pada tangga atau perancah. Jika
tangga atau perancah tidak layak pakai, pasang rambu K3 untuk memberi tahu
pekerja lain bahwa peralatan tersebut tidak dapat digunakan/ sedang diperbaiki.
10. Berikan pelatihan kepada pekerja mengenai bahaya terpeleset, tersandung dan
terjatuh
Seperti jenis bahaya lainnya, bahaya terpeleset, tersandung dan terjatuh juga
menjadi fokus penting dalam pelatihan keselamatan untuk pekerja. Pastikan
semua orang yang berada di area kerja, mengenali dan memahami pencegahan
bahaya terpeleset, tersandung, dan terjatuh serta mereka menggunakan Alat
Pelindung Diri (APD) dengan benar (bila diperlukan).
Penanganan Pertama :
Pencegahan :
• Kenakan sepatu yang aman dan nyaman dalam segala aktivitas, dengan
ukuran yang tepat, serta hindari pemakaian sepatu hak tinggi.
• Olahraga secara rutin, tetapi jangan terlalu berlebihan. Jangan lupa juga
untuk selalu melakukan pemanasan dan peregangan sebelum mulai
olahraga.
• Hindari duduk atau berdiri terlalu lama, dengan sesekali istirahat dan
lakukan peregangan.
• Hindari melakukan olahraga berat tanpa mengikuti latihan yang benar
sebelumnya.
• Hati-hati jika berjalan di jalanan yang basah dan licin.
Penanganan Pertama :
1. Protect alias proteksi
Anda harus melindungi area yang keseleo, misalnya dengan menggunakan
penyangga pergelangan kaki atau sekadar membalut kaki yang terkilir
dengan perban.
Pencegahan :
Penanganan Pertama :
Penanganan Pertama :
Pencegahan :
Pemakaian Alat pelindung pendengaran adalah upaya terakhir dalam upaya pencegahan
gangguan pendengaran, ada 2 jenis :
1. Ear plug / sumbat telinga
2. Ear muff / tutup telinga
Penanganan pertama :
1. Menghindari Paparan suara bising
2. Kurangi paparan suara dengan peredam bunyi
3. Hindari Gangguan Pendengaran dan Kurangi VOLUME
4. Biasakan gaya hidup sehat dan hindari gangguan pendengaran
5. Lakukan pemeriksaan pendengaran
6. Kesetrum :
Pencegahan :
1. Jangan pernah menggunakan alat listrik
2. Amankan stop kontak
3. Jauhkan tangan basah dari stop kontak
4. Pasang alat pemutus sirkuit listrik di rumah
5. Pasang selungkup listrik
6. Pasang sekering listrik
7. Perhatikan jarak kabel
8. Jauhkan kabel listrik dari jangkauan anak-anak, terutama kabel listrik yang
tersambung dengan stop kontak (colokan).
9. Ajari anak mengenai bahaya listrik.
10. Gunakan alat pengaman pada seluruh stop kontak di rumah Anda.
11. Hindari melakukan kontak langsung dengan alat listrik dan elektronik dalam kondisi
tangan basah atau sesaat setelah mandi.
12. Hindari bahaya listrik di lingkungan kerja. Pastikan selalu mengikuti instruksi
keselamatan diri saat menggunakan peralatan listrik saat bekerja.
Penanganan Pertama :
1. Matikan aliran listrik di lokasi kejadian
2. Cari pertolongan medis
3. Jangan pindahkan korban
4. Periksa tubuh korban
5. Obati luka bakar
6. Lakukan teknik pernapasan buatan