Anda di halaman 1dari 6

4 TINGKATAN GEJALA

COVID-19 DAN
PERAWATANNYA

Ini yang perlu kamu ketahui mengenai


perawatan pasien COVID-19 berdasarkan
tingkatan gejalanya

Ada 4 tingkatan gejala COVID-19:


Tanpa Gejala
Ringan
Sedang
Berat/Kritis

Berikut Gejala serta Tempat


Perawatan, Terapi dan Lama
Perawatannya

Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id


Pasien
Tanpa Gejala

Gejala : Frekuensi napas 12-20x/menit


Saturasi >= 95%

Tempat Isolasi mandiri di rumah


Perawatan: Fasilitas isolasi pemerintah

Terapi* : Vitamin C, D, Zinc

Lama 10 hari isolasi sejak


Perawatan : pengambilan
spesimen diagnosis konfirmasi

*Semua obat-obatan digunakan


Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id sesuai dengan petunjuk dokter
Pasien
Ringan
Gejala : Demam, Batuk (batuk kering ringan),
kelelahan ringan, anoreksia, sakit kepala,
kehilangan indra penciuman, kehilangan
indra pengecapan, malgia dan nyeri
tulang, nyeri tenggorokan, pilek dan
bersin, mual, muntah, nyeri perut, diare,
konjungtivitas, kemerahan pada
kulit/perubahan warna pada jari-jari kaki,
frekuensi napas 12-20x/menit, saturasi
>=95%
Tempat Fasilitas isolasi pemerintah
Perawatan: Isolasi mandiri di rumah bagi yang
penuhi syarat

Terapi* : Oseltamivir atau favipiravir, Azitromisin,


Vitamin C, D, Zinc

Lama 10 hari isolasi sejak timbul gejala


Perawatan : dan minimal 3 hari bebas gejala

*Semua obat-obatan digunakan


Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id sesuai dengan petunjuk dokter
Pasien
Sedang
Gejala : Demam, Batuk (batuk kering ringan),
kelelahan ringan, anoreksia, sakit kepala,
kehilangan indra penciuman, kehilangan
indra pengecapan, malgia dan nyeri tulang,
nyeri tenggorokan, pilek dan bersin, mual,
muntah, nyeri perut, diare, konjungtivitas,
kemerahan pada kulit/perubahan warna
pada jari-jari kaki, frekuensi napas 20-
30x/menit, saturasi <95%, sesak napas
tanpa distress pernapasan

Tempat RS Lapangan, RS Darurat COVID-19, RS


Perawatan: Rujukan, RS Non-Rujukan

Terapi* : Favipiravir, Remdesivir 200mgIV,


Azitromisin, Kortikosteroid, Vitamin C, D,
Zinc, Antikoagulan LMWH/UFH
berdasarkan evaluasi Dokter
Penangung Jawab (DPJP), Pengobatan
komorbid bila ada, Terapi O2 secara non-
invasif dengan arus sedang sampai tinggi

Lama 10 hari isolasi sejak timbul gejala dan


Perawatan : minimal 3 hari bebas gejala
*Semua obat-obatan digunakan
Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id sesuai dengan petunjuk dokter
Pasien
Berat/Kritis
Gejala : Demam, Batuk (batuk kering ringan), kelelahan
ringan, anoreksia, sakit kepala, kehilangan indra
penciuman, kehilangan indra pengecapan,
malgia dan nyeri tulang, nyeri tenggorokan,
pilek dan bersin, mual, muntah, nyeri perut,
diare, konjungtivitas, kemerahan pada
kulit/perubahan warna pada jari-jari kaki,
frekuensi napas >30x/menit, saturasi <95%,
sesak napas tanpa distress pernapasan

Kondisi ARDS/gagal napas, Sepsis, syok sepsis dan


Kritis: gagal multi organ

Tempat
HCU/ICU RS Rujukan
Perawatan:
Terapi* : Favipiravir, Remdesivir 200mgIV, Azitromisin,
Kortikosteroid, Vitamin C, D, Zinc, Antikoagulan
LMWH/UFH berdasarkan evaluasi Dokter
Penangung Jawab (DPJP), Pengobatan
komorbid bila ada, HFNC/Ventilator, Terapi
tambahan
Lama Sampai dinyatakan sembuh oleh DPJP
Perawatan : dengan hasil PCR negatif dan klinis
membaik
*Semua obat-obatan digunakan
Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id sesuai dengan petunjuk dokter
" HAL YANG PALING UTAMA ADALAH
DENGAN TETAP MEMATUHI PROTOKOL
KESEHATAN DAN MENERAPKAN
PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT
SECARA KONSISTEN, DEMI MENJAGA
DIRI DAN ORANG YANG KITA SAYANGI "

Source : Kemkes.go.id, Covid19.go.id

Anda mungkin juga menyukai