Anda di halaman 1dari 3

Nama : Alfina

NPM : 1801070003

Kelas : C

1. Sebutkan Data apa saja dan dalam bentuk apa data terebut harus ditampilkan
dalam penyajian data Pre Test
Jawab: Penyajian dan Analisis Data. Data pra tes:
1). sajikan tabel distribusi data Pre Test.
2). Tabel sajikan frekuensi data Pre Test.
3). sajikan dalam bentuk diagram data Pre Test.
4). Lakukan analisis data dan lihat indikator nilai siswa dan prosentase
ketuntasan belajar siswa.

2. Sebutkan Data apa saja dan dalam bentuk apa data terebut harus ditampilkan
dalam penyajian data Post Test 1
Jawab: Data Post Test Siklus 1:
a. sajikan tabel distribusi data Post Test 1.
b. Tabel sajikan frekuensi data Post Test 1.
c. sajikan dalam bentuk diagram data Post Test 1.
d. Sajikan Tabel Pengamatan Kinerja Guru.
e. Tabel laporan kerja, Aktivitas belajar siswa siklus 1.
f. Sajikan dalam bentuk diagram aktivitas belajar siswa siklus 1.
g. Buat tabel perbandingan antara data Pre Test dan Post Tes 1 untuk melihat
ada tidaknya peningkatan hasil belajar.
h. Sajikan dalam bentuk diagram, perbandingan ketuntasan belajar antara
data pre test dan post test 1.
3. Sebutkan Data apa saja dan dalam bentuk apa data terebut harus ditampilkan
dalam penyajian data Post Test 2
Jawab: Penyajian Data Hasil Post Test 2 pada siklus 2:
1). sajikan tabel distribusi data Post Test 2.
2). Tabel sajikan frekuensi data Post Test 2.
3). sajikan dalam bentuk diagram data Post Test 2.
4). Sajikan Tabel Pengamatan Kinerja Guru siklus 2.
5). Tabel laporan kerja, Aktivitas belajar siswa siklus 2.
6). Sajikan dalam bentuk diagram aktivitas belajar siswa siklus 2.
7). Buat tabel perbandingan antara data Post Test 1 dan Post Tes 2 untuk
melihat tidak ada peningkatan hasil belajar.
8). Sajikan dalam bentuk diagram, perbandingan ketuntasan belajar antara
data post test 1 dan post test 2.

4. Hal-hal apa saja yang harus dibahas dalam pembahasan hasil penelitian?
Jawab: Pembahasan hasil penelitian berdasarkan hasil temuan, fakta-fakta
dan hasil analisis data penelitian. Setidaknya ada 3 hal yang harus, dalam
pembhasan ini, yaitu:
1. What, apa yang terjadi?
a. Tampilkan tabel perbandingan hasil belajar siswa antara Pre Tes, Pos
Tes 1 dan Pos Tes 2.
b. Tampilkan Tabel Perbandingan Ketuntasan Belajar Siswa antara Pre
Tes, Pos Tes 1 dan Pos Tes 2.
c. Tampilkan Diagram Perbandingan Ketuntasan Belajar Siswa antara
Pre Tes, Pos Tes 1 dan Pos Tes 2.
d. Tampilkan Tabel Perbandingan Aktivitas Belajar Siswa antara Siklus
1 dan Siklus 2.
e. Tampilkan Diagram Perbandingan Aktivitas Belajar Siswa antara
Siklus 1 dan Siklus 2.
2. Why, mengapa terjadi? Berikan alasan mengapa bisa meningkatkan hasil
belajar dan aktivitas belajar siswa setelah menggunakan strategi ini
dengan pendapat para ahli tentang kelebihan strategi ini (Kutipan tidak
langsung dan tidak perlu diberi footnote).
3. How,Solusi apa yang Anda tawarkan setelah memperhatikan hasil
penelitian ini.

5. Bagaiman cara merumuskan kesimpulan dan saran dalam penelitian?

Jawab:

A). Kesimpulan

Kesimpulan Penelitian adalah kesimpulan peneliti dalam bentuk narasi tentang


hasil penelitian, bukan copy paste dari BAB IV. Meliputi:

1. Gambaran umum Lokasi Penelitian


2. Hasil Distribusi dan Analisis Data.
3. Hasil Pembahasan Penelitian
Disajikan dalam bentuk penunjuk-penunjuk narasi dan tidak perlu menampilkan
tabel dsb.

B). Saran.

Saran ini diberikan kepada orang yang terkait langsung dengan penelitian.
Misalnya; siswa, guru mata pelajaran, kepala sekolah atau stake holder lainya.
Oleh karena itu, saran harus jelas dan menggunakan bahasa yang operasional.
Kata kuncinya;

1. Ditujukan kepada saiapa?


2. Agar melakukan / berbuat apa?

Anda mungkin juga menyukai