Anda di halaman 1dari 10

PENUGASAN AGENDA II LATSAR CPNS

Nama : Bonus Ria Pribadi, S.Pd


Jabatan : Ahli Pertama – Guru Kelas
Unit Kerja : SD Negeri Celep 3 Kedawung,Sragen
Identifikasi Isu (ambil dari USG) : 1. Belum optimalnya evaluasi pembelajaran jarak jauh (PJJ)
bagi peserta didik kelas II di SD Negeri Celep 3 Kedawung
2. Kurang optimalnya penerapan model pembelajaran inovatif
untuk meningkatkan minat belajar peserta didik kelas II
selama pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di SD Negeri Celep
3 Kedawung
3. Kurang optimalnya pendampingan guru kepada orang tua
dalam mengakses pembelajaran secara Daring di SD
Negeri Celep 3 Kedawung selama pembelajaran jarak jauh
(PJJ) di masa pandemi Covid-19
Isu yang diangkat : Kurang optimalnya minat belajar peserta didik kelas II selama
pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di SD Negeri Celep 3
Kedawung
Penyebab Isu (ambil dari Fishbone ) : 1. Minimnya keterampilan guru membuat media pembelajaran
2. Rendahnya minat peserta didik dalam mengikuti
pembelajaran Daring
3. Minimnya media pembelajaran yang dapat digunakan guru
4. Belum tersedianya panduan dalam membuat media ajar
5. Keterbatasan gawai dalam mengakses pembelajaran
6. Guru cenderung tidak menggunakan media belajar yang
inovatif
7. Minimnya pendampingan guru kepada orang tua dalam
mengakses pembelajaran Daring
8. Siswa suka bermain game online
9. Minimnya pendampingan orang tua saat peserta didik
10. Kurang optimalnya penggunaan model - model
pembelajaran inovatif

Gagasan Pemecahan Isu (konsep judul) : Optimalisasi penerapan model pembelajaran Inovatif pada
peserta didik kelas II SD Negeri Celep 3 Kedawung selama
Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ)
MATRIKS RANCANGAN KEGIATAN DALAM
PENERAPAN NILAI DASAR ANEKA

KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN


NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
1 2 3 4 5 6 7
1 Penyampaian a. Menyampaikan Tersusunnya 1. Akuntabilitas Kegiatan ini merupakan Profesional :
gagasan dan rancangan dan Rancangan rangkaian Pada tahap ini saya bentuk kontribusi dari Kegiatan ini
alternative konsultasi kegiatan pelaksanaan kegiatan mempertimbangkan Visi SDN Celep 3 merupakan salah
pemecahan yang akan dilalui yang akan dilalui: akuntabilitas aspek Tanggung Kedawung yaitu satu bentuk
issue kepada kepada pimpinan 1. Jadwal kegiatan Jawab sebagi bentuk Terwujudnya Peserta profesionalisme
pimpinan b. Evaluasi rancangan 2. Draf skema penerapan akuntabilitas dimana Didik yang Cerdas, dalam upaya
kegiatan bersama kegiatan apa yang dilakukan seorang Santun, Mandiri, Peduli meningkatkan
pimpinan/mentor guru harus dapat dan Berbudaya kualitas
c. Meminta dipertanggungjawabkan kepada Lingkungan pembelajaran
persetujuan pimpinan dan masyarakat, serta melalui
pelaksanaan Kepada Tuhan Yang Maha Esa pembelajaran yang
rangkaian kegiatan inovatif dan
hasil evaluasi 2. Nasionalisme adaptif.
rancangan kegiata Tahap ini merupakan bentuk
Penerapan Nasionalisme aspek
Kemanusiaan yaitu sebagai
seorang Guru harus peka dan
peduli terhadap apa yang
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
dialami dan dibutuhkan oleh
peserta didiknya
3. Etika Publik
Memelihara hubungan baik
dengan atasan

4. Komitmen Mutu
Efektif dan Inovatif, dengan
menerapkan model – model
pembelajaran inovatif guna
meningkatkan kwalitas
pembelajaran.

5. Anti Korupsi
Pelaksanaan kegiatan ini
dilakukan tanpa paksaan serta
menggunakan daya upaya
secara mandiri baik secara
moril dan materiil semata –
mata sadar bahwa sebagai
seorang guru haruslah peduli
terhadap generasi penerus
bangsa dan mendayagunakan
segala tanaga dan pikiran untuk
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
mewujudkan generasi bangsa
yang tangguh dan berkarakter.
2 Melaksanakan a. Merencanakan Output dari kegiatan 1. Akuntabilitas Melaksanakan program Kegiatan ini bentuk
program program parenting Parenting ini adalah : Kegiatan ini merupakan salah Parenting ini merupakan kontribusi nilai
parenting b. Koordinasi dengan 1. Notulen hasil satu bentuk tanggung jawab bentuk kontribusi yang organisasi yang
dengan orang rekan kerja parenting guru dalam melaksanakan tugas sesuai dengan Misi SDN sesuai dengan
tua/wali peserta senior/teman 2. Dokumen skema dengan pelayanan pendidikan Celep 3 Kedawung butir slogan SDN Celep
didik dalam sejawat pembelajaran PJJ yang profesional. kegiatan ini ke-2, yaitu Belajar dalam 3 Kedawung yaitu
mengakses c. Menyiapkan sarana juga sebagai salah satu suasana sejuk dan kerja keras,Kerja
pembelajaran dan prasarana alternatif dalam mendapatkan menyenangkan yang Cerdas, Kerja
Daring kegiatan kepercayaan publik melalui dapat meningkatkan Ikhlas
d. Melaksanakan kerjasama antara guru dan kreatifitas peserta didik.
kegiatan parenting orang tua peserta didik.
dengan prokes
yang ketat 2. Nasionalisme
Aspek Nasionalisme yang
tercermin dari kegiatan ini
adalah bentuk kepedulian guru
terhadap sesama demi
terwujudnya peserta didik yang
memiliki wawasan yang luas.
Dalam melaksanakan kegiatan
ini guru juga rela berkorban
baik tenaga maupun pikiran
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
untuk kepentingan bersama.

3. Etika Publik
Kegiatan ini merupakan salah
satu bentuk pelaksanaan tugas
dan tanggung jawab guru
dalam menemukan dan mencari
alternatif masalah yang muncul
(Cermat).

4. Komitmen Mutu
Kegiatan parenting ini
merupakan salah satu inovasi
yang diterapkan setelah
menemukan dan merumuskan
masalah yang dihadapi.

5. Anti Korupsi
Agar kegiatan dapat optimal dan
dan sesuai dengan tujuan
kegiatan dibutuhkan sikap
disiplin, tanggung jawab,
Kerja keras, kemandirian dan
kejujuran dalam melaksanakan
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
program yang telah ditetapkan.
Menyusun a. Menyiapkan draf 1. Akuntabilitas Kegiatan penyusunan Kegiatan ini
3 Output dari kegiatan
Rencana Rancangan RPP Penyusunan RPP model Luring perangkat pembelajatran Berkontribusi
ini adalah:
pembelajaran Luring (Home Visit) (Home Visit) (RPP) merupakan dalam
1. Jadwal Kunjungan
pembelajaran b. Menyusun jadwal mempertimbangkan bentuk kontribusi yang penguatan nilai
(Home Visit)
model Luring ( Home visit bersama akuntabilitas aspek Tanggung sesuai dengan Misi SDN organisasi yaitu
2. Foto Kegiatan
Home Visit) Kepala Sekolah jawab dan Integritas harus Celep 3 Kedawung butir profesionalisme
3. Dokumen silabus
c. Meminta dilakukan guru menjalankan ke-1, yaitu guru denga
4. Dokumen RPP
persetujuan RPP tugasnya secara profesional Menyelenggarakan melakukan
yang telah dibuat dan sebagai sarana dalam Kegiatan belajar upaya
pengembangan Keprofesian mengajar yang efektif menyiapkan
guru secara berkelanjutan. dan efisien yang perangkat
berwawasan lingkungan pembelajaran
2. Nasionalisme yang
Pembuatan RPP ini merupakan memperhatikan
bentuk Penerapan karakteristikdan
Nasionalisme aspek keadilan, kondisi
dimana terdapat lingkungan
keanekaragaman kemampuan belajar.
siswa dalam mengakses dan
menerima materi pembelajaran
selama diberlakukannya
pembelajaran Jarak Jauh (PJJ)
di masa pandemi Covid-19.
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
3. Etika Publik
Penyusunan perangkat
pembelajaran yang adaptif
merupakan salah satu aspek
dalam meningkatkan
keprofesionalan guru yang dan
sejalan dengan peraturan
yang dikeluarkan oleh
pemerintah mengenai PKB
guru.

4. Komitmen Mutu
Penerapan model – model
pembelajaran merupakan salah
satu bentuk inovasi dan
kreatifitas yang ditunjukkan
oleh guru dalam proses
pembelajaran.

4 Melakukan a. Mempersiapkan alat Out put/hasil dari 1. Nasionalisme Pelaksanaan Kegiatan ini
pembelajaran dan bahan pelaksanaan kegiatan Tahap ini merupakan bentuk pembelajaran dengan mendukung nilai-
dengan metode pembelajaran ini yaitu: Penerapan Nasionalisme aspek model “Fun Learning” nilai tanggung
“Fun learning” b. Membuat soal untuk 1. Dokumentasi Ketuhan dan kemanusian merupakan bentuk jawab yang harus
melalui kegiatan kegiatan SIPA DIPA kegiatan yaitu dalam melakukan kontribusi yang sesuai dilakukan guru
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
“Sipa Dipa” (Siapa Cepat Dia pembelajaran model kegiatan guru dan siswa selalu dengan Misi SDN sebagai seorang
(Siapa Cepat Dapat) “Fun Learning” memulai dan mengakhiri Celep 3 Kedawung pendidik, yang
Dia Dapat) c. Melaksanakan 2. Rekap hasil kegiatan dengan berdoa serta butir ke-1, yaitu berada di garda
(sumber Pembelajaran saat pengamatan sikap saat melakukan kegiatan Menyelenggarakan terdepan dalam
kegiatan: melakukan Home peserta didik dalam belajar pelayanan kepada Kegiatan belajar mencetak generasi
Inovasi) Visit pada kelompok pembelajaran. peserta didik dilakukan tanpa mengajar yang efektif bangsa serta
yang dituju 3. Nilai evaluasi hasil membedakan jenis kelamin, dan efisien yang mengedepankan
d. Pemberian soal belajar peserta didik suku, agama dan budaya. berwawasan nilai – nilai
secara lisan kepada lingkungan dan juga musyawarah
peserta didik 2. Etika Publik sesuai dengan butir dalam
e. Melaksanakan tanya Dalam melaksanakan tugas, ke-3 yaitu berorganisasi
jawab dengan guru tidak mencari Menyelenggarakan
peserta didik terkait keuntungan atau manfaat Pendidikan Karakter
pembelajaran yang bagi diri sendiri . pelayanan yang berwawasan
dipelajari pembelajaran kepada peserta Pancasila, Beraklak
f. Memberikan reword didik dilakukan dengan mulia dan berbudaya
dan feedback atas memanusiakan manusia lingkungan.
hasil penilaian sehingga jalannya
peserta didik pembelajaran terasa nyaman
dan mencapai hasil yang
diharapkan.

3. Komitmen Mutu
Guru melaksanakan kegiatan
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
dengan menerapkan model –
model pembelajaran yang
efektif dan inovatif di masa
pandemi guna meningkatkan
kwalitas pembelajaran.

4. Anti Korupsi
Hasil dari evaluasi ini menjadi
tolak ukur peserta didik saya
dan hasil penyampain materi
yang saya sampaikan. Evaluasi
disampaikan secara jujur tanpa
adanya unsur subjektiv dalam
melakukan evaluasi peserta
didik

Melakukan 1. Akuntabilitas Kegiatan ini Kegiatan ini


5 1. Menyampaikan hasil Out put/hasil dari
Evaluasi dan Kegitan ini dilakukan sebagai merupakan bentuk bentuk
pelaksanaan kegiatan ini adalah :
refleksi jalannya bentuk transparansi jalannya kontribusi yang sesuai kontribusi
kegiatan
kegiatan 1. Matriks kegiatan dan hasil yang dengan Misi SDN yang sesuai
2. Releksi jalnnya perbandingan diperoleh dengan Celep 3 Kedawung dengan slogan
kegiatan bersama penerapanmetode menyampaikan hasil jalannya pada butir ke-4, yaitu SDN Celep 3
dengan pimpinan pembelajaran kegiatan kepada pimpinan Menerapkan budaya Kedawung
dan teman sejawat klasikal dengan maupun teman sejawat untuk literasi sebagai upaya yaitu kerja
KETERKAITAN SUBSTANSI KONTRIBUSI PENGUATAN
NO KEGIATAN TAHAPAN OUTPUT/HASIL
MATA TERHADAP NILAI
KEGIATAN
PELATIHAN VISI MISI ORGANISASI
ORGANISASI
menode “Fun mendapat masukan yang dapat peningkatan keras,Kerja
Learning” digunakan untuk penyusunan kecerdasan intelektual Cerdas, Kerja
model – model pembelajaran sumber daya manusia Ikhlas
2. Dokumen hasil
yang lain
refleksi
Pelaksanaan
2. Komitmen Mutu
Kegiatan bersama
Refleksi kegiatan yang
pimpinan dan
dilakukan pada dasarnya akan
teman sejawat
bermuara pada pencapaian
hasil yang baik bagi peserta
didik dan mewujudkan
pendidikan inovatif, efisien
dan adaptif.

Anda mungkin juga menyukai