Anda di halaman 1dari 2

Pra

Menyanyikan lagu Indonesia Raya, Mars Subhanul Wathon, Mars PMII

Pembukaan

Salam. Muqoddimah. Penghormatan. Puji Syukur. Sholawat. Perkenalan. Kesepakatan Forum


(Rokok, gadget dll)

Prolog
Aktivitas manusia yang paling tinggi adalah tindakan. Pergerakan Mahasiswa Islam
Indonesia berusaha menggali nilai-nilai ideal-moral, lahir dari pengalaman dan keberpihakan
insan warga pergerakan dalam bentuk rumusan-rumusan yang diberi nama Nilai dasar
Pergerakan (NDP) PMII. Hal ini dibutuhkan untuk memberi kerangka, arti motivasi
pergerakan dan sekaligus memberikan legitimasi dan memperjelas terhadap apa saja yang
akan dan harus dilakukan untuk mencapai cita-cita perjuangan sesuai dengan maksud
didirikannya organisasi ini.
NDP sebagai kalimatun sawa mempertemukan semua warga pergerakan dalam ranah
dan semangat perjuangan yang sama. Seluruh warga PMII harus memahami dan
menginternalisasikan nilai dasar PMII, baik secara personal atau secara bersama-sama.
Dalam medan perjuangan sosial yang lebih luas dengan melakukan keberpihakan nyata
melawan ketidakadilan, kesewenang-wenangan, kekerasan, dan tindakan-tindakan negatif
lainnya. Selama satu jam kedepan mari kita ikuti bersama materi NDP yang akan
disampaikan oleh…………..
Forum sepenuhnya kami berikan kepada pemateri.
Salam Pergerakan !
.
Sesi Tanya jawab.

Simpulan

……………………
Closing Statement
Nilai Dasar Pergerakan, Tindakan dan ucapan sebenarnya akan menunjukkan apa
yang kita lakukan. Apa yang kita lakukan itu akan menunjukkan dan bisa menjawab
pertanyaan siapa kita. -Hannah Arend-
Salam.

Anda mungkin juga menyukai