Anda di halaman 1dari 2

A.

VISI DAN MISI

A. VISI SEKOLAH
Menyiapkan Sumber Daya Manusia yang cerdas kompetitif dan Siap
menghadapi Persaingan Dunia Kerja, serta berbudi pekerti luhur dan disiplin.
Indikator :
Visi Indikator
menciptakan Sumber 1. Adanya tamatan yang trampil dalam bekerja
daya manusia yang 2. Adanya tamatan yang cerdas dalam
cerdas kompetitif melaksanakan pekerjaan
3. Mepersiapkan tamatan yang sesuai dengan ke
butuhan di daerah
Siap menghadapi 1. Menciptakaan tamatan yang bisa
Persaingan Dunia Kerja bersaing dalam dunia kerja, dengan kompetitor
lain
2. Menyediakan sarana dan prasarana
yang yang lengkap dan mengikuti
perkembangan jaman dan kebutuhan dunia
kerja
serta berbudi pekerti 1. Beraklak mulia dengan memiliki sikap yang
luhur sopan, jujur dan bertanggung jawab
2. Di lingkungan kerja, di sekolah maupun di
lingkungan keluarga
3. Ilmu agama yang lebih di di tekankan dalam
setiap kegiatan sekolah
disiplin 1. Tamatan akan patuh terhadap peraturan di
dunia kerja, di sekolah maupun di lingkungan
keluarga
2. Tata tertib sekolah yang dilaksanakan secara
tegas
Dan berkesinambungan di seluruh warga
lingkungan sekolah

B. MISI SEKOLAH
1. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) berstandar Nasional berbasis
keunggulan lokal.
2. Menyelenggarakan program keahlian sesuai tuntutan pasar kerja.
3. Melaksanakan penjaminan mutu terhadap pola penyelenggaraan program
keahlian secara berkesinambungan.
4. Benchmarking mutu pendidikan terhadap kebutuhan pasar kerja.
5. Pengembangan potensi pendidik dan tenaga kependidikan.
6. Perbaikan dengan pengembangan sarana dan prasarana.
7. Perluasan pendidikan kecakapan hidup, peningkatan kreativitas,
entrepreneurship dan kemandirian.
8. Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam pendidikan.

C. TUJUAN SEKOLAH
1. Mempersiapkan peserta didik agar menjadi manusia yang berdisiplin,
produktif dan profesional dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi
(IPTEK), maupun dalam bidang keimanan dan ketaqwaan (Imtaq) sesuai
dengan program keahliannya.
2. Memberikan keterampilan sesuai dengan program keahliannya agar mampu
berwirausaha secara mandiri.
3. Membekali peserta didik dengan ilmu pengetahuan umum, teknologi, dan
seni, agar mampu melanjutkan pendidikan kejenjang pendidikan yang lebih
tinggi.
4. Membekali peserta didik berkemampuan bahasa asing agar mampu
beradaptasi dalam wawasan global, mampu bekerjasama, dan mampu bekerja
bersama-sama.

Anda mungkin juga menyukai