Anda di halaman 1dari 25

SOAL TRY OUT PPPK GURU SMA/SMK

 
labaguavandi@gmail.com (not shared) Switch account
 
* Required

KOMPETENSI TEKNIS
1. Seorang anak yang berhenti bermain ketika mendengar bel berbunyi
menunjukkan proses belajar …. *
3 points

rangkaian
disiplin -
stimulus-respon
isyarat
asosiasi verbal

2. Perbedaan antara konseling dan wawancara terletak pada maksud dan


tujuannya. Tujuan konseling adalah .... *
3 points

Menbantu siswa agar dapat melakukan penyesuaian diri dengan lingkungannya


Membantu siswa agar memperoleh informasi tertentu
Membantu siswa agar dapat memecahkan masalah pribadinya
Membantu guru agar mendapatkan informasi pribadi siswa
Membantu siswa agar dapat mengatasi kesulitan belajar

3. Pak Alwin merupakan guru kelas V SD ketika memberikan pembelajaran


menyanyi/musik, pak Alwin memilih lagu-lagu dari asal daerah peserta didiknya.
Tindakan guru tersebut karena memperhatikan karakteristik peserta didik terutama
…. *
3 points

Kultural
Gender
Etnik
Status social
Minat

4. Pada sebuah rancangan pembelajaran (RPP) tertulis contoh rumusan indikator


kompetensi yaitu “menjelaskan kondisi operasi sistem dan komponen perangkat
keras”, jika seorang pendidik akan menyusun menjadi tujuan pembelajaran maka
rumusan yang tepat adalah…. *
3 points

Siswa dapat menjelaskan kondisi operasi sistem dan komponen perangkat keras berupa
komponen input, proses dan output secara benar
Setelah melaksanakan proses pembelajaran dan menggali informasi melalui diskusi, materi
kondisi operasi sistem dan komponen perangkat keras secara benar tanpa melihat catatan.
Setelah melaksanakan proses pembelajaran melalui praktik, siswa dapat menjelaskan kondisi
operasi sistem dan komponen perangkat keras berupa komponen input, proses dan output
Menjelaskan kondisi operasi sistem dan komponen perangkat keras komponen input, proses
dan output tanpa melihat catatan
Setelah melaksanakan proses pembelajaran dan menggali informasi melalui diskusi, siswa
dapat menjelaskan kondisi operasi sistem dan komponen perangkat keras secara benar

5. Undang-undang yang mengatur tentang Sistem Pendidikan Nasional adalah


…. *
3 points

Undang-undang RI Nomor 14 Tahun 2003


Undang-undang RI Nomor 25 Tahun 2003
Undang-undang RI Nomor 20 Tahun 2003
Undang-undang RI Nomor 9 Tahun 2003
Undang-undang RI Nomor 11 Tahun 2003

6. Penyusunan soal HOTS saat ini masih mengacu pada taksonomi Bloom, yang
dikembangkan oleh Benjamin S. Blom. Urutan ranah Kognitif yang tepat
berdasarkan taksonomi Bloom revisi adalah …. *
3 points

Mengingat, memahami, menerapkan, menganalisis, sintesis, dan evaluasi


Mengingat, memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta
Mengingat, memahami, menerapkan, menganalisis, evaluasi, dan sintesis
Mengingat, memahami, menganalisis, menerapkan, mencipta, dan mengevaluasi
Mengingat, memahami, menganalisis, menerapkan, mengevaluasi, dan mencipta

7. Hasil penilaian akhir yang dilakukan oleh guru diketahui beberapa siswa telah
memenuhi ketuntasan belajar dan ada juga siswa yang belum memenuhi kreteria
ketuntasan belajar. Mendasarkan pada kasus tersebut guru dapat melakukan
tindak lanjut hasil penilaian yang dapat dimanfaatkan untuk beberapa hal. Berikut
merupakan pemanfaatan hasil penilaian oleh guru, kecuali .… *
3 points

Menyelenggarakan program pengayaan bagi siswa yang hasilnya tinggi


Memperbaiki program pembelajaran
Menyelenggarakan program remedial bagi siswa yang hasilnya rendah
Mengadministrasikan hasil penilaian
Menyusun laporan hasil penilaian

8. Berdasarkan program semester, anda mendapati waktu yang dibutuhkan untuk


mengajarkan salah satu materi di kelas sangat terbatas. Oleh karena itu anda
berinisiatif agar materi tersebut sebagian dipelajari oleh siswa secara mandiri.
Maka bahan ajar yang anda pilih adalah …. *
3 points

Buku teks
Modul
Lembar remedial
LKPD
Lembar pengayaan

9. Bu Hera adalah seorang guru seni, hari ini dia ingin menilai kemampuan siswa
dalam membuat lukisan. Selain menilai hasil lukisan siswa, teknik dalam
menggambar, cara menggunakan alat dan perlengkapan dan juga sikap siswa
dalam menghargai karya temannya juga menjadi acuan dalam penilaian. Dalam hal
ini bu Hera telah menerapkan prinsip penilaian .... *
3 points

sahih
sistematis
beracuan kriteria
menyeluruh
obyektif

10. Berdasarkan dari langkah-langkah pelaksanaan program remedial terdapat


langkah- langkah dalam bentuk menetapkan nilai yang diperoleh peserta didik
setelah program remedial dilaksanakan, ada tiga penetapan yang dapat dipilih
untuk digunakan yaitu .... *
3 points

Menggunakan nilai rerata, nilai modus ( yang sering muncul) , nilai batas KKM
Menggunakan nilai batas KKM, nilai capaian tertinggi, nilai capaian akhir
Menggunakan nilai tertinggi, batas KKM, nilai median
Menggunakan nilai batas KKM, nilai rerata dan nilai capaian akhir
Menggunakan nilai capaian tertinggi, nilai rerata, dan nilai capaian akhir

11. Aspek yang berkaitan dengan perasaan, emosi, sikap, dan derajat penerimaan
maupun penolakan terhadap suatu obyek peserta didik …. *
3 points

Sensitif
Psikomotorik
Kognitif
Afektif
Emotif

12. Pemberian Umpan balik jika siswa heterogen adalah…. *


3 points

Eksternal feedback
Comulatif feedback
Institutionalized Feedback
Quantitative Feedback
Representative feedback

13. Guru menguasai bidang keilmuan lain yang menunjang proses pembelajaran
Adalah kompetensi... *
3 points

Budaya
Pedagogik
Profesional
Sosial
Kepribadian

14. Guru mengadakan penilaian yang mengacu pada kriteria yang telah ditetapkan
dan mencakup semua aspek kompetensi baik afektif kognitif dan psikomotorik itu
adalah prinsip penilaian... *
3 points

objektif dan menyeluruh


akuntabel dan menyeluruh
Objektif dan akuntabel
Beracuan kriteria dan menyeluruh
Beracuan kriteria dan Sistematis

15. Berikut adalah tugas dan kewenangan satuan pendidikan dalam penilaian hasil
belajar peserta didik kecuali.... *
3 points

Menjadi panitia pelaksana ujian nasional tingkat satuan pendidikan


Melakukan penilaian akhir dan ujian sekolah
Menetapkan Standar ketuntasan belajar yang harus dicapai peserta didik
Menetapkan kriteria kenaikan kelas
Menetapkan kriteria kelulusan peserta didik

16. Karakteristik silabus pada implementasi penyempurnaan kurikulum 2013


adalah... *
3 points

Berisi aspek yang lengkap sehingga mempermudah pendidik dalam menyusun Rencana
pembelajaran
Kurang detail sehingga kurang memberikan peluang kreativitas guru
Hanya menyajikan 3 aspek yakni kompetensi dasar, materi pokok dan kegiatan pembelajaran
Fleksibel sehingga dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi pembelajaran
Disajikan sederhana sehingga mudah

17. Guru setelah pembelajaran langsung memberikan penilaian praktik terhadap


siswa dan mengumumkan hasilnya untuk siswa. Bagaimana pendapat anda
tentang hal ini... *
3 points

Bagus karena guru dapat mengetahui mana siswa yang sudah bisa dan mana siswa yang
belum bisa
Mengumumkan hasil penilaian di depan kelas menyebabkan siswa yang lemah
kemampuannya akan merasa malu
Bagus karena guru tersebut telah menerapkan prinsip transparan
Kurang setuju karena seharusnya penilaian yang dipakai adalah proyek atau produk
Kurang setuju Seharusnya sebelum menilai guru membuat rubrik penilaian dulu agar hasilnya
dapat terukur sesuai criteria

18. Bu Dina adalah guru prakarya. Hari ini dia mengajar bagaimana cara menjahit
saku baju agar pekerjaannya rapih. Dia menjelaskan dipapan tulis teknik
pemotongan kain sesuai pola sampai prosedur penjahitan saku. Hal tersebut
merupakan bentuk kegiatan pembelajaran yang mengukur ... *
3 points

Presisi
Manipulasi
Naturalisasi
Artikulasi
Imitasi

19. Di kelas V terdapat 28 siswa yang sedang mengikuti penilaian harian


Matematika. Banyak soal 30 nomor dengan standar ketuntasan 60. Berdasarkan
hasil pengolahan diperoleh 20 siswa menjawab 10 soal benar. 4 siswa menjawab
10 soal lainnya benar. Dan 4 menjawab 10 soal salah. Tindakanmu sebagai guru
adalah … *
3 points

20 anak merangkum materi sebagai pengayaan


Melakukan pembelajaran ulang
8 anak mengikuti remidial
Memberikan Pengayaan
4 anak diremidi

20. Ibu Rina akan membelajarkan metode listrik statis beliau ingin mengemas
pembelajaran seperti bermain sulap. Berbagai alat dan bahan sudah disiapkan,
tetapi jumlahnya terbatas. Metode pembelajaran yang cocok untuk menerapkan
kodisi tersebut adalah…. *
3 points

Pbl
Inkuiri
Discoveri
Demonstrasi
Kooperatif

21. Untuk mengembangkan konsep penjumlahan pecahan, alat peraga matematika


yang paling tepat adalah... *
3 points

Potongan sama besar model kue pizza


Potongan model buah apel
Gambar beberapa persegi di papan tulis
Lempengan persegi yang dipotong-potong vertikal dan horizontal
Garis bilangan
22. Salah satu contoh rumusan tujuan pembelajaran yang baik adalah.... *
3 points

siswa mampu menulis tegak bersambung dengan rapi dan bersih


siswa mampu mengungkapkan gagasan dan perasaan dalam bentuk tulisan
siswa mampu menirukan tulisan yang dicontohkan guru
siswa mampu menulis kalimat sederhana sesuai gambar yang diamati
siswa mampu menjiplak dan menebalkan tulisan yang dicontohkan guru

23. Seorang guru ingin membuka situs google untuk menuliskan catatan, ide, atau
refleksi yang bersifat pribadi atau untuk dibagikan secara umum. Fitur yang dapat
dimanfaatkan oleh guru tersebut adalah… *
3 points

forum
modul
e-portofolio
book
blog

24. Bu Rumini melaksanakan pembelajaran yang mengakomodasi semua anggota


kelompok mengungkapkan pendapat, ide, dan tanggapan terhadap skenario
secara bebas, sehingga dimungkinkan muncul berbagai macam alternatif
pendapat. Kegiatan yang dilakukan Bu Rumini tersebut merupakan implementasi
model pembelajaran .... *
3 points

problem based learning


Flip learning
Project based learning
inquiry learning
Discovery learning

25. Seorang guru merancang evaluasi dengan mendasarkan pada indikator dan
tujuan pembelajaran yang sudah ditentukan di RPP. Evaluasi tersebut
dimaksudkan untuk menentukan hasil dan kemajuan belajar siswa, maka jenis
evalausi yang tepat dipilih oleh guru adalah…. *
3 points

Evaluasi diagnostic
Evaluasi sumatif
Evaluasi penempatan
Evaluasi selektif
Evaluasi formatif

26. Di sekolah seorang guru menuliskan beberapa aturan seperti dilarang


menginjak rumput dan mencoret-coret meja hal ini merupakan pembiasaan kepada
peserta didik agar berkembang kecerdasan…. *
3 points
Kinestetis
Naturalis
Verbal linguistic
Visual spasial
Logis matematis

27. Seorang guru ingin mengetahui kemampuan siswa dalam mengatur dan
mengelola perbedaan pendapat ketika dilakukan diskusi kelompok. Guru tersebut
membuat lembar daftar cek (check list) dalam bentuk skala yang harus diisikan
oleh siswa untuk menilai teman kelompoknya. Jenis penilaian otentik-holistik yang
dapat dipilih oleh guru tersebut yaitu…. *
3 points

Penilaian diri
Penilaian kinerja
Pertanyaan terbuka
Penilaian proyek
Penilaian portofolio

28. Teori belajar yang mengutamakan perubahan tingkah laku pada individu yang
belajar dengan mengutamakan hubungan stimulus dan respon merupakan teori
belajar.... *
3 points

Konstruktivistik
Kognitivistik
Humanistik
Behavioristik
Rekonstruktivistik

29. Dibawah ini adalah tipe belajar menurut Habermas, kecuali .... *
3 points

Belajar aktif
Belajar praktis
Belajar teknis
Belajar emansipatoris
Belajar berintegrasi

30. Perkembangan kognitif peserta didik Sekolah Dasar berada pada taraf ?
operasional kongkrit, sehingga mereka merasa kurang memahami materi pelajaran
yang disampaikan gurunya secara verbal saja. Proses pembelajaran tersebut akan
efektif jika disertai dengan menggunakan …. *
3 points

Media cetak
Media grafis
Media benda nyata
Media gambar
Media poster
31. Pak Aris merupakan guru kelas V SD ketika memberikan pembelajaran
menyanyi/musik, memilih lagu-lagu dari asal daerah peserta didiknya. Tindakan
guru tersebut karena memperhatikan karakteristik peserta didik terutama …. *
3 points

Minat
Status social
Gender
Etnik
Kultural

32. Pada KD “Membandingkan siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup serta
mengaitkan dengan upaya pelestariannya,” pengembangan materi pengayaan
pada KD tersebut adalah .... *
3 points

menganalisis hubungan antara siklus hidup dengan upaya pelestarian


membandingkan siklus makhluk hidup satu dengan yang lainnya
menyebutkan upaya pelestarian beberapa jenis makhluk hidup
menjelaskan siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup
mengidentifikasi siklus hidup beberapa jenis hewan

33. Keterampilan berpikir tingkat tinggi memiliki beberapa aspek. Pemahaman


bahwa keterampilan untuk dapat memecahkan masalah yang muncul pada
kehidupan sehari-hari merupakan bagian dari aspek keterampilan berpikir tingkat
tinggi sebagai …. *
3 points

creative thinking
critical thinking
transfer knowledge
collaboration skill
problem solving

34. Peserta didik berdiskusi menyusun rencana pembuatan proyek pemecahan


masalah meliputi pembagian tugas, persiapan alat, bahan, media, sumber yang
dibutuhkan. Aktivitas pembelajaran di atas merupakan model Project Based
Learning pada sintaks ..... *
3 points

mendesain perencanaan produk


memonitoring keaktifan dan pengembangan proyek
pertanyaan mendasar
menyusun jadwal pembuatan
menguji hasil

35. Perhatikan gambar jaring-jaring makanan berikut! *


3 points
Manakah soal berikut yang memenuhi kriteria HOTS untuk stimulasi?
Sawi dan bunga sepatu berperan sebagai apa?
Jika jumlah ulat menurun drastis, apa yang terjadi pada burung elang?
Hewan apa yang berperan sebagai konsumen tingkat I ?
Apakah yang berperan sebagai pengurai?
Apakah peran burung elang dalam suatu rantai makanan?

36. Komunikasi itu merupakan proses simbolik. Pernyataan ini merupakan … *
3 points

Istilah komunikasi
Wujud komunikasi
Bentuk komunikasi
Tujuan komunikasi
Prinsip komunikasi

37. Merancang pertanyaan-pertanyaan dalam proses pembelajaran yang bertujuan


memotivasi siswa untuk tetap menaruh perhatian pada pelajaran, dan mengontrol
siswa tetap fokus pada pelajaran, sebaiknya dibuat/disusun dalam Rencana
Program Pembelajaran pada bagian …. *
3 points

Tujuan Pembelajaran
Kegiatan pendahuluan
Kegiatan Inti
Kegiatan Penutup
Kegiatan Evaluasi

38. Langkah pertama yang harus diperhatikan dalam kegiatan perencanaan


penilaian sikap adalah ..... *
3 points

menentukan skala pengukuran


menentukan spesifikasi instrumen
menentukan indikator
menentukan sikap yang akan dikembangkan
menentukan pertanyan

39. Definisi penilaian adalah .... *


3 points
menentukan atau menyusun alat ukur, dalam hal ini instrumen pengukuran dan bagaimana
mengukurnya
prosedur yang sistematis untuk mengumpulkan informasi yang dapat digunakan untuk
membuat kesimpulan tentang karakteristik orang atau objek
kegiatan dalam meningkatkan kualitas, kinerja, atau produktivitas suatu lembaga dalam
melaksanakan programnya
kegiatan penentuan angka bagi suatu objek secara sistematik
Kegiatan mengukur nilai suatu objek

40. Seorang peserta mampu mengendalikan diri dengan baik dalam berbagai
situasi dan mampu mampu menjalin kerjasama yang baik dengan teman-
temannya, dan mampu memposisikan diri di lingkungan dengan baik. Peserta didik
tersebut memiliki kecerdasan… *
3 points

spiritual
Moral
Kognitif
emosional
Sosial emosional

41. Menerapkan berbagai pendekatan, strategi, metode dan teknik pembelajaran


yang mendidik secara kreatif dengan mengintegrasikan teknologi merupakan
kompetensi inti pedagogik pada aspek… *
3 points

Penguasaan pada teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran


Penyelenggaraan pembelajaran yang mendidik
Pengembangan kurikulum
Penguasaan terhadap karateristik peserta didik
berkomunikasi pada peserta didik

42. Teori ini memandang belajar sebagai hasil dari pembentukan hubungan antara
rangsangan dari luar (stimulus) dan balasan dari siswa (response) yang dapat
diamati. Semakin sering hubungan (bond) antara rangsangan dan balasan terjadi,
maka akan semakin kuatlah hubungan keduanya (law of exercise). Teori belajar
yang dimaksud adalah…. *
3 points

Kontruktivisme
Humanistik
Sibernetik
Kognitif
Behaviorisme

43. Dalam mempersiapkan pembelajaran seorang guru akan selalu bertemu


dengan istilah silabus dan RPP. Silabus dan RPP sama-sama sebagai rencana
proses pembelajaran, perbedaannya adalah sebagai berikut... *
3 points
Silabus bersumber dari standar isi dan standar lulusan, sedangkan RPP bersumber dari
standar kompetensi lulusan
Dalam silabus dijelaskan metode, media pembelajaran, sumber belajar, langkahlangkah
pembelajaran, evaluasi secara rinci
RPP dan silabus keduanya disusun oleh setiap satan pendidikan.
RPP dibuat oleh setiap guru, sedangkan silabus dibuat oleh tim guru
Silabus berisi kompetensi dasar sedangkan rpp mengarahkan kegiatan belajar untuk
mencapai kompetensi dasar

44. Model pembelajaran yang mempunyai keunggulan antara lain; berpikir dan
bertindak kreatif, memecahkan masalah yang dihadapi secara realistis,
merangsang perkembangan kemajuan berfikir siswa untuk menyelesaikan masalah
yang dihadapi dengan tepat, adalah…. *
3 points

Picture and Picture


Role Playing
Inquiry
Problem Solving
Kontektual

45. Seorang guru mengajukan pertanyaan kepada siswa dengan tujuan agar siswa
tersebut mengingat kembali materi pelajaran yang sudah dipelajari sebelumnya,
hal tersebut termasuk kegiatan... *
3 points

Memberikan acuan
Melaksanakan tes awal
Memberikan bimbingan
Meningkatkan motivasi
Membuat kaitan

46. Seorang guru menjumpai kebiasaan belajar yang kurang tepat yang dilakukan
oleh salah seorang siswa-nya sehingga kesulitan dalam mengikuti pelajaran.
Langkah awal yang tepat untuk mengatasi kesulitan belajar demikian yaitu.... *
3 points

Ciptakan iklim sosial yang sehat antara guru dengan siswa dan antar siswa didalam kelas
Berikan kesempatan memperoleh pengalaman yang menyenangkan atau memperoleh sukses
dalam belajar meskipun prestasinya minimal
Susun aturan dan batasan-batasan dalam proses pembelajaran
Tunjukkan akibat atau dampak kebiasaan belajar yang salah terhadap prestasi belajar
Berikan kesempatan kepada siswa untuk mendiskusikan aspirasinya secara rasional

47. Faktor yang penting dipertimbangkan oleh seorang guru dalam melaksanakan
diskusi pemecahan masalah pada proses pembelajaran adalah.... *
3 points

Jumlah peserta didik yang mengikti pembelajaran


Rumusan masalah yang harus didiskusikan
Ruang yang tersedia
Waktu yang tersedia untuk melaksanakan diskusi
Motivasi belajar siswa

48. Seorang guru menjumpai kelas yang motivasi dan prestasi belajar siswanya
rendah, hal utama yang menyebabkan motivasi dan prestasi belajar rendah
karena.... *
3 points

Suasana kelas kurang kondusif karena tidak tersedia sarana belajar yang lengkap.
Siswa tidak mendapat bimbingan belajar dari orang tua.
Siswa cenderung lebih suka belajar dalam kelompok
Pembelajaran kurang menghargai perbedaan individu siswa.
Siswa pasif dalam belajar dan lebih senang bemain.

49. Pada saat mempersiapkan pembelajaran seorang guru dapat menyusun


strategi pembelajaran dan menentukan media yang akan digunakan dalam
pembelajaran tersebut. Kemampuan dasar yang harus dimiliki seorang guru terkait
dengan keterampilan memilih media pembelajaran adalah… *
3 points

Guru mengetahui cara mengevaluasi pembelajarang dengan media


Guru harus memahami karakteristik dari media pembelajaran tersebut.
Guru harus mengetahui latar sosial budaya siswa dan sekolah
Guru menyesuaikan dengan materi pembelajaran.
Guru harus menyesuaikan diri dengan kemampuan sekolah.

50. Seorang guru harus mampu memanfaatkan media pembelajaran dan sumber
belajar untuk mencapai tujuan pembelajaraan utuh. Pernyataan berikut yang benar
terkait dengan media pembelajaran adalah... *
3 points

Media dapat digunakan sebagai pembawa pesan dalam suatu kegiatan pembelajaran
Sebuah media dapat digunakan untuk semua kegiatan pembelajaran
Memilih media tidak perlu banyak pertimbangan agar tidak merepotkan
Semua media pembelajaran sama cara pemanfaatannya
Media pembelajaran yang paling baik adalah media yang berbasis TIK

51. Setiap materi pembelajaran memiliki tingkat kesukaran yang bervariasi. Untuk
memudahkan siswa memahami materi yang memiliki tingkat kesukaran tinggi guru
sering memanfaatkan media pembelajaran. Misalnya, media gambar atau
tayangan video yang berisi sistem peredaran darah. Fungsi media pada
pernyataan tersebut adalah…. *
3 points

Membawa objek yang berbahaya atau sukar didapat di dalam lingkungan belajar
Menampilkan objek yang terlalu besar
Membuat konkrit konsep yang abstrak
Menampilkan objek yang tidak dapat diamati dengan mata telanjang.
Menampilkan obyek yang sulit diamati
52. Jika guru melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan masalah sebagai
langkah awal dalam mengumpulkan dan mengintergrasikan pengetahuan baru
berdasarkan pengalamannya, dimulai dengan memunculkan pertanyaan penuntun
(a guiding question) dan membimbing peserta didik berkolaboratif yang
mengintegrasikan berbagai subjek (materi) dalam kurikulum. Pembelajaran yang
dilakanakan oleh guru merupakan strategi pembelajaran.... *
3 points

Problem Based Learning


Projek based learning
Discovery Learning
Kontektual
Inquiry learning

53. Seorang guru melaksanakan pembelajaran yang mengakomodasi semua


anggota kelompok mengungkapkan pendapat, ide, dan tanggapan terhadap
skenario secara bebas, sehingga dimungkinkan muncul berbagai macam alternatif
pendapat. Kegiatan yang dilakukan guru tersebut merupakan implementasi strategi
pembelajaran .... *
3 points

Project based learning


Kooperatif
Problem based learning
Inquiry learning
Discovery learning

54. Seorang guru mengajak siswa melakukan kunjuangan ke suatu lembaga,


namun sesampai dilembaga tersebut belum ada petugas dan nara sumber yang
melayani. Untuk mengisi kekosongan waktu guru tersebut memulai pembelajaran
dengan memilih menggunakan strategi pembelajaran ekspositori, pertimbangan
guru memilih strategi tersebut yaitu.... *
3 points

Sumber belajar hanya dimiliki pendidik


Sedikitnya jumlah guru
Tidak ada sumber belajar dan media pembelajaran
Ruang kelas yang terbatas
Waktu belajar cukup banyak

55. Siswa melakukan kegiatan dengan berpedoman pada langkah-langkah yang


telah ditetapkan guru, yaitu mengamati fenomena sosial disekeliling sekolah dan
hasil pengamatan ditulis, disusun menjadi laporkan serta didiskusikan bersama
guru dan teman sekelas, pilihan strategi yang digunakan…. *
3 points

Belajar Aktif
Heuristik
Pemecahan Masalah
Projek Based Learning
Discovery

56. Seorang guru ingin membelajarkan dengan menggunakan strategi


pembelajaran kooperatif. Maka urutan tahapan yang tepat pada model
pembelajaran kooperatif adalah… *
3 points

Kuis, penghargaan kelompok, bekerja kelompok, orientasi


Orientasi, pengamatan, bekerja kelompok, kuis, penghargaan kelompok
Kuis, bekerja kelompok, orientasi, penghargaan kelompok
Orientasi, bekerja kelompok, kuis, penghargaan kelompok
Orientasi, penghargaan kelompok, bekerja kelompok, kuis

57. Kriteria keberhasilan belajar siswa ditentukan dengan menggunakan Kriteria


Ketuntasan Minimal (KKM)/ Kreteria Belajar Minimal (KBM). KKM/KBM adalah rata-
rata setiap unsur dari kriteria yang ditentukan. Untuk menentukan KKM diperlukan
faktor-faktor…. *
3 points

Kompleksitas indikator, daya dukung, dan kemampuan guru


Kemampuan guru, sarana/prasarana, dan intake siswa
Kemampuan guru, tingkat kesulitan kompetensi dasar, dan intake siswa
Kompleksitas indikator, daya dukung, dan intake siswa
Daya dukung, tingkat kesulitan, dan kemampuan guru

58. Seorang guru harus menentukan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)/ Kreteria
Belajar Minimal (KBM). Berikut merupakan fungsi KKM/KBM, kecuali.... *
3 points

Sebagai kegiatan pengambilan keputusan yang dapat dilakukan melalui metode kualitatif atau
kuantitatif.
Merupakan target satuan pendidikan dalam pencapaian kompetensi tiap mata pelajaran
Sebagai acuan peserta didik dalam menyiapkan diri mengikuti penilaian mata pelajaran
Untuk bahan laporan dan kelengkapan administrasi sekolah
Dapat digunakan sebagai bagian dari komponen dalam melakukan evaluasi program
pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah.

59. Pada proses pembelajaran seorang guru ingin melakukan penilaian terhadap
prilakusiswa, maka Instrumen yang diguanakan dalam proses pembelajaran
tersebut adalah…. *
3 points

Pedoman observasi
Tes tulis
Tes hasil belajar
Pedoman wawancara
Kuesioner
60. Setiap kali diakhir pembelajaran seorang guru akan melakukan proses
penilaian. Sebelum guru menyusun soal-soal untuk menilai hasil belajar siswa,
manakah yang pertama kali harus dipelajari.... *
3 points

Karateristik siswa
Indikator pencapaian kompetensi
Kemampuan awal siswa
Kurikulum dan silabus
Buku sumber yang digunakan

61. Upaya merancang pengayaan bagi perserta didik yang mencapai ketuntasan
belajar optimal tampak dalam kegiatan guru sebagai berikut…. *
3 points

diberikan materi bahan ajar yang lebih tinggi tingkatannya dan mengerjakan soalsoal yang
memiliki kesulitan tinggi
Memberikan test tambahan dengan tingkat kesukaran lebih tinggi
Diberi soal serupak untuk memastikan tingkat keberhasilan belajar
Memberikan tambahan materi berupa sumber ajar dari pengarang yang berbeda
Memberikan tambahan sumber bacaan yang lebih mendalam dan tingkat variasi yang tinggi
berikut instrument testnya yang sesuai

62. Dalam kegiatan penilaian otentik banyak model yang dapat digunakan. Pada
suatu penilaian seorang guru meminta siswa untuk mendemonstrasikan tugas
belajar tertentu. Bentuk penilaian otentik tersebut merupakan contoh penilaian
otentik berbentuk… *
3 points

Penilaian proyek.
Peniaian portofolio
Peniaian kinerja
Penilaian antar teman
Penilaian diri

63. Setiap akhir evaluasi dimungkinkan ada siswa yang prestasi belajarnya belum
memenuhi ketuntasan, sehingga guru perlu melakukan remedi. Dasar rancangan
program remedi bagi siswa yang capaian prestasinya di bawah ketuntasan belajar
yaitu…. *
3 points

Strategi Yang Dipilih Hanya Berbentuk Test Ulang


Proses Pengajaran Remedial Pada Dasarnya Adalah Proses Belajar Mengajar Biasa
Tujuan Pengajaran Remedial Adalah Sama Dengan Test Diagnostik
Sasaran Terpenting Pengajaran Remedial Adalah Peningkatan Kecerdasan Siswa
Agar prestasi sekolah menjadi meningkat

64. Jika seorang guru ingin melakukan kegiatan remedi maka salah satu prinsip
yang penting dipahami guru dalam merancang program remedial bagi siswa yaitu
tampak dalam kegiatan berikut…. *
3 points

Membuat rancangan pembelajaran khusus untuk siswa peserta remedial


Merancang test ulang saja tanpa ada pengulangan penjelasan materi
Menggunakan rancangan pembelajaran yang telah dibuat dengan memperhatikan hasil
temuan analisis evaluasi belajar siswa
Menggunakan rancangan pembelajaran baru yang berbeda sama sekali dengan rancangan
yang ada.
Menurunkan standar ketuntasan belajar

65. Berdasarkan data hasil evaluasi pembelajaran tentang memahami teks


anekdot ternyata hasilnya tidak maksimal. Dari 30 siswa dinyatakan belum tuntas
sejumlah 15 sehingga mengikuti program remedial. Sedangkan yang dinyatakan
tuntas sejumlah 15 orang mengikuti program pengayaan. Kegiatan pengayaan
untuk 15 siswa dapat dilakukan olehguru dengan cara.... *
3 points

Memberi tugas mengerjakan lembar kerja siswa


Mengadakan pendalaman materi terkait dengan KD tersebut
Melanjutkan materi pada KD selanjutnya
Diberikan bahan ajar berupa modul
Digabung dengan siswa yang belum tuntas ikut remedial

66. Tetangga Anda memiliki anak usia smp yang memiliki gejala kenakalan remaja.
Rambut dicat, suka naik motor dengan kenalpot bersuara keras, sering pulang
malam, tidak ramah dengan orang disekelilingnya, dan jarang masuk sekolah.
Meskipun anda bukan guru dari anak tersebut hal apa yang anda lakukan.. *
3 points

mendatangi aparat rt atau rw agar menasehati orangtua anak tersebut untuk berperilaku baik.
menasehati anak tersebut dengan cara santun agar berperilaku baik dan tidak menyebalkan
menegur anak tersebut dengan keras agar berperilaku baik dan tidak mengganggu
lingkungan
menyarankan orangtuanya agar anaknya berperilaku baik dan tidak mengganggu lingkungan
mendatangi aparat RT atau RW agar menasehati anak tersebut untuk berperilaku baik

67. Anda adalah guru disekolah swasta yang baru berkembang, kebijakan yayasan
terkait pengembangan sekolah baru dikonsentrasikan pada pengembangan sarana
dan prasarana pembelajaran, sehingga kurang peduli terhadap kenaikan gaji guru.
Ada salah satu guru yang kasak-kusuk mengajak teman-teman guru lain untuk
memprotes yayasan agar menaikkan gaji guru. Apa yang anda lakukan… *
3 points

memberi pengertian kepada teman-teman bahwa arah kebijakan sudah benar.


mengikuti ajakan teman untuk menuntut kenaikan gaji guru
memberitahu pimpinan yayasan secara diam-diam agar menaikkan gaji guru
menolak ajakan teman karena takut dikeluarkan dari sekolah itu
menerima ajakan teman dengan usulan agar menyampaikan apresiasi dengan bijak
68. Dikampung yang anda tinggali, beberapa minggu ini sering ad kasus
pencurian. Sebagian warga mencurigai pemulung yang sering mencari barang
bekas diperkampungan anda. Pada rapat warga rt dibahas tentang rencana
pemasangan papan bertuliskan “PEMULUNG DILARANG MASUK” agar kasus
pencurian tidak terjadi lagi. Apa pendapat anda terhadap rencana itu… *
3 points

lebih baik melakukan kewaspadaan disetiap keluarga daripada mencurigai pemulung sebagai
pencuri.
bintang saja tidak pernah dilarang masuk perkampungan, sangat tidak manusiawi jika
manusia dilarang masuk perkampungan.
pemulung sangat berjasa membantu proses pemilihan sampah plastic dan non plastic dalam
rangka melestarikan lingkungan
pemulung tidak identic dengan orang jahat dan belum tentu pencuri yang mencuri
diperkampungan ini adalah pemulung
pemulung juga manusia dan berhak mencari nafkah dimana saja termasuk diperkampungan
yang kita tinggali.

69. Dalam perjalanan menuju kamar kecil, anda melihat dengan mata kepala
sendiri teman guru anda melakukan kekerasan kepada siswanya di dalam kelas.
Setelah anda klarifikasi kepada para siswa, ternyata kebiasaan itu sudah lama
dilakukan. Para siswa cenderung tidak berani melaporkan kejadian itu karena
diancam oleh guru tersebut. Hal yang anda lakukan adalah…. *
3 points

menunjukkan beberapa contoh akibat buruk yang diterima guru jika guru melakukan
kekerasan terhadap siswanya.
memberi tahu yang melakukan kekerasan tersebut, tentang resiko yang diterima jika
kekerasan itu terus dilakukan.
menasehati teman guru ynag melakukan kekerasan, agar segera menghentikan kekerasan
terhadap siswanya.
melaporkan secara rinci dan tertulis kepada kepala sekolah dan kepala dinas agar guru
tersebut diberi sanksi.
menyampaikan secara santun kejadian itu dalam rapat dengan guru agar guru tersebut tidak
melakukan kekerasan terhadap siswanya.

70. SR adalah seorang guru yang bertanggungjawab satu kelas. Untuk


mewujudkan potensinya, ia perlu mengikuti beberapa kegiatan namun bersamaan
dengan jam mengajar SR. ia membebani rekan guru ganti yang dititipi untuk
mengajar dikelasnya. Menurut anda apa yang sebaiknya dilakukan oleh SR…… *
3 points

b. tetap mengikuti kegiatan diluar, dengan memberikan imbalan khusus kepada rekan guru
yang sering menggantikannya mengajar.
e. focus pada pengembangan diri karena ada rekan guru yang bias dititipi, bukan menjadi
masalah besar jika SR mengembangkan diri di luar.
d. focus pada pengembangan dirinya yang dikaitkan dengan tugas mengajar, karena jika SR
berkembang akan berdampak positif bagi sekolahnya juga.
a. focus pada pengembangan diri karena rekannya pasti memahami kondisi SR.
c. focus pada mengajarnya yang dipadukan dengan pengembangan diri misalnya melakukan
penelitian tindakan kelas dikelasnya, dan mengikuti kegiatan pada waktu libur sekolah

71. Manakah diantara beberapa pernyataan di bawah ini yang paling sesuai
dengan diri anda…. *
3 points

saya adalah orang yang tegas, berani, dan tidak takut untuk membalas perbuatan buruk yang
orang lain lakukan pada diri saya.
saya adalah orang yang sabar, berperasaan halus, yang hanya bisa berdoa agar tuhan
membalas segala perbuatan jahat yang orang lakukan pada diri saya
saya adalah orang yang mudah marah, selalu bicara apa adanya apabila saya tidak setuju
dengan perkataan atau perlakuan seseorang.
saya adalah orang yang rasional, menjaga kesatuan apa yang diucapkan dengan yang
dilakukan, berperilaku sesuai dengan aturan yang ada, dan menyikapi konflik secara hati-hati
Saya adalah orang yang tegas, ambisius, berani, dan tidak ingin orang lain menyalahkan diri
saya

72. Tugas disekolah dan dirumah datang silih berganti. Satu tugas belum selesai
dikerjakan, tugas berikutnya sudah menunggu. Dalam situasi seperti itu,
bagaimanakah reaksi anda? *
3 points

saya ingin mengerjakan seluruh tugas, namun dalam situasi seperti itu biasanya justru
menjadi berantakan semua.
lebih baik saya tinggalkan sama sekali situasi seperti itu, daripada bekerja seperti robot.
saya beruntung mampu bekerja dengan cepat sehingga semua tugas terselesaikan
sepenuhnya dengan tuntas.
yang penting semua tugas terselesaikan, soal tuntas atau tidaknya pekerjaan tergantung
pada situasi.
saya hanya bias bekerja satu persatu, lebih baik beberapa tugas tidak tertangani sma sekali
daripada meninggalkan tugas yang tidak tuntas.

73. Ada siswa-siswa tertentu yang memiliki sikap dan perilaku yang benar-benar
membuat siapapun menjadi tidak sabar. Pernyataan yang paling menggambarkan
diri anda ketika berhadapan dengan siswa seperti itu adalah.. *
3 points

mengajak bicara untuk menjelaskan tanggapan saya dan orang lain terhadap akibat
perilakunya.
berusaha bersabar sampai perilakunya tidak dapat diterima lagi.
secara terbuka mengungkapkan ketidaksabaran agar siswa dan semua teman sekelasnya
tahu dan berubah.
berusaha menunjukkan wajah sabar sekalipun hal itu bukan cerminan perasaan sebenarnya.
saya menghindari bertemu siswa-siswa tersebut.

74. Sekolah berencana mengadakan kegiatan lomba memasak antar kelas dalam
rangka hari kelahiran sekolah. Acara akan diselenggarakan bertepatan dengan
dengan hari libur waisak apa pandangan ada sebagai guru ? *
3 points

Hari libur agama boleh digunakan untuk kegiatan agama yang bersangkutan
Sebaiknya hari libur agama tidak digunakan untuk kegiatan sekolah
Tidak masalah karena, disekolah tidak ada yang memeluk agama budha
Hari libur agama boleh digunakan untuk berlibur bersama keluarga
Hari raya waisak biarlah diperingati oleh umat budha, umat lain menyesuaikan

75. Anda memiliki seorang peserta didik yang beragama non muslim sedanglan
mayoritas peserta didik di sekolah tersebut beragama muslim. Banyak siswa di
sekolah tersebut yang enggan bertemu sapa dengannya, apalagi berteman karena
perbedaan agama tersebut, malahan suka mengejek. Bagaimana sikap anda
sebagai pendidik yang mengajarkan tentang kebaikan…… *
3 points

Meminta kepada para pelaku agar meminta maaf kepada korban dan berjanji tidak
mengulangi perbuatan tersebut
Merekomendasikan kepada guru bimbingan dan konseling untuk diberikan sangsi yang
sesuai
Mempertemukan seluruh siswa untuk saling berdiskusi menumbuhkan rasa penghormatan
antar umat beragama
Menyusun peraturan tentang tolrenasi antar umat beragama dan menerapkan sangsi bagi
yang melanggar.
Terlibat aktif menumbuhkan rasa saling penghargaan dengan memberikan teladan secara
langsung

76. seorang guru matematika juga berperan sebagai Pembina pramuka di


sekolahnya, apa yang harus dilakukan guru tersebut dalam memberikan nilai mata
pelajaran matematika kepada siswa? *
3 points

Kegiatan ekstrakulikuler pramuka yang diikuti siswa menyumbang perolehan nilai mata
pelajaran siswa.
memberikan nilai sesuai capaian belajar siswa, serta keaktifannya dalam proses
pembelajaran.
memberikan nilai sesuai capaian belajar siswa, karena keaktifan siswa dalam pramuka
merupakan wilayah berbeda.
Mepertimbangkan keaktifannya dalam pembelajaran kelas dan kegiatan ekstrakulikuler untuk
menambah nilainya.
mempertimbangkan nilai capaian belajar, keaktifan belajar, dan keikutsertaan pramuka dalam
memperbaiki perolehan nilai.

77. Tetangga Anda suka mengunggah informasi yang mengandung unsure


pornografi di grup WA, apa yang anada lakukan sebagai guru. *
3 points

Mengingatkan tetangga itu melalui grup WA agar tidak menggunggah informasi atau gambar
yang mengandung unsur pornografi.
Mengingatkan tetangga itu secara langsung agar tidak mengunggah informasi atau gambar
yang mengandung unsur pornografi.
Mengingatkan tetangga itu melalui japri agar tidak mengunggah informasi atau gambar yang
mengandung unsur pornografi.
Mengingatkan tetangga itu melalui rapat warga RT agar tidak mengunggah informasi atau
gambar yang mengandung unsur pornografi.
Segera menghapus informasi atau gambar yang mengandung unsure pornografi yang di
unggah oleh tetangga anda.
78. Y sudah 3 tahun bekerja sebagai guru di sekolah ABC dan Y sangat
menikmatinya. Tiba – tiba Y mendapat intruksi untuk pindah ke sekolah lainnya
yang kondisi sistem dan siswanya sangat berbeda. Kondisi yang paling sesuai
pada diri anda adalah… *
3 points

menerima dan akan bekerja dengan baik jika terlebih dahulu mendapat bimbingan dari kepala
sekolah yang baru
menerima dan akan bekerja sebaik mungkin serta belajar menyesuaikan diri
menerima saja walau dengan berat hati
saya menanyakan terlebih dahulu kepada sekolah ABC tentang alasan saya dipindahkan ke
sekolah lain
memaksakan diri saya mengerjakan tugas baru tersebut

79. seorang guru memberikan tugas di kelas. Tugas tersebut termasuk tugas baru
dan tergolong sulit. Beberapa siswa mengerjakannya dengan baik dan beberapa
siswa masih kurang maksimal. Bagaimana cara menyampaikan pada siswa yang
masih kurang maksimal agar tidak menyinggung perasaan dan lebih memotivasi
mereka untuk mengerjakan lebih baik lagi? *
3 points

“bagaimana bisa kamu mengerjakan seperti ini sedangkan teman-teman kamu yang lain bisa
mengerjakannya dengan baik”
“hasil pekerjaanmu sudah cukup baik, tetap semangat dan tingkatkan terus prestasi
belajarmu agar setara dengan yang lainnya”
“ saya senang kamu sudah mengerjakan tugas ini, saya yakin kamu memiliki kemampuan
untuk mengerjakan yang lebih baik lagi”
“seharusnya jika kamu kurang paham pelajaran ini, kamu dapat bertanya kepada teman-
temanmu yang lebih paham, agar hasilnya tidak seperti ini”
“kalian ini tidak ada perubahan sama sekali, kelemahan seperti ini jangan dipertahankan.

80. Ada siswa anda yang berakhlak baik memiliki prestasi belajar rendah. Bila
dalam ujian akhir nanti tidak mendapatkan nilai yang baik maka tidak bisa naik
kelas. Kebetulan anak anda sendiri memiliki prestasi belajar yang tinggi di kelas
dan sebangku dengan siswa tersebut. Menurut anda tindakan terbaik yang
dilakukan adalah… *
3 points

membantu anak yang terancam tidak naik kelas dan menekankan pentingnya lulus ujian bagi
anak maupun sekolah
meminta anak saya untuk tidak mempedulikan masalah yang dihadapi temannya.
mengingatkan pentingnya belajar dan kejujuran serta meminta anak saya untuk belajar
bersama temannya tersebut untuk mempersiapkan ujian.
mengingatkan anak saya untuk tidak membantu orang lain dengan cara yang keliru.
meminta anak saya membantu memberitahukan jawaban untuk soal-soal yang dianggap sulit.

81. Pengelolaan pembelajaran yang penting diperhatikan oleh guru untuk


mengembangkanpembelajaran abad 21 yaitu… *
3 points
menerapkan metode pembelajaran yang bervariasi
mengintegrasikan teknologi dalam pembelajaran
menerapkan kemampuan berpikir tingkat tinggi (higher order thinking)
menguasai satu metode pembelajaran
penguatan tugas utama sebagai perancang pembelajaran

82. Guru secara yuridis adalah bagian dari tenaga kependidikan yang diakui
sebagai profesi dengankeahlian khusus. Manakah jenis kegiatan berikut yang
memerlukan keahlian khusus? *
3 points

Memilih media, mengelola kelas, mengembangkan strategi pembelajaran


Membuka pelajaran, melakukan ceramah, menutup pelajaran, mengelola tabungan
Melakukan analisis pembelajaran, mencatat peserta didik terlambat, mengabsen kehadiran 5
Memilih metode, merancang media, menyerahkan nilai, membagikan rapor
Membina OSIS, mendampingi study tour, memimpin upacara, mengikuti rapat

83. Salah satu ciri profesi adalah merupakan aktivitas intelektual. Manakah
pernyataan yang palingsesuai dengan pernyataan di atas: *
3 points

Mengelompokkan peserta didik sesuai persepsi kita terhadap siswa


Memelihara kebiasaan yang ada dan sudah berjalan baik
Menggunakan intuisi yang baik dalam memilih metode pembelajaran
Melestarikan metode pembelajaran yang selama ini diterapkan para senior
Memilih media dengan mempertimbangkan karakteristik materi, peserta didik, dan tujuan
pembelajaran

84. Manakah kelompok kegiatan berikut yang merupakan Pengembangan


Keprofesian Berkelanjutanpengembangan diri secara kolektif? *
3 points

Menghadiri forum KKG, MGMP, dan diskusi ilmiah


Mengikuti diklat pengembangan media pembelajaran
Menempuh jenjang pendidikan yang lebih tinggi
Menghasilkan model pembelajaran inovatif
Menulis artikel, membuat laporan PTK, dan menghasilkan media pembelajaran

85. Sebagai antisipasi terhadap perkembangan teknologi maka guru sebagai suatu
profesi sebaiknya; *
3 points

Meningkatkan penguasaan keterampilan teknis pengoperasian komputer


Mengikuti kursus penguasaan program aplikasi terbaru
Meningkatkan kemampuan integrasi teknologi ke dalam sistem pembelajaran
Membeli perangkat ICT keluaran terbaru secara periodik
Meningkatkan kemampuan merawat komputer dan jaringan

86. Sikap guru berikut ini menunjukkan dirinya sebagai professional learning,
kecuali *
3 points
Mengembangkan budaya membaca
Mencari jawaban atas persoalan di kelasnya melalui forum-forum diskusi
Merancang dan melaksanakan PTK sampai melaksanakan tindaklanjut 6
Mengikuti program diklat sesuai kebutuhan pribadi
Memanfaatkan program pendidikan dan latihan yang diselenggarakan pemerintah dengan
aktif berpartisipasi

87. Manakah alasan yang paling tepat pentingnya perubahan paradigma ke


pembelajaran abad 21? *
3 points

Abad 21 penuh tantangan sehingga kontrol guru harus semakin diperketat


Teknologi informasi dan komunikasi bisa mengatasi seluruh persoalan pembelajaran
Teknologi informasi dan komunikasi sangat menentukan keberhasilan pencapaian tujuan
Teknologi informasi dan komunikasi menyebabkan perubahan peran guru bukan lagi satu-
satunya sumber belajar
Semakin canggih teknologi maka pembelajaran akan semakin berhasil

88. Fungsi organisasi profesi sesuai pasal 41 ayat (2) UUGD adalah untuk; *
3 points

Menambah pendapatan, memajukan masyarakat, dan meningkatkan kepedulian sosial


Memperkuat identitas, memberikan ciri pokok, mengembangkan solidaritas, mewadahi bakat
minat
Memajukan profesi, meningkatkan kompetensi, karier, wawasan kependidikan, perlindungan
profesi, dan pengabdian kepada masyarakat
Melindungi anggota, menjaga kekompakan, mencari bantuan dana, memajukan pendidikan
Berbagi informasi, mensejahterakan anggota, meningkatkan pengetahuan anggota, dan
melatih loyalitas

89. Penelitian tindakan kelas bisa merupakan bagian dari Pengembangan


Keprofesian Berkelanjutan. Berikut adalah tujuan dari PTK, kecuali; *
3 points

Memecahkan masalah nyata di kelas


Meningkatkan mutu pembelajaran dan mempertinggi mutu sekolah
Meningkatkan profesionalisme guru
Memperbaiki mutu praktek pembelajaran di kelas (masalah yang dirasakan) 7
Melakukan tindakan yang diyakini lebih baik

90. Paradigma guru sebagai professional learning dalam konteks guru dalam
jabatan dapat dimaknai; *
3 points

Profesi guru memerlukan keahlian khusus


Guru memiliki 4 kompetensi yang utuh
Guru adalah seorang profesional yang terus mau belajar dan mengembangkan diri
Guru sebagai profesi memerlukan proses pendidikan yang lama
Guru profesional memiliki sertifikat pendidik

91. Salah satu komponen penting yang diperlukan dalam mendesain suatu mata
pelajaran kaitannyadengan prior knowledgeadalah dengan mengidentifikasi .... *
3 points
gaya belajar peserta didik
kecakapan dasar spesifik peserta didik
kondisi fisik dan psikologis peserta didik
karakteristik gender dan usia peserta didik
karakteristik umum peserta didik

92. Pak Guru Abrizam mengorganisasikan materi pelajaran yang diampunya dari
umum ke khusus,dan dari keseluruhan ke rinci dengan tujuan untuk menjadikan
pembelajaran yang diselenggarakandi kelas menjadi lebih bermakna. Cara
pengorganisasian materi seperti yang dilakukan PakAbrizam ini disebut
dengan .... *
3 points

experiential knowledge
prior knowledge
struktur kognitif
kecakapan dasar spesifik
subsumptive sequence

93. Penggunaan mnemonic atau jembatan keledai atau singkatan-singkatan


tertentu sebagai salah satujenis kecakapan dasar spesifik untuk membantu peserta
didik dalam mengingat atau menghafalkanmateri disebut juga dengan .... *
3 points

pengetahuan tingkat yang lebih tinggi


pengetahuan analogis
pengetahuan komparasi
pengetahuan setingkat
pengetahuan pengalaman

94. Kecakapan dasar spesifik atau kemampuan awal pada dasarnya memiliki dua
pengaruh signifikanterhadap peserta didik dimana pengaruh tersebut sangat
penting ketika guru akan mendesain danmelaksanakan pembelajaran. Salah satu
pengaruh yang dimaksud adalah sebagai berikut inikecuali... *
3 points

mereduksi peserta didik dalam menggunakan struktur yang sudah ada


menggali kemampuan peserta didik dalam menggabungkan pengetahuan lama dan baru
mendorong peserta didik dalam me-recall pengetahuan lama untuk mempermudah
pemerolehan pengetahuan baru
mengelaborasi kemampuan peserta didik dalam menggunakan analogi
bagaimana peserta didik mengorganisasi informasi atau pengetahuan baru

95. Ibu Guru Nathifa mengidentifikasi kecakapan dasar spesifik dengan cara
mengorganisasipengetahuan yang sifatnya lebih umum yang nantinya akan
diposisikan sebagai pengkait bagipengetahuan-pengetahuan yang lebih khusus.
Apa yang dilakukan oleh ibu guru tersebutdinamakan ....... *
3 points

pengetahuan pengalaman
strategi kognitif
pengetahuan analogis
skemata
pengetahuan tingkat yang lebih rendah

96. Pak Guru Himawan melakukan pemeriksaan atau monitoring terhadap


pengetahuan awal pesertadidik yang diketahui salah(faulty prior knowledge)
secaraperiodik sehinggahal-hal yang tidakdiinginkan dan akan berakibat pada hasil
pembelajaran yang tidak optimal bisa dihindari. Apayang dilakukan oleh Pak Guru
Himawan tersebut disebut dengan ..... *
3 points

strategi menganalisis kebutuhan instruksional


strategi mengaktivasi kecakapan dasar spesifik peserta didik
strategi penentuan urutan materi pembelajaran
strategi mengidentifikasi kecakapan dasar spesifik peserta didik
strategi menganalisis skemata peserta didik

97. Salah satu strategi mengaktivasi kecakapan dasar spesifik peserta didik dapat
dilakukan dengancara .... *
3 points

membuat peserta didik memantau sendiri pengalaman belajar mereka sebelumnya dan
secara sadar menggunakannya untuk mempelajari informasi baru.
memberikan motivasi intrinsik kepada peserta didik untuk mengidentifikasi kecakapan dasar
spesifiknya sendiri
guru jangan selalu menanyakan kepada peserta didik apakah mereka telah memahami apa
yang sudah diajarkan terkait materi tertentu.
mengulas tentang apa yang belum terjadi sebelumnya sehingga membantu peserta didik
mengaktifkan pengetahuan baru.
menggabungkan pengetahuan baru ke dalam organisasi memori atau ingatan yang sudah
ada

98. Guru perlu memperkenalkan konsep-konsep baru untuk membantu mereka


dalam mempelajaripengetahuan atau informasi yang sedang dipelajari. Dalam hal
ini yang dapat dilakukan oleh guruadalah sebagai berikut ini kecuali .... *
3 points

menghilangkan pengetahuan sebelumnya yang diketahui salah (faulty prior knowledge).c


membuat skenario pembelajaran dimana guru meminta peserta didik membuat perbandingan
atau pengkontrasanbeberapa informasi atau pengetahuan yang telah dipelajari oleh peserta
didik tersebut sebelumnya
menggabungkan karakteristik kecakapan dasar spesifik atau pengetahuan/kemampuan awal
yang telah dimiliki peserta didik sebagai landasan dalam memilih metode dan strategi
pembelajaran yang sesuai.
membelajarkan mereka tentang sebuah pendekatan atau cara yang efektif dalam mempelajari
materi baru dan juga tentang struktur dari materi baru tersebut.
Memeriksa atau memonitor pengetahuansebelumnya yang diketahui salah(faulty prior
knowledge) secaraperiodik sehinggahal-hal yang tidak diinginkan dan akan berakibat pada
hasil pembelajaran yang tidak optimal bisa dihindari.
99. Bagaimana sebaiknya sikap dan pandangan Anda selaku guru menghadapi
peran baru abad 21? *
3 points

Peran baru lebih ringan karena peserta didik bisa mendapatkan informasi lebih mudah
Tatap muka tidak lebih efektif daripada interaksi yang dimediasi teknologi
Pembelajaran perlu diberikan kebebasan tidak perlu dirancang skenario pembelajaran
Peran lebih difokuskan kepada administratif karena peserta didik sudah mandiri
Peran baru lebih berat karena memerlukan kemampuan mengelola komunitas belajar

100. Bersikap reflektif bagi seorang guru adalah penting berarti; *


3 points

Guru harus mengedepankan dan mempertahankan kebiasaan-kebiasaan baik


Guru harus mengkritisi praktek yang telah dilakukan dan melakukan perbaikan
Guru perlu mengabaikan hal-hal yang masih kurang karena tidak efektif
Guru harus meyakini setiap tindakannya adalah ilmiah dan rasional
Guru selalu mengkaji apa yang telah dilakukan untuk didokumentasikan

Back

Next

Clear form

Anda mungkin juga menyukai