Anda di halaman 1dari 3

BOBANEHENA SI PANTAI GALAU

 LATAR BELAKANG
Bobanehena si pulau galau terletak di Desa bobanehena, kecamatan Jailolo, Kabupaten
Halmahera Barat, Maluku Utara, Yang di sebut pantai galau sesungguhnya kawasan pantai
yang terkenal dengan nama Bobanehena atau Tanjung Kenangan. Bobanehena dalam
bahasa setempat artinya Pantai Pinang. Hena berarti pinang dan bobane artinya pantai,
sebab sekitar 200 tahun lalu pantai tersebut memang ditumbuhi banyak pinang.

Untuk sampai ke Bobanehena, patokannya tidak jelas. Keterangan atau papan objek wisata
yang akan memandu ke pantai tersebut tidak ada . seingat saya, dari pelabuhan jailolo
kendaraan kami menuju barat daya dan menyusuri jalan sejajar pantai. Tepat di sebuah rumah
dengan papan koperasi, kami berbelok ke kiri sampai menemukan pantai. Itu sebabnya, untuk
pergi ke Bobanehena wisatawan memerlukan panduan warga setempat.

Disana juga memiliki Mitos yang berkembang di masyarakat, tradisi berkunjung ke


bobanehena juga berawal saat sepasang laki-laki dan perempuan menemukan pohon pinang
di pantai tersebut. Jatuh Cinta dan Memutuskan Menikah, kisah keduanya kemudian melekat
dengan Bobanehena. Itu juga alasan nama tempat itu sering disebut Tanjung Kenangan.
A. KELEBIHAN BOBANEHENA SI PULAU GALAU
 Memiliki Keindahan Baik di Siang hari maupun saat Sunset
 Tersedia dermaga kecil dan gazebo untuk beristirahat sambil menikmati indahnya
pemandangan
 Memiliki pondok-pondok

KEKURANGAN BOBANEHENA SI PULAU GALAU


 Belum memiliki papan objek wisata yang jelas
 Perjalanan kesana belum jelas patokannya
 Taman bermain/ objek foto masi harus di perbaiki
 warna jembatan mulai memudar harus di cat kembali

SOLUSI
Solusi yang sangat bagus bagaimana kita membuat wisata tersebut agar lebih menarik
wisatawan berkunjung ke sana dengan memperbaiki kekurangan yang ada di wisata tersebut.

KRITIK DAN SARAN


Pantai bobaenehena adalah salah satu wisata yang sangat indah hanya saja masi banyak
kekurangan seperti perjalanan kesana belum jelas patokannya dan masi butuh pemanduan
warga setempat, maka dari itu pemerintah harus lebih memperhatikan agar bisa menciptakan
daya tarik wisatawan

Anda mungkin juga menyukai