Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH Jalan Raya El Tari Nomor 52 Kupang 85111 Telepon/Faks: (0380) 8430641 Pos-el: kepegawaian@bkd.nttprov.go.id Laman: www.bkd.nttprov.go.id Nomor Lampiran Hal ‘Tembusan 01 September 2021 800/194/BKD.3.3 Yth. Kepala Dinas Pendidikan dan 4 (satu) berkas Kebudayaan Provinsi NTT Penyampaian Jadwal Realisasi di- Bulan Juni dan Juli Tempat Dalam rangka mewujudkan pembayaran Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) berbasis kinerja sesuai amanat Peraturan Gubernur Nomor 18 Tahun 2021 Tentang Tambahan Penghasilan Pegawai Bagi Aparatur Sipil Negara Di Lingkungan Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur, maka dengan ini disampaikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Jadwal realisasi SKP dan Perilaku bulan Juni dan Juli bagi Guru, Kepala Sekolah, Pengawas, dan Tenaga Administrasi Sekolah sebagaimana terlampir. 2. Setiap PNS diwajibkan metakukan pengisian realisasi SKP dan Perilaku bulanan sesuai jadwal per Kabupaten/Kota dan tidak mengakses aplikasi diluar jadwal tersebut. 3. Sebelum melakukan pengisian realisasi bulanan, wajib mempelajari dan memahami video tutorial pada kanal Youtube BKD Provinsi NTT maupun panduan teknis yang dibagikan melalui grup Whatsapp agar tidak terjadi kesalahan dalam pengisian 4. Perbaikan kesalahan pengisian realisasi SKP dan Perilaku bulanan hanya dapat dilakukan ditingkat Pejabat Penilai atau Atasan Langsung. Tim verifikatur tidak melakukan penolakan dan kesempatan perbaikan jika realisasi sudah berstatus Verifikasi BKD. Demikian penyampaian ini, atas perhatian dan kerjasamanya, disampaikan terima kasih IP 19710707 199703 2 008 1. Sekretaris Daerah Provinsi Nusa Tenggara Timur di Kupang (laporan) Lampiran | Nomor : 800/194/BKD.3.3 Tanggal_: 01 September 2021 JADWAL PENGISIAN REALISASI BULAN JUNI DAN JULI BAGI GURU, KEPALA SEKOLAH, PENGAWAS, DAN TENAGA ADMINISTRASI SEKOLAH No Hari/Tanggal Kota/Kabupaten 1 | Jumat, 03 September 2021 | Kota Kupang (SMA) dan Malaka 2. | Sabtu, 04 September 2021 _ | Kota Kupang (SMK dan SLB) dan Sabu Rajua 3._| Senin, 06 September 2021 _| Kabupaten Kupang dan Nagekeo 4_| Selasa, 07 September 2021 _| Ende dan Rote Ndao | 5 | Rabu, 08 September 2021 | TTS dan Lembata 6 | Kamis, 09 September 2021 _| Sikka dan Alor 7 | Jumat, 10 September 2021 _| Flores Timur dan TTU 8 | Sabtu, 11 September 2021 | Sumba Timur dan Belu_ 9 | Senin, 13 September 2021 | Manggarai dan Manggarai Timur 10 | Selasa, 14 September 2021 | Manggarai Barat dan Ngada ao 11 | Rabu, 15 September 2021 | Sumba Barat Daya, Sumba Barat, dan Sumba Tengah Informasi: 1. 2 Akses dibuka mulai jam 08.00 pagi s.d 07.30 hari berikutnya Umumnya akses server lambat antara jam 8 pagi s.d 4 sore Akses lebih cepat antara jam 8 malam s.d 7 pagi KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH. PROVINSINUSA TENGGARA TIMUR L

Anda mungkin juga menyukai