Anda di halaman 1dari 8

SISTEM EKONOMI

Oleh : Dolores Silvia., S.Pd MM

EKONOMI KELAS X

SMA SANTO ALOYSIUS

1
Sistem Perekonomian di Indonesia

Perekonomian Indonesia dapat


didefinisikan sebagai sistem perekonomian
yang berdasarkan Pancasila daan UUD
1945.
Sistem perekonomian Indonesia tertuang
pada UUD 1945 pasal 33

2
Karakteristik Perekonomian Indonesia
Berdasarkan UUD 1945 pasal33

Bumi dan air dan kekayaan alam yang


Perekonomian disusun sebagai usaha
bersama berdasar atas asas
kekeluargaan 1 3 terkandung didalamnya dikuasai oleh
negara dan digunakan sebesar-besarnya
untuk kemakmuran rakyat

Perekonomian berdasarkan atas demokrasi


ekonomi dengan prinsip kebersamaan,
Cabang-cabang produksi yang penting
bagi negara dan yang menguasai hajat
hidup orang banyak dikuasai oleh negara 2 4 efisiensi berkeadilan, berkelanjutan,
berwawasan lingkungan, kemandirian serta
dengan menjaga keseimbangan kemajuan
dan kesatuan ekonomi nasional

3
Nilai-nilai Perekonomian Indonesia

Perekonomian disusun atas dasar usaha bersama antara pemerintah dan swasta. Pemerintah melalui
1 BUMN bahu-membahu membangun perekonomian

Usaha vital dikuasai oleh negara dengan keberadaan BUMN. Perusahaan tambang, perusahaan air
2 minum, maupun kereta api, ditangani oleh negara

Keputusan tentang APBN harus berdasarkan atas hak dan kedaulatan rakyat yang diwakili oleh
3 anggota DPR

4 Tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghasilan

Perekonomian nasional diselenggarakan berdasarkan demokrasi ekonomi dengan prinsip kebersamaan,


5 efisiensi, berkeadilan, berkelanjutan, berwawasan lingkungan, kemandirian, serta dengan menjaga
keseimbangan
UNDANG-UNDANG DASAR 1945
BAB XIV
KESEJAHTERAAN SOSIAL
Pasal 33

(1) Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar


atas azas kekeluargaan.
(2) Cabang-cabang produksi yang penting bagi Negara dan yang
menguasai hajat hidup orang banyak dikuasai hajat hidup orang
banyak dikuasai oleh Negara
(3) Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung di
dalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan untuk
sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.
Ciri-ciri Positif Demokrasi Ekonomi
a. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasarkan asas kekeluargaan
b. Cabang-cabang produksi yang penting bagi negara dan yang menguasai hajat hiduporang
banyak dikuasai oleh negara
c. Bumi , air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan
dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat
d. Fakir miskin dan anak-anak terlantar dipelihara oleh negara
e. Setiap warga negara diberi kebebasan untuk memilih dalam menentukan pekerjaan dan
penghidupan yang layak.
f. Hak milik perseorangan diakui, tetapi dalam batas pemanfaatannya tidak bertentangan
dengan kepentingan umum.
g. Penggunaan sumber-sumber keuangan dan kekayaan negara atas permufakatan lembaga-
lembaga perwakilan rakyat, sedangan pengawasan dan kebijakannya ada pada lembaga-lembaga
perwakilan rakyat, dan
h. Potensi inisiatif, serta daya kreasi setiap warga negara dikembangkan sepenuhnya dalam
batas-batas yang tidak merugikan kepentingan umum.
Ciri-ciri negatif yang harus dihindari dalam demokrasi
ekonomi

a. Sistem persaiangan bebas (free fight liberalism) yang akan


menyebabkan homo homini lupus
b. Sistem etatisme yang memberikan kesempatan bagi
pemerintah untuk mendominasi perekonomian sehingga
akan mematikan potensi dan daya kreasi masyarakat
c. Sistem monopoli yang memusatkan kekuasaan ekkonomi
pada satu kelompok yang akan merugikan masyarakat
Thank You for Watching!

Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai