Anda di halaman 1dari 16

Program Studi Teknik Sipil

Fakultas Teknik
UPN Veteran Jawa Timur

PEMROGR
AMAN
KOMPUTE
R

Dibuat Oleh:
M.Vikrie Izhhar Akhyari
NPM: 21035010119
1).BUATLAH ALGORITMA DARI AKTIFITAS SEHARI-HARI BERIKUT INI, KEMUDIAN
TUANGKAN KE DALAM PENGGAMBARAN FLOWCHART YANG BAIK !

MEMASAK NASI GORENG

1. Mulai
2. Mempersiapkan bahan (nasi,minyak goreng,bumbu)
3. Mempersiapkan peralatan (wajan,piring,kompor)
4. Menyalakan kompor, letakkan wajan
5. Memasukkan minyak goreng
6. Masukkan nasi, lalu di aduk-aduk
7. Masukkan bumbu secukupnya lalu dioseng
8. Mencicipi rasanya
9. Jika bumbu kurang terasa, kembali ke Langkah 6
10. Mematikan kompor dan memindahkan ke piring
11. Selesai
mulai z

Mempersiapkan
bahan(nasi,minya
,bumbu) Masukkan nasi,lalu di
aduk-aduk

Mempersiapkan
peralatan(wajan, Masukkan bumbu
piring,kompor) secukupnya lalu
dioseng

Menyalakan
Mencicipi rasanya
kompor,letakkan wajan

Memasukkan minyak
goreng Jika bumbu
kurang terasa

z
Mematikan
kompor dan
memindahkan ke
piring

Selesai
MEMINJAM BUKU DIPERPUSTAKAAN

1. Mulai
2. Mendatangi Perpustakaan
3. Memiliki kartu keanggotaan
4. Jika belum memiliki, melakukan pendaftaran
5. Mencari dan memilih buku yang diperlukan
6. Membawa buku ke pustakawan
7. Tunjukkan kartu keanggotaan
8. Pustakawan mendata buku yang kita pinjam
9. Mendapatkan resi peminjaman
10. Buku sudah bisa dibawa pulang
11. Selesai
mulai

Belum
Memiliki kartu
Pendaftaran
keanggotaan

Ya

Mencari buku
z
yang diperlukan

Membawa buku ke Mendapatkan


pustakawan resi peminjaman

Tunjukkan kartu Buku sudah bisa


keanggotaan dibawa pulang

Pustawakawan
mendata buku yang di Selesai
pinjam

z
TAMBAL BAN BOCOR

1. Mulai
2. Mempersiapkan bahan (ban bocor dan lem/karet
penambal)
3. Mempersiapkan alat (tang,alat pengait,pelubang ban)
4. Mencopot paku menggunakan tang
5. Melubangi titik kebocoran
6. Masukkan lem/karet penambal dengan alat pengait
7. Menunggu lem/karet penambal kering
8. Selesai
mulai z

Mempersiapkan
Menunggu
bahan(ban bocor
lem/karet
dan lem pnambal)
penambal kering

Mempersiapkan
alat(tang,alat Selesai
pengait,pelubang
ban)

Mencopot paku
menggunakan tang

Melubangi titik
kebocoran

Masukkan lem/karet
penambal dengan alat
pengait

z
2).BUATLAH ALGORITMA DARI PERHITUNGAN MATEMATIKA BERIKUT INI,
KEMUDIAN TUANGKAN KE DALAM PENGGAMBARAN FLOWCHART YANG BAIK !

MENGHITUNG VOLUME TABUNG


1. Mulai

2. Masukkan nilai tinggi

3. Masukkan jari-jari tabung

4. Menetapkan nilai phi = 3,14

5. Rumus volume tabung = phi*r*r*t

6. Tampilkan volume

7. Selesai

mulai

V=Phi*r*r*t
Input t

Tampilkan V

Input r

Selesai

Phi=3,14

z
MENGHITUNG LUAS SEGITIGA SIKU-SIKU
1. Mulai

2. Masukkan nilai alas

3. Masukkan nilai tinggi

4. rumus Luas = ½ × a × t

5. Tampilkan luas

6. Selesai
mulai

Input a

Input t

Luas = ½ × a × t

Tampilkan
Luas

Selesai
MENGHITUNG VOLUME KUBUS
1. Mulai

2. Inisiais P,L,T,V

3. Masukkan nilai panjang

4. Masukkan nilai lebar

5. Masukkan nilai tinggi

6. rumus Volume Kubus = P*L*T

7. Tampilkan volume

8. Selesai

mulai
z

Interger P,L,T,V
Volume=P*L*T

Input P
Tampilkan
Volume

Input L
Selesai

Input T

z
3).BUATLAH ALGORITMA DAN FLOWCHART UNTUK MENCARI NILAI MINIMUM
DARI 3 BUAH BILANGAN YANG DIMASUKKAN !

1. Mulai
2. Inisiasi bilangan 1,2,3 sebagai bilangan bulat
3. Masukkan bilangan 1
4. Masukkan bilangan 2
5. Masukkan bilangan 3
6. Set bilangan 1 sebagai nilai minimum
7. Jika bil.2< bil. 1, maka bil.2 menjadi nilai minimum
8. Jika bil.3< bil. 1, maka bil.3 menjadi nilai minimum
9. Tampilkan nilai minimum
10. Selesai
x

mulai

Bil.2 < Bil.1

Inisiasi bilangan 1,2,3

tidak
Bil.2=Nilai
minimum z
Input Bil.1

ya

y
Input Bil.2

z Input Bil.3

Bil.3 < Bil.1


ya
Bilangan 1 adalah
y
nilai minimum

Bil.3=Nilai minimum y
tidak

x
Tampilkan nilai
y
minimum

Selesai
BUATLAH ALGORITMA UNTUK MENGHITUNG HARGA BELANJA YANG HARUS
DIBAYAR JIKA PEMBELIAN ALAT TULIS ADA DISCOUNT 20%, MAKANAN KECIL/
SNACK DISCOUNT 10% DAN MINUMAN BERSODA DISCOUNT 15%

1. Mulai
2. Barang yang dibeli alat tulis,snack,dan minuman
bersoda
3. Masukkan alat tulis
4. Masukkan snack
5. Masukkan minuman bersoda
6. Membeli alat tulis discount 20%
7. Mebeli makanan kecil discount 10%
8. Membeli minuman bersoda discount 15%
9. Jika tidak membeli alat tulis,makanan kecil,dan
minuman bersoda tidak mendapatkan diskon
10. Tampilkan bukti total pembelian
11. Selesai
BUATLAH ALGORITMA DAN FLOWCHART UNTUK MENGHITUNG NILAI R, JIKA
RUMUS DARI R ADALAH R=(2/7)*A*EXP(-0,3D), SEDANGKAN A DIPEROLEH DARI
A=0,25*phi*D, DAN D NILAINYA 120

1. Mulai
2. Diketahui D=120 dan Phi
3. Menetapkan nilai Phi
4. Menetapkan nilai D
5. Hitung A
6. Masukkan nilai A
7. Hitung R
8. Tampilkan R
9. Selesai
mulai

D= 120

Phi=3,14

Input Phi

Input D

A=0,25*Phi*D

Input A

R= =(2/7)*A*EXP(-
0,3D)

Tampilkan R

Selesai

Anda mungkin juga menyukai