Anda di halaman 1dari 10

RANCANGAN AKTUALISASI

JUDUL (memuat tujuan, gagasan kreatif dan lokus)

DISUSUN OLEH

Nama : .............................
Angkatan : .............................
Nomor Presensi : .............................

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL ANGKATAN...


PUSAT PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
REGIONAL YOGYAKARTA
2021
LEMBAR PENGESAHAN
RANCANGAN AKTUALISASI

Sesuaikan dengan format dari penyelenggara.


BERITA ACARA SEMINAR
RANCANGAN AKTUALISASI

Sesuaikan dengan format dari penyelenggara.


SURAT PERNYATAAN MENTOR

Sesuaikan dengan format dari penyelenggara.


KATA PENGANTAR

Kata pengantar dapat berisi ucapan syukur pada Tuhan YME,


penjelasan tujuan pembuatan Rancangan Aktualisasi, ucapan terima kasih
kepada pihak-pihak yang telah berkontribusi dan permohonan saran dan
masukan.

Kata pengantar sebaiknya dibuat singkat dan tidak melebihi satu


halaman.

......................., tanggal- bulan- tahun

Nama Peserta
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...

LEMBAR PENGESAHAN ...

BERITA ACARA SEMINAR ...

SURAT PERNYATAAN MENTOR ...

KATA PENGANTAR ...

DAFTAR ISI ...


DAFTAR GAMBAR ...
DAFTAR TABEL ...
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ...
B. Tujuan dan Manfaat Aktualisasi ...
1. Tujuan Aktualisasi ...
2. Manfaat Aktualisasi ...
C. Ruang Lingkup Kegiatan Aktualisasi
1. Fokus
2. Lokus
3. Waktu

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI


A. Deskripsi Organisasi ...
B. Tugas Unit Kerja ...
C. Tugas Peserta ...
BAB III RANCANGAN AKTUALISASI
A. Deskripsi Isu Terpilih ...
B. Matrik Rancangan Aktualisasi ...
C. Jadual Pelaksanaan Kegiatan ...
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. ...

Gambar 2. ...
Gambar 3. ...
...
DAFTAR TABEL

Tabel 1. ...

Tabel 2. ...
Tabel 3. ...
...

Catatan :

Bila memungkinkan sekalian dikasih panduan merumuskan


judul yang benar .

Merumuskan judul :

 Judul menggambarkan isi dari Rancangan Aktualisasi


 Judul menggambarkan tujuan yang hendak dicapai
 Judul menggambarkan dengan cara apa tujuan tersebut
dicapai (gagasan kreatif)
 Judul menyebutkan lokus pelaksanaan aktualisasi
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Berisi uraian singkat alasan pemilihan fokus permasalahan, harus


disertai data atau fakta (Kuantitatif dan/atau Kualitatif) atau identifikasi isu
menjadi isu yang terpilih dan cara strategi mengatasi isu terpilih tersebut

Pada bagian akhir latar belakang, berdasarkan gagasan kreatif dan


tujuan yang diharapkan, peserta merumuskan judul aktualisasi. Pada judul
tersebut, lokus/ tempat pelaksanaan aktualisasi juga harus dicantumkan.

B. Tujuan dan Manfaat Aktualisasi

1. Tujuan Aktualisasi.

Berisi hasil yang diharapkan dari kegiatan aktualisasi dalam rangka


mengatasi isu yang terpilih. Rumusan tujuan harus spesifik dan terukur.
Agar tujuan menjadi terukur, maka harus mencantumkan keluaran (out
put) kunci dari kegiatan yang akan dilakukan. Tujuan juga menjadi tolok
ukur dalam melakukan penilaian atas pencapaian keberhasilan di akhir
waktu pelaksanaan aktualisasi. (Menyajikan tentang hasil yang diharapkan
dari kegiatan aktualisasi dalam mengatasi permasalah isu yang terpilih
melalui strategi tersebut)

Catatan : berisi output dari kegiatan-kegiatan utama ?

2. Manfaat Aktualisasi

Berisi keuntungan (benefit) apa saja yang akan diperoleh oleh


berbagai pihak melalui kegiatan aktualisasi yang dilakukan peserta. Uraian
mengenai manfaat aktualisasi meliputi manfaat bagi unit kerja, organisasi,
pengguna layanan (user) dan pemangku kepentingan (stakeholders).
C. RUANG LINGKUP

Berisi uraian kegiatan-kegiatan utama yang akan dilakukan dalam


aktualisasi. Kegiatan-kegiatan tersebut berkaitan dengan solusi pemecah isu
dan nantinya diperinci dalam tabel rancangan aktualisasi pada Bab III. Pada
bagian ini juga dituliskan nama instansi sebagai lokasi aktualisasi

1. Fokus (Batasan pembahasan dan kegiatan-kegiatan utama yang


direncanakan)
2. Lokus (Tempat/lokasi aktualisasi)
3. Waktu (rentang waktu pelaksanaan)

Anda mungkin juga menyukai