Anda di halaman 1dari 14

Zaman Pra Sejarah

Zaman Tahun Kondisi Keterangan Lain


Arkaekum ± 2500 juta tahun 1. Bumi masih panas
2. Belum ada kehidupan

Paleozoikum ± 340 juta tahun 3. Mulai muncul Terdiri dari :


mikroorganisme 1. Zaman Kambium
2. Zaman Siur
3. Zaman Devon
Adanya tumbuhan darat
4. Zaman Karbon
Pembentukan pegunungan
Mesozoikum ± 140 juta tahun 4. Muncul Reptil
Raksasa
Dijelaskan lebih lanjut dalam paragraf
Neozoikum
selanjutnya.

Neozoikum

1. Zaman Tersier / Zaman ketiga


a. Eosen – berlangsung selama 70 juta tahun
b. Oligosen – berlangsung selama 42 juta tahun
c. Miosen – berlangsung selama 30 juta tahun
d. Pleiosen – berlangsung selama 16 juta tahun

2. Zaman Kuartier / Zaman keempat


a. Pleistocen – berlangsung selama 600.000
tahun Munculnya Manusia Purba
b. Holocen / Oilluvium – berlangsung selama
200.000 tahun Munculnya Homo Sapiens

Jenis Manusia Purba Tahun Zaman


2,5 juta – 1,25 juta
Meganthropus Paleojavanicus tahun Pleistocen Bawah
2,5 juta – 1,25 juta
Pithecantropus Mojokertensis tahun
Pithecantropus erectus 1 juta – 0,5 juta tahun Pleistocen Tengah
Homo Neanderthalensis 250 ribu tahun PleistocenAtas
Homo Sapiens 250 ribu tahun Holocen

Zaman Batu

Zaman Ciri-ciri Peninggalan Keterangan


Pacitan =
Kapak genggam / Pithecantropus,
Nomaden, Food
Paleolithikum chopper, Alat serpih Ngandong,
gathering
/ flakes wajakensis, Homo
soloensis
Kapak genggam /
pebble, Pebble culture
Kjokkenmoddinger, Bone culture
Mesolithikum
Kapanpendek / Flakes culture
Hachacourle, Pipisan,
Abris sous roche
Kapak persegi, Kapak
Animisme,
Neolithikum batu, Kapak Lonjong,
Dinamisme
Tembikar
Kepercayaan :
Animisme, Sarkofagus, menhir,
Dinamisme, dolmen, kubur batu,
Megalithikum
Munculnya waruga, arca,
bangunan dari batu punden berundak
Besar

Peradaban Kuno Dunia


Peradaban Kuno Asia – Afrika

Peradaban Lembah Sungai Shindu dan Peradaban Lembah Sungai Kuning (Hwang-
Gangga Ho)
Sungai Shindu • Urutan dinasti : Shang – Chou – Chin –
• Pusat peradaban di kota Mohenjo-Daro Han – Sui – Tang – Song – Yuan – Ming –
• Pemerintahan : Qing.
Candragupta Maurya, Raja pertama • Dinasti Shang : dinasti pertama, memuja
Kerajaan Maurya dewa Shang Ti. Berakhir pada 1766 SM
• Asoka mengantar pada masa gemilang. dan diganti oleh dinasti Yin.
Memutuskan untuk tidak berperang • Dinasti Chou : kekuasaan pusat dipegang
setelah menyaksikan korban bencana kaisar. Pada zaman ini muncul tokoh
perang yang maha dahsyat. filsafat Lao Tse (Taosime) dan Kong Fu
• Peninggalan terkenal : Arca pendeta Tse.
berjanggut, Teracotta, sistem Kasta • Dinasti Chin: didirikan raja Chen, pertama
(Brahmana, Ksatria, Waisya, Sundra, kali Cina sebagai Negara kesatuan,
Paria) menghapus feodalisme. Pada dinasti ini
pembangunan Tembok Besar Cina dimulai
dan selesai pada masa Dinasti Ming.
• Ajaran Filsafat : Taoisme (Lao Tse)
mengajarkan orang menerima nasib; Kong
Fu Tse ajaran terbesar dan dipandang
sebagai pegangan hidup; Meng Tse ajaran
rakyatlah yang paling penting dalam suatu
Negara.
• Dewa yang disembah :
a. Kwan-Yi : Dewi kasih sayang
b. Kwan-Ti : Dewa Perang
c. Hien Yuen : Dewa Pengobatan
d. Feng-Pa : Dewa Angin
e. Lei-Shih : Dewa angin, digambarkan
dengan naga besar
Sungai Gangga
• Bangsa yang mendiami adalah mulanya
bangsa Dravida, kemudian bangsa Arya
datang
• Terletak antara Himalaya dan Windya-
Kedna
• Tempat lahir 2 peradaban besar yaitu
Hindu (Kaum Arya), dan Budha (Siddharta
Gautama)
• Pemerintahan: kerajaan Gupta, didirikan
oleh Chandragupa:
a. Mencapai masa gemilang oleh Raja
Samudra Gupta yang digantikan oleh
Candragupta II. Paling terkenal:
Pujangga Kalidasa dengan karangan
berjudul
• Dewa yang disembah:
1. Agni : Dewa api
2. Bayu : Dewa angin
3. Surya : Dewa matahari
4. Varuna : Dewa laut

Peradaban Lembah Sungai Eufrat dan Tigris Peradaban Lembah Sungai Nil (Mesir Kuno)
(Mesopotamia)
• Didiami oleh bangsa Sumeria dan tinggal di • Pusat kebudayaan tertua di benua Afrika
kota Uruk (Ur) (4000 SM)
• Mengenal abjad huruf paku (piktograf), • Peninggalan : Piramida Giza, Sphinx,
ditemukan dalam Undang-Undang mumi, dan Obelisk (tugu batu pemujaan
Hammurabi (Codex Hammurabi). dewa matahari). Mengenal abjad yang
• Pemerintahan: disebut Hieroglif.
a. Kerajaan Sumeria, kekuasaan • Dewa yang disembah:
tertinggi dipegang oleh Patesi, runtuh a. Osiris : dewa tertinggi
pada 2500 SM oleh raja Akkadia b. Thot : dewa pengetahuan
bernama Sargon. c. Anubis : dewa kematian (berkepala
b. Kerajaan Akkadia, meniru cara hidup anjing)
bangsa Sumeria dan memuja banyak d. Apis : dewa berwujud sapi
dewa e. Ra dewa matahari
c. Kerajaan Babylonia Lama, raja
terkenal adalah raja Hammurabi,
runtuh oleh bangsa Hittite
d. Kerajaan Assyria, berada di hulu
sungai Eufrat dan Tigris, ibukotanya
Niniveh.
e. Kerajaan Babylonia Baru, kerajaan
dibangun dengan merebut Niniveh dari
Assyria dipimpin oleh raja
Nabopalassar. Runtuh oleh serangan
bangsa Media pada 539 M.
f. Kerajaan Persia, didirikan raja Cyrus,
wilayah kekuasaan mencakup
Babylonia Baru dan Asia Kecil.
Mencapai masa gemilang dibawah Raja
Darius. Sebagian besar istana
dihancurkan pada saat diserang
Iskandar Zulkarnaen.
• Dewa yang di sembah:
o Anu : dewa langit
o Enlil : dewa bumi
o Ea : dewa air
• Peninggalan Codex Hammurabi, Zinggurat,
Hanging Gardens of Babylon.

Peradaban Kuno Eropa dan Amerika


Peradaban Yunani Peradaban Romawi
• salah satu pusat peradaban tertua di Eropa • Didirikan Remus dan Romulus
• peninggala : • Mengalami masa kejayaan (750-510 SM)
o acropolis dibawah kekuasaan raja dan masa
o kuil dewa Zeus Republik dengan sistem pemerintahan
o kuil Pathenon aristocrat.
o karya filsafat terkemuka • Pada zaman republic timbul gologan
• ada 2 negara polis yang ada yaitu Polis proletar karena lapangan kerja terbatas.
Sparta (kemiliteran) dan Athena • Tokoh terkenal:
(demokratis) o Pomprius-Crassus-Julius Caesar
• Yunani runtuh setelah diseramh oleh (Triumvirat)
pasukan Macedonia dibawah raja Philipus o Antonius Cleopatra
338 SM o octavianus
• kerajaan Macedonia dteruskan oleh • imperium Romanum mencapai masa
Iskandar Zulkarnaen (The Great gemilang dibawah kepemimpinan
Alexander), menaklukkan Thebe, Octavianus
Babylonia, Susa, Persia, sampai Indus, • Romawi Timur (Konstantinopel) runtuh
membawa kebudayaan Hellenisme. oleh serangan Turki Ottoman.
• Filsuf Yunani: • Peninggalan Collosseum:
o Socrates : ilmu kebijakan (etika) o Pantheon
o Plato : ilmu ketatanegaran o Viaduct
o Aristoteles : biologi dan filsafat o Codex Justinianus
o Hipokrates : etika kedokteran
o Herodotus : bapak sejarah

PERBANDINGAN DEWA-DEWI YUNANI DAN ROMAWI


DEWA/DEWI YUNANI ROMAWI
Dewa tertinggi Zeus Jupiter
Kebencian Dewi tertinggi Hera Juno
Dewa perang Ares Mars
Dewi kecantikan Aphrodite Venus
Dewa perdagangan Hermes Mercurius
Dewa perburuan Artemis Dioma
Dewa kebijaksanaan/pengetahuan Athena Minerva
Dewa matahari Apollo Apollo

Peradaban Kuno Amerika


Suku asli yang mendiami Amerika adalah suku Inca yang terdapat di pegunungan Andes, Peru.
Mereka tinggal dikota Machu Picchu. Suku Inca, Maya, dan Aztek percaya pada Dewa Matahari
(dewa tertinggi). Peninggalannya berupa Machu picchu, piramida Castillo, dan piramida
Matahari.

Revolusi-revolusi Dunia
Revolusi Perancis (1789-1799)
• latar belakang : Adanya kekuasaan absolute, banyaknya utang Negara, kebencian rakyat
penjara pada Bastille, penghamburan uang oleh Mariepa Antoniette.
• Klimaks situasi politik berupa penyerangan Penjara Bastille 14 Juli 1789 oleh rakyat
(selanjutnya diperingati sebagai hari kemerdekaan Perancis).
• Semboyan : Linberte, Egalite, Fraternite.
• Pemerintah Prancis mencapai kestabilan bersama Napoleon Bonaparte.
Revolusi Amerika (1774-1783)
• Latar belakang : Pertentangan Inggris dengan koloninya di benua Amerika terkait pajak
yang dibebankan kepada Negara koloni, memicu terjadinya Perang Kemerdekaan Amerika
(1775-1783).
• Tulisan Thomas Paine berjudul Common Sense, menyulut semangat.
• Declaration of Independence pada Juli 1776. Mencatat 13 negara bagian, kini menjadi 50
negara bagian.
• Terjadi Civil War (perang penghapusan perbudakan) pada 1861-1865.

Revolusi Rusia (1917)


• februari 1917, TsarNicholas II ditawan dan dipaksa turun tahta, diganti dengan
kepemimpinan sosialis.
• 25 Oktober 1917, pemerintahan sosialis pimpinan Kerensky digulingkan oleh komunis
pimpinan Lenin.
• 1922 terbentuk USSR (Union of Soviet Socialist Republik)
• Lenin meninggal, digantikan Stalin hingga 1953.
• Mikhail Gorbachev melahirkan paham glasnost (openness) dan perestroika (restructuring)
(1987), Rusia membuka diri dari pengaruh Barat.

Perang Dunia
Perang dunia I
• terjadi pada tahun 1914-1918.
• Sebab umum Perang Dunia I:
a. Adanya pertentangan antara Negara-negara Eropa, seperti:
1. Jerman dengan Prancis,penyebab pertentangan karena Prancis ingin melakukan
politik Kevance, Prancis balas dendam terhadap Jerman atas kekalahannya pada
perang tahun 1870-1871.
2. Jerman dengan Inggris, penyebab pertentangan karena Inggris merasa tersaingi oleh
Jerman dalam bidang industry, daerah jajahan dan pembangunan Angkatan laut
yang dilakukan ileh Jerman.
3. Jerman dengan Rusia, penyebab pertentangan karena Jerman dianggap menghalangi
Politik Air hangat Rusia yang akan menerobos ke laut tengah.
b. Adanya politik persekutuan/system of alliances antarnegara Eropa, seperti:
1. Triple alliance, blok Jerman atau Sentral berdiri tahun 1882 dengan anggotanya
adalah Jerman, Austria-Hongaria, dan Italia.
2. Triple Entente, blok Perancis atau sekutu berdiri tahun 1907 dengan anggotanya
adalah Perancis, Inggris, dan Rusia.
c. Perlombaan senjata di Eropa, yang timbul akibat adanya politik persekutuan.
• Sebab khusus Perang Dunia I adalah karena terbunuhnya Pura Mahkota Austria, Frans
Ferdinand di Sarajevo-Bosnia oleh Gabriell Princip, anggota Serbia raya pada tanggal 28 Juni
1914.
• Perang Dunia I berakhir dengan kemenangan dipihak Sekutu dengan perjanjian Versailes
(tanggal 28 Juni 1919)antara Sekutu dan Jerman.
• Liga Bangsa-bangsa (League of Nations) secara resmi berdiri pada tanggal 10 Januari 1920
atas gagasan dari presiden USA yaitu Woodrow Wilson. Beliau mengusulkan suatu konsep
perdamaian yang disebut dengan “Peace Without Victory”.
• Pada awal berdirinya LBB mempunyai anggota 24 negara selanjutnya berkembang menjadi
60 negara dengan berkedudukan di Jenewa, Swiss.
• Sifat keanggotaan LBB adalah sukarela dan tidak mengikat.
• Dalam susunan organisasi, LBB mempunyai empat badan utama yaitu :
a. Sidang umum (the council)
b. Secretariat tetap (the secretary)
c. Dewan khusus, dan
d. Mahkamah Internasional (the world court)
• Tujuan liga bangsa-bangsa:
a. Menjamin perdamaian dunia
b. Menghindari terjadinya perang
c. Mengadakan diplomasi terbuka dan menaati hukum internasional dan perjanjian
Internasional.
• Sebab-sebab kegalalan LBB:
a. Tidak adanya peraturan-peraturan yang mengikat, semuanya dilakukan secara sukarela.
b. Tidak mempunyai alat kekuasaan yang nyata untuk menindak setiap Negara yang
melanggar.
c. Terlalu lemah terhadap Negara-negara besar.
d. Adanya penggeseran tujuan dari masalah perdamaian ke masalah politik.

Perang Dunia II
• terjadi pada tahun 1939-1945
• Sebab umum Perang Dunia II:
a. Pertentangan paham (liberalism dan totaliterisme)
1. Penganut liberalism : Inggris, Perancis, dan Amerika Serikat
2. Penganut totaliterisme : Jerman, Italia, dan Jepang.
b. Politik aliansi (persekuuan mencari kawan)
1. Blok As/Fasis (Sentral/Poros) : Jerman, Jepang, dan Italia.
2. Blok Sekutu/Komunis: Perancis, Inggris, Rusia, Amerika, RRC, Uni Soviet, dan lain-
lain.
c. Semangat untuk balas dendam (Revanche Ide)
d. Perlombaan senjata
e. Pertentangan antarnegara imperialism
f. Kegagalan LBB, karena LBB tidak mampu menghadapi Negara-negara besar.
• Sebab khusus Perang Dunia II:
a. Tanggal 1 September 1933 mengawali pertempuran di Front Eropa dan Afrika Utara
karena adanya serangan Jerman atas Polandia.
b. Serangan Jepang ke pangkalan Angkatan Laut Amerika Serikat di Pearl Harbour Hawaii
pada tanggal 7 Desember 1941 mengawali Front Pasifik.

Era Perang Dingin


Perang dingin adalah perang dalam benuk ketegangan yang terjadi antara dua Negara adikuasa
yaitu Amerika Serikat melawan Uni Soviet.
Sebab utama munculnya perang dingin adalah :
a. Terjadinya ketegangan konflik, perebutan suplemasi dan perbedaan ideologi
b. Terjadi perlombaan senjata nuklir
c. Munculnya sistem aliansi
• NATO yang beridiri pada 4 April 1949
• Pakta Warsawa yang berdiri pada 9 Mei 1955
• Adanya kegiatan Spionasi atau kegiatan mata-mata
• CIA mata-mata milik Amerika yang berdiri pada 18 September 1947
• KBG mata-mata milik Uni Soviet yang berdiri pada 13 Maret 1954

Organisasi Internasional
Indonesia menjalankan peran global dengan berdasar politik luar negeri bebas aktif,artinya
bebas : tidak masuk dalam blok tertentu dan aktif : berperan aktif dalam usaha perdamaian
dunia.

ASEAN (Associaion of South East Asia Nation)


Berdiri pada 8 Agustus 1967 melalui deklarasi Bangkok. Pendirinya antara lain:
1. Adam Malik (Indonesia)
2. Tun Abdul Razak (Malaysia)
3. S. Rajaratnam (Singapura)
4. Narcisco Ramos (Filiphina)
5. Thanat Koman (Thailand)
Urutan keanggotaan ASEAN :
• Indonesia – Malaysia – Singapura – Filipina – Thailand – Brunei Darussalam – Vietnam –
Laos – Myanmar – Kamboja.

PBB (Perserikatan Bangsa-bangas)


Urutan pembentukan PBB:
a. 14 Agustus 1941 : Lahir Atlantic Charter oleh Winston Churcil dan Franklin D. Roosevelt.
b. 1 Januari 1942 : Declaration of United Nations, dihadiri 26 negara yang menyetujui
Atlantic Charter.
c. 24 Oktober 1945 : PBB diresmikan melalui penandatanganan United Nations Charter
(piagam PBB) oleh 55 negara. Istilah United Nations diusulkan oleh F. D. Roosevelt.

PBB memiliki 6 anggota utama:


• Majelis Umum (General Assembly)
• Dewan keamanan (Security Council) : terdiri dari 15 anggota, 5 anggota tetap (USA, Inggris,
Perancis, Rusia, dan Cina) memiliki hak veto (hak membatalkan keputusan DK-PBB), dan 10
anggota tidak tetap yang dipilih setiap 2 bulan.
• Dewan ekonomi sosial (economic & social cauncil)
• Secretariat (secretariat)
• Mahkamah Internasional (International Court of Justice)
• Dewan Perwakilan (non-aktif sejak 1994)

Organisai-organisasi PBB

Nama organisasi Masalah yang ditangani


ILO Perburuhan
FAO Pangan
WHO kesehatan
UNESCO Pendidikan dan kebudayaan
IBRD Bank Dunia
IMF Dana moneter Internasional
UNCTAD Perdagangan
UNDP Pembangunan Bangsa
GATT Perjanjian tarif dagang
UNICEF Anak-anak
Sekretaris Jenderal PBB:
• Ban Ki Moon (2007-sekarang)
• Kofi Annan (1997-2006)
• Boutrous Ghali (1992-1996)
• Javier Perez de Cuellar (1982-1991)
• Kurt Waldheim (1972-1981)
• U Thant (1961-1971)
• Dag hammarskjold (1953-1961)
• Trygve Lie (1946-1952)
• Sir Gladwyn Jebb (1945-1946)

Keanggotaan Indonesia dalam PBB


• 28 September 1950 : Indonesia diterima menjadi anggota ke-60 PBB.
• 7 Januari 1965 : Indonesia keluar dari PBB sebagai reaksi terpilihnya Malaysia sebagai
anggota tidak tetap DK-PBB.
• 28 September 1966 : Indonesia kembali menjadi anggota PBB.

Bantuan PBB untuk Indonesia:


• Penyelesaian sengketa Belanda-Indonesia melalui UNCI.
• Penyelesaian Irian Barat.
• Restorasi Borobudur, bantuan susu, dan bidang-bidang lain.
Peran Indonesia di PBB adalah mengirimkan pasukan Garuda untuk misi perdamaian dunia.

Konferensi Asia Afrika (KAA)


Diselenggarakan di Bandung 18-24 April 1955, melahirkan “Dasasila Bandung” dan
mengundang 30 negara di Asia dan Afrika. 29 negara hadir, Rhodesia dan Nyasa tidak hadir.
Pemrakarsa (sebelumnya elah menyelanggarakan Konferensi Pancanegara di Bogor 28
Desember 1954):
• Indonesia (Ali Sastroamidjojo)
• India (Jawaharlal Nehru)
• Pakistan (Ali Jinah)
• Burma (U Nu)
• Srilanka (Sir John Kotelawala)

Gerakan Non-Blok (GNB)


Latar belakang:
• Diselenggarakannya KAA 1955
• Ketegangan yang memuncak antara Blok Barat & Blok Timur
• Diselenggarakannya pertemuan persiapan KTT Gerakan Non-Blok I di Kairo

Peganggas GNB:
1. Soekarno (Indonesia)
2. Josep Broz Titi (Yugoslavia)
3. Gamal Abdul Nasser (Mesir)
4. Jawaharlal Nehru (India)
5. Kwame Nkrumah (Ghana)

Terdapat 5 prinsip GNB, maka:


a. Tidak berpihak terhadap persaingan blok barat dan timur
b. Anti kolonialisme
c. Menolak aliansi militer
d. Menolah aliansi bilateral Negara adikuasa
e. Menolak pendirian basis militer

Konferensi Tinggi Tinggi (KTT) GNB ke-10 diselenggarakan di Indonesia pada 1992.

Asas Hukum Internasional


ASAS ARTI
Egaliti Berkedudukan sama
Courtesy Saling menghormati
Reciprocity Pembatasan setimpal
Pacta Sunt Servanda Peraturan yang dibuat harus ditaati
Rebus Sig Stantibus Digunakan untuk perubahan manusia

Four Freedom of Roosevelt


1. Freedom of SPEECH (Bebas berbicara)
2. Freedom of WORSHIP (bebas beribadah)
3. Freedom from FEAR (Bebas dari rasa takut)
4. Freedom from WANT (Bebas untuk menginginkan sesuatu/tidak sengsara)

Gerakan Mikhail Gorbachev


1. Glasnost : openness (keterbukaan)
2. Perestroika : Restructuring (pembangunan kembali)
3. Democratisatsia : Democratization (demokratisasi)
Pertumbuhan dan perkembangan pergerakan Nasional
1. Nasionalisme, paham kebangsaan yang menyadarkan harga diri suatu bangsa berupa
perasaan cinta dan kesetiaan yang mendalam terhadap bangsa dan tanah airnya.
2. Fasisme, paham ultranasionalis Italia lebih dikenal dengan Fasisme Italian. Paham ini
menganggap negaranya adalah keturunan dari bangsa Romawi yang menginginkan
kejayaan seperti di masa lampau.
3. Ultrasionalis, paham Ulrasionalis Jepang didasari dari adanya semangat Hakkoi Chiu yang
menghendaki Jepang sebagai pemimpin bangsa Asia (Fasis Jepang).
4. Liberalisme, mengutamakan kemerdekaan individu, mulai menyebar dan terus tumbuh
sampai akhir abad ke-19. Paham ini mulai menguat setelah adanya beberapa pengakuan
terhadap kemerdekaan atau hak-hak asasi manusia seperti:
• Magna Charta di Inggris tahun 1215
• Great Charter Liberties 1297
• Habeas Corpus Act 1679
• Declaration of Independent 1776
• Dan lain sebagainya
5. Sosialisme, suatu paham/gerakan yang menghendaki terwujudnya suatu tatanan
masyarakat yang menentang kemutlakan milik perseorangan namun digunakan untuk
kepentingan umum. tokoh-tokoh sosialisme antara lain:
• Karl Max
• Robert Owen
• Frederich engels, dll.
6. Demokrasi, pemerintahan yang dijalankan oleh rakyat, dari rakyat dan untuk rakyat baik
secara langsung maupun tidak langsung.
7. Pan Islamisme, paham yang bertujuan untuk menyatukan dan menggalangkan kekuatan
Islam sedunia menuju kemakmuran.
8. Pergerakan Nasional di Asia dan Afrika, pergerakan nasional di beberapa daerah seperti:
• China (Sun Yat Sen)
• Munculnya Jepang sebagai Negara maju
• Nasionalisme India (Mahatma Ghandhi) dengan ajaran-ajarannya : Ahimsa;
Satyagraha; Swadesi; dan Hartal.
• dan lain-lain yang sangat berpengaruh terhadap pergerakan nasional Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai