Anda di halaman 1dari 2

SOP PEMANTAUAN ALAT ELEKTROMEDIK

1. Pengertian Pemantauan Alat Elektromedik adalah serangkaian kegiatan pengecekan kondisi alat
yang dilakukan dalam upaya tersedianya sarana kerja dan peralatan setelah beberapa kali
dioperasikan oleh operator sesuai dengan prosedur yang berlaku
2. Tujuan Sebagai panduan bagi petugas dalam melakukan tindakan Pemantuan Alat Elektromedis
secara berkala
3. Referensi Maintenance book dan Trouble shooting masing-masing alat
4. Prosedur 1. Alat
Avometer
Kuas
2. Bahan
Kain Lap
Lembar Kerja Pemeliharaam
5. Langkah- 1. Petugas melakukan pemantauan/ pengecekan kondisi lingkungan meliputi
langkah (Tegangan, Kondisi Ruangan Suhu, Kelembaban Ruangan, Kondisi kontak
kontak yang digunakan, Nilai grounding)
2. Petugas melakukan pemantauan fisik (kabel, chasis, konektor, tombol, aksesoris)
3. Pengecekan dan permbersihan seluruh alat
4. Pengecekan bagian alat dan fungsi komponen
5. Pengecekan kinerja alat atau uji fungsi
6. Pengukuran aspek keselamatan (arus bocor, radiasi, tegangan lebih dll)
7. Pencatatan
8. Pengemasan
9. Pelaporan
6. Diagram
Alir Petugas melakukan pemantauan/ pengecekan kondisi
lingkungan meliputi (Tegangan, Kondisi Ruangan Suhu,
Kelembaban Ruangan, Kondisi kontak kontak yang digunakan,
Nilai grounding)

Petugas melakukan pemantauan fisik (kabel, chasis,


konektor, tombol, aksesoris)

Pengecekan dan permbersihan seluruh alat peralatan medis

Pengecekan bagian alat dan fungsi komponen

Pengecekan kinerja
alat atau uji fungsi

Pengukuran aspek keselamatan (arus bocor, radiasi,


tegangan lebih dll)

Pencatatan

Pengemasan

Pelaporan
7. Dokumen 1. Manual book alat elektromedik
Terkait

Anda mungkin juga menyukai