Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 BANYUMAS
Jalan Pramuka Nomor 13 Banyumas Kode Pos 53192 Telepon 0281- 796045
Faximile 0281- 796732 Surat Elektronik smanegeribanyumas@gmail.com

No. : 421.3/0293/2021 Banyumas, 23 Agustus 2021


Lamp. : 1 lembar
Hal : Pemberitahuan PHB Semester 1
Tahun Pelajaran 2021/2022
Kepada
Yth. Orang Tua/Wali Peserta Didik
Kelas X, XI dan XII
SMA Negeri 1 Banyumas
di tempat
Dengan hormat,

Berdasarkan :
1. Pertimbangan status kedaruratan Covid-19 serta upaya pengendalian penyebaran
dan penularan di lingkungan Satuan Pendidikan SMA, SMK, dan SLB di Provinsi
Jawa Tengah,

2. Kalender Pendidikan SMA Negeri 1 Banyumas Tahun Pelajaran 2021/2022,

maka kami sampaikan agenda kegiatan bulan September 2021 sebagai berikut.

Tanggal Kegiatan Keterangan


1 – 3, 6 – 10
September 2021 PJJ (Pembelajaran Jarak Jauh) Sesuai jadwal PJJ

13 – 17, 20 – 22 PHB (Penilaian Harian Bersama) Jadwal PHB daring terlampir


September 2021 daring
23 – 24, 27 – 30
September 2021 PJJ Sesuai jadwal PJJ

Sehubungan dengan hal tersebut, mohon kepada Bapak/Ibu :


a. memantau putra-putrinya saat mengikuti PJJ maupun PHB daring sesuai jadwal
(baik pada saat presensi, saat mengikuti pembelajaran, maupun saat penilaian),
b. memotivasi putra-putrinya dalam mengikuti PHB daring,
c. memastikan putra-putrinya dan seluruh anggota keluarga selalu menerapkan protokol
kesehatan dalam setiap aktivitas,
d. selalu menjalin komunikasi dan mengikuti perkembangan informasi yang disampaikan
sekolah.

Demikian pemberitahuan ini. Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami
menyampaikan terima kasih. Semoga Bapak/Ibu dan keluarga selalu sehat dalam
keberkahan, aamiin.

“Tegar di Tengah Keprihatinan, Menjadi Teladan Merajut Sukses Masa Depan”

Plt. Kepala SMAN 1 Banyumas

Erlien Retnoviyanti, M.Pd.


NIP. 19701123 199802 2 002
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 BANYUMAS
Jalan Pramuka Nomor 13 Banyumas Kode Pos 53192 Telepon 0281- 796045
Faximile 0281- 796732 Surat Elektronik smanegeribanyumas@gmail.com
JADWAL PENILAIAN HARIAN BERSAMA SEMESTER 1 (PHB 1)
TAHUN PELAJARAN 2021/ 2022
Jam Hari/Tanggal Kelas X - MIPA Kelas X - IPS Kelas XI - MIPA Kelas XI - IPS Kelas XII - MIPA Kelas XII - IPS
Senin, 08.00 - 09.30 Matematika Wajib Matematika Wajib Matematika Wajib Matematika Wajib Matematika. wajib Matematika. wajib
1
13 September 2021 10.00 - 11.30 P. Agama P. Agama P. Agama P. Agama Prakarya Prakarya
Selasa, 08.00 - 09.30 Sejarah Wajib Sejarah Wajib Geo/Ekon LM Biologi LM Kimia Ekonomi Peminatan
2
14 September 2021 10.00 - 11.30 Bhs. Indonesia Bhs. Indonesia Sejarah Wajib Sejarah Wajib B.Inggris LM Biologi LM
Rabu, 08.00 - 09.30 Fisika Sosiologi Fisika Sosiologi Bhs.Inggris Wajib Bhs.Inggris Wajib
3
15 September 2021 10.00 - 11.30 Prakarya Prakarya Prakarya Prakarya Bhs. Jawa Bhs. Jawa
Kamis, 08.00 - 09.30 B. Inggris LM B.Inggris LM Bhs. Inggris Wajib Bhs. Inggris Wajib P.Agama P.Agama
4
16 September 2021 10.00 - 11.30 PPKN PPKN Bhs. Jawa Bhs. Jawa Penjaskes Penjaskes
Jumat, 08.00 - 09.30 Bhs. Inggris Wajib Bhs. Inggris Wajib Bhs. Indonesia Bhs. Indonesia Sejarah Wajib Sejarah Wajib
5
17 September 2021 10.00 - 11.30 Penjaskes Penjaskes - - - -
Senin, 08.00 - 09.30 Matem. Peminatan Sejarah Peminatan Kimia Ekonomi Peminatan Fisika Sosiologi
6
20 September 2021 10.00 - 11.30 Ekonomi LM Fisika LM Seni Budaya Seni Budaya PPKN PPKN
Selasa, 08.00 - 09.30 Kimia Ekonomi Peminatan Biologi Geografi Mat. Peminatan Sejarah Peminatan
7
21 September 2021 10.00 - 11.30 Seni Budaya Seni Budaya PPKN PPKN Seni Budaya Seni Budaya
Rabu, 08.00 - 09.30 Biologi Geografi Matem. Peminatan Sejarah Peminatan Biologi Peminatan Geografi Peminatan
8
22 September 2021 10.00 - 11.30 Bhs. Jawa Bhs. Jawa Penjaskes Penjaskes Bhs. Indonesia Bhs. Indonesia
Banyumas, 23 Agustus 2021
Ctt PHB Online menggunakan aplikasi OFFICE 365 Plt. Kepala SMA Negeri 1 Banyumas

ERLIEN RETNOVIYANTI, M.Pd.


NIP. 19701123 199802 2 002

Anda mungkin juga menyukai