Anda di halaman 1dari 3

TUGAS INDIVIDU

( SELF LEARNING )

FRAME WORK AKUNTABILITAS

Disusun oleh:
Nama : SITI ROHMATILAH, S.Pd
Kelompok : 2 Angkatan XLI

KABUPATEN PANGANDARAN
PUSDIKMIN POLRI
2021
FRAME WORK AKUNTABILITAS GURU DI SEKOLAH DASAR

TENTUKAN TUJUAN
DAN TANGGUNG
JAWAB

BERIKAN EVALUASI
RENCANA APA YANG
DAN MASUKAN
AKAN DILAKUKAN
PERBAIKAN
UNTUK MENCAPAI
TUJUAN

BERIKAN LAPORAN LAKUKAN


SECARA LENGKAP IMPLEMENTASI
MONITORING
KEMAJUAN

A. TUJUAN DAN TANGGUNG JAWAB


1. Tujuan
• Meningkatkan minat belajar siswa di masa pandemi
• Meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar
• Meningkatkan hasil belajar siswa
2. Tanggung Jawab
• Guru harus mampu meningkatkan minat belajar siswa di masa pandemi
• Guru harus mampu meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar
• Guru harus mampu meningkatkan hasil belajar siswa
B. RENCANA YANG DILAKUKAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN
1. Membuat rancangan pembelajaran
2. Membuat perangkat pembelajaran
3. Menentukan model dan pendekatan pembelajaran yang akan digunakan
4. Menyusun kegiatan siswa dalam kegiatan belajar mengajar
5. Melaksanakan pembelajaran
6. Melakukan refleksi pembelajaran
C. IMPLEMENTASI MONITORING KEMAJUAN
1) Menggunakan angket yang harus di isi oleh siswa
2) Memberikan soal yang harus di isi oleh siswa
3) Jika siswa mendapat nilai dibawah Kriteria Ketuntansan Minimal (KKM), maka guru
memberikan remidi. Sedangkan jika diatas KKM, guru memberikan pengayaan.
4) Menyusun tindak lanjut

D. LAPORAN
a. Memasukan hasil penilaian ke dalam buku daftar nilai
b. Membuat portofolio
c. Menyusun laporan tindakan kelas

E. EVALUASI DAN PERBAIKAN

• Melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan


• Melakukan test ( lisan / tulisan/ kinerja ) terhadap siswa
• Jika ketuntansan klasikal kelas kurang dari 85% maka guru merancang perbaikan
pembelajaran dengan menggunakan model dan pendekatan pembelajaran yang lain

Anda mungkin juga menyukai