Anda di halaman 1dari 12

Hanif Pangestu

2030403031
Akuntansi Syariah A
Sistem Informasi
Akuntansi (S I A)
Sistem adalah serangkaian ,du atau lebih komponen yang saling terkait dan
berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan.

Sistem informasi akuntansi adalah sistem yang mengumpulkan


,mencatat,menyimpan dan mengolah data untuk menghasilkan informasi bagi
para pembuat keputusan.Sehingga dapat disimpulkan sistem informasi akuntansi
adalah sebuah suatu sub sistem yang melakukan pengumpulan dan pengolhan
data keuangan untuk disajikan menjadi sebuah informasi bagi para pembuat
keputusan.

Data adalah fakta yang dikumpulkan ,disimpan dan diproses oleh sistem informasi
,hingga menjadi laporan keuangan.
Informasi adalah data yang telah dikelola dan diproses sehingga memberikan arti
untuk memperbaiki pengambilan keputuan.

Jika ingin membangun sebuah sistem informasi,maka harus paham nilai dari
sebuah informasi atau manfaat yang akan diperoleh dibandingkan biaya yang
akan dikeluarkan ,atau manfaat dikurangi biaya yang dikeluarkan,atau manfaat
dikurangi biaya yang dikeluarkan ,benefit dikurangi cost nya,itulah nilai dari
sebuah informasi.

Manfaat informasi :

1.Mengurangi ketidakpastian;

2.Memperbaiki keputusan;

3.Memperbaiki perencanaan;

4.Memperbaiki penjadwalan aktifitas.


Biaya ?Cost informasi adalah waktu dan sumberdaya untuk menghasilkan serta
mendistribusikan informasi.Informasi dinyatakan bermanfaat dan berguna
apabila :

1.Relevant : betul -betul bermanfaat sesuai dengan kebutuhan;

2.Reliable : Akurat,tepat serta bebas dari kesalahan;

3.Complete/Lengkap : Dimana informasi itu ada beberapa bahagian penting atau


ditinjau secara tepat;

4.Timely : Waktu yang tepat;

5.Understandable : Dapat dipahami ,dimngerti dan jelas;

6.Verifiable : Dapat diferifikasi;

7.Accesible : Pengguna dapat mengakses informasi saat dibutuhkan dalam format


yang bisa digunakan oleh pengguna.
Untuk dapat membuat informasi yang efektif organisasi harus menentukan apa yang
perlu dibuat,dan informasi apa yang diperlukan.
Proses Bisnis
Proses bisnis adalah serangkaian aktivitas dan tugas yang saling terkait,terkoordinasi
dan terstruktur yang dilakukan oleh seseorang,computer atau mesin yang dapat
membantu tujuan tertentu suatu organisasi.
Aktivitas yang terdapat dalam organisasi. Transaki adalah perjanjian antara dua
entitas untuk melakukan pertukaran barang atau jasa atau kejadian lain yang dapat
diukur dari segi ekonomi oleh organisasi;Aktivitas itu menghasilkan data ,lalu data
diproes menjadi informsi,inilah yang disebut proses transaksi.
Transaksi -transaksi itu jumlahnya sangant banyak,berkali - kali dilakukan dan
transaksi - transaksi itu dia bersifat give-get-exchange yaitu perusahaan mengeluarkan
uang dan perusahaan menerima manfaat berupa jasa dari buruh.
Lima siklus transaksi

1.Siklus pendapatan;

2.Siklus pengeluaran;

3.Siklus produksi;

4.Siklus sumberdaya manusia;

5.Siklus keuangan.

Dri transaksi itu ,menghasilkan data dan semua datanya masuk ke general lejer
dan reporting sistem,dari situlah akan menghasilkan sebuah informasi,semua
data-data itu dialah menjadi sebuah informasi dan sangat berguna bagi para
pengambil keputusan.
Accpunting Information System
Sistem informasi akuntansi adalah alat untuk mrnyajikan informasi akuntansi.
Komponen sistem informasi akuntansi
1.Orang yang menggunakan sistem;
2.Prosedur dan intruksi yang digunakan untuk mengumpulkan ,memproses dan
menyimpan data;
3.Data mengenai organisasi dan aktivitas bisnisnya;
4.Perangkat lunak yang digunakan untuk mengolah data;
5.Infrastruktur teknologi informasi yang meliputi komputer,perangkat periperal atau
perangkat tambahan komputer dan perangkat jaringan komunikasi;
6.Pengendalian internal dan pengukuran keamanan yang menyimpan data sistem
informasi akuntansi.
Untuk dapat menambah nilai dalam organisasi yatu dengan:

1.Meningkatkan kualitas dan mengurangi biaya produk atau jasa;

2.Meningkatkan efisiensi;

3.Berbagi pengetahuan atau keahlian;

4.Meningkatkan efektifitas dan efisiensi rantai pasokan;

5.Meningkatkan struktur pengendalian internal;

6.Meningkatkan pengambilan keputusan.

Meningkatkan nilai keputusan dengan beberapa cara :

1.SIA dapat mengidentifikasi sesuatu yang membutuhkan tindakan manajemen;

2.SIA juga menyajikan informasi-informasi yang menjadi alternatif dari implementasi dari sebuah keputusan;

3.Mengurangi ketidakpastian;
4.SIA memberikan umpan balik yang bernilai,digunakan untuk menigkatkan
keputusan dimasa yang akan datang;
5.SIA dapat memberikan informasi yang akurat dan tepat waktu.
Aktivitas utama memberikan nilai kepada pelanggan
1.Logostick inbound : terdiri atas menerima,menyimpan dan mendistribusikan
behan baku yang digunakan organisasi untuk membuat jasa produk yang dijual;
2.Operations : aktivitas yang mengubah input menjdi produk akhir atau jasa;
3.Logistik Outbound : aktivitas yang mendistribusikan bahan jadi atau jasa
kepelanggan;
4.Pemasaran dan penjualan : segala aktivitas yang membantu pelanggan dalam
membeli barang atau jasa organisasi;
5.Service termasuk perbaikan dan pemeliharaan.
Support Activities

Aktivitas pendukung dikelompokkan kedalam 4 kategori :

1,Infrastruktur perusahaan;

2.Sumber daya manusia;

3.Technology;

4.Pembelian.

Ada 3 faktor yang mempengaruhi desain sistem informasi akuntansi :

1.Perkembangan teknologi informasi;

2.Strategi bisnis;

3.Budaya organisasi.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai