Anda di halaman 1dari 8

PERENCANAAN PEMBANGUNAN

Penulis : Mukmin Muhammad

ISBN : 978-602-50829-0-0

Penerbit : CV.Dua Bersaudara,Makassar

Perencanaan Pembangunan

Perencanaan dalam arti seluas-luasnya adalah suatu proses mempersiapkan


secara sistematis kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan untuk mencapai
tujuan tertentu.Perencanaan adalah suatu cara bagaimana mencapai tujuan
sebaik-baiknya ( maximum output ) dengan sumber-sumber yang ada agar lebih
efisien dan efektif.Perencanaan adalah penentuan tujuan yang akan
dicapai.Perencanaan adalah penentuan tujuan yang akan dicapai
,dilakukan,bagaimana,bilamana,dan oleh siapa.

Perencanaan pembangunan adalah suatu pengarahan pembangunan untuk


menghasilkan rencana-rencana pembangunan dalam jangka panjang,jangka
menengah,dan tahunan yang dilaksanakan oleh unsur penyelenggara negara dan
masyarakat ditingkat pusat dan daerah.

Sistem perencanaan pembangunan Nasional menurut Undang-Undang Nomor 25


Tahun 2004 Tentang Sistem perencanaan pembangunan nasional,adalah satu
kesatuan tata cara pembangunan untuk menghasilkan rencana-rencana
pembangunan dalam jangka waktu terentu yang dilaksanakan oleh unsur
penyelenggara negara dan masyarakat di tingkat pusat dan daerah.

Ada 5 (lima) tujuan perencanaan pembangunan menurut Undang-Undang Nomor


25 tahun 2004 yaitu :

a) Mengkoordinasikan pelaku-pelaku pembangunan,

b) Mengintegrasikan,pembangunan,antar,daerah,,

c) Mengoptimalkan,partisipasi,masyaraka,
d) Memanfatkan sumber daya dengan baik,

e)Menghubungkan,dan,menyelenggarakan,perencanaan,penyelenggaraan,pelaks
anaan,dengan,pengawasan.

Pemerataan menjadi isu penting dalam pelaksanaan pembangunan guna


mengatasi melebarnya ketimpangan baik antar penduduk maupun antar wilayah
karena pembangunan tidak hanya bertujuan untuk mencapai pertumbuhan
ekonomi semata,namun juga mensejahterakan masyarakat yang
termarjinalkan.Dalam hal itu,perlindungan sosial akan terus ditingkatkan dan
dioptimalkan (Bappenas,2014).Hal ini bukan hanya ditunjukkan untuk memenuhi
kewajiban konstitusional,namun juga dilandasi pertimbangan untuk
meningkatkan kualitas menuju SDM yang produktif,terdidik,terampil dan
sehat,karena sumber daya manusia yang berkualitas merupakan pelaku dan key
enabler dalam proses pembangunan.

Buku ini disusun untuk membantu mahasiswa yang sedang mengikuti mata kuliah
Perencanaan Pembanginan .Buku ini diharapkan juga bermanfaat sebagai bahan
bacaan masyarakat luas,khususnya bagi para praktisi dalam bidang Perencanaan
Pembangunan Nasional.

************************************

Anda mungkin juga menyukai