Anda di halaman 1dari 2

Materi Pelajaran : Agama Kristen

Kelas : IV
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, atau c di depan jawaban yang paling benar!
1. Kehadiran Allah dapat kita lihat melalui…
a. buku
b. ciptaanNya
c. mimpi
2. Berikut merupakan beberapa ciptaan Allah, kecuali…..
a. matahari
b. tumbuhan
c. meja
3. Dunia dan seisinya di ciptakan Tuhan selama ….. hari
a. 4
b. 5
c. 6
4. Allah menamai terang sebagai …
a. siang
b. malam
c. sore
5. Benda-benda penerang di ciptakan Allah pada hari ke …..
a. tujuh
b. empat
c. lima
6. Dalam ayat Kejadian 2:7 menggambarkan bahwa Allah menciptakan manusia
menggunakan …... sendiri.
a. gambarNya
b. tanganNya
c. napasNya
7. Manusia pertama diciptakan Allah dari ….
a. debu dan tanah
b. benda padat
c. air
8. Sikap menolong orang lain menunjukkan ….
a. ingin disanjung
b. ingin mendapat imbalan
c. sikap mengasihi sesame
9. Doa adalah bentuk komunikasi manusia dengan …
a. orang tua
b. Tuhan
c. negara
10. Penyakit kusta termasuk penyakit …..
a. kulit
b. pernapasan
c. pencernaan
11. Meskipun manusia bisa membuat obat untuk segala penyakit, tetapi yang berkuasa
menyembuhkan adalah ….
a. dokter
b. Tuhan
c. malaikat
12. Pada zamannya, orang yang sakit kusta dianggap mempunyai ……
a. masalah
b. banyak musuh
c. dosa yang besar
13. Sesama manusia kita harus saling …….
a. memusuhi
b. menghargai
c. menyusahkan
14. Apabila ada teman yang menderita, sebaiknya kita ….
a. menolongnya
b. mengejeknya
c. membiarkannya
15. Contoh keterbatasan manusia adalah ….
a. dapat bergerak
b. mengalami sakit
c. dapat bernapas

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar dan tepat!


16. Allah menciptakan daratan, lautan, dan tumbuh-tumbuhan pada hari ke …..
17. Kita patut menaikkan syukur dan pujian kepada Allah atas ……
18. Allah menciptakan manusia menurut gambar dan rupaNya, sehingga setiap manusia
berbeda dan kita harus saling ……
19. Tokoh Alkitab yang menderita penyakit kusta adalah ……
20. Kuasa menyembuhkan hanya ada pada ……
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat!
21. Tuliskan secara urut kisah penciptaan!
22. Jelaskan arti manusia segambar dengan Allah!
23. Tuliskan 2 hal yang akan kamu lakukan jika ayah atau ibumu sakit!
24. Sebutkan 2 keterbatasan manusia yang membedakkannya dengan Allah!
25. Sebutkan cara bersyukur atas kehadiran Allah!

Anda mungkin juga menyukai