Anda di halaman 1dari 9

PANDUAN MEMBUAT TABEL DENGAN SQL SHELL

Asisten Dosen :

Khusnul Hidayat S.T, M.T

Oleh :

Friska Melia Ode Binta 3513100002

Kelas :

Sistem Basis Data B

JURUSAN TEKNIK GEOMATIKA

FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2014
PANDUAN MEMBUAT TABEL DENGAN SQL SHELL

1. Buka aplikasi PostgreSQL 9.3 di All Programs – PostgreSQL 9.3 – SQL Shell(psql)

2. SQL Shell aktif, isilah username dan password sesuai saat melakukan instalasi.
Setelah muncul “postgres=#” berarti lembar kerja SQL Shell sudah siap untuk
digunakan.
3. Jalankan command \list atau \l untuk mengetahui database yang ada pada SQL Shell.

4. Jalankan command CREATE DATABASE [nama_db]; untuk membuat database pada


SQL Shell. Misal: CREATE DATABASE myshoes; . Jika berhasil maka akan muncul
CREATE DATABASE. Setelah itu, jalankan command \l untuk mengentahui database
yang telah dibuat.
5. Jalankan command CREATE TABLESPACE [nama_ts] LOCATION [‘direktori’];
.Misal: CREATE TABLESPACE dirdata LOCATION „C:/Program
Files/PostgreSQL/9.3/data‟;. Untuk menampilkan tablespace yang telah dibuat jalankan
command \database atau \db.

6. Jalankan command \connect atau \c [nama_db]; untuk menyambungkan database yang


telah dibuat dengan basis data tertentu. Misal: \c myshoes;. Jika connect yang dilakukan
berhasil maka postgres=# akan berubah menjadi myshoesh=#.
TABEL PERTAMA
7. Jalankan command SET default_tablespace=dirdata; jika prosesnya berhasil maka akan
muncul SET. SET default tablespace dilakukan untuk mengatur lebar table yang akan
dibuat . jalankan command \db untuk melihat hasilnya.

8. Jalankan command CREATE TABLE [nama_tabel] ([nama_field_1]


[tipe_field_1],,,,,,[nama_field_n] [tipe_field_n]);. Misal: CREATE TABLE
sepatu(merk varchar(50),color varchar(30),size integer); .varchar digunakan untuk jika
data yang dimasukkan berupa huruf dan angka, integer digunakan jika data yang
dimasukkan berupa angka, sedangkan (50) & (30) batas huruf atau karakter yang
digunakan. Setelah proses berhasil maka akan muncul CREATE TABLE. Jalankan \dt
untuk melihat hasil pengaturan. Kemudian jalankan command \d [nama_tabel] ,untuk
mengetahui struktur/susunan table. Misal \d sepatu.
9. Jalankan command INSERT INTO [nama_tabel (nama2field) VALUES (nilai2field);
.Misal: INSERT INTO sepatu(merk,color,size) VALUES („Bata‟,‟Hitam‟,39);. INSERT
INTO digunakan untuk input data pada table yang dibuat.

Keterangan: pada step ini, lingkaran orange pertama pada gambar diatas menujukkan
syantax error hal ini terjadi jika dalam memasukkan tanda petik(„) lebih atau kurang.
Lingkaran orange kedua pada gambar merupakan kesalah penulisan kata “sice” yang
harusnya “size”.

10. Jalankan command select*from [nama_tabel]; .Misal select*from sepatu; ,digunakan


untuk menampilkan data yang telah diinputkan.
TABEL KEDUA

11. Jalankan command SET default_tablespace=dirdata; jika prosesnya berhasil maka akan
muncul SET. SET default tablespace dilakukan untuk mengatur lebar table yang akan
dibuat . Jalankan command \db untuk melihat hasilnya.

12. Jalankan command CREATE TABLE [nama_tabel] ([nama_field_1]


[tipe_field_1],,,,,,[nama_field_n] [tipe_field_n]);. Misal: CREATE TABLE tas(merk
varchar(50),color varchar(30),jenis varchar(20),harga integer); .varchar digunakan untuk
jika data yang dimasukkan berupa huruf dan angka, integer digunakan jika data yang
dimasukkan berupa angka, sedangkan (50),(30) & (20) batas huruf atau karakter yang
digunakan. Setelah proses berhasil maka akan muncul CREATE TABLE. Jalankan \dt
untuk melihat hasil pengaturan. Kemudian jalankan command \d [nama_tabel] ,untuk
mengetahui struktur/susunan table. Misal \d tas
13. Jalankan command INSERT INTO [nama_tabel (nama2field) VALUES (nilai2field);
.Misal: INSERT INTO tas(merk,color,jenis,harga) VALUES
(„Polo‟,‟Hitam‟,‟Koper‟,500000);. INSERT INTO digunakan untuk input data pada table
yang dibuat.

14. Jalankan command select*from [nama_tabel]; .Misal select*from tas; ,digunakan untuk
menampilkan data yang telah diinputkan.
TAMPILAN DUA TABEL

Diakhir saya menampilkan 2 tabel, yaitu table pertama sepatu dan table kedua tas.

Anda mungkin juga menyukai