Anda di halaman 1dari 24

BUMI DALAM ALAM SEMESTA

• BUMI SEBAGAI PLANET


Jarak rata2 bumi- matahari (1 AU): 93 juta mil =149,6 juta km

* Perihelion (4 Januari ) : 91,5 juta mil Jarak terdekat


* Aphelion (5 Juli) : 94,5 juta mil Jarak terjauh
* Ekuator bumi dengan bidang orbit bumi membentuk
sudut 23o 27’ sumbu bumi dgn garis vertikal
membentuk sudut sebesar itu pula.
* Bentuk bumi bulat pepat, jari2 ke arah kutub 6356,8
km, jari2 ke arah ekuator 6378,2 km.
•Bumi sebagai planet
• Bola bumi dibagi 2 bagian sama besar secara hori
zontal oleh garis ekuator (Khatulistiwa). Garis2 yg
sejajar dgn ekuator disebut garis lintang (garis
paralel).
• Bola bumi dibagi 2 bagian sama besar secara
vertikal oleh garis bujur (meridian). Garis bujur
standar oo = Garis Standar Waktu Internasional
(GMT). Garis Bujur Standar 180o = Garis Pergan-
tian tanggal Internasional.
23,50

23,50 LU

BBU Ekuator (0 Lintang)

Sinar Matahari
BBS Daerah Tropika :23,5 o LU – 23,5 o LS
Daerah Subtropika : 23,5o – 66,5o LU/LS
Daerah Kutub : 66,5o – 90o LU/LS

Sumbu Bumi
•Bagian-bagian Bumi
1. Inti Bumi (Centrosfera/Barysfera), terdiri dari:
- Inti luar (tebal 2160 km, berwujud cair)
- Inti dalam (tebal 1320 km, berwujud padat)
Temperatur inti bumi = 192.9240 C
2. Selimut (mantel) : - Litosfera, tebal 50-100 km
- Astenosfera, tbl 100-400 km
- Mesosfera, tbl 2400-2750 km
3. Kerak Bumi : tebal rata-rata antara 50 -100 km, tdpt:
- Batuan beku
- Batuan sedimen
- Batuan metamorf
• Hidrosfera (Lapisan Air)
Hidrosfer (Hydro=air; sphaira=bulatan) ialah
semua parairan yang berada di bumi, yaitu:
samudra, lautan, danau, sungai dan air tanah.
Air hujan dan salju tdk mengandung garam
atau mineral terlarut (air tawar). Air laut mgd.
garam yaitu garam dapur (NaCl) dan garam
Inggeris (MgSO4). Kira-kira 71 % dari planet
Bumi ini merupakan lapisan air.
• Atmosfera (Lapisan Udara)
Berdasarkan sifatnya, atmosfer dibedakan :
1. Lapisan troposfer:
* Tinggi di daerah tropika : + 18 km
* Tinggi di daerah kutub : + 6 km
* Terjadi perubahan cuaca sehari-hari: awan,
embun, hujan, salju, angin di lap.ini
* Terdpt gejala “Lapse rate” artinya setiap naik
100 m suhu akan turun rata-rata 0,6o C.
Ketinggian 5000 m suhu –4o C.
2. Lapisan Stratosfer
* Kenaikan suhu pada lapisan ini disebab-
kan oleh unsur Ozon (O3) yang menyerap
radiasi ultra violet dari matahari.
* Stratosfer bagian atas dibatasi oleh
Stratopause yang terletak pada ketinggian
60 km.
* Lapisan di atas stratopause, disebut
Mesosfer, yang terletak antara ketinggian
60 – 80 km.
3. Lapisan Mesosfer
* Lapisan ini ditandai dengan penurunan suhu rata
rata 0,40 C setiap naik 100 m
* Suhu yang paling rendah (kira-kira – 100 oC) pada
lapisan mesosfer, terletak pada ketinggian 85 km.

4. Lapisan Termosfer
* Dibatasi oleh termopause, yang terletak pada ke-
tinggian 300 – 1000 km.
* Suhu pada malam hari berkisar 300o C – 1200o C
dan pada siang hari antara 700o C – 1700o C
Atmosfer penting bagi kehidupan di bumi,
karena:
1. Sebagai pelindung kehidupan di bumi dari radiasi
matahari yang kuat pada siang hari dan mencegah
hilangnya panas ke angkasa pada malam hari.
2. Menghambat jatuhnya meteor ke permukaan
bumi.
3. Adanya gaya gravitasi mengakibatkan atmosfer
berputar bersama bumi setiap hari
4. Udara tidak melayang terlalu jauh ke angkasa,
memungkinkan semua mahluk hidup dapat hidup
Gas-gas dalam Atmosfer
Lapisan atmosfer berisi campuran gas-gas, yaitu:
• Nitrogen (N2) jumlahnya banyak, membentuk
senyawa organik dalam tubuh mahluk hidup
• Oksigen (O2) penting bagi kehidupan, meng-
ubah zat makanan menjadi energi (tenaga)
• Carbon dioksida (CO2) dibutuhkan oleh
tumbuhan untuk proses fotosintesis
• Gas-gas lain dalam atmosfer adalah Argon (Ar),
Neon (Ne), Helium (He), Kripton (Kr), Xenon (Xe)
Higrogen (H2), Metana (CH4), Ozon (O3) & Uap air
Menentukan Umur Bumi
Ada 4 cara untuk menentukan umur bumi:
1. Teori sedimen, didasarkan pada tebal lapisan
sedimen bumi kita berumur 500 juta tahun
2. Teori kadar garam, atas dasar kenaikan kadar
garam air laut bumi berumur 1000 juta tahun
3. Teori termal, saat bumi terbentuk dari batuan
yang sangat panas, lalu dingin memerlukan
waktu 20.000 juta tahun
4. Teori radioaktivitas, zat radioaktif dalam waktu
tertentu terurai separuhnya, menjadi zat seerhana,
memerlukan waktu 5000 – 7000 juta tahun.
Gerakan Rotasi Bumi
Bumi berputar pada porosnya dari barat ke timur dan
sekali putar memerlukan waktu 23 jam 56 menit 4
detik. Gerakan bumi berputar pada porosnya disebut
Rotasi Bumi. Akibat rotasi bumi:
1. Gerakan semu harian matahari
2. Pergantian siang dan malam
3. Pembiasan arah angin dan arus laut
4. Perubahan waktu antara tempat yang berbeda
garis bujurnya
5. Bentuk bumi bulat pepat, bgn kutub mengalami
pemepatan dan bgn ekuator menggembung.
Gravitasi Bumi
Merupakan suatu kekuatan (gaya) yang senantiasa
mengarah ke bawah (tegak lurus bumi).
Gaya gravitasi di setiap tempat di muka bumi tidak
sama, karena adanya perbedaan dalam hal:
1. Jari-jari ke kutub dan ke ekuator tidak sama
2. Ketinggian tempat tidak sama
3. Kerapatan batuan yang menyusun kulit bumi
tidak sama (pengaruhnya besar)
Akibat gravitasi bumi:
a. Materi/benda di bumi punya bobot, tdk melayang
b. Makin ke kutub, bobot benda makin besar.
Why Earth is the Only Planet
That Can Support Life.
Temperature
• Earth has perfect • Uranus: 300 degrees
temperature. –127 - to -300 degrees
136 degrees • Jupiter: 244 degrees
• Saturn: 300 degrees • Neptune: -370 degrees
• Pluto: -380 degrees • Venus: 850 degrees
• Mars: 98 degrees to -
190 degrees
• Mercury: 87 degrees
to -300 degrees
Atmosphere
• Earth: Nitrogen, • Uranus: hydrogen,
Oxygen, argon ethane.
• Saturn: hydrogen, • Mercury: hydrogen,
helium, methane helium.
• Pluto: methane, • Jupiter: hydrogen,
nitrogen, carbon methane, helium
monoxide • Neptune: hydrogen,
• Mars: nitrogen, methane, helium
oxygen, • Venus: Carbon
dioxide, nitrogen
Surface

• Earth: land, water • Uranus: rocky core


• Saturn: hydrogen, • Neptune: liquid
helium gas hydrogen
• Pluto: nitrogen ice • Venus: silicate
• Mercury: large cool • Jupiter: hydrogen and
iron core water
• Mars: silicate
Distance from Sun
• Earth: 93 million • Mars: 142 million
miles just enough sun miles
• Saturn: 888 million • Jupiter: 483 million
miles miles
• Pluto: 3,647 million • Neptune: 2,794
miles million miles
• Uranus: 1,784 million • Venus: 67 million
miles miles
• Mercury: 36 million
miles
Days to Orbit the Sun
• Earth: 365 days • Mercury: 87.969 days

• Saturn: 10,759 days • Uranus: 30,684 days


• Neptune: 60,190 days
• Pluto: 90,465 days
• Jupiter: 4,332.59 days
• Mars: 686.98 days
• Venus: 224.701 days
Hours in a day
• Earth: 24 hours just • Mars: 24.6 hours
enough • Venus: 243.16 hours
• Saturn:10 hours 13 • Jupiter: 9.55 hours
minutes • Neptune: 16.17 hours
• Pluto: 6 days 9 hours
• Uranus: 17.2 hours
• Mercury: 81.2 hours
Size
• Earth: 7,926 miles • Venus: 7,523 miles
• Saturn: 74,898 miles • Jupiter: 88,846 miles
• Pluto: 1,413 miles • Neptune: 30,775
• Uranus: 31,763 miles
• Mars: 4,222 miles
• Mercury:3,030 miles
Gravity
• Makes us stay on • Mercury: 5,430
ground. pounds less
• Saturn:12 pounds less • Venus: 7 pounds less
• Pluto: 66 pounds less
• Uranus: 83 pounds • Jupiter: 115 pounds
less less
• Mars: 19 pounds less • Neptune: 14 pounds
less

Anda mungkin juga menyukai