Anda di halaman 1dari 2

DEPATEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS EKONOMI

PROGRAM DIPLOMA 3 AKUNTANSI

KUIS KELAS A

MATA KULIAH : STATISTIK EKONOMI

HARI/TGL : SENIN/26-04-2021

WAKTU : 120 MENIT

DOSEN : Dr. TRI JOKO PRASETYO

1. Berikut ini diberikan data nilai hasil ujian akhir mata kuliah
Statistik dan Probabilitas dari 50 mahasiswa. (sumber: data
rekaan)

62 78 70 58 65 54 69 71 67 74
64 45 59 68 70 66 80 54 62 83
77 51 72 79 66 83 63 67 61 71
64 59 76 67 59 64 70 73 67 56
42 56 91 48 81 92 46 82 52 92
36 40 93 95 70 96 94 35 44 1

 Buatlah tabel distribusi frekuensi data bergolong dari data


tersebut dengan aturan sturges.
 Buatlah tabel distribusi relatif dan tabel distribusi kumulatif
(kurang dari dan lebih dari).
 Gambarlah histogram dan polygon dari data tersebut.
 Dengan data pada soal sebelumnya, buatlah tabel distribusi
frekuensi data bergolong dengan kelas-kelas: 31-40, 41-60, dan
seterusnya.

2. Diketahui suatu frekuensi memiliki 6 kelas. Batas bawah kelas


pertama adalah 80 dan batas atas kelas pertama adalah 109.
Interval kelas sebesar 30. Data yang besarnya kurang dari 109.5
adalah sebanyak 10, kurang dari 139.5 adalah sebanyak 17,
kurang dari 169.5 adalah sebanyak 25 dan data yang lebih besar
dari 79.5 adalah 83. Buatlah tabel distribusi frekuensi dari data
tersebut.
3. Informasi dari bagian akademis menyatakan IP semester 1
mahasiswa D3 Akuntansi FEB unila rata-rata 3,35 dengan stadar
deviasi 0,34.diminta:
a. Berapa probabilitas mahasiswa yang mempunyai IPK antara
2,10 s.d 3,00
b. Berapa persen mahasises yang memiliki IPK kurang dari 2,75
c. Bila jumlah populasi masasiswa semester 1 D3 akuntnasi
Unila sebanyak 120 orang berapa banyak yang memiliki IPK
lebih tinggi dari 3,6
d. Untuk memperoleh beasiswa mahasiswa disyaratkan 15%
IPK teratas Mahasiswa dengan IPK minimal berapa untuk
dapat beasiswa tersebut
4. Penjualan Toko tuan. Saago ago rata-rata per hari Rp.560.000,-
dengan stadar deviasi Rp.75 ribu.Diminta:
a) Berapa persen kemungkinan penjualan sehari tuan Saago
ago diatas Rp.650.000,-
b) Berapa persen kemungkinan penjualan tuan Saago ago
perhari kurang dari 400 ribu
c) Berapa persen kemungkinan penjualan antara Rp.420.000
s/d Rp.600.000,-
d) Berapa persen kemungkinan penjualan sehari sebesar
Rp.4100.00 s/d Rp.500.000,-
5. Hasil percobaan terhadap bibit pohon klengekang menghasilkan
buah dengan berat rata-rata 17 gram dengan sitandar deviasi
3,65 gram. Hitunglah:
A. Berapa persen berat buah klengekeng antara 17,5 gram s/d
20 gram
B. Berat antara 14 gram s/d 18,5 gram
C. Berat kurang dari 10 gram

Anda mungkin juga menyukai