Anda di halaman 1dari 2

Worksheet Program PLC-2020

Matakuliah : Pengantar Logistik No : 04


Tanggal : DD/MM/YYYY
Topik : Packaging (kemasan) Waktu Observasi : Min 3 Jam
Mentor : Erna Mulyati Coach : SPV…
Dodi Permadi

Sign sign

Penjelasan Singkat : Kemasan adalah desain kreatif yang mengaitkan bentuk, struktur,
material, warna, citra, tipografi dan elemen-elemen desain dengan
informasi produk agar produk dapat dipasarkan. Kemasan digunakan
untuk membungkus, melindungi, mengirim, mengeluarkan, menyimpan,
mengidentifikasi dan membedakan sebuah produk di pasar (Klimchuk
dan Krasovec, 2006:33).
Menurut Kotler & Keller (2009:27), pengemasan adalah kegiatan
merancang dan memproduksi wadah atau bungkus sebagai sebuah
produk. Biasanya fungsi utama dari kemasan adalah untuk menjaga
produk.
Capaian Pembelajaran : Mampu memahami:
(CP) 1. Mengetahui fungsi Kemasan
2. Mengetahui Tujuan kemasan
3. Mengetahui Jenis-jenis kemasan
4. Memahami contoh kemasan

Instruksi kerja : 1. Lakukan study literature terkait konteks capaian pembelajaran


2. Lakukan Pengamatan pada bagian yang sesuai dengan capaian
pembelajaran (Bagian Transportasi)
3. Lakukan identifikasi awal untuk penyesuaian sesuai dengan
capaian pembelajaran.
4. Lakukan wawacara sesuai dengan petunjuk dalam deskripsi
Kegiatan.

Alamat : Jl. Sariasih No. 54 Sarijadi Bandung 40151; Telp. 022-2009562 Fax. 022-2009568
http://www.poltekpos.ac.id
Worksheet Program PLC-2020
Deskripsi Kegiatan:

Buatlah identifikasi berbasiskan teori dan hasil observasi.

Pertanyaan Uraian

1. Jenis Kemasan yang ada Plastik,Kardus,Kertas, dan kayu.

2. Jelaskan fungsi kemasan Melindungi barang agar terhidar dari goresan, basah,
berdasarkan hasil pengamatan hancur, dan agar dapat dibedakan.

3. Sebutkan Jenis Produk yang Kata orang collecting, semua barang bisa di kirim, kecuali
bisa dikemas di PT Pos hewan. Contoh: surat, barang pecah belah, makanan,
kain, elektronik, kendaraan.

4. Proses Bisnis (Flowchart)


pengadaan atau proses
pembuatan kemasan

Marking

Mentor

Coach

Alamat : Jl. Sariasih No. 54 Sarijadi Bandung 40151; Telp. 022-2009562 Fax. 022-2009568
http://www.poltekpos.ac.id

Anda mungkin juga menyukai