Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK www.ilmuguru.org KD : 3.6 dan 4.6


Mata Pelajaran : Kimia Bidang Keahlian : Teknologi Informasi & Komunikasi
Kelas/Semester : X/1 (Ganjil) Program Keahlian :
Komp Keahlian : Multimedia (C1) Alokasi Waktu : 3 Pertemuan (3 x 45 menit)
Materi : Hidrokarbon dan Minyak Bumi
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Menganalisis struktur, sifat senyawa hidrokarbon (ALKENA)dan menyajikan hasil identifikasi senyawa
hidrokarbon (ALKENA) yang terdapat dalam kehidupan sehari hari
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan hari ini dan membuat apersepsi mengenai Hidro karbon dan
Minyak Bumi.
Kegiatan Pertemuan Ke-1
Inti  Mengkaji dari berbagai sumber tentang senyawa hidro karbon
 Mengamati demonstrasi pembakaran senyawa karbon (contoh pemanasan gula).
 Menggali informasi dengan cara membaca/mendengar/menyimak tentang proses pembentukan
minyak bumi dan gas alam,
 Mengajukan pertanyaan senyawa apa yang dihasilkan pada demonstrasi pembakaran senyawa
karbon.
 Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan bagaimana terbentuknya minyak bumi dan gas
alam, cara pemisahan (fraksi minyak bumi), mutu bensin, dampak pembakaran hidro karbon
terhadap lingkungan dan kesehatan serta upaya untuk mengatasinya.
Pertemuan Ke-2
 Menganalisis senyawa yang terjadi pada pembakaran senyawa karbon berdasarkan hasil
pengamatan
 Menentukan kekhasan atom karbon
 Menganalisis jenis atom C berdasarkan jumlah atom C yang terikat dari rantai atom karbon
(atom C primer, sekunder , tertier, dan kuarterner)
 Menentukan rumus umum Alkana, alkena dan alkuna berdasarkan analisis rumus strukturnya
 Mendiskusikan pengertian Isomer (isomer rangka, posisi, fungsi, geometri)
 Memprediksi isomer dari senyawa hidro karbon
 Menganalisis reaksi senyawa hidrokarbon
 Menghubungkan rumus struktur alkana, alkena dan alkuna dengan sifat fisiknya
 Berlatih membuat isomer senyawa karbon
 Berlatih menuliskan reaksi senyawa karbon
 Mendiskusikan dampak pembakaran hidro karbon terhadap lingkungan dan kesehatan serta
cara mengatasinya
Pertemuan Ke-3
 Menyampaikan hasil diskusi atau ringkasan pembelajaran dengan lisan atau tertulis, dengan
menggunakan tata bahasa yang benar
 Mempresentasikan hasil kerja kelompok tentang. proses pembentukan minyak bumi dan gas
alam, komponen-komponen utama penyusun minyak bumi, fraksi minyak bumi, mutu bensin,
dengan menggunakan tata bahasa yang benar dan memanfaatkan teknologi informasi.
Refleksi dan Konfirmasi
 Refleksi pencapaian siswa atau formatif asesmen, refleksi guru untuk mengetahui
ketercapaiaan proses pembelajaran dan perbaikan.
Penilaian Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Memahami konsep massa Menyajikan hasil 1. Bersyukur terhadap apa yang ada di lingkungan
molekul relatif dan konsep identifikasi senyawa sekitar.
molMenganalisis struktur, hidrokarbon (ALKENA) 2. Kerjasama dalam mengamati objek.
3. Jujur dalam membuat kesimpulan
sifat senyawa hidrokarbon yang terdapat dalam
4. Tanggungjawab dalam menulis objek yang diamati.
(ALKENA) kehidupan sehari hari 5. Displin dalam menyelesaikan.

Lebak, …………………….. 20…


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

https://iguru31.blogspot.com http://www.ilmuguru.org
NIP. ……………………….. NIP. ……………………

Anda mungkin juga menyukai