Anda di halaman 1dari 1

KUE PEPE ENYAK AMAH, MANIS GURIH, ENAK

Rasanya enak. Berlapis-lapis, beda kelir. Empuk, kenyal. Ada aroma jeruk dan lainnya.
.Yup, kue pepe adalah kue Betawi. Orang Betawi kalau hajatan salah satu makakan yang
disajikan adalah kue pepe. Temen ngeteh (nyahi) yang asoy. Eits ada lagu gambang kromong
judulnya Kue Pepe. Ajib.
Jika pengen beli, silakan kontak Enyak Amah di Pondok Cabe Ilir. Oh iye, tersedia juga tape uli
kalau mau memesan. Ini alamat lengkapnya dan CP-nya. Sip.
ENYAK AMAH
Jalan Tales 2, RT 5/01,
Pondok Cabe Ilir
Pamulang
0895613282812 (Eka)

Langkah pertama kali yang harus anda lakukan yaitu mencampurkan santan
yang sudah anda siapkan bersama dengan bahan bahan yang lainnya seperti
misalkan daun pandan, daun jeruk dan garam halus. Rebus semua campuran
bahan bahan tersebut sampai mendidih. Jika sudah mendidih, silahkan angkat
dan tunggu beberapa saat sampai hangat. Campurkan tepung sagu, tepung
beras, garam dan gula pasir pada wadah. Lalu aduk sampai merata. Masukan
santan hangat ke dalam campuran bahan-bahan dan aduk-aduk sampai merata.
Jika sudah, ambil adonan sebanyak kurang lebih 1/3 adonan. Lalu masukan
pewarna makanan merah ke dalam adonan. Aduk sampai merata. Ambil kembali
1/3 adonan dan masukan pewarna makanan hijau tua. Lalu aduk-aduk sampai
merata. Jika sudah silahkan sisihkan. Untuk adonan sisanya dibiarkan berwarna
putih.

Anda mungkin juga menyukai