Anda di halaman 1dari 2

KUISIONER PERILAKU PADA IBU NIFAS

Petunjuk pengisian :

Berilah tanda (√ ) pada jawaban yang menurut anda benar!

Keterangan :

SS : Sangat Sering

SR : Sering

KK : Kadang-kadang

TP : Tidak pernah

NO PERNYATAAN SS SR KK TP
1 Ibu mandi dua kali sehari
2 Ibu sering merasa sedih san stress sangat
mengurus bayi
3 Ibu selalu mengganti dalaman ketika basah
4 Ibu selalu mendapatkan dukungan dari suami
dan keluarga
5 Ibu mengonsumsi sayuran dan buah-buahan
setiap hari
6 Ibu berlatih cara perawatan luka jahitan
7 Ibu menggunakan stagen
8 Pada saat duduk, ibu merasakan sakit pada luka
jahitan
9 Menggunakan bra yang tidak terlalu kencang
10 Ibu berlatih cara menyusui yang benar
11 Ibu melakukan senam kegel pada saat masa nifas
12 Saya menyusui bayi sesuai keinginan bayi
13 Perut bagian bawah terasa sakit
14 Ibu mengangkat beban berat salama masa nifas
15 Ibu melakukan pijat pada bagian perut
16 Selama nifas, saya mengerjakan pekerjaan
rumah dibantu suami
17 Ibu mudah lapar pada saat masa nifas
18 Mengonsumsi sayuran hijau dapat memperlancar
ASI
19 Ibu mudah dehidrasi atau haus saat masa nifas
20 Ibu melakukan senam nifas
21 Saya membersihkan vagina dengan cara disiram
dari depan ke belakang
22 Ibu mengonsumsi tekur dan daging
23 Perdarahan pada saat masa nifas
24 Melakukan kunjungan ulang setidaknya 3x
selama masa nifas
25 Ibu membersihkan payudara dengan baby oil dan
kapas sehari sekali

Anda mungkin juga menyukai