Anda di halaman 1dari 4

Cara instalasi dan penggunaan Team Viewer:

1. Download terlebih dahulu Software Instalasi. Sesuaikan Team Viewer yang di download
dengan komputer. Apabila komputer anda adalah 64 Bit, maka download lah
TeamViewer_Setup_x64, dan apabila komputer anda adalah 32 bit, maka download
TeamViewer_Setup_x32
2. Double klik Setup TeamViewer yang sudah anda download
3. Akan muncul dialog box setup. Pilih Defaul Installation kemudian pilih Accept-Next

Institut Teknologi Del Halaman 1 dari 4


4. Instalasi akan dimulai

5. Instalasi selesai, kemudian pilih penggunaan TeamViewer I want to use the free version
for personal use dan klik Finish.

Institut Teknologi Del Halaman 2 dari 4


6. Applikas TeamViewer akan muncul otomatis.

ID-PC ID yang ingin di remote

Password

Cara penggunaan TeamViewer untuk RemotePC


7. Untuk melakukan remote PC, terlebih dahulu kita harus tahu ID dan Password dari PC yang
ingin kita remote. Setelah kita mengetahui ID dan Password, kemudian masukkan ID pada
kolom Parter ID di TeamViewer Anda. Kemudian Klik Connect

Institut Teknologi Del Halaman 3 dari 4


8. Akan muncul dialog box untuk memasukkan password. Masukkan password pada dialog
box tersebut, kemudian OK.
9. Pada tampilan TeamViewer anda akan muncul Layar dari PC yang di remote.

Institut Teknologi Del Halaman 4 dari 4

Anda mungkin juga menyukai